7_fuel handling.pdf

80
DAFTAR ISI Halaman Judul BAB I PENDAHULUAN ................................................................................................................ 1 1.1 SEKILAS TENTANG BAHAN BAKAR PADA PEMBANGKIT LISTRIK ..................... 1 1.1.1 Batubara ........................................................................................................................... 1 1.2.2 Bahan Bakar Minyak ...................................................................................................... 2 1.2 SEKILAS TENTANG MATERIAL HANDLING EQUIPMENT ......................................... 4 BAB II COAL HANDLING SYSTEM .............................................................................................. 8 2.1 INSTALASI PEMBONGKARAN BATUBARA .................................................................. 9 2.1.1 Pembongkaran Batubara Melalui Laut ........................................................................ 9 2.1.2 Pembongkaran Batubara Melalui Darat..................................................................... 10 2.1.3 Pemeriksaan Batubara .................................................................................................. 11 2.2 INSTALASI PENIMBUNAN DAN PENGERUKAN BATUBARA .................................. 13 2.2.1 Metode Penimbunan dan Pengerukan Batubara ....................................................... 13 2.2.2 Manajemen Penimbunan Batubara ............................................................................. 16 2.2.3 Ganggunan dan Pemeliharaan Timbunan .................................................................. 17 2.3 INSTALASI PEMINDAHAN BATUBARA........................................................................ 19 2.3.1 Belt Conveyor .................................................................................................................. 13 2.3.2 Transfer House ............................................................................................................... 29 2.3.3 Tripper ............................................................................................................................. 31 2.3.4 Silor ................................................................................................................................. 32 2.3.5 Dust Collector & Silo Ventilation .................................................................................. 32 2.4 COAL HANDLING SEBELUM BATUBARA DIBAKAR PADA FURNACE ............... 33 2.4.1 Coal Feeder ..................................................................................................................... 33 2.4.2 Mill atau Pulverizer ........................................................................................................ 34

Upload: hexa-jogle

Post on 29-Nov-2015

650 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

AK PJB2

TRANSCRIPT

Page 1: 7_Fuel handling.pdf

DAFTAR ISI

Halaman Judul

BAB I PENDAHULUAN ................................................................................................................ 1

1.1 SEKILAS TENTANG BAHAN BAKAR PADA PEMBANGKIT LISTRIK ..................... 1

1.1.1 Batubara ........................................................................................................................... 1

1.2.2 Bahan Bakar Minyak ...................................................................................................... 2

1.2 SEKILAS TENTANG MATERIAL HANDLING EQUIPMENT ......................................... 4

BAB II COAL HANDLING SYSTEM .............................................................................................. 8

2.1 INSTALASI PEMBONGKARAN BATUBARA .................................................................. 9

2.1.1 Pembongkaran Batubara Melalui Laut ........................................................................ 9

2.1.2 Pembongkaran Batubara Melalui Darat ..................................................................... 10

2.1.3 Pemeriksaan Batubara .................................................................................................. 11

2.2 INSTALASI PENIMBUNAN DAN PENGERUKAN BATUBARA .................................. 13

2.2.1 Metode Penimbunan dan Pengerukan Batubara ....................................................... 13

2.2.2 Manajemen Penimbunan Batubara ............................................................................. 16

2.2.3 Ganggunan dan Pemeliharaan Timbunan .................................................................. 17

2.3 INSTALASI PEMINDAHAN BATUBARA ........................................................................ 19

2.3.1 Belt Conveyor .................................................................................................................. 13

2.3.2 Transfer House ............................................................................................................... 29

2.3.3 Tripper ............................................................................................................................. 31

2.3.4 Silor ................................................................................................................................. 32

2.3.5 Dust Collector & Silo Ventilation .................................................................................. 32

2.4 COAL HANDLING SEBELUM BATUBARA DIBAKAR PADA FURNACE ............... 33

2.4.1 Coal Feeder ..................................................................................................................... 33

2.4.2 Mill atau Pulverizer ........................................................................................................ 34

Page 2: 7_Fuel handling.pdf

2.5 PROSEDUR PENGOPERASIAN INSTALASI COAL HANDLING .............................. 36

2.5.1 Persiapan ........................................................................................................................ 37

2.5.2 Pemilihan Rute Conveyor .............................................................................................. 37

2.5.3 Start Up ........................................................................................................................... 37

2.5.4 Menormalkan ................................................................................................................. 38

2.5.5 Persiapan Stop ............................................................................................................... 38

2.5.6 Stop ................................................................................................................................. 38

2.6 KONTROL DAN INDIKASI BAHAYA .............................................................................. 38

2.7 MAINTENANCE PADA COAL HANDLING SYSTEM ..................................................... 39

BAB III ASH HANDLING SYSTEM ............................................................................................. 42

3.1 INSTALASI PENANGANAN BOTTOM ASH ..................................................................... 44

3.1.1 Submerged Scraper Conveyor (SSC) ............................................................................. 44

3.1.2 Clinker Grinder ............................................................................................................... 46

3.1.3 Belt Conveyor .................................................................................................................. 46

3.1.4 Bottom Ash Silo .............................................................................................................. 47

3.1.5 Dump Truck ................................................................................................................... 47

3.1.6 Siklus Air ....................................................................................................................... 48

3.2 INSTALASI PENANGANAN FLY ASH ............................................................................. 49

3.2.1 Electrostatic Precipitator ................................................................................................ 50

3.2.2 Electrostatic Precipitator Hopper ................................................................................... 53

3.2.3 Vacuum Blower ............................................................................................................... 55

3.2.4 Fly Ash Silo ..................................................................................................................... 56

3.2.5 Peralatan Unloading Fly Ash ....................................................................................... 57

3.3 MILL REJECT / PYRITE SYSTEM .................................................................................... 58

3.4 ECONOMIZER-HOPPER ASH ........................................................................................... 59

3.5 TEMPAT PENIMBUNAN ABU (ASH DISPOSAL AREA) .............................................. 60

3.6 KONTROL PADA INSTALASI PENANGANAN ABU ................................................... 61

Page 3: 7_Fuel handling.pdf

3.7 PROSEDUR OPERASI ........................................................................................................ 61

3.8 MAINTENANCE PADA ASH HANDLING SYSTEM ....................................................... 62

BAB IV DUST HANDLING SYSTEM ......................................................................................... 63

4.1 DUST COLLECTOR PADA SILO ................................................................................................ 63

4.2 DUST SUPPRESSION PADA BELT CONVEYOR ............................................................. 64

4.3 VACUM TRUCK ..................................................................................................................... 65

BAB V FUEL OIL HANDLING SYSTEM .................................................................................... 66

5.1 TEORI PEMBAKARAN ....................................................................................................... 66

5.1.1 Pembongkaran HSD Oil ............................................................................................... 66

5.1.2 Penyimpanan dan Suplai HSD Oil .............................................................................. 68

5.2 RESIDUAL OIL (RO) ............................................................................................................. 71

5.2.1 Pembongkaran Residual Oil ......................................................................................... 71

5.2.2 Penyimpanan dan Suplai Residual Oil ........................................................................ 73

LAMPIRAN

Page 4: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

1.1 SEKILAS TENTANG B AHAN BAKAR PADA PEMBANGKIT LISTRIK

1.1.1 Batubara

Batu bara atau batubara adalah salah satu

batuan sedimen yang dapat terbakar, terbentuk dari endapan organik yaitu sisa

terbentuk melalui proses pembatubaraan

oksigen. Batu bara juga adalah batuan organik yang memiliki sifat

kompleks yang dapat ditemui dalam berbagai bentuk. Berdasarkan tingkat proses pembentukannya

yang dikontrol oleh tekanan, panas dan waktu, batu bara umumnya dibagi dalam lima kelas:

antrasit, bituminus, sub-bituminus, lignit dan gambut.

• Antrasit adalah kelas batu bara tertinggi, dengan warna hitam berkilauan (

mengandung antara 86%-98% unsur

• Bituminus mengandung 68%

beratnya. Kelas batu bara yang paling banyak ditambang di Australia.

• Sub-bituminus mengandung sedikit

sumber panas yang kurang efisien dibandingkan dengan bituminus.

• Lignit atau batu bara coklat adalah batu bara yang sangat lunak yang mengandung air 35%

75% dari beratnya.

• Gambut, berpori dan memiliki kadar a

Gambar 1.1 Jenis

Kelas batubara yang banyak dipakai sebagai bahan bakar adalah kelas Sub Bituminus dan

Bituminus. Batubara yang digunakan di PLTU Paiton selama ini semuanya masuk kedalam kategori

kelas Sub Bituminus.

