akhlak tasawuf

33
AKHLAK TASAWUF AHMAD GOZIN, S.Ag FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UIN “SUNAN GUNUNG DJATI” BANDUNG

Upload: fachripaul

Post on 11-Mar-2015

4.196 views

Category:

Documents


24 download

TRANSCRIPT

Page 1: AKHLAK TASAWUF

AKHLAK TASAWUFAHMAD GOZIN, S.Ag

FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

UIN “SUNAN GUNUNG DJATI”BANDUNG

Page 2: AKHLAK TASAWUF

A.PENGERTIAN

KATA AKHLAK/TASAWUF DI AMBIL BAHASA ARAB DAN TERDIRI DARI DUA KATA, YAITU KATA AKHLAK DAN TASAWUF. MENURUT BAHASA AKHLAK ARTINYA “PRILAKU, KEBIASAAN, KELAZIMAN DAN PERADABAN BAIK”. SEDANGKAN KATA TASAWUF ARTINYA “ BERSIH, HIKMAH, BULU YANG BANYAK, DAN WOL KASAR”. ATAU DENGAN KATA LAIN “PRILAKU/KEBIASAAN UNTUK MEMBERSIHKAN DIRI”.

Page 3: AKHLAK TASAWUF

Lanjutan………

SEDANGKAN MENURUT ISTILAH ADALAH “PROSES LATIHAN (RIYADHAH) RUHANI DENGAN BERBAGAI KEGIATAN UNTUK MENCAPAI AKHLAK YANG TERPUJI DALAM RANGKA MENDEKATKAN DIRI KEPADA ALLAH”. ATAU DENGAN KATA LAIN “ PROSES LATIHAN RUHANI DENGAN MENGHIASI DIRI DENGAN AKHLAK TERPUJI (SEORANG SUFI) UNTUK MENDEKATKAN DIRI KEPADA ALLAH”.

Page 4: AKHLAK TASAWUF

SKEMA 1PENGERTIAN AKHLAK/TASAWUF

AKHLAK TASAWUF

DARI DUA KATA , YAITU KATA AKHLAH DAN TASAWUF. MENURUT

BAHASA AKHLAK ARTINYA “PRILAKU, KEBIASAAN, KELAZIMAN,

PERADABAN BAIK”. SEDANGKAN KATA TASAWUF ARTINYA “BERSIH, HIKMAH, WOL KASAR DAN BULU

YANG BANYAK”.

MENURUT ISTILAH ADALAH “NILAI-NILAI YANG BERKAITAN

DENGAN PERBUATAN PARA SUFI DALAM MENJALANKAN IBADAH ATAU MENDEKATKAN DIRI KEPADA ALLAH”

Page 5: AKHLAK TASAWUF

RUANGLINGKUP AKHLAK TASAWUF

RUANGLINGKUP AKHLAK TASAWUF SECARA UMUM SEKITAR DUA HAL, YAITU

PERTAMA, PRILAKU/PERBUATAN MANUSIA, KHUSUNYA SEORANG SUFI.

KEDUA, NILAI-NILAI/NORMA BAIK DAN BURUK.

Page 6: AKHLAK TASAWUF

SKEMA 2RUANGLINGKUP AKHLAK TASAWUF

RUANGLINGKUP AKHLAK/TASAWUF

PRILAKU/PERBUATAN MANUSIA/SUFI

NORMA-NORMA/NILAI BAIK DAN BURUK

Page 7: AKHLAK TASAWUF

MANFAAT MEMPELAJARI AKHLAK/TASAWUF

MANFAAT MEMPELAJARI AKHLAK TASAWUF ANTARA LAIN SEBAGAI BERIKUT:

PERTAMA, UNTUK MENGETAHUI DAN MENETAPKAN PERBUATAN BAIK DAN BURUK.(Ahmad Amin: al-Akhlak, Bulan Bintang hal. 1)

KEDUA, UNTUK MENGETAHU CARA MEMBERSIHKAN HATI/RUHAni MANUSIA (Mustafa Zuhri: Kunci Memahami Ilmu Tasawuf, Bina Ilmu, hal.67)

