agama islam bab v

Upload: isbakhul-lail

Post on 07-Jul-2018

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    1/51

    BAB V 

    HUKUM,HAK ASASI MANUSIA,

    DAN

    DEMOKRASI DALAMISLAM

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    2/51

    A. HUKUM ISLAM.

     I. Pengertian Hukum Islam.

      Hukum adalah kumpulan-kumpulan peraturan-peraturan

    yang terdiri dari norma dan sanksi.

    Sedangkan Hukum Islam adalah hukum yang ditetapkanoleh Allah melalui wahyu-Nya yang kini terdapat dalam Al

    Qur’an dan dijelaskan oleh Nabi uhammad sebagai!asul-Nya melalui Sunnah beliau yang kini terhimpundengan baik dalam kitab-kitab hadits.

      Amir Syari"uddin mengatakan bahwa hukum Islam adalahseperangkat peraturan yang berdasarkan wahyu Allah danSunnah !asul tentang tingkah laku manusia yang diakuidan diyakini berlaku dan mengikat untuk semua umat yangberagama Islam.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    3/51

    # Seseorang yang akan memahami hukum Islam dengan baikdan benar harus dapat membedakan antara syariat Islamde!a "ikih Islam .

    # Syariat adalah wahyu Allah yang terdapat dalam Al-Qur’andan sunnah yang terdapat dalam kitab-kitab hadits. Syariatbersi"at "undamental$ mempunyai ruang lingkup yang lebihluas dari "ikih$ berlaku abadi$ dan menunjukkan kesatuandalam Islam.

    # Sedangkan "ikih adalah pemahaman manusia yangmemenuhi syarat tentang syariat sebagaimana yang terdapatdalam kitab-kitab "ikih$ karena itu si"atnya instrumental$ ruanglingkupnya terbatas$ tidak berlaku abadi dapat berubah darimasa ke masa$ dan dapat berbeda dari satu tempat dengantempat yang lain. Hal ini terlihat pada aliran-aliran hukumyang disebut mad%hab$ sehingga "ikih menunjukkan adanyakeragaman dalam hukum Islam. &'aud Ali$ ()))* +,-+.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    4/51

    # #ikih merupakan elaborasi atau rin/ian terhadap syariahmelalui kegiatan ijtihad.

    # I$tihad adalah usaha yang sungguh-sungguh denganmenggunakan segenap kemampuan yang ada dilakukanoleh orang &ahli hukum yang memenuhi syarat untukmendapat suatu kepastian hukum yang belum jelas atautidak ada ketentuannya dalam Al-Qur’an ataupun hadits.

    # 'alam "ikih seorang akan menemukan pemikiran-pemikiran para "u%aha&$ antara lain para pendiri empatmad%hab yang ada dalam ilmu "ikih dan sampaisekarang masih berpengaruh di kalangan umat Islam

    sedunia* yaitu Abu Hani"ah &mad'a( Haa"i), alik bin Anas &Mad'ha( Maliki$ uhammad Idris As-Sya"i’i&Mad'ha( Sya"i&i dan Ahmad bin Hambal &Mad'ha(Ham(ali).

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    5/51

    # Meurut *h+hir A'hari, ada ti!a si"at dasar hukumIslam, yaitu

    (. Bidimensional 0 mengandung segi kemanusiaan dan segiketuhanan &Ilahi hukum Islam tidak hanya mengatursatu aspek kehidupan saja$ tetapi mengatur berbagaiaspek kehidupan manusia.

    1. Adalah (adil), dalam hukum Islam keadilan bukan saja

    merupakan tujuan$ tetapi juga merupakan si"at yangmelekat sejak kaidah-kaidah dalam syariat itu ditetapkan.

    2. Individualistik dan Kemasyarakatan. Si"at ini diikat olehnilai-nilai transendental yaitu wahyu Allah yang

    disampaikan kepada !asulullah uhammad SA3.4hohir A%hari$ ())10 +5.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    6/51

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    7/51

    # enurut A(dul -aha( Khala" sistematika hukum Islamadalah 0

    a. Al-ahkam al-syahshiyah &hukum perorangan6keluarga

    yang men/akup masalah perkawinan$ waris dsb.b. Al-ahkam al-amadaniyah &hukum perdata$ hukum ini

    berkaitan dengan transaksi jual beli perburuhan$ utangpiutang$ jaminan$ gadai dan sebagainya.

    c. Al-ahkam al-jinaiyah &hukum pidana$ hukum iniberkaitan dengan pelanggaran dan kejahatan.