BAB I

PENDAHULUAN

AHAN BAKAR PADA PEMBANGKIT LISTRIK

adalah salah satu bahan bakar fosil. Pengertian umumnya adalah

batuan sedimen yang dapat terbakar, terbentuk dari endapan organik yaitu sisa-sisa tumbuhan dan

proses pembatubaraan. Unsur-unsur utamanya terdiri dari karbon

. Batu bara juga adalah batuan organik yang memiliki sifat-sifat fisika dan kimia yang

kompleks yang dapat ditemui dalam berbagai bentuk. Berdasarkan tingkat proses pembentukannya

yang dikontrol oleh tekanan, panas dan waktu, batu bara umumnya dibagi dalam lima kelas:

bituminus, lignit dan gambut.

as batu bara tertinggi, dengan warna hitam berkilauan (

98% unsur karbon (C) dengan kadar air kurang dari 8%.

mengandung 68%-86% unsur karbon (C) dan berkadar air 8%

beratnya. Kelas batu bara yang paling banyak ditambang di Australia.

mengandung sedikit karbon dan banyak air, dan oleh karenanya menjadi

sumber panas yang kurang efisien dibandingkan dengan bituminus.

atau batu bara coklat adalah batu bara yang sangat lunak yang mengandung air 35%

, berpori dan memiliki kadar air di atas 75% serta nilai kalori yang paling rendah.

Gambar 1.1 Jenis – jenis Batubara

Kelas batubara yang banyak dipakai sebagai bahan bakar adalah kelas Sub Bituminus dan

Bituminus. Batubara yang digunakan di PLTU Paiton selama ini semuanya masuk kedalam kategori

1

AHAN BAKAR PADA PEMBANGKIT LISTRIK

. Pengertian umumnya adalah

sisa tumbuhan dan

karbon, hidrogen dan

sifat fisika dan kimia yang

kompleks yang dapat ditemui dalam berbagai bentuk. Berdasarkan tingkat proses pembentukannya

yang dikontrol oleh tekanan, panas dan waktu, batu bara umumnya dibagi dalam lima kelas:

as batu bara tertinggi, dengan warna hitam berkilauan (luster) metalik,

(C) dengan kadar air kurang dari 8%.

(C) dan berkadar air 8%-10% dari

dan banyak air, dan oleh karenanya menjadi

atau batu bara coklat adalah batu bara yang sangat lunak yang mengandung air 35%-

ir di atas 75% serta nilai kalori yang paling rendah.

Kelas batubara yang banyak dipakai sebagai bahan bakar adalah kelas Sub Bituminus dan

Bituminus. Batubara yang digunakan di PLTU Paiton selama ini semuanya masuk kedalam kategori

Page 5: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Batubara adalah bahan bakar padat yang mengandung abu,

batubara akan melibatkan biaya tinggi untuk alat yang diperlukan bagi penanganan (

dan pembakaran batubara. Itu semua bertujuan untuk mengeliminir debu dan abu.

Penanganan batubara memerlukan pengamanan, karena

batubara antara lain:

• Batubara dapat terbakar sendiri.

• Batubara dapat menimbulkan pencemaran, seperti pencemaran udara

1.1.2 Bahan Bakar Minyak

Minyak mentah merupakan campuran yang amat kompleks yang

senyawa hidrokarbon. Di dalam kilang minyak,

yang akan memurnikan dan mengubah struktur serta

bermanfaat.

Distilasi atau penyulingan adalah sua

perbedaan kecepatan atau kemudahan

zat dididihkan sehingga menguap, dan uap ini kemudian didinginkan kemb

cairan. Zat yang memiliki titik didih lebih ren

pada kilang minyak ini akan dihasilkan produk

• LPG (Liquified Petroleum Gas

• Minyak bensin (gasoline)

• Minyak tanah (kerosene)

• Minyak diesel

• Minyak residu (residual fuel

• Kokas (coke) dan aspal

adalah bahan bakar padat yang mengandung abu, oleh karena itu pemanfaatan

batubara akan melibatkan biaya tinggi untuk alat yang diperlukan bagi penanganan (

dan pembakaran batubara. Itu semua bertujuan untuk mengeliminir debu dan abu.

Penanganan batubara memerlukan pengamanan, karena ada beberapa masalah dalam penanganan

Batubara dapat terbakar sendiri.

Batubara dapat menimbulkan pencemaran, seperti pencemaran udara dan tanah

Minyak mentah merupakan campuran yang amat kompleks yang tersusun da

Di dalam kilang minyak, minyak mentah akan mengalami sejumlah proses

rnikan dan mengubah struktur serta komposisinya sehingga diperoleh produk yang

Distilasi atau penyulingan adalah suatu metode pemisahan bahan kimia berdasarkan

perbedaan kecepatan atau kemudahan menguap (volatilitas) bahan. Dalam penyulingan, campuran

zat dididihkan sehingga menguap, dan uap ini kemudian didinginkan kembali ke dalam bentuk

k didih lebih rendah akan menguap lebih dulu. Dari proses

pada kilang minyak ini akan dihasilkan produk-produk utama berupa :

Liquified Petroleum Gas

fuel)

2

oleh karena itu pemanfaatan

batubara akan melibatkan biaya tinggi untuk alat yang diperlukan bagi penanganan (coal handling)

ada beberapa masalah dalam penanganan

dan tanah.

tersusun dari berbagai

minyak mentah akan mengalami sejumlah proses

komposisinya sehingga diperoleh produk yang

tu metode pemisahan bahan kimia berdasarkan

Dalam penyulingan, campuran

ali ke dalam bentuk

Dari proses distilasi

Page 6: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 1.2

1. High Speed Diesel (HSD)

High speed diesel atau minyak solar merupakan hasil dari distilasi fraksi minyak

dihasilkan dari distilasi fraksional minyak mentah antara 200 ° C dan

atmosfer Jenis bahan bakar ini banyak digunakan pada kendaraan bermotor di jalan hingga

kapal laut yang membutuhkan daya yang besar.

menggunakan minyak solar tidak memerlukan pengapian untuk mem

akan memampatkan udara diruang bakar yang akan menaikkan suhu dan

kompresi 14:1-18:1 yang umum di diesel saat ini)

kekentalan akan meningkat dengan cepat seiring menurunnya

tersebut, minyak solar akan menjadi gel padat pada suhu

menghasilkan emisi gas buang yang lebih rendah dari pada minyak bensin dan

menghasilkan nilai ekonomis bahan bakar yang lebih tinggi dikarena

memiliki kandungan energi yang lebih besar per liternya dari pada minyak bensin.

2. Residual Oil (RO)

Residu minyak bumi merupakan produk samping kil

dimanfaatkan secara maksimal. Pada pengilangan minyak mentah

kolom distilasi atmosferik, sehingga menghasilkan beberapa fraksi minyak dengan rentang

titik didih yang berbeda. Fraksi ringan dimanfaatkan untuk bahan bakar, sementara fraksi

berat (aliran bottom) yang berupa residu, biasanya dijual

Komposisi residu dipengaruhi oleh jenis minyak dan jenis proses pemurnian (

digunakan. Jumlah dan sifat residu yang dihasilkan dari tiap minyak mentah akan berbeda..

Gambar 1.2 Produk dari pengolahan minyak

atau minyak solar merupakan hasil dari distilasi fraksi minyak

dihasilkan dari distilasi fraksional minyak mentah antara 200 ° C dan 350 ° C pada tekanan

Jenis bahan bakar ini banyak digunakan pada kendaraan bermotor di jalan hingga

kapal laut yang membutuhkan daya yang besar. Berbeda dengan minyak bensin, mesin yang

menggunakan minyak solar tidak memerlukan pengapian untuk membakarnya. Mesin diesel

akan memampatkan udara diruang bakar yang akan menaikkan suhu dan

1 yang umum di diesel saat ini). Karakteristik dari minyak solar adalah

kekentalan akan meningkat dengan cepat seiring menurunnya temperatur dari bahan bakar

inyak solar akan menjadi gel padat pada suhu -190C atau -150

menghasilkan emisi gas buang yang lebih rendah dari pada minyak bensin dan

menghasilkan nilai ekonomis bahan bakar yang lebih tinggi dikarenakan minyak solar

memiliki kandungan energi yang lebih besar per liternya dari pada minyak bensin.

