9 sistem pengambilan keputusan libre

6
1 SI STEM PENGAMBI LAN KEPUTUSAN Tren Sistem Pendukung Keputusan Kecepatan perkembangan TI seperti versi komputer jaringan dari software DSS/EIS membuat pendukung keputusan tersedia bagi manajemen tingkat bawah, serta bagi individu nonmanajerial dan tim mandiri dari praktisi bisnis. Inisiatif e-business dan e-commerce yang sedang diimplementasikan oleh banyak perusahaan juga memperluas ekspektasi serta penggunaan informasi dan pendukung keputusan dari karyawan, manajer, pelanggan, pemasok dan mitra bisnis lainnya. Pertumbuhan ekstranet dan intranet korporat, serta internet telah mempercepat pengembangan dan penggunaan pengiriman informasi “kelas eksklusif” dan alat software pendukung keputusan oleh manajemen dari tingkat yang lebih rendah dan oleh individu dan tim praktisi bisnis. Sistem I nformasi Manajemen (SI M) SIM menyediakan berbagai produk informasi bagi manajer. Ada 4 alternatif pelaporan utama yang disediakan oleh sistem ini: 1. Laporan Terjadwal secara periodik (periodic schedule reports) Bentuk tradisional penyediaan informasi bagi manajer dengan menggunakan format yang telah ditentukan dan menyediakan informasi secara rutin kepada manajer. Contohnya, laporan analisis penjualan harian dan mingguan dan laporan keuangan bulanan. 2. Laporan pengecualian (exception reports) Dalam beberapa kasus, laporan dibuat jika hanya terjadi kondisi pengecualian. Dalam kasus lainnya, laporan dibuat secara periodik namun hanya berisi informasi mengenai kondisi pengecualian tersebut. Contohnya, manajer kredit dapat diberi laporan yang hanya berisi informasi mengenai pelanggan yang melewati batas kreditnya. 3. Laporan permintaan dan Tanggapan (demand reports and responses) Informasi tersedia kapan pun manajer menginginkannya. Contohnya, browser web dan bahasa permintaan DBMS serta report generator memungkinkan manajer ditempat kerja komputer untuk memperoleh tanggapan langsung atau menemukan dan mendapatkan laporan tertentu sebagai hasil dari permintaan informasi yang mereka butuhkan. 4. Pelaporan dorong (push reporting) Informasi didorong ke manajer di network office. Jadi, banyak perusahaan sedang menggunakan software webcasting untuk menyiarkan laporan secara selektif dan informasi lainnya ke network computer milik para manajer atau pakar melalui intranet perusahaan. Pemrosesan Analitis Online (online analytical processing – OLAP) Industri SI telah merespons permintaan manajer bisnis dan analis akan SI yang dapat menyediakan jawaban yang cepat atas berbagai permintaan bisnis dengan pengembangan seperti database analitis, data mart, data warehouse, teknik data mining, dan struktur database multidimensi dan dengan server

Upload: andrea-rustandi-hartanto

Post on 28-Dec-2015

10 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

a

TRANSCRIPT

Page 1: 9 Sistem Pengambilan Keputusan Libre

1

SI STEM PEN GAMBI LAN KEPUTUSAN

Tren Sistem Pendukung Keputusan Kecepatan perkem bangan TI sepert i versi kom puter jaringan dari software DSS/ EI S m em buat pendukung keputusan tersedia bagi m anajem en t ingkat bawah, serta bagi individu nonm anajerial dan t im m andiri dari prakt isi bisnis. I nisiatif e-business dan e-com merce yang sedang diim plementasikan oleh banyak perusahaan juga mem perluas ekspektasi serta penggunaan inform asi dan pendukung keputusan dari karyawan, m anajer, pelanggan, pem asok dan m it ra bisnis lainnya. Pertum buhan ekstranet dan int ranet korporat , serta internet telah m em percepat pengem bangan dan penggunaan pengirim an inform asi “kelas eksklusif” dan alat software pendukung keputusan oleh m anajem en dari t ingkat yang lebih rendah dan oleh individu dan t im prakt isi bisnis. Sistem I n form asi Manajem en ( SI M) SI M m enyediakan berbagai produk inform asi bagi m anajer. Ada 4 alternat if pelaporan utam a yang disediakan oleh sistem ini: 1. Laporan Terjadwal secara periodik ( periodic schedule reports)

Bentuk t radisional penyediaan inform asi bagi m anajer dengan m enggunakan form at yang telah ditentukan dan m enyediakan inform asi secara rut in kepada m anajer. Contohnya, laporan analisis penjualan harian dan m ingguan dan laporan keuangan bulanan.