    d. Al-ahkam al-murafa’at &hukum a/ara$ hukum iniberkenaan dengan peradilan$ kesaksian$ pembuktian$sumpah dan sebagainya.

    e. Al-ahkam al-dusturiyah &hukum tata negara$ hukum iniberkaitan dengan sistem pemerintahan dan prinsip-prinsip pengaturannya.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    8/51

    f. Al-ahkam al-dauliyab &hukum internasional$ hukum iniberkaitan dengan hubungan antar negara$ kerjasama$perdamaian.

    g. Al-ahkam al-iqrishadiyah wal maliyah &hukumperekonomian dan keuangan$ hukum berkaitan denganpendapatan negara$ baitul maal$ dan pendistribusiannyapada masyarakat.

     Apabila bidang-bidang hukum Islam tersebutdisusun menurut sistematika hukum 7arat yangmembedakan hukum publik dan hukum perdata$ makasusunan muamalah dalam arti luas adalah 0

    1. Munakahat  yaitu hukum yang mengatur segala sesuatuyang berhubungan dengan perkawinan$ per/eraian$serta akibat-akibatnya.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    9/51

    2. Waratsah$ mengatur segala masalah yangberhubungan pewaris$ ahli waris$ harta peninggalan$serta pembagian warisan. Hukum kewarisan ini juga

    disebut #ar+id.3. Muamalat dalam arti khusus$ yakni hukum yang

    mengatur masalah kebendaan dan hak-hak atas benda$ jual beli$ sewa-menyewa$ pinjam meminjam$ perseroan$dan sebagainya.

     Adapun yang termasuk dalam hukum publik Islam adalah :

    (. inayat yang memuat aturan-aturan mengenaiperbuatan-perbuatan yang dian/am dengan hukumanbaik dalam jarimah hudud, qishos, ataupun ta!ir .

    1. Al-ahkam as-sulthaniyah yaitu hukum-hukum yangmengatur hal-hal yang berhubungan dengan kepalanegara$ pemerintahan$ baik pemerintah pusat maupundaerah$ tentara$ pajak$ dan sebagainya.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    10/51

    2. siyar  yakni hukum yang mengatur urusan perang dandamai$ tata hubungan dengan pemeluk agama dannegara lain.

    +. muhashanat! mengatur tentang peradilan$ kehakiman$dan hukum a/ara.

    III. *u$ua Hukum Islam.

      a. *u$ua seara umum(. 8ntuk mengatur segala aspek kehidupan umat Islam

    agar sesuai dengan ketentuan yang telah disyari’atkan Allah beserta sunnah-sunnah !asul-Nya

    1. 8ntuk menjadi panutan bagi umat manusia dalammengatur hubungan dengan 4uhan$ dengan saudaraseagama$ dengan saudaranya sesama manusia danalam semesta$ dengan tetap mengakomodir tuntutanperkembangan dan perubahan yang ada.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    11/51

    (. *u$ua seara khusus(. enjaga dan melindungi enam asasi manusia0 agama$

     jiwa$ akal$ harta benda$ keturunan$ kehormatan.

    1. embangun ketatatertiban manusia dalamhubungannya dengan 4uhan$ sesama manusia danalam lingkungannya

    2. enegakkan kemaslahatan menghilangkan

    kemudhorotan.+. enghilangkan kesulitan dan kesempitan

    ,. enyeimbangkan kepentingan indi9idu dan masyarakat

    . enegakkan nilai kemasyarakatan.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    12/51

    #  Abu Isha: As-Sathibi merumuskan lima tujuan hukumIslam &maqashid al-khamsah$ yaitu 0

    a. Memelihara Agama.

     Agama adalah sesuatu yang harus dimiliki oleh setiapmanusia agar martabatnya dapat terangkat lebih tinggidari martabat makhluk lain dan memenuhi hajat jiwanya.7eragama merupakan kebutuhan manusia yang harus

    dipenuh$ karena agamalah yang dapat menyentuh nuranimanusia.

    b. Memelihara iwa.

    enurut hukum Islam jiwa harus dilindungi. 8ntuk ituhukum Islam wajib memelihara hak manusia untuk hidupdan mempertahankan kehidupannya.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    13/51

    c. Memelihara Akal .