Residu minyak bumi merupakan produk samping kilang minyak yang murah dan belum

dimanfaatkan secara maksimal. Pada pengilangan minyak mentah diumpankan ke dalam

kolom distilasi atmosferik, sehingga menghasilkan beberapa fraksi minyak dengan rentang

titik didih yang berbeda. Fraksi ringan dimanfaatkan untuk bahan bakar, sementara fraksi

berat (aliran bottom) yang berupa residu, biasanya dijual dengan harga yang sangat murah.

Komposisi residu dipengaruhi oleh jenis minyak dan jenis proses pemurnian (

digunakan. Jumlah dan sifat residu yang dihasilkan dari tiap minyak mentah akan berbeda..

3

atau minyak solar merupakan hasil dari distilasi fraksi minyak bumi.

350 ° C pada tekanan

Jenis bahan bakar ini banyak digunakan pada kendaraan bermotor di jalan hingga

Berbeda dengan minyak bensin, mesin yang

bakarnya. Mesin diesel

akan memampatkan udara diruang bakar yang akan menaikkan suhu dan tekanan (rasio

Karakteristik dari minyak solar adalah

temperatur dari bahan bakar 0C. Minyak solar

menghasilkan emisi gas buang yang lebih rendah dari pada minyak bensin dan

kan minyak solar

memiliki kandungan energi yang lebih besar per liternya dari pada minyak bensin.

ang minyak yang murah dan belum

diumpankan ke dalam

kolom distilasi atmosferik, sehingga menghasilkan beberapa fraksi minyak dengan rentang

titik didih yang berbeda. Fraksi ringan dimanfaatkan untuk bahan bakar, sementara fraksi

dengan harga yang sangat murah.

Komposisi residu dipengaruhi oleh jenis minyak dan jenis proses pemurnian (refinery) yang

digunakan. Jumlah dan sifat residu yang dihasilkan dari tiap minyak mentah akan berbeda..

Page 7: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Berdasarkan strukturnya, senyawa hidrokarbon

kategori utama, yaitu parafinik, naphtenik, aromatik dan olefin. Ikatan parafin dominan

terdapat dalam gasoline dan kerosene (

dominan terdapat dalam gas oil

mengandung komponen naftenik, aromatik, dan hidrokarbon tak jenuh.

1.2 SEKILAS TENTANG MATERIAL HANDLING EQUIPMENT

Peralatan Penanganan Material

yang berhubungan langsung dengan

bahan, barang dan produk selama proses

Penanganan material dalam jumlah yang tepat dari material yang sesuai, dalam kondisi yang baik,

pada tempat yang cocok, pada waktu yang tepat, pada posisi yang benar, dalam urutan yang sesuai,

dengan biaya yang murah dan menggunakan metode yang benar.

handling equipment adalah :

• Menjaga atau mengembangkan kualitas produk,

perlindungan terhdap material.

• Meningkatkan keamanan dan mengembangkan kondisi kerja

• Meningkatkan produktivitas

• Meningkatkan tingkat penggunaan fasilitas

• Mengurangi bobot mati

• Sebagai pengawasan persediaan

Peralatan Penanganan Material adalah peralatan mekanik yang terlibat dalam sistem

keseluruhan. Peralatan penanganan material umumnya dipisahkan ke dalam empat kategori utama:

penyimpanan dan perlakuan, sistem rekayasa, truk industri, dan

Storage & handling equipment

Peralatan penyimpanan dan pe

untuk industry. Peralatan yang termsauk didalamnya

seperti rak Pallet, rak, kereta dorong (

standar yang berlaku secara global untuk tiap peralatan dan penggunaannya.

Berdasarkan strukturnya, senyawa hidrokarbon dalam minyak bumi terbagi atas empat

kategori utama, yaitu parafinik, naphtenik, aromatik dan olefin. Ikatan parafin dominan

terdapat dalam gasoline dan kerosene (mixed-base petroleum) sedangkan ikatan naftenik

gas oil dan lubricating oil. Sementara itu residu sendiri

mengandung komponen naftenik, aromatik, dan hidrokarbon tak jenuh.

MATERIAL HANDLING EQUIPMENT

Material atau material handling equipment adalah semua peralatan

dengan perpindahan, penyimpanan, pengendalikan

bahan, barang dan produk selama proses berlangsung, distribusi, konsumsi dan pembuangan.

enanganan material dalam jumlah yang tepat dari material yang sesuai, dalam kondisi yang baik,

ada tempat yang cocok, pada waktu yang tepat, pada posisi yang benar, dalam urutan yang sesuai,

dengan biaya yang murah dan menggunakan metode yang benar. Beberapa tujuan dari

Menjaga atau mengembangkan kualitas produk, mengurangi kerusakan dan memberikan

perlindungan terhdap material.

Meningkatkan keamanan dan mengembangkan kondisi kerja

eningkatkan produktivitas

Meningkatkan tingkat penggunaan fasilitas

ebagai pengawasan persediaan

enanganan Material adalah peralatan mekanik yang terlibat dalam sistem

Peralatan penanganan material umumnya dipisahkan ke dalam empat kategori utama:

, sistem rekayasa, truk industri, dan bulk material handling

penyimpanan dan perlakuan termasuk kedalam material handling equipment

termsauk didalamnya biasanya alat penyimpanan non

kereta dorong (shelving), dan sebagainya. Peralatan ini umumnya memiliki

untuk tiap peralatan dan penggunaannya.

4

dalam minyak bumi terbagi atas empat

kategori utama, yaitu parafinik, naphtenik, aromatik dan olefin. Ikatan parafin dominan

) sedangkan ikatan naftenik

. Sementara itu residu sendiri

adalah semua peralatan

engendalikan, perlindungan

dan pembuangan.

enanganan material dalam jumlah yang tepat dari material yang sesuai, dalam kondisi yang baik,

ada tempat yang cocok, pada waktu yang tepat, pada posisi yang benar, dalam urutan yang sesuai,

Beberapa tujuan dari material

mengurangi kerusakan dan memberikan

enanganan Material adalah peralatan mekanik yang terlibat dalam sistem secara

Peralatan penanganan material umumnya dipisahkan ke dalam empat kategori utama:

l handling.

material handling equipment

biasanya alat penyimpanan non-otomatis,

ini umumnya memiliki

Page 8: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 1.

Engineered systems

Sistem rekayasa adalah sistem penanganan

kebutuhan dari industri tersebut. Peralatan yang termasuk adalah

AGV dan sistem penanganan material

beberapa peralatan yang terintegrasi d

Gambar 1.

Industrial trucks

Truk Industri biasanya me

proses produksi suatu industry menggunakan bahan bakar

Industri membantu sistem material handling

contoh yang paling umum dari truk industri.

Gambar 1.3 Storage & Handling Equipment

istem rekayasa adalah sistem penanganan material yang direkayasa

kebutuhan dari industri tersebut. Peralatan yang termasuk adalah conveyor, handling r

AGV dan sistem penanganan material otomatis lainnya. Sistem rekayasa merupakan

terintegrasi dalam satu sistem.

Gambar 1.4 Engineered systems

biasanya merujuk kendaraan bermotor yang digunakan untuk membantu

proses produksi suatu industry menggunakan bahan bakar bensin, propane atau energi

material handling dengan fleksibilitas yang cukup tinggi

contoh yang paling umum dari truk industri.

5

direkayasa sesuai dengan

handling robot, AS/RS,

merupakan kombinasi dari

yang digunakan untuk membantu

energi listrik. Truk

yang cukup tinggi. Forklift adalah

Page 9: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar

Bulk material handling

Bulk material handling adalah bidang teknik

digunakan untuk pengangkutan bahan dalam bentuk curah. Hal ini juga dapat berhubungan dengan

penanganan limbah campuran. Bulk sistem penanganan material biasanya terdiri

stackers, reclaimers, bucket lift, shiploaders, unloaders

dengan fasilitas penyimpanan seperti tempat penyimpanan

dari fasilitas penanganan material curah umumnya untuk mengangkut

tujuan akhir dimana material itu akan digunakan

tambang, pelabuhan (untuk memuat atau

(seperti besi dan baja, pembangkit lis

Gambar 1.

Conveyor

Sistem conveyor adalah bagian dari

dari satu lokasi ke lokasi lain yang paling sering digunakan

pengangkutan bahan berat atau besar.

