bab 4 tik kelas ix

Post on 25-Jan-2015

375 Views

Category:

Documents

2 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

 

TRANSCRIPT

SK&KD

MENU

LATIHAN SOAL

KUNCI JAWABAN

MATERI

Setandar Kompetensimemahami dasar" penggunaan internet dan intranet

Kompetensi Dasar1. menjelaskan pengertian internet dan

intranet2. sistem jaringan internet dan intranet

1. sejarah jaringan konputer2. jaringan komputer3. macam" jaringan komputer4. jaringan komputer brdasarkan jangkauan wilayah geografis5. jaringan komputer brdasarkan peranan dan

hubungan tiap komputer6. bentuk" jaringan komputer atau topologi jaringan

MATERI

Pada tahun 1940-an di Amerika ada sebuah penelitian yang ingin memanfaatkan sebuh perangkat komputer secara bersamaan. Pada tahun 1950-an ketika jenis komputer membesar sampai tercipta super komputer, karena mahalnya harga perangkat komputer maka ada tuntutan sebuah komputer mesti melayani beberapa terminal. Dari sini maka mulcul konsep distribusi proses berdasarkan waktu yang dikenal dengan nama Time Sharing System (TSS), bentuk pertama kali jaringan komputer diaplikasikan. Pada system TSS beberapa terminal terhubung secara seri kesebuah host komputer.

sejarah jaringan komputer

Selanjutnya konsep ini berkembang menjadi proses distribusi (Distributed Processing). Dalam proses ini beberapa host komputer mengerjakan pekerjaan besar secara paralel untuk melayani beberapa terminal yang tersambung secara seri disetiap host komputer.Selanjutnya ketika harga-harga komputer kecil mulai menurun dan konsep proses distribusi sudah matang, maka penggunaan komputer dan jaringannya mulai beragam, dari mulai menangani proses bersama maupun komunikasi antar komputer(Peer to Peer System) saja tanpa melalui komputer pusat. Untuk itu mulailah berkembang teknologi jaringan lokal yang dikenal dengan Local Area Network (LAN). Demikian pula ketika internet mulai diperkenalkan, maka sebagian besar LAN yang berdiri sendiri mulai berhubungan dan terbentuklah jaringan raksasa ditingkat dunia yang disebut dengan Wide Area Network (WAN).

Jaringan komputer (jaringan) adalah sebuah sistem yang terdiri atas komputer-komputer yang didesain untuk dapat berbagi sumber daya (printer, CPU), berkomunikasi (surel, pesan instan), dan dapat mengakses informasi(peramban web). Tujuan dari jaringan komputer adalah agar dapat mencapai tujuannya, setiap bagian dari jaringan komputer dapat meminta dan memberikan layanan (service).

Pihak yang meminta/menerima layanan disebut klien (client) dan yang memberikan/mengirim layanan disebut peladen (server). Desain ini disebut dengan sistem client-server, dan digunakan pada hampir seluruh aplikasi jaringan komputer.

Jaringan komputer

Dua buah komputer yang masing-masing memiliki sebuah kartu jaringan, kemudian dihubungkan melalui kabel maupun nirkabel sebagai medium transmisi data, dan terdapatperangkat lunak sistem operasi jaringan akan membentuk sebuah jaringan komputer yang sederhana.]: Apabila ingin membuat jaringan komputer yang lebih luas lagi jangkauannya, maka diperlukan peralatan tambahan seperti Hub, Bridge, Switch, Router, Gateway sebagai peralatan interkoneksinya.

1. LAN (Local Area Network)LAN yaitu suatu sistem jaringan dimana setiap komputer atau perangkat keras dan perangkat lunak digabungkan agar dapat saling berkomunikasi (terintegrasi dalam area kerja tertentu dengan menggunakan data dan program yang sama juga mempunyai kecepatan transfer data lebih cepat). LAN mempunyai jangkauan maksimal 100 meter.

Macam-macam Jaringan Komputer

2. MAN (Metropolitan Area Network)MAN merupakan suatu jaringan diantara jaringan LAN dan WAN yang mempunyai jangkauan dengan luas geografis antara 10 KM s/d 50 KM. MAN digunakan untuk membangun jaringan di kantor-kantor dalam wilayah 1 kota, gedung, pabrik, kampus dan kantor pusat dalam area jangkauannya.

4. Internet (Interconnected Network)Internet yaitu jaringan komputer secara global (mendunia) yang dapat diakses ke seluruh dunia, dan dapat menghasilkan berbagai informasi, seperti: hiburan, pendidikan, kedokteran, olahraga, artis, politik, dan lain-lain..5. Wireless (Tanpa Kabel)Wireless yaitu jaringan tanpa kabel yang menggunakan teknologi radio (frekuensi) atau dikenal dengan istilah WLAN (Wireless Local Area Network) atau disebut juga dengan Wifi

3. WAN (Wide Area Network)WAN yaitu network yang mempunyai area kerja antara benua, dengan melewati batas geografis negara dan milik umum.