      Islam mewajibkan seseorang untuk memelihara akalnya$karena akal mempunyai peranan sangat penting dalam

    hidup dan kehidupan manusia. 'engan akal manusiadapat memahami wahyu Allah baik yang terdapat dalamkitab su/i &ayat-ayat Qauliyah maupun yang terdapatpada alam &ayat-ayat ;auniyah.

    d.Memelihara "eturunan.'alam hukum Islam memelihara keturunan adalah halyang sangat penting. ;arena itu untuk meneruskanketurunan harus melalui perkawinan yang sah menurutketentuan yang ada dalam Al Qur’an dan As-Sunnah dan

    dilarang melakukan perbuatan %ina.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    14/51

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    15/51

    # ;ehendak Allah kini terekam dalam Al/0ura, kehendak!asul terhimpun sekarang dalam Al/Hadis$ kehendak’penguasa’ &ulil amri termaktum dalam kitab-kitab hasil

    karya orang yang memenuhi syarat karena mempunyai

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    16/51

    1. Al/0ur&a.  Pengertian Al-Qur’an 0

    a. Meurut Imam 2alaluddi As Sayuth di dalam (ukuya ya!(erama itmamud d'iriyah dise(utka (ah3a  Al-#ur’an ialah"irma Allah ya! dituruka ke4ada a(i Muhammad s.a.3.utuk melemahka 4ihak/4ihak ya! meeta!ya. 3alau4uhaya de!a satu surat sa$a dari 4adaya.

    (. Meurut Syekh Muhammad Al Hudhari (yk, di dalam (ukuyaya! (erama ushul "i%h dise(utka  Al-#ur’an!yaitu   "irmaAllah dalam (ahasa ara( ya! dituruka ke4ada kita de!a

     $ala ya! muta3atir, telah tertulis dalam musha" dimulaide!a surat Al/"atihah da diakhiri de!a surat A/Naas.

    . Meurut Syekh Muhammad A(duh di dalam (ukuya Risaltut*auhid di se(utka 5al kita( ialah al/%ur&a ya! dituliskadalam musha"/musha" da telah diha"al +leh umat islam se$akmasa hidu4ya r+sul allah sam4ai masa kita sekara! ii.6h.a.musta"a, se$arah al/%ur&a, hal 17/11)

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    17/51

    # Al-Quran merupakan "irman-"irman &wahyu Allah$ yangdisampai- kan oleh alaikat =ibril kepada Nabiuhammad sebagai !asul Allah sedikit demi sediki

    selama 11 tahun 1 bulan 11 hari$ mula-mula di akahkemudian di adinah.

    #  Ayat-ayat al-Quran yang diturunkan selama lebih kurang12 tahun itu dapat dibedakan antara ayat-ayat yang

    diturunkan ketika Nabi uhammad masih tinggal diekah &sebelum hijrah dengan ayat yang turun setelahNabi uhammad hijrah &pindah ke adinah. Ayat-ayatyang turun ketika Nabi uhammad masih berdiam diakkah di sebut ayat-ayat "akkiyah, sedangkan ayat#

    ayat yang turun sesudah $abi "uhammad pindah ke"adinah dinamakan ayat#ayat "adaniyah

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    18/51

    # 8iri/iriya adalah (. Ayat-ayat akiyah pada umumnya pendek-pendek$

    merupakan ()62> dari seluruh isi al-Quran$ terdiri dari 5surat$ +.?5> ayat. Sedangkan ayat-ayat adaniyah padaumumnya panjang-panjang$ merupakan ((62> dariseluruh isi al-Quran$ terdiri dari 15 surat$ (+, ayat.

    1. Ayat-ayat "akkiyah dimulai dengan kata#kata yaa

    ayyuhannaas (hai manusia) sedang ayat %ayat"adaniyah dimulai dengan kata#kata yaa ayyuhalla!iinaaamanu (hai orang#orang yang beriman).

    2. Pada umumnya ayat-ayat akkiyah berisi tentang tauhidyakni keyakinan pada ;emaha @saan Allah$ hari ;iamat$akhlak dan kisah-kisah umat manusia di masa lalu$sedang ayat-ayat "adaniya memuat soal#soal hukum,keadilan, masyarakat dan sebagainya.

    K d Al 0

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    19/51

    # Kadu!a Al/0ura.(. 9etu$uk me!eai akidah yang harus diyakini oleh

    manusia. Petunjuk akidah ini berintikan keimanan akankeesaan 4uhan dan keper/ayaan kepastian adanya hari

    kebangkitan$ perhitungan serta pembalasan kelak.1. 9etu$uk me!eai syari’ah yaitu jalan yang harus

    diikuti manusia dalam berhubungan dengan Allah dandengan sesama insan demi kebahagiaan hidup manusia

    di dunia ini dan di akhirat kelak.2. 9etu$uk teta! akhlak, mengenai yang baik dan

    buruk yang harus diindahkan leh manusia dalamkehidupan, baik kehidupan individual maupun kehidupansosial.

