8. penegakan hak asasi manusia

13

Click here to load reader

Upload: haidar-bashofi

Post on 14-May-2015

811 views

Category:

Education


5 download

DESCRIPTION

haidar

TRANSCRIPT

Page 1: 8. penegakan hak asasi manusia

VIII. PENEGAKAN HAK ASASI MANUSIA

Page 2: 8. penegakan hak asasi manusia

• Penegakan HAM merupakan prasyarat menciptakan “CIVIL SOCIETY” (MASYARAKAT MADANI).

• HAM : hak-hak secara inheren melekat dalam diri manusia dan tanpa hak itu manusia tidak dapat hidup sebagai manusia semestinya.

• HAM mengandung 2 makna : 1. Hak alamiah sejak dilahirkan sesuai

kodrat jika dicabut, hilang eksistensinya sebagai manusia.

2. Instrumen untuk menjaga harkat dan martabat manusia.

Page 3: 8. penegakan hak asasi manusia

• Jenis HAM (PBB 10/12/1948) 30 pasal1. Kondisi minimum individu :

Pengakuan martabat ( pasal 1) Tidak didiskriminasi (pasal 2) Jaminan atas kebutuhan hidup (pasal 3) Bebas perbudakan (pasal 4) Perlindungan dari sewenang-wenang (pasal 5) Kesempatan pindah warga Negara (pasal 6)

2. Hak tentang perlakuan yang seharusnya diperoleh manusia dari system hokum : ( pasal 6, 10, 11, 12).

3. Hak individu dapat melakukan kegiatan tanpa campur tangan dan ikut mengambil bagian mengontrol pemerintahan (pasal 18, 20, 21)

4. Hak terpenuhi taraf minimal hidup dan berbudaya (pasal 22-25 dan 26-29)

Page 4: 8. penegakan hak asasi manusia

• Empat generasi HAM :1. Generasi HAM pada aspek hukum dan politik

(dampak PD II).2. Generasi Negara Dunia ketiga yang merdeka

(setelah PD II) menuntut lebih dari sekedar hak-hak yuridis.

3. Generasi kedua yang menitikberatkan pada aspek POLEKSOSBUD telah mengakibatkan ketidak seimbangan kehidupan masyarakat hak pembangunan (kesatuan hak POLEKSOSBUDKUM).

4. Generasi mengkritik peranan negara yang dominan dalam proses pembangunan

 

Page 5: 8. penegakan hak asasi manusia

HAM dalam Islam meliputi :

1. Hak Hidup :• “ Barang siapa yang membunuh seseorang

manusia, bukan karena orang itu (membunuh) orang lain, atau bukan orang itu membuat kerusakan dimuka bumi, maka seakan-akan dia telah membunuh manusia seluruhnya.....”(QS. Al-Maidah 32).

• “ Dan janganlah kamu membunuh jiwa yang diharamkan Allah, melainkan dengan suatu ( sebab ) yang benar” ( QS. Al-An’am 151 )

• QS . Al-Baqarah (2) 178

Page 6: 8. penegakan hak asasi manusia

2. Hak kebebasan beragama“Tidak ada paksaan untuk (memasuki) agama Islam, sesungguhnya telah jelas jalan yang benar daripada jalan yang sesat” ( QS. Al- Baqarah 256 ).

QS. Al-Mumtahanah 8QS. Al-Kafirun 109

Page 7: 8. penegakan hak asasi manusia

3. Hak atas keadilan“...dan janganlah sekali-kali kebencianmu terhadap sesuatu kaum mendorong kamu berlaku tidak adil. Berlaku adillah, karena adil itu lebih dekat kepada taqwa” (QS. Al- Maidah 8)

4. Hak kebebasan berpikir dan berpendapat“Ini adalah sebuah kitab yang Kami turunkan kepadamu dengan penuh berkah, supaya mereka memerhatikan ayat-ayatnya dan supaya mendapat pelajaran orang-orang yang mempunyai pikiran” (QS. Shad 29)

Page 8: 8. penegakan hak asasi manusia

5. Hak bekerja “ Dan katakanlah, bekerjalah kamu , maka

Allah dan Rasul-Nya serta orang-orang mukmin akan melihat pekerjaanmu itu dan kamu akan dikembalikan kepada (Allah) Yang Maha Mengetahui akan yang gaib dan yang nyata. Lalu diberitakan-Nya kepada kamu apa yang telah kamu kerjakan” (QS. At-Taubah 105)

“Berikan upah seorang buruh sebelum kering keringatnya, dan beritahukanlah upahnya sewaktu dia bekerja” ( Diriwayatkan oleh Al- Baihaqy).

Page 9: 8. penegakan hak asasi manusia

6. Hak PolitikHadits Shahih dari Abdurrahman ibn Saamurah bahwa Nabi bersabda kepadanya :“ Hai Abdurrahman ibn Saamurah, janganlah engkau meminta jabatan. Jika engkau diberinya karena meminta, engkau akan diberatkannya. Dan jika engkau diberinya tanpa meminta, engkau akan ditolong untuknya.”

Page 10: 8. penegakan hak asasi manusia

Deklarasi historis HAM dalam Islam1. PIAGAM MADINAH– Semua pemeluk agama Islam adalah satu

ummat, walaupun mereka beda suku bangsa.

– Hubungan antara komunitas muslim dan non muslim di dasarkan pada prinssip-prinsip sebagai berikut : • Berinteraksi secara baik dengan

sesame tetangga• Saling membantu dalam menghadapi

musuh• Membela mereka yang teraniaya• Saling menasehati• Menghormati kebebasan beragama

Page 11: 8. penegakan hak asasi manusia

2. DEKLARASI KAIRO : – Hak persamaan dan kebebasan– Hak untuk hidup– Hak memperoleh perlindungan– Hak kehormatan pribadi– Hak menikah dan berkeluarga– Hak wanita sederajat dengan pria– Hak-hak anak dari orang tua– Hak memperoleh pendidikan– Hak tahanan dan narapidana– Hak kebebassan memilih agama– Hak bertindak dan mencari suaka– Hak-hak untuk bekerja– Hak untuk kesempatan yang sama– Hak milik pribadi– Hak menikmati hasil atau produk ilmu

Page 12: 8. penegakan hak asasi manusia

• Perlindungan HAM dalam UUD 1945 :1. Hak kesamaan kedudukan di depan

hukum dan pemerintah2. Hak atas pekerjaan dan penghidupan

yang layak3. Hak mengeluarkan pendapat,

berkumpul dan berserikat4. Hak untuk memeluk agama5. Hak untuk mendapatkan pendidikan 

• Penegakan HAM sebagai sarana utama untuk mewujudkan masyarakat madani

Page 13: 8. penegakan hak asasi manusia

KEADILAN DAN

PENEGAKAN HAM

AGAMA :• Sistem

Nilai• Sejarah

Nabi

LATAR INTERNASION

ALMASYARAKAT

MADANI

PENEGAKAN HUKUM