Gambar 1.5 Industrial truck

adalah bidang teknik yang menangani desain peralatan yang

digunakan untuk pengangkutan bahan dalam bentuk curah. Hal ini juga dapat berhubungan dengan

Bulk sistem penanganan material biasanya terdiri dari

lift, shiploaders, unloaders dan hopper & diverters

dengan fasilitas penyimpanan seperti tempat penyimpanan coalyard atau stock pile

dari fasilitas penanganan material curah umumnya untuk mengangkut material dari s

dimana material itu akan digunakan. Bulk material handling dapat ditemukan di lokasi

tambang, pelabuhan (untuk memuat atau membongkar material curah) dan fasilitas pengolahan

(seperti besi dan baja, pembangkit listrik berbahan bakar batubara).

Gambar 1.6 Bulk material handling

adalah bagian dari material handling equipment yang memindahkan

yang paling sering digunakan. Conveyor sangat berguna

pengangkutan bahan berat atau besar. Conveyor memungkinkan sistem transportasi cepat dan

6

desain peralatan yang

digunakan untuk pengangkutan bahan dalam bentuk curah. Hal ini juga dapat berhubungan dengan

dari belt conveyor,

dikombinasikan

dan silo. Tujuan

dari suatu sumber ke

dapat ditemukan di lokasi

) dan fasilitas pengolahan

memindahkan bahan

sangat berguna untuk

memungkinkan sistem transportasi cepat dan

Page 10: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

efisien untuk berbagai bahan, yang membuat

material dan industri kemasan. Terdapat b

digunakan sesuai dengan berbagai kebutuhan industri yang berbeda.

Pada buku ini akan dijelaskan penanganan batubara, debu dan abu

bakar minyak yang berlaku pada PT Pembangkitan Jawa Bali. Penanganan batubara dimulai pada

saat batubara yang telah dipesan datang dilokasi pembongkaran yang ditentukan sebelumnya hingga

batubara digunakan pada proses produksi dan d

Pada buku ini juga akan dijelaskan penanganan bahan bakar minyak.

Gambar 1.7 Overhead conveyor

Gambar 1.10 Bucket conveyor

Gambar 1.13 Flight conveyor Gambar 1.1

efisien untuk berbagai bahan, yang membuatnya sangat banyak digunakan dalam penanganan

Terdapat banyak jenis dari conveyor system yang tersedia, dan

digunakan sesuai dengan berbagai kebutuhan industri yang berbeda.

Pada buku ini akan dijelaskan penanganan batubara, debu dan abu serta penanganan bahan

yang berlaku pada PT Pembangkitan Jawa Bali. Penanganan batubara dimulai pada

saat batubara yang telah dipesan datang dilokasi pembongkaran yang ditentukan sebelumnya hingga

batubara digunakan pada proses produksi dan dihasilkan produk samping berupa debu dan abu.

Pada buku ini juga akan dijelaskan penanganan bahan bakar minyak.

Gambar 1.

Gambar 1.8 Apron conveyor

Gambar 1.11 Pneumatic conveyor

Gambar 1.1

Gambar 1.14 Chain Conveyor Gambar 1.15

7

dalam penanganan

yang tersedia, dan

serta penanganan bahan

yang berlaku pada PT Pembangkitan Jawa Bali. Penanganan batubara dimulai pada

saat batubara yang telah dipesan datang dilokasi pembongkaran yang ditentukan sebelumnya hingga

ihasilkan produk samping berupa debu dan abu.

Gambar 1.9 Screw conveyor

Gambar 1.12 Roller conveyor

Flight Conveyor

Page 11: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

COAL HANDLING SYSTEM

Proses produksi listrik tergantung pada operasional instalasi

satunya yaitu instalasi penanganan batubara sebagai penyuplai batubara untuk kegiatan pembakaran

pada furnace. Coal handling system

mulai dari pembongkaran hingga batubara siap digunakan pada

Paiton 1 dan 2, semua aktivitas dikontrol dari CHCB (

ship unloader.

Gambar 2.1 Ilustrasi Sistem Penanganan Batubara

Secara umum penanganan batubara melalui tahapan berikut ini. Setelah batubara

dari sistem pengiriman yang digunakan dengan menggunakan

ditimbun pada stock pile melalui serangkaian

melalui telescopic chute atau bucket wheel / stacker reclaimer

bulldozer batubara ditata saat penimbunan. Ketika akan digunakan batubara akan diarahkan

bulldozer ke reclaimer hopper atau bucket wheel akan mengeruk batubara untuk selanjutnya

ditransfer dengan menggunakan belt conveyor

batubara akan dihancurkan pada mill/pulveriser

Penjelasan mengenai peralatan coal handling system

berikutnya.

BAB II

COAL HANDLING SYSTEM

produksi listrik tergantung pada operasional instalasi-instalasi yang ada, salah

satunya yaitu instalasi penanganan batubara sebagai penyuplai batubara untuk kegiatan pembakaran

Coal handling system adalah sistem penanganan batubara sebagai bahan bakar PLTU

mulai dari pembongkaran hingga batubara siap digunakan pada furnace. Pada unit pembangkitan

emua aktivitas dikontrol dari CHCB (coal handling control board

Ilustrasi Sistem Penanganan Batubara di UP Paiton 1 dan 2

Secara umum penanganan batubara melalui tahapan berikut ini. Setelah batubara

dari sistem pengiriman yang digunakan dengan menggunakan ship unloader, batubara akan

melalui serangkaian belt conveyor dan selanjutnya akan dicurahkan

bucket wheel / stacker reclaimer. Dengan bantuan alat berat seperti

batubara ditata saat penimbunan. Ketika akan digunakan batubara akan diarahkan

atau bucket wheel akan mengeruk batubara untuk selanjutnya

belt conveyor ke silo penampungan pada furnace

mill/pulveriser sebelum digunakan sebagai bahan bakar

coal handling system akan dijelaskan lebih lanjut pada sub bab

8

instalasi yang ada, salah

satunya yaitu instalasi penanganan batubara sebagai penyuplai batubara untuk kegiatan pembakaran

bahan bakar PLTU

Pada unit pembangkitan

coal handling control board) kecuali sistem

di UP Paiton 1 dan 2

Secara umum penanganan batubara melalui tahapan berikut ini. Setelah batubara unloading

, batubara akan

dan selanjutnya akan dicurahkan

. Dengan bantuan alat berat seperti

batubara ditata saat penimbunan. Ketika akan digunakan batubara akan diarahkan oleh

atau bucket wheel akan mengeruk batubara untuk selanjutnya

furnace. Selanjutnya

sebelum digunakan sebagai bahan bakar furnace.

akan dijelaskan lebih lanjut pada sub bab

Page 12: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Secara umum instalasi penanganan bahan bakar batubara

bagian utama yaitu :

1. Sarana pembongkaran batubara

2. Sarana penimbunan dan pengerukan batubara

3. Sarana pemindahan batubara

4. Sarana penampungan sementara

Masing-masing bagian ini memiliki peranan yang saling berkaitan dan akan saling mempengaruhi

satu sama lain apabila terganggu.

2.1 INSTALASI PEMBONGKARAN BATUBARA

Untuk memenuhi kebutuhan batubara untuk proses produksi, maka pengiriman batubara ke

lokasi PLTU dilakukan dengan tiga cara yaitu :

a. Melalui angkutan laut : Tongkang, Kapal laut

b. Melalui angkutan darat : Kereta api

c. Langsung melalui rangkaian

lokasi sumber batubara.

Untuk memenuhi kebutuhan batubara dalam jumlah besar, maka pengiriman dengan kapal laut

merupakan pilihan utama. Meskipun

kombinasi dari cara-cara tersebut.

