akad murabahah

7
Akad Murabahah Pengertian Akad Murabahah Secara luas, jual beli dapat di artikan sebagai pertuakaran harta atas dasar saling rela.Menurut (Sabiq,2008) jual beli adalah memindahkan milik ganti(iwad) yang dapat di benarkan sesuai Syariah.Muslim harus mengetahui jual beli yang diperbolehkan dalam syariah , agar harta yang dimiliki halal dan baik. Seperti yang kita ketahui , jual beli adalah salah satu aspek dalam muamalah(hubungan manusia dengan manusia), dengan kaidah semua boleh kecuali yang dilarang. Murabahah merupakan transaksi penjalan barang dengan menyatakan harga perolehan dari keuntungan yaang disepakati oleh penjual dan pembeli. Hal yang membedakan murabahah dengan penjualan yang kita kenal adalah penjual secara jelas memberi tahu kepada pembeli berapa harga pokok barang tersebut dan berapa besar keuntungan yang diinginkan Akad murabahah sesuai dengan syriah karena merupakan transaksi jual beli dimana kelebihan dari harga pokoknya merupakan keuntungan dari penjualan barang. Sangat berbeda dengan praktik riba dimana nasabah meminjam uang sejumlah tertentu untuk membeli suatu barang kemudian atas pinjaman tersebut nasabah harus membayar kelebihannya . Dengan penjualan yang tangguh, maka akan muncul utang piutang, pembeli mempunyai utang dan penjual mempunyai piutang. Untuk mencegah hal-hal yang tidak diinginkan atau untuk menghindari resiko , penjual dapat mengadakan perjanjian

Upload: sandra-putri-k

Post on 02-Feb-2016

17 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

resume akuntansi syariah akad salam

TRANSCRIPT

Page 1: Akad Murabahah

Akad Murabahah

Pengertian Akad Murabahah

Secara luas, jual beli dapat di artikan sebagai pertuakaran harta atas dasar saling

rela.Menurut (Sabiq,2008) jual beli adalah memindahkan milik ganti(iwad) yang dapat di

benarkan sesuai Syariah.Muslim harus mengetahui jual beli yang diperbolehkan dalam

syariah , agar harta yang dimiliki halal dan baik. Seperti yang kita ketahui , jual beli adalah

salah satu aspek dalam muamalah(hubungan manusia dengan manusia), dengan kaidah semua

boleh kecuali yang dilarang.

Murabahah merupakan transaksi penjalan barang dengan menyatakan harga perolehan

dari keuntungan yaang disepakati oleh penjual dan pembeli. Hal yang membedakan

murabahah dengan penjualan yang kita kenal adalah penjual secara jelas memberi tahu

kepada pembeli berapa harga pokok barang tersebut dan berapa besar keuntungan yang

diinginkan

Akad murabahah sesuai dengan syriah karena merupakan transaksi jual beli dimana

kelebihan dari harga pokoknya merupakan keuntungan dari penjualan barang. Sangat berbeda

dengan praktik riba dimana nasabah meminjam uang sejumlah tertentu untuk membeli suatu

barang kemudian atas pinjaman tersebut nasabah harus membayar kelebihannya .

Dengan penjualan yang tangguh, maka akan muncul utang piutang, pembeli

mempunyai utang dan penjual mempunyai piutang. Untuk mencegah hal-hal yang tidak

diinginkan atau untuk menghindari resiko , penjual dapat mengadakan perjanjian khusus

kepada pembeli dan meminta jaminan. Dalam hal ini, obyek akad murabahah yaitu

barangyang diperjual belikan dapat di gunakan sebagai jaminan

Jenis – jenis Akad Murabahah

Ada dua jenis akad murabahah yaitu:

Murabahah dengan pesanan

Dalam murabahah jenis ini, penjual melakukan pembelian barang setelah ada

pemesanan dari pembeli. Murabahah dengan pesanan dapat bersifat mengikat atau tidak

mengikat pembeli untuk membeli barang yang dipesannya.Kalau bersifat mengikat berarti

pembeli harus membeli barang yang dipesannya dan tidak dapat membatalkan pesanannya.

Page 2: Akad Murabahah

Jika aset murabahah yang telah dibeli oleh penjual, dalam murabahah pesanan mengikat,

mengalami penurunan nilai sebelum diserahkan kepada pembeli maka penurunan nilai

tersebut menjadi beban penjual dan akan mengurangi nilai akad.

(1)

(4)

(5)

(2) (3)

1.1 Skema Murabahah dengan pesanan

Keterangan:

(1) Melakukan akad murabahah(2) Penjaul memesan dan membeli pada supplier(3) Barang diserahkan dari produsen(4) Barang diserahkan kepada pembeli(5) Pembayaran dilakukan oleh pembeli

Murabahah tanpa pesanan

(1)

(2)

(3)

1.2 Skema murabahah tanpa pesanan:

(1) Melakukan akad murabahah

(2) Barang diserahkan kepada pembeli

(3) Pembayaran dilakukan oleh pembeli

Penjual pembeli

Produsen supplier

penjual pembeli

Page 3: Akad Murabahah

Dasar Syariah

Sumber Hukum Akad Murabahah

1. Al-Quran

“hai orang –orang yang beriman!janganlah kamu saling memakan(mengambil) harta sesamamu dengan jalan yang batil,kecualidengan ajalan perniagaan yang berlaku dengan sukarela di antaramu..”( QS 4:29)

“hai orang-orang yang beriman penuhilah akad-akad itu...”(QS 5:1)..dll

2. Al-Hadist

Dari Abu Sa’id Al-Khudri bahwa Rosulullah SAW bersabda:”sesungguhnya jual beli itu dilakuakan suka sama suka..”(HR Al-Baihaqi)

“sumpah itu melariskan barang dagangan ,akan tetapi menghapus keberkahannya.”(HR Al Bukhari)..dll

Rukun dan Ketentuan Akad Murabahah

Pelaku

Pelaku cakap hukumdan baligh,sehingga jual beli dengan orang gial menjadi tidak sah sedangakn jual beli dengan anak kecil di anggap sah,apabila seizin walinya.