    +. Kisah/kisah umat mausia di 'ama lam4au. Sebagai/ontoh kisah kaum Saba yang tidak mensyukuri karuniayang diberikan Allah$ sehingga Allah menghukummereka dengan mendatangkan banjir besar.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    20/51

    ,. Berita teta! 'ama ya! aka data!. akni %amankehidupan akhir manusia yang disebut kehidupanakhirat. ;ehidupan akhirat dimulai dengan peniupan

    sangkakala &terompet oleh malaikat Israil. B Apabilasangkakala pertamaditiupkan$ diangkatlah bumi dangunung-gunung$ la- lu keduanya dibenturkan sekalibentur. Pada hari itulah terjadilah kiamat dan terbelahlahlangit...

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    21/51

    :. As/Suah;Al/Hadits. 

    A.A. Be(era4a de"iisi haditsBe(era4a de"iisi hadits&.&. "enurut 'lama 'shul iqh"enurut 'lama 'shul iqh

    W W *egala apa yang dinukil dari $abi *A+., baik yang berupa

     perkataan, perbuatan, atau penetapan. &As-Siba’i0,+.

    -.-. "enurut 'lama Ahli iqh"enurut 'lama Ahli iqh

    XYFZ@ [

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    22/51

     Atau dalam pengertian yang lain 0 Fg@ 6FGF) Wn= Gop 6WY ^) JC 6qF

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    23/51

    B. AL/HADI*S MENURU* BAHASA Al#3adits$ menurut bahasa adalah al#9adid   &CDCEFG yang

    baru* al#9adid min al#asyyai  & JKLMG O CDCEFG &7a/a0 Ajjaj

    al-;hatib$ ()201>* al#Khabar qaliluhu /a kasiruhu$warta baik sedikit atau banyak &Ar-!a%i$ t.th.0(1,$ yaitu ma yutahaddasu bihi /a yunqalu $ sesuatu yangdibi/arakan dan dipindahkan dari seseorang &Al-ayumi$ t.th. I0(1+* qarib$ yang dekat yang belum lagiterjadi &Ash-Shiddie:y$ ()5>01>.

    Sedangkan arti etimologis as#*unnah adalah 0 as#*irah$ jalan atau perikehidupan &Ar-!a%i$ t.th. 0(2?* As#*irahhamidah kanat au damimah$ perikehidupan yangdijalani$ baik terpuji atau ter/ela &Al-ayumi$ t.th.$ I01)1*

    as#*irah, at#6ariqah, at#6abiah, dan asy#*yariah&RDTUFG$ RKVWFG$ RXDTWFG$ YTKZFG$ tuntunan$ jalan$ tabiat$ dansyari’at &[ouis a’lu"$ ()?,02,2* At-4armisi$ ()?+05$

     jalan yang dijalani$ terpuji atau tidak. Sesuatu tradisiyang sudah dibiasakan$ dinamakan sunnah walaupuntidak baik &Ash-Shiddie:y$ ()5>01+.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    24/51

    8. 9e$elasa 8aku4a {a! *erkadu! DalamHadits.

    1. 9erkataa$ ialah segala u/apan Nabi SA3. dalamberbagai segi. isalnya$ masalah hukum$ akhla:$a:idah$ pendidikan dan sebagainya. asalah hukum$/ontoh dalam hadits 0

    6J |\) }FW ~

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    25/51

    €. 9eeta4a 6*a%rir). ang dimaksud adalah keadaan!asulullah SA3. mendiamkan$ tak mengadakansanggahan atau persetujuan atas perbuatan sahabat

    yang dilakukan di muka beliau. \ontoh$ dalam suatuundangan$ ;halid bin 3alid menyajikan daging binatangbiawak Arab &%ab dan ;halid mempersilahkan beliauNabi SA3. dan para undangan untuk menikmatinya.

    . Si"at/si"at, keadaa da hasrat Rasulullah SA-.