2. Laporan pengecualian (except ion reports) Dalam beberapa kasus, laporan dibuat j ika hanya terjadi kondisi pengecualian. Dalam kasus lainnya, laporan dibuat secara periodik nam un hanya berisi inform asi m engenai kondisi pengecualian tersebut . Contohnya, m anajer kredit dapat diberi laporan yang hanya berisi inform asi m engenai pelanggan yang m elewat i batas kreditnya.

3. Laporan perm intaan dan Tanggapan (dem and reports and responses) I nform asi tersedia kapan pun m anajer m enginginkannya. Contohnya, browser web dan bahasa perm intaan DBMS serta report generator m em ungkinkan m anajer di tem pat kerja kom puter untuk m em peroleh tanggapan langsung atau m enem ukan dan m endapatkan laporan tertentu sebagai hasil dari perm intaan inform asi yang m ereka butuhkan.

4. Pelaporan dorong (push report ing) I nform asi didorong ke m anajer di network off ice. Jadi, banyak perusahaan sedang m enggunakan software webcast ing untuk m enyiarkan laporan secara selekt if dan inform asi lainnya ke network com puter m ilik para m anajer atau pakar m elalui int ranet perusahaan.

Pem rosesan Analit is Online ( on line analyt ica l proce ssing – OLAP) I ndust ri SI telah m erespons permintaan m anajer bisnis dan analis akan SI yang dapat m enyediakan jawaban yang cepat atas berbagai perm intaan bisnis dengan pengem bangan sepert i database analit is, data m art , data warehouse, teknik data m ining, dan st ruktur database m ult idim ensi dan dengan server

Page 2: 9 Sistem Pengambilan Keputusan Libre

2

khusus serta produk software berbasis web yang m endukung pem rosesan analit is online. Pem rosesan analit is online m emungkinkan m anajer dan analis untuk secara interakt if m enguj i dan mem anipulasi sejumlah besar data yang terinci dan terkonsolidasi dari banyak perspekt if. Pem rosesan analit is online m elibatkan beberapa operasional analit is dasar, yaitu: Konsolidasi.

Konsolidasi m elibatkan pengum pulan data. Hal ini melibatkan pengum pulan sederhana atau pengelom pokan yang rumit dengan m elibatkan data yang saling berhubungan. Misalnya, data kantor penjualan dapat dikum pulkan ke wilayah, dan wilayah ke regional. Penggalian. OLAP dapat bergerak ke arah kebalikan dan secara otom at is m enam pilkan r incian data yang telah terkonsolidasikan. Hal ini disebut penggalian. Misalnya, penjualan m enurut produk individual atau staf penjualan yang m enghasilkan total penjualan regional dapat dengan m udah diakses. Pengirisan dan Pem otongan. Pengirisan dan pem otongan m erujuk pada kem am puan untuk m elihat database dari berbagai sudut pandang. Pengirisan dan pem otongan sering dilakukan sejalan dengan sum bu waktu untuk m enganalisis t ren dan m enem ukan pola berbasis waktu pada data.

Penggunaan SPK Penggunaan SPK m elibatkan proses pem odelan analit is yang interakti f. Misalnya, penggunaan paket software DSS untuk pendukung keputusan dapat m enghasilkan berbagai tam pilan sebagai respon terhadap alternat if perubahan j ika-m aka yang dim asukkan oleh m anajer. Akt ivitas dan contoh jenis utam a pem odelan analit is, yaitu: 1. Jenis Pem odelan Analisis j ika-m aka

Aktiv itas : Mengam at i bagaim ana perubahan terhadap variabel tertentu m em pengaruhi variabel lainnya Contohnya, Bagaim ana j ika kita m em otong biaya iklan sebesar 10% ? Apa yang akan terjadi pada penjualan?

2. Jenis pem odelan Analisis Sensit ivitas Aktiv itas : Mengam at i bagaim ana perubahan yang berulang-ulang pada satu variabel mem pengaruhi variabel lainnya. Contohnya, Mari k ita potong biaya ik lan sebanyak $100 secara berulang-ulang, agar kita dapat m elihat hubungannya dengan penjualan.

3. Jenis pem odelan Analisis pencarian sasaran Aktiv itas : Mem buat perubahan yang berulang-ulang terhadap variabel tertentu hingga variabel yang dipilih m encapai nilai sasarannya. Contohnya, Mari k ita naikkan ik lan hingga penjualan m encapai $1 juta.