Page 8: AKHLAK TASAWUF

Skema 3MAMFAAT MEMPELAJARI AKHLAK/TASAWUF

MANFAAT MEMPELAJARI AKHLAK/TASAWUF

UNTUK MENGETAHUI DAN MENETAPKAN PRILAKU BAIK DAN

BURUK

UNTUK MENGETAHUI CARA MEMBERSIHKAN

HATI DAN RUHANI MANUSIA

Page 9: AKHLAK TASAWUF

SEJARAH PERKEMBANGAN TASAWUF

MENURUT PARA AHLI SEJARAH PERKEMBANGAN TASAWUF SECARA GARIS BESARNYA KARENA DUA HAL;

PERTAMA, FAKTOR EKSTERNAL (FAKTOR LUAR), DIANTARANYA:

1. PENGARUH AGAMA KRISTEN YANG MENJAUHI KEDUNIAN.

2. PENGARUH FILSAFAT YUNANI, SEPERTI PHYTAGORAS, PLOTINUS.

3. PENGARUH AJARAN HINDHU DAN BUDHA, TENTANG KONTENPLASI DAN MENINGGAL KEDUNIAN.

Page 10: AKHLAK TASAWUF

KEDUA, FAKTOR INTERNAL (FAKTOR DARI DALAM ISLAM)

DIANTARANYA: 1. PRILAKU/AKHLAK NABI MUHAMAD SAW

YANG MELAKUKAN KHATWAT (MENYENDIRI DARI KERAMAIAN DUNIA DAN MASYARAKAT) DAN MENDEKAT DIRI KEPADA ALLAH.

2. PAHAM TENTANG ZUHUD, YAITU SEDERHANA DALAM KEHIDUPAN DUNIA UNTUK MENDEKATKAN DIRI (TAQORUB) KEPADA ALLAH.

Page 11: AKHLAK TASAWUF

SKEMA 4SEJARAH PERKEMBANGAN TASAWUF

SEJARAH PERKEMBANGAN

TASAWUF

FAKTOR EKSTERNAL (FAKTOR DARI LUAR)

1. PENGARUH AGAMA KRESTEN TENTANG MEJAUHI KEDUNIAAN2. PENGARUH FILSAFAT YUNANI, SEPERTI PHYTAGORAS DAN PLOTINUS3. PENGARUH AJARAN HINDHU DAN BUDHA, TENTANG KONTENPLASI DAN KEROHANIAN

FAKTOR INTERNAL (FAKTOR DARI DALAM)

1. PERILAKU NABI MUHAMAD SAW YANG MELAKUKAN KHALWAT DAN TAQARUB KEPADA ALLAH.2. PAHAM TENTANG ZUHUD.

Page 12: AKHLAK TASAWUF

HUBUNGAN TASAWUF DENGAN ILMU YANG LAINNYA

PERTAMA, ILMU KALAM/TAUHID, YAITU PENANAMAN DAN PENGHAYATAN KEJIWAAN (ROHANI/HATI) MANUSIA.

KEDUA, ILMU FIKIH, PENGETAHUAN DAN PELAKSANAAN TENTANG HUKUM-HUKUM.

KETIGA, FILSAFAT, YAITU TENTANG HAL METAFISIKA, SEPERTI JIWA/RUH.

KEEMPAT, PSIKOLOGI, YAITU HAL-HAL YANG BERKAITAN KEJIWAAN/RUHANI, PERASAAN, EMOSI DLL.

KELIMA, PENDIDIKAN, YAITU TUJUAN PENDIDIKAN UNTUK MEMBENTUK MANUSIA BERAKHLAK BAIK/KARIMAH.

