flowchart

Post on 19-Mar-2016

57 Views

Category:

Documents

3 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Flowchart. Bagan-bagan yang mempunyai arus yang menggambarkan langkah-langkah penyelesaian suatu masalah . Merupakan cara penyajian dari suatu algoritma . Ada 2 macam Flowchart : - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

MatakuliahMatakuliah :: Algoritma & Struktur DataAlgoritma & Struktur DataVersiVersi :: 1.0.01.0.0

MateriMateri :: FlowchartFlowchartPenyajiPenyaji :: Zulkarnaen NSZulkarnaen NS

11

Flowchart- Bagan-bagan yang mempunyai arus yang menggambarkan langkah-

langkah penyelesaian suatu masalah.

- Merupakan cara penyajian dari suatu algoritma.

- Ada 2 macam Flowchart :System Flowchart : urutan proses dalam system dengan menunjukkan alat media input, output serta jenis media penyimpanan dalam proses pengolahan data.Program Flowchart : urutan instruksi yang digambarkan dengan symbol tertentu untuk memecahkan masalah dalam suatu program

22

Simbol Flowchart

33

Simbol Flowchart…

44

Contoh Flowchart…

55

Latihan Flowchart…

66

1. Buatlah algoritma untuk luas dan keliling segiempat. Dengan masukkan berupa Panjang dan Lebar segiempat.

2. Buatlah flowchart dari algoritma pada soal no. 13. Buatlah algoritma untuk mengecek bilangan di antara 2 bilangan masukkan,

apakah sama ataukah lebih besar salah satunya, kemudian tampilkan isinya.4. Buatlah flowchart dari algoritma pada soal no. 3 diatas.5. Buatlah algoritma untuk menghitung komisi yang diterima salesman

berdasarkan nilai penjualan yang dicapainya. Salesman itu mendapat komisi 5% dari hasil penjualannya. Masukkan bagi algoritma adalah nama salesman dan nilai penjualan yang dicapainya. Tampilkan ke piranti keluaran nama salesman dan nilai penjualan yang dicapainya. Tampilkan ke piranti keluaran nama salesman dan besar komisi yang diperolehnya.

6. Buatlah flowchart dari algorima pada soal no. 3 diatas7. Dibaca nama karyawan dan gaji pokok bulanannya. Gaji bersih yang

diterima pegawai adalah: Gaji bersih = gaji pokok + tunjangan – pajakTunjangan karyawan dihitung 20% dari gaji pokok, sedangkan pajak adalah 15% dari gaji pokok ditambah tunjangan. Nama karyawan dan gaji bersihnya dicetak ke piranti keluaran. Tulislah algoritmanya.

8. Buatlah flowchart dari algoritma pada soal no. 7 diatas

Jawab

77

Algoritma HitungPersegiPanjang { Menghitung Luas dan keliling persegi panjang dengan masukkan Panjang dan Keliling }

DEKLARASI P, L, Kel, Luas : Real

DESKRIPSI: read(P, L) Kel2(P*L) LuasP*L write(Kel, Luas)

Penyelesaian Soal No. 1

Jawab…

88

Penyelesaian Soal No. 2

Start

InputP, L

Kel=2*(P*L)Luas = P*l

CetakKel, Luas

End

SelesaiSelesai

99

top related