jurnal mommylicious : memasak seru bersama...

Post on 24-Jul-2019

221 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

| Jurnal Mommylicious : Memasak Seru Bersama Para MommyCopyright Murtiyarini . murtiyarini@ipb.ac.idhttp://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2014/09/09/jurnal-mommylicious-memasak-seru-bersama-para-mommy/

Jurnal Mommylicious : Memasak Seru BersamaPara Mommy

Ini ceritanya gayung bersambut.

Suatu hari, Modena menghubungi saya dan meminta saya hadir dalam acaraModena Cooking Clinic. Ini bukan kali pertama saya ikut acara tersebut. Jadi sudahtahu gambarannya.

Pihak Modena bertanya kepada saya, apakah setelah acara saya akan menulis diblog tentang Modena?

Selayaknya blogger yang "mulai professional" saya pun menjawab, "Boleh saja mas,dengan senang hati. Tapi bolehkah saya meminta waktu 5 menit untukmempromosikan buku Mommylicious saya?"

 

Maka akhirnya, acara pada 30 Agustus 2014 itu menjadi jurnal Mommylicious, ajangpromo buku bersama Modena Cooking Clinic di Rumah Inspirasi Living MarthaStewart, Gandaria City Mall.

Tema Modena Cooking Clinic kali ini tentang Menu Makan Malam yang Sehat danPraktis bersama chef Yuda Bustara. Tema ini mengacu pada bagian cerita dalambuku Mommylicious, yaitu Makan Malam yang Tertunda. Di situ saya berceritakesulitan sehari-hari menyiapkan makan malam.  Terusterang, pulang kantor,capek, memikirkan makan malam itu hal yang berat. Dengan bahan masakanseadanya dan waktu yang tidak banyak, saya seringkali menyerah memasak untukmakan malam. Jadi ujung-ujungnya saya putar saja menu supsayur-bayam-capcay-sup-bayam-capcay...itu-itu saja. Lauknya juga berputar dariperkedel, tempe, telur.

page 1 / 3

| Jurnal Mommylicious : Memasak Seru Bersama Para MommyCopyright Murtiyarini . murtiyarini@ipb.ac.idhttp://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2014/09/09/jurnal-mommylicious-memasak-seru-bersama-para-mommy/

 

Menu yang akan dimasak adalah Chicken Cordoun Bleu (lauk) dan Peach Cobler(cemilan). Hadirin dipersilakan bergabung bersama Chef Yuda Bustara. Terlihat mbaSarah (karyawan IPB juga, bertugas di Rektorat) maju ke depan dan memasakbareng Chef Yuda. Mba Sarah ini juga yang berhasil pulang membawa doorprizes....asyiiik

 

Sambil menunggu masakan matang, ada kuis dari Modena dan Mommylicious.Disini saya membagikan 2 godiebag berisi mug cantik bertuliskan "Mommyliciousjadi mama itu delicious",  dan buku Mommylicious bertanda tangan penulisnya*ehm*.  

Dua jam berlalu cepat untuk kopi darat. Kami pulang membawa kenangan manis.Sampai ketemu lagi teman-teman. Terimakasih ya sudah bersedia hadir.Terimakasih Modena.

page 2 / 3

| Jurnal Mommylicious : Memasak Seru Bersama Para MommyCopyright Murtiyarini . murtiyarini@ipb.ac.idhttp://murtiyarini.staff.ipb.ac.id/2014/09/09/jurnal-mommylicious-memasak-seru-bersama-para-mommy/

  

 SIMAK TERUS JURNAL MOMMYLICIOUS DAN IKUTI EVENTNYA DI Twitter@Mommylicious_ID

 

 

page 3 / 3

top related