4. Jenis pem odelan analisis opt im isasi Ak tiv itas : Menemukan nilai optimum untuk variabel tertentu, yang diberikan pem batas tertentu.

Page 3: 9 Sistem Pengambilan Keputusan Libre

3

Contohnya, Berapa jumlah biaya iklan yang terbaik, j ika kita m elihat anggaran dan pilihan m edia kita?

Enterpr ise Por ta l Dan SPK Portal inform asi perusahaan (enterprise inform at ion portal – EI S) adalah interface berbasis web dan perpaduan SIM, DSS, EI S dan teknologi lainnya yang m em berikan sem ua pem akai int ranet dan pem akai ekstranet tertentu untuk m engakses berbagai layanan dan aplikasi bisnis internal dan ekstranet . Misalnya, aplikasi internal dapat m encakup akses ke e-m ail, situs web proyek, dan kelom pok diskusi; layanan m andiri web sum ber daya m anusia; database pelanggan; persediaan dan database korporat lainnya; sistem pengam bilan keputusan; sistem m anajem en pengetahuan. Manfaat bisnis dari portal inform asi perusahaan mencakup penyediaan inform asi yang lebih selekt if dan spesifik bagi pem akai bisnis, penyediaan akses yang mudah ke sum ber daya situs web int ranet perusahaan, penyediaan berita bisnis dan indust ri, dan penyediaan akses yang lebih baik ke data perusahaan untuk pelanggan, pem asok, atau m it ra bisnis lainnya. Portal inform asi perusahaan juga dapat m em bantu menghindari peselancaran yang berlebihan oleh karyawan di perusahaan dan situs web internet dengan m em buat karyawan lebih mudah m enerim a atau m endapatkan inform asi dan layanan yang dibutuhkan, sehingga mem perbaiki produkt ivitas tenaga kerja perusahaan. Sistem Manajem en Pengetahuan ( know ledge m anagem ent system s) Sistem ini diperkenalkan sebagai penggunaan TI untuk m em bantu m engum pulkan, m engatur dan saling berbagi pengetahuan bisnis di dalam organisasi . Bagi banyak perusahaan, portal informasi perusahaan adalah jalan m asuk ke int ranet korporat yang bert indak sebagai sistem m anajem en pengetahuan. Oleh sebab itu, portal seperti ini disebut portal pengetahuan perusahaan oleh pem asoknya. Jadi, portal pengetahuan perusahaan m em ainkan peran yang pent ing dalam m em bantu perusahaan m enggunakan int ranet m ereka sebagai sistem m anajem en pengetahuan untuk berbagi dan m enyebarkan pengetahuan yang m endukung pengam bilan keputusan bisnis oleh m anajer dan prakt isi bisnis. Bisn is dan Ar t if icia l I nte lligent ( AI ) AI digunakan dalam berbagai cara untuk m em perbaiki pendukung keputusan yang disediakan oleh m anajer dan para prakt isi bisnis di banyak perusahaan. AI adalah bidang ilm u pengetahuan dan teknologi yang didasari oleh ilmu- ilm u sepert i ilm u kom puter, biologi, psikologi, linguist ik, m atem at ika, dan teknik. Tujuan AI adalah m engem bangkan kom puter yang dapat berpikir , serta m endengar, m elihat , berjalan, berbicara dan m erasakan sesuatu. Pendorong utam a dari AI adalah perkem bangan fungsi kom puter yang um um nya diasosiasikan dengan kecerdasan m anusia, sepert i penalaran, pem belajaran, dan penyelesaian m asalah.

Page 4: 9 Sistem Pengambilan Keputusan Libre

4

Beberapa at r ibut perilaku cerdas. AI berusaha m eniru kem am puan ini dalam sistem berbasis kom puter. Berpikir dan bernalar Menggunakan penalaran untuk m enyelesaikan m asalah Belajar dan paham dari pengalam an Mem peroleh dan m enerapkan pengetahuan Menam pilkan k reat ivitas dan im aj inasi Mengatasi situasi yang rumit dan m em bingungkan Menanggapi situasi baru dengan cepat dan dengan berhasil Mengenali elem en-elem en yang pent ing dalam suatu situasi Mengatasi inform asi yang am bigu (berm akna ganda) , t idak lengkap dan

salah. Contoh-contoh beberapa aplikasi kom ersial terbaru dari AI Pendukung keputusan Lingkungan kerja yang cerdas yang akan m em bantu m enangkap alasan dan

apa yang term asuk dalam rancangan teknis dan pengam bilan keputusan. Sistem interface kom puter-m anusia (hum an com puter interface-HCI ) yang cerdas yang dapat mem ahami bahasa lisan dan bahasa tubuh, serta m em bantu penyelesaian m asalah dengan cara m endukung kerja sam a dalam organisasi guna m enyelesaikan m asalah tertentu. Software penilaian situasi dan alokasi sum ber daya untuk penggunaan m ulai dari pesawat dan Bandara hingga pusat logist ik.

