air dan ph

17
AIR DAN pH TUBUH Oleh: Drs. Wiwi Wikanta, M.Kes.

Upload: puguh-hadi

Post on 23-Dec-2015

240 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

kimia keperawatan

TRANSCRIPT

AIR DAN pH TUBUH

Oleh: Drs. Wiwi Wikanta, M.Kes.

AIR• Pelarut universal• Struktur molekul air:

tetrahedral

• Molekul dwi kutub (dipole)

• Ikatan hidrogen

H + H +

O -

Komposisi cairan tubuh manusia

Jumlah total Laki-laki = 55 -65% BB (42L)

Wanita = 10% lebih rendah

LOKASI CAIRAN TUBUH

Intraseluler (ICF) = 2/3 (28L)ICF

ICF

Ekstraseluler (ECF) = 1/3

Cairan antar sel 75% (11L)

Plasma Darah 25% (3L)

• Drinking & eating provides water

• Kidney conserves water so output = intake

Body Water Balance

Figure 20-2: Water balance in the body

FAKTOR PENGATURAN AIR

MEKANISME HYPOTHALAMUS • Rasa Haus• Sekresi ADH• Aktivitas ginjal

Sebagian besar orang percaya bahwa manusia membutuhkan 8–10 gelas (sekitar dua liter) per hari,[13] namun hasil penelitian yang diterbitkan Universitas Pennsylvania pada tahun 2008 menunjukkan bahwa konsumsi sejumlah 8 gelas tersebut tidak terbukti banyak membantu dalam menyehatkan tubuh. [14] Malah terkadang untuk beberapa orang, jika meminum air lebih banyak atau berlebihan dari yang dianjurkan dapat menyebabkan ketergantungan. Literatur medis lainnya menyarankan konsumsi satu liter air per hari, dengan tambahan bila berolahraga atau pada cuaca yang panas.[15]

AKTIVITAS GINJAL

REAKSI DISOSIASI AIR

KONSTANTA KESETIMBANGAN AIR

Keq.[H+] [OH-]

[H2O]

=

[H2O] = 55.5 M

Keq. 1.8 X 10-16

HASIL SUBSTITUSI PADA RUMUS:

[H+] [OH-]1.0 X 10-14 =

JIKA,

Kw = [H+] [OH-]

[H+] = [OH-]

Kw = [H+] [OH-] = [H+]2

[H+] = √Kw = 10 -7 M (LARUTAN BERSIFAT NETRAL PADA SUHU 25oC

H2O(1) H+ + OH- ,atau

H2O(1) + H2O(1) H30+ + OH-

=

pH

CARA MUDAH UNTUK MENUNJUKKAN KONSENTRASI NYATA ION H+ (DAN ATAU OH -) DI DALAM SETIAP LARUTAN

SORENSON (1909) : pH = logaritma negatif dari konsentrasi H+( dan atau OH -)

pH = - Log [H+]

Larutan netral pada suhu 25oC [H+] = 1.0 X 10 -7 M

pH = - Log [H+] = - Log 1.0 X 10 -7 M = 7 [H+] = [OH -], jadi: pH + pOH = 14

pH Asam-Basa Lemah

• Larutan Asam – Basa lemah = larutan yang tidak menmgion semua jika dilarutkan di dalam air.

• Contoh : CH3COOH (As. Asetat)

H2PO4- (Ion Fosfat)

NH4 +(Ion Amonia)

• pH = pKa

LARUTAN BUFFER

• Sistem larutan yang cenderung mempertahankan perubahan pH, jika terjadi penambahan sedikit asam [H+] atau basa [OH-].

• Suatu sistem Buffer terdiri dari asam lemah (donor proton) dan basa konjugatnya (akseptor proton).

• Contoh : CH3COOH/CH3COO

H2PO4-/ HPO4

2-

NH4 +/ NH3

Kerja Larutan Penyangga

CH3COO-(aq) + H+(aq) → CH3COOH(aq)

CH3COOH(aq) + OH-(aq) → CH3COO-(aq) + H2O(l)  

NH3 (aq) + H+(aq) → NH4+ (aq)

NH4+ (aq) + OH-(aq) → NH3 (aq) + H2O(l)

Tugas

• Jelaskan istilah asisdosis respiratorik dan asisdosis metabolik!

KESETIMBANGAN ASAM-BASA

H+ + HCO3- H2CO3

DARAH

PARU-PARU

H2CO3 H2O + CO2

Sel pada tubula distal

CO2

H2O + CO2 H2CO3

H2CO3 HCO3- + H+

CO2

Bakal kemih Kapiler

H+

Na+Na+ Na+ + HCO3

-

GINJAL

ALKALOSIS PERNAPASAN/hiperventilasi

H2O + CO2 H2CO3 H+ + HCO3-

CO2 Peningkatan

ASIDOSIS PERNAPASAN/hipoventilasi

H2O + CO2 H2CO3 H+ + HCO3-

CO2 Kehilangan

Arah geseran untuk mengembalikan kesetimbangan

Arah geseran untuk mengembalikan kesetimbangan

H2O + CO2 H2CO3 H+ + HCO3-

H+Peningkatan

Arah geseran untuk mengembalikan kesetimbangan

H2O + CO2 H2CO3 H+ + HCO3-

Arus HCO3-

Arah geseran untuk mengembalikan kesetimbangan

ASIDOSIAS METABOLIK

ALKALOSIS METABOLIK