Page 13: AKHLAK TASAWUF

Skema 5HUBUNGAN TASAWUF DENGAN ILMU LAINNYA

HUBUNGAN TASAWUF

DENGAN ILMU LAINNYA

ILMU TAUHID/

ILMU KALAM

ILMU FIQIHILMU FILSAFAT

ILMU PENDIDIKAN/PSIKOLOGI

Page 14: AKHLAK TASAWUF

TARIKAT: SEJARAH DAN PERKEBANGANNYA DI DUNIA ISLAM

A. PENGERTIAN TARIKAT KATA TARIKAT DARI BAHASA ARAB, DARI

KATA “THARIQAH” SECARA ETIMOLOGI ARTINYA “ JALAN, METODE, SISTEM, MAZHAB, ALIRAN DAN HALUAN”.

SEDANGKAN MENURUT ISTILAH ADALAH “. SEDANGKAN MENURUT ISTILAH ARTINYA “

JALAN YANG DITEMPUH OLEH SUFI DALAM RANGKAN MENDEKATKAN DIRI KEPADA ALLAH”.

Page 15: AKHLAK TASAWUF

B. SEJARAH MUNCULNYA TARIKAT DALAM DUNIA ISLAM

MENURUT PENDAPAT ROSIHAN ANWAR, BAHWA MUNCULNYA TARIKAT DI DUNIA ISLAM SEJAK ABAD 12 M /6 H. ANTARA LAIN SEBAGAI BERIKUT:

1. TARIKAT QODIRIYAH, PENDIRINYA SYEH ABDUL QODIR JAELANI DI IRAK (1161 M/561 H), TERSEBAR DI IRAK, TURKI, CINA SUDAN, INDIA DAN INDONESIA.

2. TARIKAT RIFA’IYAH, PENDIRINYA SYEH AHMAD AR-RIFA’I, DI IRAK (1182 M/578 H), TERSEBAR DI IRAK DAN MESIR.

3. TARIKAT SYADZILIYAH, PENDIRINYA SYEH AHMAD SYADZILI, DI MESIR (1258 M/658 H), TERSEBAR DI MESIR, AFRIKA UTARA, SYIRIA DAN ARAB.

Page 16: AKHLAK TASAWUF

Lanjutan……

4. TARIKAT MAULIAWIYAH, PENDIRINYA SYEH MAULANA JALALUDIN RUMI, DI TURKI (1273 M/672 H) SANGAT BERKEMBANG DI TURKI.

5. TARIKAT NAQSABANDIYAH, PENDIRINYA SYEH BAHAUDDIN NAQSABANDI, DI BUKHARA (RUSIA) (1389 M/791 H), TERSEBAR DI TURKI, ASIA, INDIA, CINA DAN INDONESIA.

6. TARIKAT SATARIYAH, PENDIRINYA SYEH ABDULLAH ASY-SYATARI, DI INDIA (1236 M/633 H), YANG TERSEBAR DI INDIA DAN INDONESIA.

Catatan: Selain nama-nama tarikat tersebut di atas tentu saja masih banyak nama tarikat lainnya, seperti tarikat Sanusiah (di Libia), Tijaniyah di Afrika Utara) dll.

Page 17: AKHLAK TASAWUF

TASAWUF AKHLAKI, IRFANI DAN FALSAFI

PERTAMA, TASAWUF AKHLAKI, SECARA BAHASA DIARTIKAN “MEMBERSIHKAN PRILAKU ATAU SALING MEMBERSIHKAN PRILAKU/PERBUATAN”. SECARA ISTILAH ARTINYA “PENGETAHUAN TENTANG MEMBERSIHKAN PRILAKU MANUSIA DALAM RANGKA BERIBADAH KEPADA ALLAH”. SEPERTI: KEJUJURAN, KEIKHLASAN DAN PERKATAAN BENAR. DAN TOKOHNYA HASAN AL-BASRI, AL-MUHASIBI, AL-QUSAYAIRI DAN AL-GOZALI.

Page 18: AKHLAK TASAWUF

Lanjutan……

KEDUA, TASAWUF IRFANI, (SECARA BAHASA) ARTINYA, “PENGETAHUAN ATAU MENGETAHUI”. SEDANGKAN (MENURUT ISTILAH DIARTIKAN “PENGATAHUAN TENTANG CARA MEMBERSIHKAN DIRI DARI HAL-HAL YANG DAPAT MENGGUGURKAN IBADAH KEPADA ALLAH”. SEPERTI TIDAK INGIN DIPUJI, TAHAN CACIAN/HINAAN ORANG, TAHAN UJIAN/COBAAN. DAN TOKOHNYA: ROBIAH AL-ADAWIYAH, DZUNUN MISHRI, ABU YAZID AL-BUSTOMI DAN ABU MANSUR AL-HALAJ.

