8 algoritma dan pemrograman komputer 8

Post on 29-Nov-2015

22 Views

Category:

Documents

9 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

alpro

TRANSCRIPT

27/09/2011

Ditulis oleh Endro Purnomo 1

Algoritma dan Pemrograman KomputerAlgoritma dan Pemrograman Komputer3 SKS3 SKS

1

Pertemuan ke Pertemuan ke 88

dosendosenEndro PurnomoEndro Purnomo

Program Studi Pendidikan MatematikaProgram Studi Pendidikan MatematikaUniversitas Muhammadiyah PurworejoUniversitas Muhammadiyah Purworejo

S1 Ilmu Komputer UGM

S2 Master of Computer Science UGM (studi)

Cisco Certified Network Associate

Email : endro@umpwr.ac.id

YM and Gtalk : endrosri

Website : www.lintassolusi.com

Blog : blog.lintassolusi.com

2

Endro PurnomoEndro Purnomo

27/09/2011

Ditulis oleh Endro Purnomo 2

Perulangan / LoopingPerulangan / Looping

3

Perulangan SederhanaPerulangan Sederhana

Perulangan digunakan untuk mengerjakan suatu ataubeberapa perintah secara berulang-ulang sesuai denganyang diinginkan.

Perulangan sederhana adalah perulangan yang hanyamembutuhkan 1 kali perulangan saja.

Di dalam perulangan sederhana tidak ada nested loop.

4

27/09/2011

Ditulis oleh Endro Purnomo 3

Jenis Perulangan dalam CJenis Perulangan dalam C

� for(;;) { ... }

� while(kondisi) { .... }

� do { .... } while(kondisi)

5

Karakteristik for(;;) { ... }Karakteristik for(;;) { ... }

� Digunakan untuk perulangan yang batasnya sudahdiketahui dengan jelas, misalnya 10 kali.

� Memerlukan 2 buah penanda, awal dan akhirperulangan.

� Nilai penghitung/counter akan secara otomatisbertambah atau berkurang tiap kali sebuahpengulangan dilaksanakan, tergantung jenisperulangannya.

6

27/09/2011

Ditulis oleh Endro Purnomo 4

Bentuk Umum ForBentuk Umum For

Bentuk Umum

for (<nilai_awal>; <kondisi>; <increment/decrement>)

{

<perintah yang akan dijalankan>

}

Contoh

for (int i=1;i<=7;i++)

{

printf(“Pemrograman Komputer\n”);

}

7

Karakteristik while(kondisi) { .... }Karakteristik while(kondisi) { .... }

� Dilakukan pemeriksaan kondisi terlebih dahulusebelum dilakukan perulangan.

� Jika kondisi yang diperiksa bernilai benar (true)maka perulangan akan dilakukan.

� Ada kemungkinan tidak dikerjakan

� Blok statement/perintah tidak harus ada.

� Struktur tanpa statement/perintah akan tetapdilakukan selama kondisi masih true.

� Perulangan akan terus dilakukan sampai kondisifalse.

8

27/09/2011

Ditulis oleh Endro Purnomo 5

Bentuk Umum WhileBentuk Umum WhileBentuk Umum

<inisialisasi>;

while (<kondisi>)

{

<perintah yang akan dijalankan>

<perubahan kondisi>

}

Contoh

int i=1;

while (i<7)

{

printf(“%d\n”,i);

i++;

}9

Flowchart Perulangan For dan WhileFlowchart Perulangan For dan While

10

27/09/2011

Ditulis oleh Endro Purnomo 6

Karakteristik do { .... } while(kondisi)Karakteristik do { .... } while(kondisi)

� Perulangan akan dilakukan minimal 1xterlebihdahulu, kemudian baru dilakukan pemeriksaanterhadap kondisi, jika kondisi benarmaka perulanganmasih akan tetap dilakukan.

� Perulangan dengan do...while() akan dilakukansampai kondisi false.

11

Bentuk Umum Do WhileBentuk Umum Do WhileBentuk Umum

<inisialisasi>;

do

{

<perintah yang akan dijalankan>

<perubahan kondisi>

}

while (<kondisi>)

Contoh

int i=1;

do

{

printf(“%d\n”,i);

i++;

} 12

27/09/2011

Ditulis oleh Endro Purnomo 7

Flowchart Perulangan Do WhileFlowchart Perulangan Do While

13

SoalSoal--SoalSoal

� Buatlah program untuk menampilkan angka dari 1 –10 denganmenggunakan:

� While() { }

� Do { } while()

� For () { }

� Buatlah program untuk menampilkan semua bilangan genap dari1 s.d N

� Tampilkan semua bilangan kelipatan 7 yang habis dibagi 2 dari 1s.d N

� Buatlah program pemangkatan bilangan X pangkat Y denganlooping

14

27/09/2011

Ditulis oleh Endro Purnomo 8

SoalSoal--SoalSoal

� Buatlah program menghitung faktorial

� Buat program menampilkan deret 1, 4, 3, 8, 5, 12, 7, dst

� Buatlah program untuk menentukan suatu bilangan adalah primaatau bukan prima

� Buatlah program untuk menampilkan bilangan prima dari 1 s.d N

� Buatlah program untuk mengkonversi dari bilangan desimal kebiner

15

top related