frasa

Post on 26-Jun-2015

503 Views

Category:

Education

8 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

PERKENALKAN KAMI

Latifatus Sya’adah (14)Rusdiana Firdausyiah (17)Vindria Purba Kusuma (20)

dari kelas XII BAHASA

a

FRASA

Frasa adalah satuan gramatik yang terdiri dari dua kata atau lebih yang tidak melampaui batas fungsi unsur

klausa.

Pengertian Frasa

Maksudnya: frasa selalu terdapat

dalam satu fungsi unsur klausa yaitu

S,P,O,Pel dan Ket dan gabungan kata yang

terbentuk tidak menimbulkan makna

baru

Gedung sekolah itu

Contoh 1

Gedung

Sekolah itu

Sekolah

itu

Contoh 2

Presiden Suharto sudah meresmikan jalan tol baru itu kemarin pagi.

Frasa = Subjek Frasa = Predikat Frasa = Objek Frasa = Keterangan

1. Frase endosentrik =frase yang unsur-unsur pembentuknya mempunyai distribusi yang sama dengan unsurnya (dapat menggantikan kedudukan frase itu secara keseluruhan).

Macam – Macam Frase

Frase Endosentrik

Koodinatif

Atributif

Apositif

Berdasarkan hubungan antar unsur

Frase ini terdiri dari unsur-unsur yang setara . Unsurnya dapat dihubungkan dg kata “dan” atau “atau”.Contoh :

Ternyata ayah ibu sudah pergi.

Bisa dipotong menjadi :-Ternyata ayah sudah pergi.-Ternyata ibu sudah pergi-Ternyata ayah dan ibu sudah pergi

Pembuktiannya dengan memasukkan kata hubung setara yaitu dan.

Frase Endosentrik yang Koordinatif

Endosentris atributif

Frase yg memiliki unsur pusat dan unsur atribut.Contoh :

Anak itu sedang mengantuk di kelas S P K.T

Anak itu = Frasa Nominal (FN)ANAK = Inti = kata benda

sedang mengantuk = Frasa verbal (FV)mengantuk = inti = kata kerja

inti

atributif

intiDM

D

atributif

M

frase yang memiliki unsur pusat dan unsur aposisi (keterangan subjek, sebagai bagian dari S dan dapat menggantikan S, jika S tersebut ditiadakan).

ContohSusi, anak Pak Saleh, sangat pandai.Susi, …., sangat pandai.…., anak Pak Saleh sangat pandai.

Frase Endosentrik yang Aposatif

frase yang semua ataupun salah satu

unsurnya tidak dapat menggantikan kedudukan frase itu secara keseluruhan.

Frase eksosentrik biasanya didahului

oleh kata depan (di,ke,dari)

Frase Eksosentrik

Contoh

Siswa kelas 1 A sedang bergotong royong di dalam kelas.

di dalam kelas tidak mempunyai

distribusi yang sama dengan

unsurnya

Kata depan

Macam – Macam Frasa

Berdasarkan jenis kata yang menjadi inti pembentuknya

Nominal

Verbaldepan

Keterangan

Bilangan

K.benda

Frase yang unsur intinya berupa kata benda.Contoh : Ani membeli Baju baru

Frase nominal

ket

Frasa NominalS P O

Frase yang unsur intinya berupa kata kerja. Contoh :Gilang sedang membaca di kelas.

Frase Verbal

Atr UP

Frase yang unsur intinya berupa kata bilangan.Contoh : dua butir telur,

sepuluh keping

Frase numeralia (bilangan)

Frase yang berupa kata keterangan. Contoh :Tadi malam Ahmad menghadiri pertemuan keluarga.

Frase adverbial

(keterangan)

FA (keterangan waktu)

S

Frase yang terdiri dari kata depan sebagai penanda,diikuti oleh kata atau frase sebagai aksisnya.Contoh : di sebuah rumah

Frase Depan

Penanda

Aksisnya

Daftar Pustaka

• Ramlan,M.,1987.Sintaksis.Yogyakarta : CV. Karyono.

• Sastromiharjo, Andoyo dkk,2000.Laras Berbahasa Indonesia 1. Jakarta : Yudhistira.

• Sastromiharjo, Andoyo dkk,2000.Laras Berbahasa Indonesia 2. Jakarta : Yudhistira.

Terimakasih

top related