Page 19: AKHLAK TASAWUF

Lanjutan……

KETIGA, TASAWUF FALSAFI, (SECARA BAHASA) “MEMBERSIHKAN HIKMAH/ILMU PENGETAHUAN”. SEDANGKAN SECARA ISTILAH ADALAH “ AJARAN TASAWUF YANG AJARANNYA MEMANDU ANTARA MISTIK DAN RASIONALISASI PENGGAGASNYA”. DAN TOKOHNYA: IBNU ARABI, AL-JILI, DAN IBNU SAB’IN. (Rosihan Anwar: Akhlak Tasawuf, Pustaka Setia, Bandung, 2009).

Page 20: AKHLAK TASAWUF

Skema 6TASAWUF AKHLAKI, IRFANI DAN FALSAFI

TASAWUF AKHLAKI

-JUJUR-BENAR

-DERMAWAN-DLL

1. HASAN AL-BASRI

2. AL-MUHASIBI3. AL-QUSYAIRI4. AL-GHAZALI

TASAWUF IRFANI

-IKHLAS-TAHAN COBAAN

-SABAR-TAWAKAL

1. RABIAH AL-ADAWIYAH

2. DZUNUN MISRI3. ABU YAZID AL-

BUSTOMI3. ABU MANSUR AL-

HALAJ

TASAWUF FALSAFI

-FILSAFAT YUNANI

-FILSAFAT PERSIA-FILSAFAT INDIA

-DLL

1.IBNU AROBI

2. AL-JALI3. IBNU SAB’IN

Page 21: AKHLAK TASAWUF

PROBLEMATIKA MASYARAKAT MODERN DAN PERLUNYA AKHLAK/TASAWUF

A. PENGERTIAN MASYARAKAT MODERN ADALAH “KOMUNITAS

MANUSIA YANG HIDUP DI SUATU WILAYAH YANG MEMILIKI CIRI-CIRI TERTENTU SERTA DIIKAT OLEH ATURAN YANG BERSIFAT MUTAKHIR”.

CIRI-CIRI MASYARAKAT MODERN, MENURUT DELIAR NOER, ANATAR LAIN SEBAGAI BERIKUT:

1. BERSIFAT RASIONAL, YAKNI MENGUTAMAKAN AKAL PIKIRAN DARIPADA EMOSI.

2. PEMIKIRANNYA BERORIENTASI KE MASA DEPAN.

Page 22: AKHLAK TASAWUF

LANJUTAN……

3. MENGHARGAI WAKTU, YAKNI WAKTU MERUPAKAN SESUATU YANG SANGAT BERHAGA.

4. BERSIFAT TERBUKA, YAKNI MENERIMA KRITIK, SARAN DAN MASUKAN YANG BERSIFAT KONSTRUTIF.

5. BERPIKIR OBJEKTIF, YAKNI MELIHAT SESUATU SESUAI FUNGSI DAN MAFAAT BAGI MASYARAKAT.

Page 23: AKHLAK TASAWUF

Skema 7CIRI-CIRI MASYARAKAT MODERN

• 1.BERSIFAT RASIONAL

• 2.PEMIKIRAN BERORIENTASI KE MASA DEPAN

• 3.MENGHARGAI WAKTU

• 4. BERSIFAT TERBUKA

• 5. BERPIKIR OBJEKTIF

CIRI-CIRI MASYARAKAT MODERN

Page 24: AKHLAK TASAWUF

PROBLEMATIKA MASYARAKAT MASYARAKAT MODERN

MENURUT PENDAPAT ABUDIN NATA, BAHWA PROBLEMATIKA MASYARAKAT MODERN KARENA DAMPAK PERKEMBANGAN ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI, ANTARA LAIN SEBAGAI BERIKUT:

1. DISINTEGRASI ILMU PENGETAHUAN, YAKNI ILMU PENGTAHUAN MEMILIKI PARADIGMA DAN SPESIALISASI ILMU.

2.KEPRIBADIAN YANG TERPECAH (SPIT PERSONALITY), YAKNI KERINGANYA NILAI-NILAI SPIRITUAL.