Penelusuran I nform asi Sistem Internet dan int ranet berbasis AI yang menyaring gelom bang pasang dari inform asi menjadi presentasi yang sederhana. Teknologi bahasa alami untuk m enelusuri sem ua jenis inform asi online, dari t eks hingga gam bar, v ideo, peta, dan klip audio, sebagai tanggapan terhadap pertanyaan dalam bahasa inggris. Penam bangan data untuk analisis t ren pem asaran, peram alan keuangan, pengurangan biaya perawatan, dan lain- lain.

Realitas vir tual Versi sepert i sinar-X yang dilengkapi dengan visualisasi realit as yang m em ungkinkan dokter bedah otak untuk “m elihat ke dalam ” jaringan untuk m engoperasikan, m engawasi, dan m engevaluasi keadaan penyakit . Anim asi otom at is dan interface peraba yang m emungkinkan pem akai untuk berinteraksi dengan objek vir tual m elalui sentuhan (m isalnya, m ahasiswa kedokteran dapat “merasakan” cara m enjahit pem buluh nadi yang rusak) .

Robot ik Sistem inspeksi v isi m esin untuk m engukur, mem bim bing, m engident ifikasi dan m em eriksa produk dan m enyediakan keunggulan kom pet it if dalam proses m anufaktur. Sistem robot ik singkat dari robot m ikro dengan tangan dan kaki hingga robot kognit if dan sistem visi m odular yang dapat dilat ih.

Jar ingan Syaraf ( neural netw ork ) Adalah sistem kom putasi yang dibuat m irip dengan jar ingan otak dari elem en pem rosesan yang saling berhubungan. Jaringan belajar m engenali pola dan hubungan dalam data yang diprosesnya. Sem akin banyak contoh data yang

Page 5: 9 Sistem Pengambilan Keputusan Libre

5

diterim anya sebagai input , sem akin baik jar ingan tersebut belajar untuk m enduplikasi hasil-hasil dari contoh yang diprosesnya. Jadi, jar ingan syaraf akan m engubah kekuatan interaksi antar elemen pem rosesan dalam m enanggapi pola yang berubah-ubah pada data dan hasilnya. Sistem Logika yang Kabur ( Fuzzy Logic) Adalah m etode penalaran yang m irip dengan penalaran m anusia karena m em ungkinkan perkiraan nilai dan interfensi ( fuzzy logic) dan data yang t idak lengkap atau berm akna ganda ( fuzzy data) , t idak mengandalkan pada data yang jelas ( crisp data) , sepert i pilihan binary (ya/ t idak) . Algor itm a Genet is Penggunaan algoritm a genetis m erupakan aplikasi yang berkem bang dari AI . Software algoritm a genetis menggunakan teori Darwin (yang kuatlah yang bisa bertahan hidup) , pengacakan, dan fungsi m atem at ika lainnya untuk m ensim ulasi proses evolusi yang dapat m enghasilkan solusi yang lebih baik terhadap m asalah. Algoritm a genet is pertam a kali digunakan untuk m ensim ulasi jutaan tahun evolusi biologi , geologi, dan ekosistem dalam hanya beberapa m enit di kom puter. Sekarang software algoritm a genet is digunakan untuk m em odelkan berbagai proses ilm iah, teknis, dan bisnis. Realitas Vir tual Adalah realit as yang disimulasikan oleh kom puter. Realit as virtual adalah bidang AI yang berkem bang pesat yang berasal dari usaha untuk m em bangun interface kom puter-m anusia m ult isensor yang lebih alam dan realist is. Jadi, realit as vir tual m engandalkan alat input / output m ult isensor sepert i headset pelacakan dengan kaca m ata video dan alat pendengar stereo, sarung tangan data (data glove) atau pakaian ter jun payung dengan sensor serat opt ik yang m elacak gerakan tubuh dan walker yang m engawasi gerakan kaki. Agen Cerdas ( I n te lligent Agents) I ntelligent Agents sem akin popular sebagai cara penggunaan rut initas kecerdasan art ifisial dalam software untuk m em bantu pem akai m enyelesaikan berbagai tugas e-business dan e-com m erce. I ntelligent Agents adalah wakil software (software surrogate) bagi pemakai akhir atau proses yang m em enuhi suatu kebutuhan atau akt iv itas. Intelligent Agents m enggunakan basis pengetahuan yang dibangun dan dipelajar i mengenai seseorang atau proses untuk m em buat keputusan dan m enyelesaikan tugas- tugas sesuai dengan keinginan pem akainya. Jadi, intelligent Agents adalah sistem inform asi berbasis pengetahuan untuk tujuan khusus yang m enyelesaikan tugas- tugas khusus untuk pem akai. Jenis- jenis agen yang cerdas Agen interface pem akai Tutor I nterface. Mengam at i operasional kom puter pem akai, m engoreksi