2.1.1 Pembongkaran Batubara Melalui Laut

Gambar 2.2 Kapal tongkang batubara

Untuk batubara yang dikirim

dilengkapi dengan ship unloader. Bucket

hopper akan menampung sementara

umum instalasi penanganan bahan bakar batubara dapat dibagi menjadi

Sarana pembongkaran batubara

Sarana penimbunan dan pengerukan batubara

Sarana pemindahan batubara

Sarana penampungan sementara batubara sebelum dibakar

masing bagian ini memiliki peranan yang saling berkaitan dan akan saling mempengaruhi

PEMBONGKARAN BATUBARA

Untuk memenuhi kebutuhan batubara untuk proses produksi, maka pengiriman batubara ke

lokasi PLTU dilakukan dengan tiga cara yaitu :

Melalui angkutan laut : Tongkang, Kapal laut

darat : Kereta api

Langsung melalui rangkaian conveyor, cara ini dilakukan apabila lokasi PLTU dekat dengan

Untuk memenuhi kebutuhan batubara dalam jumlah besar, maka pengiriman dengan kapal laut

merupakan pilihan utama. Meskipun demikian pengiriman batubara dapat dilakukan dengan

2.1.1 Pembongkaran Batubara Melalui Laut

batubara dan ship unloader di pelabuhan di UP Paiton 1 dan 2

Untuk batubara yang dikirim melalui laut instalasi pembongkaran terdiri dari dermaga yang

Bucket berfungsi untuk mengeruk batubara dari lambung kap

sementara batubara dari penangkap/bucket. Dari hopper

9

dapat dibagi menjadi beberapa

masing bagian ini memiliki peranan yang saling berkaitan dan akan saling mempengaruhi

Untuk memenuhi kebutuhan batubara untuk proses produksi, maka pengiriman batubara ke

cara ini dilakukan apabila lokasi PLTU dekat dengan

Untuk memenuhi kebutuhan batubara dalam jumlah besar, maka pengiriman dengan kapal laut

demikian pengiriman batubara dapat dilakukan dengan

di UP Paiton 1 dan 2

melalui laut instalasi pembongkaran terdiri dari dermaga yang

berfungsi untuk mengeruk batubara dari lambung kapal,

hopper batubara

Page 13: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

digetarkan oleh vibrating feeder dan akan diteruskan ke

agar batubara dari hopper tidak menyumbat dan dapat berjalan dengan lancar, konstan dan merata

tidak menumpuk saat menuju belt conveyor.

lokasi penimbunan atau ke silo.

Gambar 2.3 Bucket, hopper dan

Bagian-bagian pada ship unloader

1. Gantry system:

Sistem penggerak Ship unloader

rail claim untuk mengunci posisi

Control)

2. Trolley system:

Sistem penggerak bucket ke arah kanan dan kiri (arah utara

3. Close home position system:

Sistem untuk mengatur membuka/ menutupnya

4. Boom system:

Sistem untuk mengatur posisi kemiringan boom (konstruksi tempat bergantungnya

kabin operator).

5. Hold home position system:

Sistem penggerak bucket dalam arah vertikal (ke atas

Apabila kapal tersebut dilengkapi dengan perlengkapan pembongkaran batubara (

unloader) maka coal jetty crane hanya berfungsi sebagai peralatan cadangan.

2.1.2 Pembongkaran Batubara Melalui Darat

Selain melalui laut, batubara juga

kereta api ataupun dengan menggunakan truk. PT. PJB tidak menggunakan pengangkutan batubara

menggunakan transportasi darat, dikarenakan kebutuhan batubara yang cukup banyak serta lokasi

dan akan diteruskan ke belt conveyor. Vibrating feeder

tidak menyumbat dan dapat berjalan dengan lancar, konstan dan merata

belt conveyor. Melalui belt conveyor batubara akan d

dan vibrating feeder pada ship unloader di UP Paiton 1 dan 2

Ship unloader ke arah depan dan belakang sepanjang rel. Dilengkapai 2

rail claim untuk mengunci posisi Ship unloader. Dikontrol oleh GMFC (Gantry Motor Field

ke arah kanan dan kiri (arah utara-selatan)

:

Sistem untuk mengatur membuka/ menutupnya bucket.

Sistem untuk mengatur posisi kemiringan boom (konstruksi tempat bergantungnya

dalam arah vertikal (ke atas & bawah).

Apabila kapal tersebut dilengkapi dengan perlengkapan pembongkaran batubara (

hanya berfungsi sebagai peralatan cadangan.

Pembongkaran Batubara Melalui Darat

batubara juga didistribusikan melalui jalur darat dengan menggunakan

ataupun dengan menggunakan truk. PT. PJB tidak menggunakan pengangkutan batubara

menggunakan transportasi darat, dikarenakan kebutuhan batubara yang cukup banyak serta lokasi

10

belt conveyor. Vibrating feeder berguna

tidak menyumbat dan dapat berjalan dengan lancar, konstan dan merata

batubara akan dipindahkan ke

di UP Paiton 1 dan 2

ke arah depan dan belakang sepanjang rel. Dilengkapai 2

Gantry Motor Field

Sistem untuk mengatur posisi kemiringan boom (konstruksi tempat bergantungnya bucket &

Apabila kapal tersebut dilengkapi dengan perlengkapan pembongkaran batubara (continous ship

didistribusikan melalui jalur darat dengan menggunakan

ataupun dengan menggunakan truk. PT. PJB tidak menggunakan pengangkutan batubara

menggunakan transportasi darat, dikarenakan kebutuhan batubara yang cukup banyak serta lokasi

Page 14: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

pembangkit listrik yang menggunakan batubara sebagai bahan bakar terletak pada daerah

pesisir/pantai.

Gambar 2.4 Pengangkutan batubara dengan Kereta api

Untuk batubara yang dikirim menggunakan kereta api, instalasi pembongkaran terdiri dari

stasiun pembongkaran yang memiliki fasilitas antara lain :

� Hopper sebagai tempat penampungan batubara sementara.

� Tonggak pengait berfungsi untuk membuka pintu

deretan hopper.

� Peralatan penimbang batubara yang ada dalam gerbong. Terdapat dua ti

mekanik dan tipe electromagnet

2.1.3 Pemeriksaan Batubara

Pada tahap ini juga dilakukan pemeriksaa

dilakukan analisa laboratorium.

Gambar 2.5 Tempat pengambilan sampel pada

rik yang menggunakan batubara sebagai bahan bakar terletak pada daerah

Pengangkutan batubara dengan Kereta api

Untuk batubara yang dikirim menggunakan kereta api, instalasi pembongkaran terdiri dari

yang memiliki fasilitas antara lain :

sebagai tempat penampungan batubara sementara.

Tonggak pengait berfungsi untuk membuka pintu-pintu gerbong, diletakkan diujung

Peralatan penimbang batubara yang ada dalam gerbong. Terdapat dua ti

electromagnet.

Pada tahap ini juga dilakukan pemeriksaan terhadap batubara yang datang untuk selanjunya

Gambar 2.5 Tempat pengambilan sampel pada hopper ship unloader di UP Paiton 1 dan 2

11

rik yang menggunakan batubara sebagai bahan bakar terletak pada daerah

Untuk batubara yang dikirim menggunakan kereta api, instalasi pembongkaran terdiri dari

pintu gerbong, diletakkan diujung

Peralatan penimbang batubara yang ada dalam gerbong. Terdapat dua tipe yaitu tipe

untuk selanjunya

di UP Paiton 1 dan 2

Page 15: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Pemeriksaan batubara ini meliputi :

1. Pemeriksaan kuantitas batubara (

belt weigher/belt scale pada fasilitas penimbangan batubara di pelabuhan untuk setiap

pengiriman.

2. Apabila conveyor belt weigher

maka pemeriksaan kuantitas dilakukan di pelabuhan bongkar dengan

pengangkut dengan catatan kapal yang bersangkutan harus dilengkapi dengan

particular dan hydrostatic curves

3. Pemeriksaan kualitas batubara meliputi :

a. Mengambil contoh (sampling

b. Preparasi batubara dengan metode ASTM D 2013

analisa lanjutan, sekaligus menghitung kadar

c. Melaksanakan sizing

d. Melakukan analisa sampel batubara

� Total moisture

� Air dryed moisture

� Ash content

� Volatile matter

� Fixed carbon

� Total sulphur

� Calorific value

� Hardgrove grandibility index

4. Melakukan analisa atas composite sample

penambangan terdiri dari pekerjaan :

� Ultimate analysis

� Ash analysis

� Fusibility temperatures

� Hardgrove grandibility index

� Relative density

ini meliputi :

Pemeriksaan kuantitas batubara (supervision of weighing) dengan menggunakan

pada fasilitas penimbangan batubara di pelabuhan untuk setiap

conveyor belt weigher di pelabuhan bongkar belum atau tidak dapat digunakan,

maka pemeriksaan kuantitas dilakukan di pelabuhan bongkar dengan draught survey

pengangkut dengan catatan kapal yang bersangkutan harus dilengkapi dengan

hydrostatic curves.