3. PENYALAHGUNAAN IPTEK, YAKNI IFTEK DIGINAKAN YANG NEGATIF DAN MERUSAK TATAN KEHIDUPAN.

Page 25: AKHLAK TASAWUF

Lanjutan……

4.PENDANGKALAN IMAN, YAKNI HANYA PERCAYA RASIO/AKAL TANPA DASAR AGAMA .

5. STRE DAN FRUSTASI, YAKNI PERSAINGAN HIDUP YANG SANGAT KETAT.

6. KEHILANGAN JATIDIRI DAN MASA DEPAN, YAKNI KEHILNGAN PEGANGAN DAN SLAH MENGAN JALAN HIDUP.

7. POLA HIDUP YANG MATERIALISTIK, YAKNI SERBA KEBENDAAN/MATERI.

8. MENGHALALKAN SEGALA CARA, YAKNI KERINGNYA IMAN DAN RUSAKNYA AKHLAK.

Page 26: AKHLAK TASAWUF

Skema 8PROBLEMATIKA MASYARAKAT MODERN KARENA DAMPAK

IFTEK

PROBLEMATI

KAMASYARAK

AT MODE

RN DAMP

AK IFTEK

• 1. DISINTEGRASI ILMU• 2. KEPRIBADIAN YANG TERPECAH (SPLIT PERSONALITY)

• 3. PENYALAGUNAAN IFTEK• 4. PENDANGKALAN IMAN• 5. POLA HIDUP MATERIALISTIK• 6. MENGHALALKAN SEGALA CARA• 7.STRES DAN PRUSTASI• 8. KEHILANGAN HARGA DIRI DAN MASA DEPANYA

Page 27: AKHLAK TASAWUF

PROSES MEMASUKI DUNIA DUNIA TASAWUF

ORANG (SALIK) YANG AKAN MEMASUKI DUNIA TASAWUF, DIHARUSKAN MELALUI EMPAT MAQAMAT (STASIUN), YAITU:

PERTAMA, SYARIAT, YAKNI MENGAMALKAN FIQIH DENGAN BENAR DAN SEMPURNA.

KEDUA, TARIKAT, YAKNI MEJALANKAN DZIKIR DAN WIRID TERTENTU YANG DIAJARKAN OLEH SEORANG GURU (MURSYID).

KETIGA, HAKIKAT, YAKNI TERBUKANYA RAHASIA ALLAH (MUKASYAFAH).

KEEMPAT, MA’RIFAT, MENGENAL ALLAH LEBIH DEKAT. Keterangan: Point 3 dan 4 akan tercapai, apabila Point 1

dan 2 telah dilaksanakan dengan benar dan sempurna.

Page 28: AKHLAK TASAWUF

SkemaProses Memasuki Dunia Tarikat/Tasawuf

MA’RIFAT

HAKIKAT

TARIKAT

SYARIAT

Page 29: AKHLAK TASAWUF

TASAWUF DAN TARIKAT DI INDONESIA: SEJARAH DAN PERKEMBANGANNYA

SEJARAH PERKEMBANGAN TASAWUF DAN TARIKAT DI INDONESIA TIDAK AKAN TERLEPAS DARI “PROSES ISLAMISASI” DI NUSANTARA INI. SEBAB PENYEBARAB ISLAM DI TANAH AIR INI SEBAGIAN BESAR MERUPAKAN JASA DARI PARA SUFI.