- Jaringan MANMerupakan jaringan yang mencakup satu kota besar beserta daerah setempat. Contohnya jaringan telepon lokal, sistem telepon seluler, serta jaringan relay beberapa ISP internet.

Jaringan berdasarkan jangkauan geografis

- Jaringan LANmerupakan jaringan yang menghubungkan 2 komputer atau lebih dalam cakupan seperti laboratorium, kantor, serta dalam 1 warnet.

- Jaringan WANMerupakan jaringan dengan cakupan seluruh dunia. Contohnya jaringan PT. Telkom, PT. Indosat, serta jaringan GSM Seluler seperti Satelindo, Telkomsel, dan masih banyak lagi.

-Jaringan Peer-to-peerPada jaringan ini tidak ada komputer client maupun

komputer server karena semua komputer dapat melakukan pengiriman maupun penerimaan informasi sehingga semua komputer berfungsi sebagai client sekaligus sebagai server.

Jaringan berdasarkan peranan dan hubungan tiap komputer dalam memproses

data- Jaringan Client-ServerPada jaringan ini terdapat 1 atau beberapa komputer server dan komputer client. Komputer yang akan menjadi komputer server

maupun menjadi komputer client dan diubah-ubah melalui software jaringan pada protokolnya. Komputer client sebagai perantara untuk dapat mengakses data pada komputer server

sedangkan komputer server menyediakan informasi yang diperlukan oleh komputer client.

Menuju ke “bentuk bentuk jaringan komputer atau topologi

jaringan”

Topologi Jaringan RingTopologi Jaringan ring adalah topologi berbentu cincin,yang menghubungkan beberapa komputer dalam satu node sehingga berbentuk tampak lingkaran,topologi ini saling menghubungkan komputer dalam posisi yang sama dan kerusakan salah satu nodenya akan mengganggu transfer data ke node lainnya.

Topologi Jaringan Star atau Topologi BintangTopologi Jaringan star adalah topologi jaringan yang terdapat perangkat kontrol/server sebagai pengatur dan pengendali komunikasi data. Sedangkan perangkat lainnya terhubung dengan perangkat kontrol/server sehingga pengiriman data akan melalui perangkat kontrol/server.topologi ini adalah topologi yang dianggap paling mudah,karena mudah dalam segi konfigurasi,pemasangan dan lain sebagaianya.topologi jaringan star ini pun adalah topologi yang biasanya anda lihat dipakai dalam topologi sebuah warnet,

Topologi Jaringan BusTopologi Jaringan bus adalah topologi jaringan yang dipasangkan atau dikoneksikan menggunakan satu kabel panjang yang ujungnya tidak tertutup,pada kabel tersebut diberikan node node yang berfungsi sebagai client,dan topologi jenis ini biasanya akan mengakibatkan banyak kesalah traffic pada saat proses transfer data.

Topologi Jaringan Tree atau Topologi PohonTopologi Jaringan tree adalah topologi yang berbentu pohon,yang memiliki satu server dan clientnya di gabungkan melalui node node pade kabel,dan jika salah satu client dibagian tengah terganggu maka client yang berada dibawah client yang bermasalah tersebut akan ikut bermasalah juga.

Topologi Jaringan MeshTopologi Jaringan mesh adalah topologi istimewa,dikatakan istimewa karena topologi ini lain dari pada topologi lainnya,karena topologi ini diseusaikan dengan kebutuhan dan kemampuan dari pemiliknya,atau administratornya ,topologi ini dipakai pada jaringan yang memiliki sedikit client dan biasanya topologi ini langsung dihubungkan dengan perangkat jaringan.

Latihan Soal Ya Biar Pinter

1. topologi jaringan yang dipasangkan atau dikoneksikan menggunakan satu kabel panjang yang ujungnya tidak tertutup adalah…

A. Topologi jaringan bus

D. Jaringan komputer

2. sebuah sistem yang terdiri atas komputer-komputer yang didesain untuk dapat berbagi sumber daya (printer, CPU), berkomunikasi (surel, pesan instan), dan dapat mengakses informasi(peramban web) adalah…

3. merupakan suatu jaringan diantara jaringan LAN dan WAN yang mempunyai jangkauan dengan luas geografis antara 10 KM s/d 50 KM adalah..

C. MAN

4. jaringan tanpa kabel yang menggunakan teknologi radio (frekuensi) adalah…

C. Wireless

B. Jaringan Peer-to-peer

5. jaringan ini tidak ada komputer client maupun komputer server

KUNCI JAWABAN1.A2.D3.C4.C5.B

Udah biasa aja kalau

kamu salah

YAH SALAH

Yeee aku bener. Maju meneh

aaah

Good job

top related