karakteristik pancasila

Post on 08-Jan-2017

15.699 Views

Category:

Documents

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

KARAKTERISTIK IDEOLOGI PANCASILA

Nama kelompok : Garuda PancasilaAnggota : Rara / 16

Rininta / 6 Chrysant / 25

Dewa /18

Sila Pertama Ketuhanan yang Maha Esa

Pengakuan bangsa Indonesia akan eksistensi Tuhan sebagai pencipta dunia dan segala isinya

Sebagai umat yang berTuhan adalah dengan sendirinya harus taat kepada Tuhan yang Maha Esa

Contoh Menaati perintah agama Menjalankan Ibadah dengan penuh

tanggung jawab Memeluk agama

(Kristen,Hindu,Katholik,Budha,Islam) Vhh

Sila KeduaKemanusiaan yang adil dan beradab. Penghargaan kepada sesama umat manusia apapun suku bangsa dan bahasanya.

Perlakuan yang sama terhadap sesama manusia dan sesuai dengan derajat kemanusiaan.

Contoh Berpelakuan adil dan tidak

membeda-bedakan. Menghargai umat yang tidak

mampu. Adil dalam berkemanusiaan

Sila KetigaPersatuan Indonesia

Bangsa Indonesia menjujung tinggi persatuan bangsa.

Dalam persatuan itu dapat dibina kerjasama yang harmonis.

Persatuan Indonesia di tempatkan di atas kepentingan pribadi.

Contoh Melestarikan budaya Indonesia Gotong Royong Saling menjaga kerukunan Bangsa Menghargai adanya perbedaan antar

suku dan bangsa

Sila keempat Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat

kebijakasanaan dalam permusyawaratan perwakilan Kehidupan kita dalam kemasyarakatan dan

bernegara berdasarkan sistem demokrasi. Demokrasi yang di anut adalah demokrasi

Pancasila. Dalam kegiatan demokrasi akan meningkatkan

musyawarah Maka musyawarah tidak didasarkan atas

kekuasaan mayoritas maupun minoritas.

Contoh Pemimpin negara sebaiknya bertindak

bijaksana untuk mengatasi segala kesulitan dalam bermasyarakat.

Berkebijaksanaan dalam memimpin rakyat

Pemilu Rapat OSIS

Sila kelima Keadilan sosial bagi seluruh rakyat

Indonesia. Keadilan dalam kemakmuran adalah cita-

cita bangsa kita sejak masa lampau. Sistem Pemerintahan yang kita anut

bertujuan untuk tercapainya masyarakat yang adil dan makmur.

Contoh Melakukan secara adil rakyat Indonesia

yang tertindas dengan cara: Menghapuskan korupsi Melakukan tindak keadilan dan tidak

membeda-bedakan rakyat kecil.

top related