kasus skabies

Post on 01-Nov-2015

13 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

lapsus skabies

TRANSCRIPT

LAPORAN KASUS

IDENTITASNama: An. YUsia: 14 tahunPekerjaan: PelajarAgama: IslamAlamat: Degolan, UmbulmartaniKELUHAN UTAMAGatal-gatal di sela-sela jariRIWAYAT PENYAKIT SEKARANGPasien datang dengan keluhan gatal-gatal di sela-sela jari tangan. Keluhan tersebut dirasakan sejak seminggu yang lalu. Keluhan tersebut lebih sering dirasakan pada malam hari. Keluhan juga dirasakan di sela-sela jari kaki, dan selangkangan. Awalnya hanya berupa bentol-bentol di sekitar jari kaki, lama kelamaan bentol-bentol tersebut semakin banyak. Keluhan tersebut sudah diobati dengan salep Hidrocortison tetapi tidak membaikRIWAYAT PENYAKIT DAHULU Keluhan serupa belum pernah dirasakan oleh pasien Riwayat alergi disangkal pasienRIWAYAT PENYAKIT KELUARGAAdik pasien juga mengalami keluhan yang samaKEBIASAAN / LINGKUNGAN Pasien dan adik tidur dalam satu ranjang Sprei diganti kurang lebih seminggu sekali

PEMERIKSAAN FISIK KEADAAN UMUM : Cukup BERAT BADAN: 40 kg KESADARAN : E4-V5-M6 / Compos Mentis Vital Sign :- TD : 120/80 mmHg- Nadi: 80x/menit- Suhu: 37 derajat celcius- RR: 20x/menit KEPALA : CA -/-, SI -/- THORAX : Simetris, S1 S2 reguler, bising (-), SDV +/+, Rh-/-, Wh -/- ABDOMEN : Nyeri tekan (-), supel, timpani, Bising Usus (+) EKSTREMITAS : Akral hangat, WPK < 2 detikSTATUS LOKALISPada regio sela-sela jari tangan dan kaki terdapat papul multiple, dengan dasar eritem, dan ekskoriasi, burrow (-)DIAGNOSISSkabiesPENATALAKSANAANFARMAKOLOGIS Scabimite CTM 3 x 1 tabletNON-FARMAKOLOGIS Adik pasien harus ikut dibawa ke dokter untuk diberikan obat Sprei harus diganti sesering mungkin Hindari penggunaan handuk bersama-sama

top related