e-learning institut pendidikan indonesia - panduan kuliah … · 2020. 4. 16. · you are not...

Post on 15-Dec-2020

6 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

PANDUAN KULIAH ONLINE MAHASISWA

TEKNOLOGI PENDIDIKANSiti Husnul Bariah., S.Kom., M.Pd

Akses alamat web elearning ipihttps://elearning.institutpendidikan.ac.id/

LOGIN

Silahkan login dengan hakakses masing-masingUSERNAME : NIMPass: Tekpend19!

Jika username dan password berhasil di inputkan, maka akan tampil seperti dibawah ini:

• Tampilan diatas menjelaskan bahwa mahasiswa yang bernama “Enung Nurjanah” Mahasiswa Teknologi Pendidikan s2 angkatan 2019 telah berhasil masuk ke kelasonline learning.

• Mhs yang bernama Enung Nurjanah sudah dapat mengukuti kelas online untukmata kuliah “Pengembangan Kurikulum 2019-2020”

Masuk ke kelas Online

1. Klik mata kuliah2. Jika mhs tdk dapat masuk ke halaman utama mata kuliah, silahkan

hubungi dosen pengampu mata kuliah.3. Silahkan manfaatkan semua aktifitas yang telah disediakan oleh

dosen.

Tampilan aktifitas perkuliahan online untukpertemuan ke-1

Cara Upload Tugas Pemahaman

1. Klik “Soal Uji Pemahaman”

Lanjutan… Upload Soal Uji Pemahaman

2. Untuk upload file tugas soal uji pemahaman, klik add submission

3. Klik add file, atau dapat dengan cara drag nd drop langsung file kekotak dibawah ini:

Cara 1:1. Klik add file2. Lalu pilih menu “upload

file”3. Klik “choose file”4. Pilih file yang akan di

upload5. Klik “upload this file”6. File akan masuk ke kotak

bawah7. Klik :save changes”

Cara 2:1. Pilih file lalu drag nd drop ke kotak

diatas2. Klik “save changes”

SELESAI

top related