kesalahan pem akai, dan menyediakan petunjuk dan nasihat m engenai penggunaaan software secara efisien. Agen Presentasi. Menunjukkan inform asi dalam berbagai bentuk pelaporan dan presentasi yang disukai oleh pem akai.

Page 6: 9 Sistem Pengambilan Keputusan Libre

6

Agen Nav igasi Jaringan. Menem ukan jalur inform asi dan menyediakan cara untuk m elihat inform asi sesuai keinginan pem akai. Agen Perm ainan-Peran (Role-Playing Agents) . Mem ainkan perm ainan j ika-m aka (what- if) dan peran lainnya untuk mem bantu pem akai m em ahami inform asi dan mem buat keputusan yang lebih baik .

Agen Manajem en Inform asi Agen Pencari. Mem bantu pem akai untuk m enem ukan file dan database, m encari inform asi yang diinginkan, dan m enyarankan serta menem ukan jenis- jenis baru dari produk, m edia, dan sum ber daya inform asi. Pialang (Broker) I nform asi. Menyediakan layanan kom ersial untuk m engem bangkan dan menem ukan sum ber daya yang sesuai dengan kebutuhan pribadi atau bisnis dari seorang pem akai. Saringan Inform asi. Menerim a, menem ukan, m enyaring, mem buang, m enyim pan, m elanjutkan dan mem beritahukan ke pem akai akhir m engenai produk yang diter im a atau yang diinginkan, term asuk e-m ail, voice m ail, dan semua media inform asi lainnya.

Sistem Pakar ( expert system ) Kategori aplikasi sistem pakar : Manajem en keputusan m erupakan sistem yang harus m enilai situasi atau

m em pert im bangkan alternatif dan mem buat rekom endasi berdasarkan k riteria yang disediakan selam a proses penem uan sepert i analisis portofolio pinjam an, evaluasi kinerja karyawan, tanggungan asuransi, peram alan dem ografi. Diagnost ik/ pem ecahan m asalah m erupakan sistem yang m enyim pulkan penyebab utam a dari sejarah dan gejala yang dilaporkan sepert i pencocokan peralatan, operasional bantuan (help desk) , pengoreksian software, diagnosis medis. Desain/ konfigurasi merupakan sistem yang m em bantu m engkonfigurasi kom ponen peralatan, berdasarkan batasan yang ada sepert i instalasi pilihan kom puter, studi kem am puan m anufaktur, jaringan kom unikasi, rencana perakitan opt im um . Seleksi/ k lasifikasi m erupakan sistem yang m em bantu pem akai m emilih produk atau proses, biasanya dari berbagai jenis alternat if sepert i seleksi m ateri , ident ifikasi rekening yang m enunggak, klasifikasi inform asi, ident ifikasi sesuatu yang dicurigai. Pengawasan/ pengendalian proses m erupakan sistem yang m engawasi dan m engendaikan prosedur atau proses sepert i pengendalian m esin ( term asuk robot ik) , pengendalian persediaan, pengawasan produksi, penguj ian kim ia.

Mengem bangkan Expert system Cara term udah untuk m engem bangkan expert system adalah dengan m enggunakan kulit luar sistem pakar (expert system shell) sebagai alat pengem bangan. Kulit luar sistem pakar adalah paket software yang terdiri atas sistem pakar tanpa int inya, yaitu basis pengetahuannya. Jadi hanya kulit luar (shell) software (m esin inferensi dan program interface) dengan inferensi um um dan kem am puan interface pem akai. Alat pengem bangan lainnya ditam bahkan untuk m em buat kulit luar tersebut menjadi alat pengem bangan sistem pakar yang berdaya t inggi.