Pemeriksaan kualitas batubara meliputi :

sampling) sesuai dengan metode ASTM D 2234

Preparasi batubara dengan metode ASTM D 2013, yaitu menyiapkan batubara untuk

analisa lanjutan, sekaligus menghitung kadar air batubara (air dried loss).

sizing ASTM D 4749

Melakukan analisa sampel batubara

Total moisture ASTM D 3302

Air dryed moisture ASTM D 3302

ASTM D 3174

Volatile matter ASTM D 3175

Fixed carbon ASTM D 3172

Total sulphur ASTM D 4239/D 3177

Calorific value ASTM D 5865

Hardgrove grandibility index ASTM D 409

composite sample yang diambil dari setiap 250.000 ton

terdiri dari pekerjaan :

temperatures

Hardgrove grandibility index

12

) dengan menggunakan conveyor

pada fasilitas penimbangan batubara di pelabuhan untuk setiap

di pelabuhan bongkar belum atau tidak dapat digunakan,

draught survey kapal

pengangkut dengan catatan kapal yang bersangkutan harus dilengkapi dengan ship’s

) sesuai dengan metode ASTM D 2234

yaitu menyiapkan batubara untuk

air batubara (air dried loss).

yang diambil dari setiap 250.000 ton pada lokasi

Page 16: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

2.2 INSTALASI PENIMBUNAN DAN PENGERUKAN BATUBARA

Batubara yang telah melalui proses pembongkaran dengan menggunakan

dapat dipindahkan dari lokasi pembongkaran langsung ke

digunakan atau disimpan di lokasi penimbunan atau

batubara akan dibahas pada sub bab selanjutnya.

Penimbunan dilakukan terkait dengan ketersediaan minimum batubara yang telah ditetapk

agar produksi listrik tetap berjalan lancar tidak terganggu dengan kurangnya bahan bakar. Lokasi

penimbunan biasanya berupa lahan terbuka yang cukup luas, terbagi menjadi dua yaitu timbunan

untuk batubara high rank dan low rank.

dengan ketinggian maksimum sekitar 12 meter.

Ketika batubara akan digunakan sebagai bahan bakar maka akan dilakukan pengerukan

batubara dari stock pile/coal yard untuk kemudian ditransfer dengan insta

Berdasarkan peralatan yang digunakan, instalasi penimbunan dan pengerukan batubara dibagi

menjadi dua metode, yaitu :

1. Telescopic chute, bulldozer, reclaimer hopper

2. Bucket Wheel

Gambar 2.6 Timbunan batubara

2.2.1 Metode Penimbunan dan Pengerukan Batubara

a. Telescopic Chute, Bulldozer, Reclaimer hopper

Pada metode ini masing-masing peralatan memiliki fungsi yang berbeda tetapi akan saling

mempengaruhi apabila masing

Penimbunan dengan cara ini dilakukan dengan mengangkut batubara melalui

INSTALASI PENIMBUNAN DAN PENGERUKAN BATUBARA

Batubara yang telah melalui proses pembongkaran dengan menggunakan

dapat dipindahkan dari lokasi pembongkaran langsung ke silo untuk langsung diproses untuk

digunakan atau disimpan di lokasi penimbunan atau stock pile/coal yard. Instalasi pemindahan

batubara akan dibahas pada sub bab selanjutnya.

Penimbunan dilakukan terkait dengan ketersediaan minimum batubara yang telah ditetapk

agar produksi listrik tetap berjalan lancar tidak terganggu dengan kurangnya bahan bakar. Lokasi

penimbunan biasanya berupa lahan terbuka yang cukup luas, terbagi menjadi dua yaitu timbunan

low rank. Batubara ditimbun dengan penampang berbentuk trapesium

dengan ketinggian maksimum sekitar 12 meter.

Ketika batubara akan digunakan sebagai bahan bakar maka akan dilakukan pengerukan

untuk kemudian ditransfer dengan instalasi pemindahan batubara.

Berdasarkan peralatan yang digunakan, instalasi penimbunan dan pengerukan batubara dibagi

Telescopic chute, bulldozer, reclaimer hopper

Gambar 2.6 Timbunan batubara di UP Paiton 1 dan 2

2.2.1 Metode Penimbunan dan Pengerukan Batubara

, Bulldozer, Reclaimer hopper

masing peralatan memiliki fungsi yang berbeda tetapi akan saling

mempengaruhi apabila masing-masing peralatan tersebut tidak berfungsi secara optimal.

Penimbunan dengan cara ini dilakukan dengan mengangkut batubara melalui

13

Batubara yang telah melalui proses pembongkaran dengan menggunakan ship unloader

untuk langsung diproses untuk

. Instalasi pemindahan

Penimbunan dilakukan terkait dengan ketersediaan minimum batubara yang telah ditetapkan

agar produksi listrik tetap berjalan lancar tidak terganggu dengan kurangnya bahan bakar. Lokasi

penimbunan biasanya berupa lahan terbuka yang cukup luas, terbagi menjadi dua yaitu timbunan

Batubara ditimbun dengan penampang berbentuk trapesium

Ketika batubara akan digunakan sebagai bahan bakar maka akan dilakukan pengerukan

lasi pemindahan batubara.

Berdasarkan peralatan yang digunakan, instalasi penimbunan dan pengerukan batubara dibagi

masing peralatan memiliki fungsi yang berbeda tetapi akan saling

masing peralatan tersebut tidak berfungsi secara optimal.

Penimbunan dengan cara ini dilakukan dengan mengangkut batubara melalui belt conveyor

Page 17: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

yang memiliki sudut kemiringan (

ditentukan.

Gambar 2.7 Pencurah batubara

Pada bagian ujung

telescopic chute merupakan

akan mencurahkan batubara dari atas ke bawah, peralatan ini berfungsi untuk mengurangi

terbentuknya debu akibat dari pencurahan batubara dari ketinggian. Diujung silinder

teleskopik ini dipasang sen

batubara maka akan memicu motor listrik bergerak memutar kawat sling sehingga

chute akan bergerak seperti menggulung keatas.

Gambar 2.8 Motor Listrik,

yang memiliki sudut kemiringan (inclined) sehingga dapat mencapai ketinggian yang sudah

Gambar 2.7 Pencurah batubara dengan telescopic chute

Pada bagian ujung belt conveyor ini dipasang telescopic chute, konstruksi dari

merupakan chute yang memiliki saluran berbentuk silinder teleskopik yang

akan mencurahkan batubara dari atas ke bawah, peralatan ini berfungsi untuk mengurangi

terbentuknya debu akibat dari pencurahan batubara dari ketinggian. Diujung silinder

teleskopik ini dipasang sensor seperti limit switch, apabila sensor mengenai timbunan

batubara maka akan memicu motor listrik bergerak memutar kawat sling sehingga

akan bergerak seperti menggulung keatas.

Motor Listrik, Drum, Telescopic Chute di UP Paiton 1 dan 2

14

) sehingga dapat mencapai ketinggian yang sudah

, konstruksi dari

yang memiliki saluran berbentuk silinder teleskopik yang

akan mencurahkan batubara dari atas ke bawah, peralatan ini berfungsi untuk mengurangi

terbentuknya debu akibat dari pencurahan batubara dari ketinggian. Diujung silinder

, apabila sensor mengenai timbunan

batubara maka akan memicu motor listrik bergerak memutar kawat sling sehingga telescopic

di UP Paiton 1 dan 2

Page 18: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Setelah telescopic chute

meratakan dan menyebarkan batubara ini menjadi sebuah timbunan yang bentuknya sudah

ditetapkan. Selain itu bulldozer

hopper pada saat pengerukan batubara yang akan digunakan sebagai bahan bakar pada

furnace. Pada unit pembangkitan Paiton, terdapat 6 buah

bersama-sama. Sebagai contoh pada PLTU Pai

• Dua unit bulldozer merk Caterpillar kapasitas 16 Ton

• Dua unit bulldozer merk Dresser kapasitas 16 Ton

• Dua unit bulldozer merk Dresser kapasitas 8 Ton

1. Untuk keperluan pengerukan, batubara akan diarahkan oleh

yang berada dibawah dari timbunan batubara.

Stock Pile di atasnya sehingga hanya batubara dengan ukuran tertentu saja yang dapat jatuh

menuju conveyor dibawahnya

yang berguna agar batubara tidak menyumbat. selanjutnya diangkut oleh berbagai peralatan

instalasi pemindahan batubara ke lokasi dimana batubara tersebut akan dibakar.