      Si"at-si"at !asulullah yang termasuk unsur al#3aditsa. Si"at-si"at !asulullah SA3. yang dijelaskan olehpara sahabat atau sejarahwan*b. *ilsilah$ nama-nama dan tahun kelahiran*

    /. 3immah (hasrat)$ yaitu angan-angan Nabi yangbelum terealisir$ seperti puasa pada tanggal + Asy-Syura$ yang Nabi sendiri belum pernah.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    26/51

    II. 'ASA!-'ASA! P@N@!IAAN A[-HA'I4S

    1. Al/0ur&a surat 6‚ƒ) Al/Hasyr ayat „

    g@x F F

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    27/51

    . Hadits Na(i SA-. yang diriwayatkan oleh Abu 'awuddan at-4urmu%i 0

    C @ j `?@ Q ZIngat, sesungguhnya saya telah diberi al#;uran dan yang

    seumpamanya, sekaligus).

    ang dimaksud mislahu maahu adalah al#3adits$sesuatu yang tak disebutkan al-Qur’an.

    III. 8N]SI A[-HA'I4S

      (. emperkuat hukum-hukum yang ada dalam al-Qur’anatau menjelaskan /ara pelaksanaan hukum-hukum itu.

    Seperti hadits tentang 0 tata/ara salat$ %akat$ haji$larangan syirik$ larangan mendurhakai orang tua$ dansebagainya.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    28/51

    1. Al-Hadits sebagai pena"sir ayat-ayat al-Qur’an. Nas-nasal-Qur’an tidak semuanya memberi keterangan se/ararin/i$ tetapi masih 0 mujmal $ umum atau mutlak.

    ;enyataan itu membutuhkan keterangan yang lebihrin/i bagi penerimanya &kaum muslimin. ^leh karenaitu$ hadits dalam keadaan ini merupakan tasir amaliterhadap ayat-ayat al-Qur’an itu.

     Adapun "ungsi al-hadits yang mena"sirkan ayat-ayatal-Qur’an mempunyai kedudukan yang berbeda-beda$

    antara lain0a. ena"sirkan ayat mujmal  menjadi rin/i.b. embatasi atau men-taqqyid  ayat-ayat yangmasih mutlak./. engkhususkan &men-takhsis ayat-ayat al-

    Qur’an yang _am &`FG Kc.d. enjelaskan ayat-ayat al-Qur’an yang musykil.

    &KfUFG K .

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    29/51

    2. Al-Hadits sebagai pentakhsis ayat al-Qur’an. &suatula"adh6 kalimat yang membatasi pengertian umum darisatu kalimat.

    +. Al-hadits sebagai bayan tasyri.

    IV. KLASI#IKASI AL/HADI*SA. Diterima atau *idak

    "aqbul   diterima* "ardud   ditolak

    B. 2umlah Ri3ayat(. "uta//atir  periwayatnya banyak &2

    1. "asyhur  oleh dua orang

    2. Ahad  satu orang

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    30/51

    8. Kualitas (. Shoheh1. Hasan2. 'hai" 

     Ad.(. Shoheha. Sanad &para perawi bersambungb. Periwayat ha"alannya sempurna

    /. Periwayat kualitasnya adalah &terper/aya danbermuru’ahd. 4idak Syad%e. 4idak ada _Illat

     Ad.1. Hasan

     Periwayat kurang sempurna ha"alannya. Ad.2. 'hai" 

    4idak memenuhi persyaratan hadits Shoheh dan Hasan.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    31/51

    €. I2*IHAD  Ijtihad adalah sumber ajaran Islam setelah Al-Quran

    dan Hadits. Ijtihad berasal dari kata ijtahada$ artinya

    men/urahkan tenaga$ memeras pikiran$ berusahakeras$ bekerja semaksimal mungkin. Se/araterminologis$ Ijtihad adalah berpikir keras untukmenghasilkan pendapat hukum atas suatu masalahyang tidak se/ara jelas disebutkan dalam Al-Quran dan As-Sunnah. Pelakunya disebut "ujtahid .

      Ijtihad merupakan dinamika Islam untuk menjawabtantangan %aman. Ia adalah Bsemangat rasionalitasIslam< dalam rangka hidup dan kehidupan modern yang

    kian kompleks permasalahannya. 7anyak masalah baruyang mun/ul dan tidak pernah ada semasa hayat Nabiuhammad Saw. Ijtihad diperlukan untukmerealisasikan ajaran Islam dalam segala situasi dankondisi.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    32/51

    Ada se$umlah met+de dalam 4elaksaaa I$tihad 1. I$maŽ  Ijma’ adalah kesepakatan para ulama mujtahid dalam

    memutuskan suatu perkara atau hukum. Ijm dilakukanuntuk merumuskan suatu hukum yang tidak disebutkanse/ara khusus dalam kitab Al-Qur’an dan sunah.