SEPERTI DI KAWASAN SUMATRA (MINANGKABAU, ACEH, DAN PASAI), DAERAH JAWA, KHUSUSNYA DAERAH DEMAK OLEH PARA WALI, YANG DISEBUT “WALI SONGI” (WALI SEMBILAN). (Rosihan Anwar: Akhlak Tasawuf, Pustaka Setia, Bandung 2009)

Page 30: AKHLAK TASAWUF

NAMA TARIKAT DAN PENDIRINYA DI INDONESIA

1. TARIKAT QODARIYAH, PENDIRINYA ABDUL QODIR JAELANI (1077-1166) BERKEMBANG DI DAERAH JAWA.

2. TARIKAT NAQSABANDIYAH, PENDIRINYA MUHAMAD BIN BAUDDIN (727-791) BERKEMBANG DI DAERAH SUMATRA DAN JAWA.

3. TARIKAH SAMANIYAH, PENDIRINYA SYEH SAMAN (WAFAT 1720), BERKEMBANG DIDAERAH ACEH, PALEMBANG DAN JAKARTA.

4. TARIKAT KHALWATIYAH, PENDIRINYA ZIHARUDIN (WAFAT 1397) BERKEMBANG DI DAERAH BANTEN DAN MAKASAR.

5. TARIKAT RIFA’IYAH, PENDIRINYA AHMAD RIFA’I. 6. TARIKAT SADZILIYAH, PENDIRINYA ABU MADYAN SHUHAIB

(WAFAT 1258). 7.TARIKAT MAULIYAH/AL-HADAD, PENDIRINYA JALALUDI RUMI

(WAFAT 1273). (Abudin Natta: Akhlak Tasawuf, Rajawali Pers, Jakarta 2010).

Page 31: AKHLAK TASAWUF

Proses Memasuki Dunia Tarikat/Tasawuf

ORANG (SALIK) YANG AKAN MEMASUKI DUNIA TASAWUF, DIHARUSKAN MELALUI EMPAT MAQAMAT (STASIUN), YAITU:

PERTAMA, SYARIAT, YAKNI MENGAMALKAN FIQIH DENGAN BENAR DAN SEMPURNA.

KEDUA, TARIKAT, YAKNI MEJALANKAN DZIKIR DAN WIRID TERTENTU YANG DIAJARKAN OLEH SEORANG GURU (MURSYID).

KETIGA, HAKIKAT, YAKNI TERBUKANYA RAHASIA ALLAH (MUKASYAFAH).

KEEMPAT, MA’RIFAT, MENGENAL ALLAH LEBIH DEKAT. Keterangan: Point 3 dan 4 akan tercapai, apabila Point

1 dan 2 telah dilaksanakan dengan benar dan sempurna.

Page 32: AKHLAK TASAWUF

PERIODISASI TASAWUF DARI MASA KEMASA

MENURUT PENULIS BAHWA PERIODISASI TASAWUF SECARA GARIS BESARNYA TERBAGI DUA BAGIAN, YAITU:

A. PERIODE PERTAMA, YAITU NABI DAN PARA SHAHABAT, SEPERTI SABAR, TAQWA,, SEDERHANA, TAWAKAL DLL.

PADA MASA INI AJARAN TASAWUF MASIH “MURNI” BELUM TERCAMPUR DENGAN ALIRAN/AJARAN LAIN. SEPERTI AJARAN FILSAFAT, KRISTEN, HINDU DAN BUDHA.

B. PERIODE KEDUA, YAITU SETELAH NABI DAN SHABAHAT. PADA MASA INI AJARAN TASAWUF SUDAH BERCAMPU DENGAN AJARAN/ALIRAN DI LUAR ISLAM. SEPERTI AJARAN HULUL, KONTENPLASI, WAHADATUL WUJUD (AVATARISME), REINKARNASI DLL.

Page 33: AKHLAK TASAWUF

SkemaPeriodisasi Tasawuf dari Masa Kemasa

PERIODISASI TASAWUF

NABI DAN SHAHABAHT(TASAWUF MURNI)

SEPERTI: TAQWA, SABAR, SEDERHANA, TAKAWAL DLL

SETELAH NABI DAN SHAHABAT

SEPERTI: AJARAN FILSAFAT KRISTEN, HINDU DAN BUDHA DLL