Gambar 2.9

b. Penimbunan dan Pengerukan dengan

Penimbunan dengan

dibanding dengan telescopic chute

telescopic chute mencurahkan batubara maka dibutuhkan

meratakan dan menyebarkan batubara ini menjadi sebuah timbunan yang bentuknya sudah

bulldozer digunakan untuk mengarahkan batubara masuk ke

pada saat pengerukan batubara yang akan digunakan sebagai bahan bakar pada

. Pada unit pembangkitan Paiton, terdapat 6 buah bulldozer yang bekerja secara

sama. Sebagai contoh pada PLTU Paiton terdapat beberapa jenis bulldozer

merk Caterpillar kapasitas 16 Ton

merk Dresser kapasitas 16 Ton

merk Dresser kapasitas 8 Ton

Untuk keperluan pengerukan, batubara akan diarahkan oleh bulldozer ke reclaimer hopper

yang berada dibawah dari timbunan batubara. Screen hopper akan menyaring batubara dari

Stock Pile di atasnya sehingga hanya batubara dengan ukuran tertentu saja yang dapat jatuh

menuju conveyor dibawahnya. Pada bagian bawah hopper juga terdapat

yang berguna agar batubara tidak menyumbat. selanjutnya diangkut oleh berbagai peralatan

instalasi pemindahan batubara ke lokasi dimana batubara tersebut akan dibakar.

Gambar 2.9 Reclaimer hopper di UP Paiton 1 dan 2

Penimbunan dan Pengerukan dengan Bucket Wheel/Stacker Reclaimer

Penimbunan dengan bucket wheel/stacker reclaimer lebih praktis dan efisien

telescopic chute. Bucket wheel/stacker reclaimer disamping dapat

hopper

Vibrating feeder

15

mencurahkan batubara maka dibutuhkan bulldozer untuk

meratakan dan menyebarkan batubara ini menjadi sebuah timbunan yang bentuknya sudah

untuk mengarahkan batubara masuk ke reclaimer

pada saat pengerukan batubara yang akan digunakan sebagai bahan bakar pada

yang bekerja secara

bulldozer yaitu :

reclaimer hopper

menyaring batubara dari

Stock Pile di atasnya sehingga hanya batubara dengan ukuran tertentu saja yang dapat jatuh

juga terdapat vibrating feeder

yang berguna agar batubara tidak menyumbat. selanjutnya diangkut oleh berbagai peralatan

instalasi pemindahan batubara ke lokasi dimana batubara tersebut akan dibakar.

lebih praktis dan efisien

disamping dapat

Page 19: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

menimbun batubara juga dapat dipakai untuk pengerukan batubara. Terdiri dari roda

pengeruk dan saluran pencurah yang dipasang pada suatu lengan yang cukup panjang.

Bucket wheel/stacker reclaimer

penimbunan. Selain itu bucket wheel

200o dan roda pengeruk serta roda pencurah dapat digerakkan naik

Gambar 2.10

Bucket wheel / stacker reclaimer

dengan telescopic chute, antara lain:

1. Seluruh peralatan menggunakan listrik sehingga mengurangi faktor

pemeliharaan.

2. Dapat melakukan pengerukan secara vertikal

3. Tidak ada waktu yang terbuang

2.2.2 Manajemen Penimbunan Batubara

Penimbunan batubara memerlukan manajemen yang baik, terutama dalam hal menentukan

jumlah stok penimpunan batubara. Stockpile m

1. Penyangga antara penerimaan batubara dan proses pembaka

2. Persediaan strategis dan meminimalkan gangguan yang bersifat jangka pendek atau jangka

panjang.

3. Proses homogenisasi atau pencampuran batubara untuk menyiapkan kualitas yang

dipersyaratkan untuk menyiapkan produk satu tipe material dimana f

kualitas batubara dan distribusi ukuran disamakan.

4. Identifikasi kualitas dan kuantitas batubara.

Dalam menentukan stok penimbunan harus mempertimbangkan beberapa faktor seperti :

1. Metode pengiriman batubara ke lokasi PLTU

menimbun batubara juga dapat dipakai untuk pengerukan batubara. Terdiri dari roda

pengeruk dan saluran pencurah yang dipasang pada suatu lengan yang cukup panjang.

eclaimer dapat berjalan diatas rel yang dipasang di se

bucket wheel/stacker reclaimer juga dapat berputar sampai lebih dari

dan roda pengeruk serta roda pencurah dapat digerakkan naik-turun.

Gambar 2.10 Bucket wheel / stacker reclaimer

stacker reclaimer memiliki beberapa keuntungan bila dibandingkan

antara lain:

Seluruh peralatan menggunakan listrik sehingga mengurangi faktor

Dapat melakukan pengerukan secara vertikal

Tidak ada waktu yang terbuang untuk manuver

Manajemen Penimbunan Batubara

Penimbunan batubara memerlukan manajemen yang baik, terutama dalam hal menentukan

Stockpile management berfungsi sebagai :

Penyangga antara penerimaan batubara dan proses pembakaran bahan bakar.

Persediaan strategis dan meminimalkan gangguan yang bersifat jangka pendek atau jangka

Proses homogenisasi atau pencampuran batubara untuk menyiapkan kualitas yang

dipersyaratkan untuk menyiapkan produk satu tipe material dimana fluktuasi di dalam

kualitas batubara dan distribusi ukuran disamakan.

antitas batubara.

Dalam menentukan stok penimbunan harus mempertimbangkan beberapa faktor seperti :

Metode pengiriman batubara ke lokasi PLTU

16

menimbun batubara juga dapat dipakai untuk pengerukan batubara. Terdiri dari roda

pengeruk dan saluran pencurah yang dipasang pada suatu lengan yang cukup panjang.

dapat berjalan diatas rel yang dipasang di sepanjang area

juga dapat berputar sampai lebih dari

memiliki beberapa keuntungan bila dibandingkan

Seluruh peralatan menggunakan listrik sehingga mengurangi faktor

Penimbunan batubara memerlukan manajemen yang baik, terutama dalam hal menentukan

Persediaan strategis dan meminimalkan gangguan yang bersifat jangka pendek atau jangka

Proses homogenisasi atau pencampuran batubara untuk menyiapkan kualitas yang

luktuasi di dalam

Dalam menentukan stok penimbunan harus mempertimbangkan beberapa faktor seperti :

Page 20: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

2. Frekuensi Kedatangan dan jumlah muatan

3. Metode penimbunan dan pengerukan

4. Waktu pembongkaran

Selain faktor-faktor diatas harus pula diperhatikan kapasitas pemakaian batubara untuk seluruh unit

pada operasi beban normal setiap harinya. Setelah jumlah stok batubara yang harus

ditentukan selanjutnya stok tersebut diklasifikasikan. Pengklasifikasian stok penimbunan batubara

adalah sebagai berikut :

a. Penimbunan Sementara (Live Stock

Yaitu timbunan batubara yang diprioritaskan untuk segera dikeruk kembali bagi keper

unit. Jadi batubara ini hanya ditimbun untuk jangka pendek.

b. Penimbunan Jangka Lama (Dead Stock

Batubara ini hanya akan dikeruk untuk dipergunakan bila memang diperlukan setelah

Stock habis. Jadi ini merupakan prioritas kedua setelah

Menimbun batubara baik dengan telescopic chute

Batubara sebaiknya ditimbun dengan penampang timbunan berbentuk trapesium dengan ketinggian

sekitar 12 meter. Disekeliling timbunan harus disediakan saluran air yang memadai. kantong udara

diantara batubara. Pemeriksaan secara p

karena timbunan batubara mudah terbakar.

2.2.3 Gangguan dan Pemeliharaan Timbunan

Pemanasan dengan sendirinya dari batubara akibat dari oksidasi dengan oksigen adalah

gejala yang umum dan sudah menjadi konsek

tumpukan yang besar walaupun tindakan pencegahan telah dilakukan. Oleh karena itu pemadatan

dan perataan diseluruh areal penimbunan perlu sekali diperhatikan. Bila kepadatan batubara dalam

timbunan menurun maka bahaya kebakaran akan timbul. Dalam keadaan seperti ini timbunan perlu

dipadatkan kembali. Kerusakan permukaan akibat erosi angin juga akan menimbulkan panas

setempat dan penyalaan sendiri. Kelembaban dan kandungan air akan mempengaruhi derajat

oksidasi dan pembakaran.

Pengalaman telah menunjukan bahwa resiko terbesar kerusakan penyimpanan batubara

terjadi pada bulan-bulan dari waktu penimbunan. Bila pemanasan tidak terjadi pada periode ini pada

umumnya timbunan akan aman dari api, tetapi pengawasan yan

dilakukan. Pemeriksaan harus meliputi :

1) Mengenali daerah yang panas.