    \ontoh Ijma’0

    # enjadikan sunnah sebagai salah satu sumber hukumIslam.

    # Pengumpulan dan pembukuan Al-:ur’an sejakpemerintahan Abu 7akar tetapi idenya berasal dari 8mar

    bin ;hatab# Penetapan awal ramadhan dan syawal berdasarkan

    ru’yatul hilal.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    33/51

    :. 0iyas# Qiyas adalah mempersamakan hukum suatu masalah

    yang belum ada kedudukan hukumnya dengan masalah

    lama yang pernah ada karena alasan yang sama.# \ontoh Qiyas 0

    # Setiap minuman yang memabukan /ontohnya mensen$sabu-sabu dan lain-lain disamakan dengan khamar$

    ilatnya sama-sama memabukan.# Harta anak wajib dikeluarkan %akat disamakan dengan

    harta dewasa. enurut sya"ei karena sama-sama dapattumbuh dan berkembang$ dan dapat menolong "akirmiskin.

    # engatakan telmi kepada ortu disamakan denganmembentak dan ah$ karena ilatnya sama-sama menyakitidengan u/apan.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    34/51

    3. $stihsan

    # Istihsan adalah penetapan hukum dengan penyimpangandari hukum umum kepada hukum khusus untuk

    men/apai keman"aatan.# isalnya$ menanami tanah waka" yang diwaka"kan untuk

    pendirian masjid sambil menunggu biaya pembangunan.Hasilnya dijual dan disediakan untuk biaya

    pembangunan masjid.# \ontoh lain adalah lupa makan dan minum selagiberpuasa. Hadits menyebutkan$ orang yang berbuatdemikian dianjurkan meneruskan puasanya$ tanpapenjelasan batal-tidaknya puasa orang tersebut.

    # Namun orang yang berwudhu lalu lupa atau tanpasengaja mengeluarkan angin$ ditetapkan batalwudhunya.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    35/51

    %. Mashalih Mursalah.

    # "ashalih "ursalah adalah melakukan hal-hal yang tidak

    melanggar hukum$ tidak dianjurkan Quran dan Sunnah$tetapi sangat diperlukan untuk memelihara kelestariandan keselamatan agama$ akal$ harta$ diri$ dan keturunan.isalnya$ membukukan dan men/etak Al-Quran dan Al-Hadits* menggaji muad%in$ imam$ khotib$ dan guruagama$ serta mengadakan perayaan peringatan Hari-Hari 7esar Islam.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    36/51

    &. $stinbath yaitu menghukumi suatu perkara setelahmempertimbangkan permasalahannya. isalnya soalriba &pembayaran berlebih atas utang atau pinjaman

    yang disyaratkan pemberi pinjaman. 7unga pinjamanbank se/ara istinbath dibolehkan karena pinjaman yangdiberikan bersi"ar pinjaman#produkti .

    # 4idak ada illat  penganiayaan dalam bunga pinjaman itukarena pinjaman yang diberikan adalah bukan pinjaman#konsumti $ tetapi untuk modal usaha atau memperbesarmodal perusahaan yang telah berjalan. ;alau pinjamanitu konsumti"$ yakni untuk men/ukupi kebutuhan hidupsehari-hari$ maka haram hukumnya bunga yang ada

    dalam pinjaman itu.# Namun demikian$ ada pula pendapat yang tetap

    mengharamkan bunga pinjaman-produkti" karena tetapmengandung unsur penganiayaan --bank tidak mau tahuapakah usaha seseorang itu untung atau rugi.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    37/51

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    38/51

    # 8ndang-8ndang Nomor 4ahun ()5) 4entang Peradilan Agama.

    # Instruksi Presiden Nomor ( 4ahun ())( 4entang

    ;ompilasi Hukum Islam.# 8ndang-8ndang Nomor 25 4ahun ())) 4entang

    Pengelolaan akat.

    Penegakan hukum Islam dalam praktikbermasyarakat dan bernegara memang melalui proses$yaitu proses kultural dan dakwah. 'idalam negara yangmayoritas penduduknya muslim$ kebebasanmengeluarkan pendapat6berpikir harus ada. Hal inidiperlukan untuk mengembangkan pemikiran hukumIslam yang betul-betul teruji$ baik dari segi pemahamanmaupun segi pengembangannya.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    39/51

    B. HAK ASASI MANUSIA  Hak Asasi anusia adalah hak dasar atau hak pokok

    yang melekat pada diri manusia semenjak ia beradadalam kandungan sampai meninggal dunia yang harusmendapat perlindungan.

