ekonomi presentase

Post on 30-Jun-2015

43 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

EKONOMI

Radika Yudha PratamaRio Bucira RairaRiztiva HersamilaSeptia Sri Eka PutriSuci Tri Hartati

Metodologi Ilmu Ekonomi

Metodologi ekonomi adalah ilmu yang mempelajari metode, umumnya metode ilmiah, yang berhubungan dengan ekonomi. Termasuk prinsip tentang pertimbangan ekonomi.

Metodologi Ilmiah Ilmu Ekonomi

Tahapan metode ilmiah meliputi : a. Mengidentifikasi permasalahan (dalam bentuk

pertanyaan) dan menetapkan variabel yang relevan

b. Asumsi yang mendasari munculnya ilmu ekonomi. Dibidang ekonomi yang dikenal dengan asumsi ”Ceteris Paribus”

c. Menentukan Hipotesis, yaitu jawaban sementara atas permasalahan (pertanyaan)

d. Uji Hipotesis, dilakukan dengan memfokuskan pada tidakariabel yang diteliti dan pada saat yang sama memperhatikan faktor lain yang diasumsikan.

Model Ilmu Ekonomi

Model Diagram Aliran Sirkuler

Grafik / Kurva Batas Kemungkinan Produksi

Pada tahun 2008 tingkat pendapatan 1000 dan tingkat konsumsinya 700, sedangkan pada tahun 2009 tingkat pendapatannya 1500 dan tingkat konsumsi 1000.

Kegunaan Ilmu Ekonomi

Ilmu ekonomi dapat membantu anda mempelajari dan memahami perilaku manusia(lembaga swasta/ pemerintah)disekitar anda dalam memanfaatkan sumbedayanya, dan caranya dalam mengambil keputusan.

Ilmu ekonomi dapat membuat anda efesien dan efektif dalam berperan di berbagai kegiatan ekonomi.

Ilmu ekonomi akan mendorong anda menjadi masyarakat yang cerdas di berbagai bidang pekerjaan.

top related