jawaban ukp konstruksi kapal

Post on 03-Jan-2016

341 Views

Category:

Documents

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

bangunan kapal

TRANSCRIPT

1. Yang menentukan jumlah sekat adalah sebagai berikut:

Jumlah sekat kedap air bergantung dari :

1. Letak kamar mesin.

Jika kamar mesin di belakang : min. 3 SKA.

Jika kamar mesin di depan : min. 4 SKA.

2. Panjang kapal.

Ketentuan SOLAS :

* 1 (satu) buah sekat pelanggaran (Collision bulkhead).

- Pada kapal barang letaknya minimal 5% dari LBP dihitung dari linggi depan

dan pada kapal penumpang minimal 5% LBP + max 10 kaki.

* 1 (satu) buah sekat kedap air belakang atau sekat kedap air ceruk belakang (after peak bulkhead).

* 1 (satu) buah sekat kedap air pada setiap ujung kamar mesin.

b. sekat pelanggaran

- Sekat pelanggaran merupakan pelindung terdepan terhadap ombak dan gelombang.

- Berfungsi sebagai penahan air masuk ke dalam kompartemen-kompartemen di belakangnya bila kapal mengalami kebocoran.

- Letak sekat pelanggaran diatur tempatnya yaitu pada kapal barang minimal 5% LBP dan pada kapal penumpang minimal 5% LBP + maksimum 10 kaki.

- Syarat – syarat sekat pelanggaran :

- Letaknya tertentu

- Menggunakan pelat yang 25% lebih tebal dari pelat sekat kedap air biasa.

- Pelat bagian bawah dipertebal 0,1” / 2,5 mm.

- Potongan stiffeners dipasang di muka sekat secara vertikal, tetapi bagian bawah dipasang horizontal.

- Jarak antar stiffeners lebih kecil yaitu 24” / 610 mm.

-    Komponen2 yg termasuk berat kapal kosong adalah;

1. a.        Komponen konstruksi melintag;

-          Wrang

-          Bulkhead melintang

-          Balok geladak melintang

-          Plat geladak

-          Gading2 samping

1. b.        Komponen konstruksi membujur;

-          Bulkhead membujur

-          Balok geladak membujur

-          Balok lunas membujur

-          Plat lambung & lunas

-          Lunas tegak dan datar.

2.

top related