    Istilah HA menurut 4ol/ha/h ansoer mulaipopuler sejak lahirnya 'esember ()+5. 3alaupun ide HAsudah timbul pada abad ke (? dan ke (5 sebagai reaksiterhadap keabsolutan raja-raja dan kaum "eodal di%aman itu. Ide hak asasi manusia juga terdapat dalamIslam. Hal ini dapat dilihat dalam ajaran tauhid. Ada

    perbedaan prinsip antara hak-hak asasi manusia dilihatdari sudut pandangan 7arat dan Islam.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    40/51

    # Hak asasi manusia menurut pemikiran 7arat semata-mata bersi"at antr'('sentris artinya segala sesuatuberpusat kepada manusia. 'engan demikian manusia

    sangat dipentingkan. Sedangkan dalam Islam hak-hakasasi manusia bersi"at te'sentris artinya segalasesuatu berpusat pada 4uhan. 'engan demikian 4uhansangat dipentingkan.

    # 'alam hubungan ini A.; 7rohi menyatakan0 B7erbedadengan pendekatan 7arat

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    41/51

    # 'i dalam Islam hak-hak asasi manusia tidak hanyamenekankan kepada hak-hak manusia saja$ tetapi hak-hak itu dilandasi oleh kewajiban asasi untuk mengabdi

    hanya kepada Allah sebagai pen/iptanya.#  Aspek khas dalam konsep HA Islami adalah tidak

    adanya orang lain yang dapat mema’a"kan pelanggaranhak-hak jika pelanggaran itu terjadi atas seseorang yang

    harus dipenuhi haknya. 7ahkan suatu negara Islam puntidak dapat mema’a"kan pelanggaran hak-hak yangdimiliki seseorang. Negara harus terikat memberikanhukuman kepada pelanggar HA dan memberikanbantuan kepada pihak yang dilanggar HA nya$ ke/uali

    pihak yang dilanggar HA nya telah mema’a"kanpelanggar HA tersebut.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    42/51

    # Prinsip-prinsip HA yang ter/antum dalam UiersalDelarati+ +" Huma Ri!ht 6UD+HR) semua telahterlukiskan dalam berbagai ayat Al-:ur’an dan Sunnah

    !asul SA3 antara lain 0# Martabat dan kemuliaan manusia. Al Qur’an

    menyebutkan bahwa manusia mempunyai kemuliaandan martabat yang tinggi dibandingkan dengan makhlukyang lain$ sehingga manusia diberi kebebasan untukhidup dan merasakan kenikmatan dalam kehidupannya.&QS. (?0 22$ QS. ,0 ,1. Perhatikan pula UD+HR Pasal (dan 2.

    # )rinsi( )ersamaan. Pada dasarnya semua manusia

    sama$ karena semuanya adalah hamba Allah$ yangmembedakan manusia &lebih tinggi derajatnya darilainnya adalah ketakwaannya kepada Allah &QS. +)0 (2.[ihat 0 UD+HR Pasal dan ?.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    43/51

    # )rinsi( "ebebasan Menyatakan )enda(at. Al-Qur’anmemerintahkan kepada manusia agar mau dan beranimenggunakan akal pikiran mereka terutama untuk

    menyatakan pendapat yang benar. Perintah ini se/arakhusus ditujukan kepada manusia yang beriman agarberani menyatakan kebenaran se/ara benar dan penuhtanggung jawab. [ihat0 UD+HR, 9asal 1ƒ.

    # )rinsi( Atas aminan *'sial. 'alam Al-Qur’an banyak

    dijumpai ayat-ayat yang menjamin tingkat dan kualitashidup minimum bagi seluruh masyarakat$ antara lain 0;ehidupan "akir miskin harus diperhatikan terutama olehmereka yang punya &QS. ,(0 ()$ QS. ?>0 1+$ kekayaantidak boleh dinikmati dan hanya berputar diantara orang-orang kaya saja &QS. (>+0 1>$ QS. )0 >. Sehinggatujuan %akat antara lain adalah untuk melenyapkankemiskinan dan men/iptakan pemerataan pendapatanbagi segenap anggota masyarakat.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    44/51