Obyek jual beli harus memenuhi persyaratan berikut:a) Barang yang diperjual belikan adalah barang yang halalb) Barang yangdi perjualbelikan harus dapat di ambil manfaatnya atau memiliki

nilai,dan bukan merupakan barang-barang yang dilarang diperjualbelikan, misalnya barang kadaluwarsa

c) Barang tersebut dimiliki penjuald) Barang tersebut dapat diserahkan tanpa tergantung dengan kejadian tertentu di masa

depan barang yang tidak jelas waktu penyerahanya merupakan barang yang tidak sah karena dapat menimbulkan ketidakpastian.

e) Barang tersebut harus di ketahui secara spesifik dan dapat diidentifikasikan oleh pembeli sehingga tidak ada Gharar.

f) Barang tersebut dapat diketehui kuantitas dan kualitasnya dengan jelas ,sehingga tidak ada grarar

g) Harga barang tersebut jelash) Barang yang diakadkan ada di tangan penjual

Ijab kabul

Pernyataan dan ekspresi saling rida/rela di antara pihak-pihak pelaku akad yang dilakuakan secara verbal, tertulis, melalui korespondensi atau menggunakan cara-cara komunikasi modern. Apabila jual beli telah dilakukan sesuai dngan ketentuan syariah maka

Page 4: Akad Murabahah

kepemilikannya, pembayaranya dan pemanfaatanya atas barang yang diperjualbelikan menjadi halal. Demikian sebaliknya

Kalau kita perhatian , semua ketentuan syariah di atas tidak ada yang memberatkan . semuanya masuk akal , memiliki nialai moral yang tinggi, menghargai hak kepemilikan harta, meniadakan perseketaan yang dapat berakibat pada permusuhan. Dengan kata lain , semua itu adalah untuk kebaikan manusia itu sendiri.

Perlakuan akuntansi (PSAK 102)

Akuntansi untuk penjual

Pada saat perolehan aset murabahah diakui sebagi persediaan sebesar biaya perolehan:Dr. Aset Murabahah xxx

Cr. Kas xxx Jika terjadi penurunan nilai untuk murabahah pesanan mengikat:

Dr.Beban penurunan nilai xxxCr. Aset Murabahah xxx

Jika terjadi penurunan nilai untuk murabahah pesanan tidak mengikat:Dr.Kerugian penurunan nilai xxx

Cr. Aset Murabahah xxx Apabila terdapat diskon pada saat pembelian aset murabahah:

Jika terjadi sebelum akad murabahah akan menjadi pengurangan biaya perolehan aset murabahah:Dr. Aset murabahah xxx

Cr. Kas xxxJika terjadi setelah akad murabahah dan sesuai akad yang di sepakati menjadi hak pembeli menjadi kewajiaban pembeli:Dr.kas xxx

Cr. Utang xxxJika terjadi setelah akad murabahah dan sesuai akad yang di sepakati menjadi hak penjual menjadi tambahan pendapatan murabahah :Dr. Kas xxx

Cr. Pendapatan murabahah xxxJika terjadi setelah akads murabahah dan tidak diperjanjiakn dalam akad, maka akan menjadi hak penjual dan di akui sebagai pendapatan operasioanal:Dr.Kas xxx

Cr. Pendapatan opreasional lain xxx Kewajiban penjual kepada pembeli atas pengembalian diskon tersebut akan

tereliminilasi pada saat:Dilakukan pembayaran kepada pembeli :Dr. Utang xxx

Cr. kas xxx

Page 5: Akad Murabahah

Akan di pindahkan sebagai dana kewajiban jika pembeli sudah tidak dapat dijangkau oleh penjual:Dr. Utang xxx

Cr. Kas xxx

Dan

Dr.dana kebijakan-kas xxxCr. Dana kebijakan-potongan pembelian xxx

Jika penjualan dialkuakan secara tunai atausecra tangguh sepanjang masa angsuran murabahah tidak melebihi satu periode laporan keuangan, maka murabahah diakui pada saat terjadinya akad murabahah:Dr. Kas xxxDr. Piutang murabahah xxx

Cr. Aset murabahah xxxCr. Pendapatan margin murabahah xxx

Pada saat penjualan kredit:Dr. Piutang Murabahah xxx

Cr. Aset murabahah xxxCr. Margin murabahah tangguhan xxx

Pada saat penerimaan angsuranDr. Kas xxx

Cr. Piutang murabahah xxx

Dr. Margin murabahah tangguhan xxxCr. Pendapatan margin murabahah xxx

Jurnal penyisihan piutang tak tertagih:Dr. Beban piutang tak tertagih xxx

Cr. Penyisihan piutang tak tertagih xxx