8.stenosis pulmonal

Upload: z4k412i4

Post on 09-Jul-2015

478 views

Category:

Documents


20 download

TRANSCRIPT

STENOSIS PULMONAL

Dr. H. Abdul razak D, SpA

STENOSIS PULMONAL Incidence 8% Tipe stenosis pulmonal : Valvular, Subvalvular, Infundibular atau Supravalvular. Tipe stenosis katup pulmonal Katup : tdk dpt terbuka secara normal Daun katup : tidak terbentuk secara normal (Gambar dibawah).

Gambar. Stenosis pulmonal tipe valvular

STENOSIS PULMONAL Perbedaan tek. ventrikel kanan dan arteri pulmonalis dari : Ringan (> 20 mmhg) Berat (> 60 mmhg). Stenosis berat dpt menyebabkan : Kematian ok gagal jantung kanan. Stenosis pulmonal tidak menimbulkan gejala, kecuali : Bila sangat berat Otot jantung kanan menebal dgn cepat Infundibulum menyempit shg terjadi obstruksi jalan keluar ventrikel kanan.

Geiala Klinis Stenosis ringan gejala (-) Auskultasi : pemeriksaan penting untuk menilai : Beratnya stenosis katup pulmonal. Terdapat : klik ejeksi sistolik pd sela iga ke-2 kiri dan terdengar paling keras saat ekspirasi. Bunyi jantung II terdengar terpecah (split), Makin berat stenosis : Makin lamanya waktu ejeksi ventrikel Penutupan katup pulmonal menjadi lambat Dan split antara komponen aorta dan pulmonal melebar. Pada stenosis berat : Split dpt menetap Pada stenosis sangat berat : Terdengar komponen pulmonal

Pulmonary Stenosis

Mild

: ejection systolic 2nd HS wide split ejection click Moderate: ejecsi systolic , early ejection click Severe : ejection systolic, click ejection (-)

Radiologi Pd stenosis katup pulmonal : Ukuran jantung masih normal Dgn pelebaran arteri pulmonalis post stenotik, Namun vaskularisasi paru tdk meningkat. Tidak ada hub. langsung antara ukuran arteri pulmonalis dan derajat stenosis.

Pulmonary Stenosis

Normal or mild cardiomegaly Marked pulmonary valve post stenotic dilatation Normal pulmonary vascularity

Elektrokardiografi Adanya hipertrofi ventrikel : Petunjuk beratnya Stenosis pulmonal Adanya hipertrofi atau dilatasi atrium kanan: Petunjuk stenosis sedang s/d berat Pada stenosis pulmonal ringan Gambaran EKG normal. Stenosis sedang s/d berat ditemukan: Ditemukan deviasi aksis ke kanan Hipertrofi ventrikel kanan Pada stenosis berat : Terdapat hipertrofi ventrikel kanan disertai dgn strain

Ekokardiografi Perlu dilakukan utk menilai perbedaan tekanan Antara ventrikel kanan dan arteri pulmonalis. Bila perbedaan tekanan 50-60 mmHg Segera diilakukan intervensi kardiologi. Evaluasi pasca PTBV menunjukkan kondisi aktivitas fisik pasien bertambah baik

Pulmonary Stenosis

Management

Medicamentosa : useless Mild stenosis: intervention (-) Moderate stenosis: observation Severe stenosis: balloon valvuloplasty / PTBV (= Percutaneus Trancatheter Bolloon alvuloplasty).

Pulmonary StenosisPTBV = Percutaneus Trancatheter Bolloon Valvuloplasty=

Pulmonary Stenosis

Before ballooning

Pulmonary Stenosis

During ballooning

Pulmonary Stenosis

After ballooning

Dr.H. Abdul Razak D, Sp. A