fisiologi kulit.pptx

Post on 07-Dec-2015

3 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Fisiologi Kulit

Indra pramana putra111.0211.193

1. Fungsi proteksi 2. Fungsi absorbsi3. Fungsi ekskresi4. Fungsi presepsi5. Fungsi termoregulasi6. Fungsi pembentuk pigmen7. Fungsi pembentuk Vit.D

Fungsi kulit

Gangguan fisik/ mekanis : di kulit terdapat bantalan lemak sehingga dapat bertahan apabila di tekan, gesek dan tarik.

Gangguan kimia : terlingdungi dari zat kimia yang iritan, karena sifat stratum korneum yang impermiabel

Gangguan panas : akibat sengatan UV atau radiasi , tubuh akan melakukan tanning

Gangguan infeksi : karena pada kulit ada lapisan asam dengan pH 5-6,5 akibat hasil keringat (sebum)

Fungsi proteksi

Permeabelitas kulit terhadap O2, CO2 dan uap air dapat membantu proses respirasi

Fungsi absorbsi

Kelenjar kulit mengeluarkan zat yang tidak berguna lagi atau sisa metabolisme, seperti : NaCl, Urea, As.Urat, Amonia (keringat)

Sebum melindungi kulit dengan cara meminyaki kulit dan juga menahan evaporasi air berlebih sehingga kulit tidak menjadi kering

Fungsi ekskresi

Panas ruffini subkutis & dermis Dingin krause dermis Rabaan meissner papilla dermis Rabaan bandan merkel ranvier

epidermis Tekanan paccini epidermis

Fungsi presepsi

Mengeluarkan keringat evaporasi Mengerutkan otot pada vasokontriksi

Fungsi Thermoregulasi

Warna kulit terbentuk dikarenakan adanya sel melanosit di sel basal dengan perbandingan sel basal : sel melanosit adalah 10:1

Fungsi pembentuk pigmen

Mengubah 7 dihidroksi kolesterol dengan bantuan sinar matahari sehingga terbentuk vitamin D

Fungsi pembentuk Vit.D

Terima kasih

top related