aspek aspek e konomi pariwisata

Post on 19-Jun-2015

1.532 Views

Category:

Education

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

Berisi tentang aspek - aspek dalam ekonomi pariwisata

TRANSCRIPT

ASPEK – ASPEK EKONOMIS PARIWISATA

1.FITRI AMALIA

2.NUR IRMA GUSTIANA

S.

3.SUDAR

CHRISTININGRUM

4.HASBY SAPUTRA

5.WAHYUDI YUSUEF

ASPEK – ASPEK EKONOMIS PARIWISATA

Bu Tantri Wijayanti,

S.E

Rumusan

MasalahApa saja yang termasuk dalam aspek - aspek ekonomis pariwisata?

Bagaimana definisi dari masing – masing aspek ekonomis pariwisata?

Bagaimana pengaruh dari masing – masing aspek ekonomis pariwisata Indonesia di lingkungan masyarakat?

Apa saja masalah yang berhubungan dengan aspek ekonomis pariwisata?

ASPEK – ASPEK EKONOMIS PARIWISATA

Lokasi Industri Pariwisata

Sifat Khusus Pariwisata

Aspek Penawaran Pariwisata

Aspek Permintaan Pariwisata

Masalah Yang Berhubungan dengan Aspek Ekonomis Pariwisata

Lemahnya Infrastruktur Pantai Plengkung Banyuwangi

Krisis Air di Bali

Thank you!!

Bye..bye..!!!

Lokasi IndustriPariwisata

KEUNTUNGAN PARIWISATA :

• Membuka kesempatan kerja

• Menambah pendapatan daerah

• Menambah devisa Negara

• Merangsang pertumbuhan

kebudayaan asli

• Menunjang gerak pembangunan di

daerah

KERUGIAN PARIWISATA :

• Mempengaruhi neraca pembayaran

• Merusak lingkungan

• Pencurian benda – benda kuno

• Berubahnya kesenian dan upacara

tradisional

• Timbulnya industry seks

• Merosot mutu barang kerajinan

• Dampak negative pada lingkunganEfek Ganda

Sifat Khusus Industri Pariwisata

Produk tidak dapat dipindahkan

Produksi dan konsumsi terjadi pada saat yang sama

Produk variatif Tidak ada ukuran

objektif Tidak tahan lama

Suplai produk terpisah – pisah

Langganan tidak dapat mencicipi produk

Melihat berarti membeli

Resiko tinggi Modal besar

Aspek Penawaran PariwisataPenawaran suatu objek wisata adalah kualitas dan kuantitas sumberdaya yang ada untuk digunakan pada waktu luang

4 aspek yang harus diperhatikan:

Attraction (dayatarik)

Accesable (transportasi)

Amenities (fasilitas)

Ancillary (kelembagaan)

Aspek Permintaan PariwisataPermintaan suatu wisata adalah banyaknya kesempatan rekreasi dari individu untuk menggunakan waktu luang.

Meningkatnya jumlah pengunjung pada suatu areal wisata khusus wisata dapat disebabkan karena :

•Areal wisata tersebut mempunyai potensi yang menarik

•Kebutuhan rekreasi meningkat

•Tersedianya sarana dan prasarana yang ditunjang oleh fasilitas akomodasi

Krisis Air di Bali

Lemahnya Infrastruktur Pantai Plengkung Banyuwangi

30 km

Efek Ganda Industri Pariwisata

top related