    # [ihat pasal 11 dari UD+HR, yang berbunyi 0 BSetiaporang sebagai anggota masyarakat mempunyai hak atas

     jaminan sosial .<

    # +ak Atas +arta ,enda. 'alam hukum Islam hak milikseseorang sangat dijunjung tinggi. Sesuai dengan harkatdan martabat$ jaminan dan perlindungan terhadap hakmilik seorang merupakan kewajiban penguasa 6pemerintah. ^leh karena itu$ siapapun juga bahkanpemerintah sekalipun tidak diperbolehkan merampashak milik orang lain$ ke/uali untuk kepentingan umummenurut tata /ara yang telah ditentukan lebih dahulu &.'aud Ali$ ()),0 2( Pasal (? dari UD+HR menyatakan 0

    &( Setiap orang berhak mempunyai hak milik$ baiksendiri maupun bersama orang lain. &1 4idakseorangpun hak miliknya boleh dirampas dengansewenang-wenang.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    45/51

    8. DEMOKRASI DALAM ISLAM.'emokrasi berasal dari bahasa unani$ 'emos berarti

    rakyat$ dan kratein bermakna kekuasaan. ;arena

    kekuasaan itu ada di rakyat$ maka rakyatlah yangberdaulat$ oleh karena itu demokrasi diartikan dengankedaulatan rakyat.

    'alam penjelasan mengenai demokrasi dalam

    kerangka konseptual Islam$ banyak perhatian diberikanpada beberapa aspek khusus dari ranah sosial danpolitik. 'emokrasi Islam dianggap sebagai sistem yangmengukuhkan konsep-konsep islami yang sudah lamaberakar$ yaitu musyawarah &syura $ persetujuan &ijma’

    dan ijtihad.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    46/51

    # Musya3arah dalam Islam  Se/ara bahasa musya/arah diambil dari kata syura

    &Arab yang memiliki empat makna0

    (. emeras madu dari sarang lilinnya1. eneliti "isik hewan ternak ketika jual beli

    2. engajukan diri untuk turut tampil dalam medan perang

    +. eminta pendapat dan pembahasan tentang yang benar 

    # Se/ara epistimologi musya/arah bermakna memintapendapat dari para pakar tentang suatu perkara untukmenghasilkan suatu keputusan yang lebih mendekatkankepada kebenaran. Adakalanya ia bermakna memintapendapat umat atau yang mewakilinya dalam perkara-perkara publi/$ atau yang berkenaan dengan mereka.

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    47/51

    # asalah musyawarah ini dengan jelas disebutkan dalam Al Qur’an suratAli Imran &2 ayat (,). Artinya :

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    48/51

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    49/51

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    50/51

    # 8ara 4e!am(ila ke4utusa dalam dem+krasiIslam yaitu dengan melalui suatu musyawarah untukmenyelesaikan berbagai masalah. 'an jika masalah

    tidak dapat di selesaikan dengan musyawarah ataupunijtihad$ maka keputusan ada di tangan khali"a.

    # Sebagaimana di /antum dalam QS. An-Nisaa’ 0 ,)$ dikatakana bahwa khali"ah dalam hal ini berkedudukansebagai ulul amri yang wajib di ta’ati setelah Allah dan

    rasul-Nya. =adi$ apabila pada jalan buntu men/apaikeputusan$ maka penyelesaian bukan melaluipemungutan suara$ melainkan khali"ah untukmemutuskan pendapat mana yang akan di pakai dan di

    tetapkan yang nantinya akan di terapkan di khali"ahanIslam untuk di ta’ati oleh seluruh rakyat termasukkhali"ah dan seluruh penguasa di khali"ahan Islam.

    # 9er(edaa dem+krasi m+der de!a dem+krasi islam adalah

  • 8/19/2019 Agama Islam BAB V

    51/51

    9er(edaa dem+krasi m+der de!a dem+krasi islam adalahs((  

    # Dem+krasi m+der yaitu meliputi 0(. ;edaulatan yang berada di tangan rakyat.

    1. Pembuatan peraturan adalah badan legislati".2. ;eputusan ditentukan melalui musyawarah$ suarah terbanyak.

    +. 4erdapat badan legislati" sebagai penampung aspirasi rakyat.

    ,. asih terdapat re9ilige &hak khusus.

    # Sedangakan Dem+krasi Islam terdiri atas 0

    (. ;edaulatan tertinggi di tangan allah S34.

    1. Pembuat peraturan hanya allah S34.

    2. ;eputusan di ambil dari ijtihad$ dan pada akhirnya keputusan khali"ahsbg ulul amri.

    +. 4erdapat majelis syura sebagai badan musyawarah dalammeme/ahkan persoalan.

    ,. 4idak mengakui ada pandangan hak istimewa bagi golongantertentu.