algoritma 1 pertemuan 4

Post on 14-Jul-2015

55 Views

Category:

Documents

5 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Algoritma1 pertemuan 4

Ada 2 macam Flowchart :◦ System Flowchart

urutan proses dalam system dengan menunjukkan alat media input, output serta jenis media penyimpanan dalam proses pengolahan data.

◦ Program Flowchart urutan instruksi yang digambarkan dengan symbol tertentu untuk memecahkan masalah dalam suatu

program.

Program Flowchart Yaitu: Bagan yang memperlihatkan urutan dan

hubungan proses dalam suatu program.

Dua jenis metode penggambaran program flowchart :

◦ 1) Conceptual flowchart, menggambarkan alur pemecahan masalah secara global

◦ 2) Detail flowchart, menggambarkan alur pemecahan masalah secara rinci

Tidak ada kaidah yang baku. Flowchart = gambaran hasil analisa suatu masalah Flowchart dapat bervariasi antara satu pemrogram dengan

pemrogram lainnya. Secara garis besar ada 3 bagian utama:

– Input– Proses– Output

Hindari pengulangan proses yang tidakperlu dan logika yang berbelit sehingga jalannya proses menjadi singkat.

Jalannya proses digambarkan dari atas ke bawah dan diberikan tanda panah untuk memperjelas.

Simbol Terminator simbol yang digunakan untuk mengawali dan mengakhiri. Untuk di awal biasanya ditulis dengan kata “Start/Begin/Mulai”

Untuk di akhir biasanya di tulisdengan kata “Stop/End/Selesai”

Simbol Input/Output digunakan memasukan suatu nilai untuk proses atau menampilkan nilai dari hasil suatu proses.

Input(a) Output(a)

Simbol Proses digunakan untuk memproses suatu data atau untuk perhitungan dan biasanya berisi suatu rumus.

I I + 1Fak Fak * I

Simbol Decision digunakan untuk membandingkan suatu data dan memiliki 2 keluaran yaitu “True / False” atau “Benar / Salah” atau “Ya/Tidak”

Dari gambar di samping berikutmenjelaskan jika I nilainya lebihkecil dari 5 maka akanmengalir ke arah kanan.

Jika tidak maka akan mengalirke arah bawah.

I > 5Ya

Tidak

Langkah1.Tengok kanan.2. Tengok kiri.3. Apakah aman ?.

jika ‘ ya ‘ menyebrang,jika ‘ tidak ‘ ulangi langkah1.

Langkah.1. masukan nilai r ( jari2 ).2. Masukan nilai phi=3.143. proses l= phi*r*r4. Tulis = l

1. buatlah flowchart dan algoritma pemesanan ticket pesawat terbang ?

2. buatlah flowchart dan algoritma menghitung luas segitiga ?

3. perhatikan potongan algoritma berikut : ◦ A <- true , B <- false ◦ A <- ( B ) or ( not ( A and B) ) ;◦ B <- not ( A or B ) ;◦ C <- not ( A ) and B ;◦ D <- not ( A or B ) xor B ;◦ Write ( A, B, C, D ) ◦ “gunakan tabel kebenaran”◦ Tulislah output dari algoritma disamping dan tabel kebenaranya ?

top related