2) Daerah batubara yang berkurang atau diambil.

ngan dan jumlah muatan

Metode penimbunan dan pengerukan

faktor diatas harus pula diperhatikan kapasitas pemakaian batubara untuk seluruh unit

pada operasi beban normal setiap harinya. Setelah jumlah stok batubara yang harus

ditentukan selanjutnya stok tersebut diklasifikasikan. Pengklasifikasian stok penimbunan batubara

Live Stock)

Yaitu timbunan batubara yang diprioritaskan untuk segera dikeruk kembali bagi keper

unit. Jadi batubara ini hanya ditimbun untuk jangka pendek.

Dead Stock)

Batubara ini hanya akan dikeruk untuk dipergunakan bila memang diperlukan setelah

habis. Jadi ini merupakan prioritas kedua setelah Live Stock.

telescopic chute atau bucket wheel memiliki prosedur tertentu.

Batubara sebaiknya ditimbun dengan penampang timbunan berbentuk trapesium dengan ketinggian

sekitar 12 meter. Disekeliling timbunan harus disediakan saluran air yang memadai. kantong udara

diantara batubara. Pemeriksaan secara periodik harus dilakukan terutama pada musim kemarau

karena timbunan batubara mudah terbakar.

Gangguan dan Pemeliharaan Timbunan

Pemanasan dengan sendirinya dari batubara akibat dari oksidasi dengan oksigen adalah

gejala yang umum dan sudah menjadi konsekuensinya. Pembakaran spontan sering terjadi pada

tumpukan yang besar walaupun tindakan pencegahan telah dilakukan. Oleh karena itu pemadatan

dan perataan diseluruh areal penimbunan perlu sekali diperhatikan. Bila kepadatan batubara dalam

aka bahaya kebakaran akan timbul. Dalam keadaan seperti ini timbunan perlu

dipadatkan kembali. Kerusakan permukaan akibat erosi angin juga akan menimbulkan panas

setempat dan penyalaan sendiri. Kelembaban dan kandungan air akan mempengaruhi derajat

Pengalaman telah menunjukan bahwa resiko terbesar kerusakan penyimpanan batubara

bulan dari waktu penimbunan. Bila pemanasan tidak terjadi pada periode ini pada

umumnya timbunan akan aman dari api, tetapi pengawasan yang terus-menerus harus tetap

dilakukan. Pemeriksaan harus meliputi :

Mengenali daerah yang panas.

Daerah batubara yang berkurang atau diambil.

17

faktor diatas harus pula diperhatikan kapasitas pemakaian batubara untuk seluruh unit

pada operasi beban normal setiap harinya. Setelah jumlah stok batubara yang harus ditimbun telah

ditentukan selanjutnya stok tersebut diklasifikasikan. Pengklasifikasian stok penimbunan batubara

Yaitu timbunan batubara yang diprioritaskan untuk segera dikeruk kembali bagi keperluan

Batubara ini hanya akan dikeruk untuk dipergunakan bila memang diperlukan setelah Live

memiliki prosedur tertentu.

Batubara sebaiknya ditimbun dengan penampang timbunan berbentuk trapesium dengan ketinggian

sekitar 12 meter. Disekeliling timbunan harus disediakan saluran air yang memadai. kantong udara

eriodik harus dilakukan terutama pada musim kemarau

Pemanasan dengan sendirinya dari batubara akibat dari oksidasi dengan oksigen adalah

uensinya. Pembakaran spontan sering terjadi pada

tumpukan yang besar walaupun tindakan pencegahan telah dilakukan. Oleh karena itu pemadatan

dan perataan diseluruh areal penimbunan perlu sekali diperhatikan. Bila kepadatan batubara dalam

aka bahaya kebakaran akan timbul. Dalam keadaan seperti ini timbunan perlu

dipadatkan kembali. Kerusakan permukaan akibat erosi angin juga akan menimbulkan panas

setempat dan penyalaan sendiri. Kelembaban dan kandungan air akan mempengaruhi derajat

Pengalaman telah menunjukan bahwa resiko terbesar kerusakan penyimpanan batubara

bulan dari waktu penimbunan. Bila pemanasan tidak terjadi pada periode ini pada

menerus harus tetap

Page 21: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

3) Bentuk timbunan yang jelek dan rusak.

4) Permukaan batubara yang tidak rata

5) Erosi akibat angin dan hujan.

Bila dari pengalaman terlihat bahwa timbunan batubara pernah terbakar maka pengukuran

suhu pada beberapa titik di areal penimbunan harus dilakukan setiap minggu. Tempat

mempunyai suhu tinggi (lebih panas) dapat diidentifikasi dan diperlihatkan dengan cer

berarti bahwa timbunan harus dilengkapi dengan peralatan khusus berupa pipa yang ditanam pada

beberapa tempat dimana thermometer bisa dipasang.

2.3 INSTALASI PEMINDAHAN BATUBARA

Instalasi pemindahan batubara berfungsi untuk mentransportasikan batubar

pembangkit listrik. Pemindahan batubara dimulai dari

penampung batubara sementara sebelum melalui proses untuk dibakar.

Gambar 2.11 Diagram Alir

Instalasi pemindahan batubara secara keseluruhan

1. Belt conveyor

2. Transfer house

3. Tripper

4. Silo

Batubara akan dicurahkan diatas belt conveyor

transfer house maka batubara akan dicurahkan kedalam

Bentuk timbunan yang jelek dan rusak.

Permukaan batubara yang tidak rata

Erosi akibat angin dan hujan.

pengalaman terlihat bahwa timbunan batubara pernah terbakar maka pengukuran

suhu pada beberapa titik di areal penimbunan harus dilakukan setiap minggu. Tempat

mempunyai suhu tinggi (lebih panas) dapat diidentifikasi dan diperlihatkan dengan cer

berarti bahwa timbunan harus dilengkapi dengan peralatan khusus berupa pipa yang ditanam pada

beberapa tempat dimana thermometer bisa dipasang.

PEMINDAHAN BATUBARA

Instalasi pemindahan batubara berfungsi untuk mentransportasikan batubar

pembangkit listrik. Pemindahan batubara dimulai dari hopper pada ship unloader

penampung batubara sementara sebelum melalui proses untuk dibakar.

Gambar 2.11 Diagram Alir Coal Handling System di PLTU Paiton Unit 1&2

secara keseluruhan terdiri dari beberapa peralatan yaitu :

belt conveyor sebagai media pembawa, setelah melewati beberapa

a akan dicurahkan kedalam silo melalui tripper. Untuk selanjunya

18

pengalaman terlihat bahwa timbunan batubara pernah terbakar maka pengukuran

suhu pada beberapa titik di areal penimbunan harus dilakukan setiap minggu. Tempat-tempat yang

mempunyai suhu tinggi (lebih panas) dapat diidentifikasi dan diperlihatkan dengan cermat. Ini

berarti bahwa timbunan harus dilengkapi dengan peralatan khusus berupa pipa yang ditanam pada

Instalasi pemindahan batubara berfungsi untuk mentransportasikan batubara didalam suatu

ship unloader sampai silo

di PLTU Paiton Unit 1&2

beberapa peralatan yaitu :

sebagai media pembawa, setelah melewati beberapa

. Untuk selanjunya

Page 22: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

batubara akan diproses sebelum dibakar. Peralatan

berikut.

2.3.1 Belt Conveyor

Jenis conveyor yang digunakan pada instalasi pemindahan batubara adalah tipe

conveyor. Belt conveyor adalah ban berjalan yang digunakan untuk mentransfer batubara

tempat ke tempat lain secara kontinyu

digunakan untuk memindahkan batubara dalam jumlah besar, jarak yang jauh dan

Belt conveyor berperan dalam keseluruhan sistem

dari kapal atau kereta api menuju stock pile

pile menuju silo/bunker pada furnace

besar rute dari belt conveyor adalah :

Rute 1 : Unloading dari ship

Rute 2 : Loading dari stock pile

Rute 3 : Loading dari stock pile

Rute 4 : Direct unloading dari

Rute 5 : Kombinasi direct unloading

Gambar 2.12

batubara akan diproses sebelum dibakar. Peralatan-peralatan diatas akan dijelaskan pada sub bab

yang digunakan pada instalasi pemindahan batubara adalah tipe

ban berjalan yang digunakan untuk mentransfer batubara

tempat ke tempat lain secara kontinyu. Merupakan peralatan utama pada sistem

digunakan untuk memindahkan batubara dalam jumlah besar, jarak yang jauh dan

berperan dalam keseluruhan sistem coal handling. Dimulai saat batubara

stock pile untuk penimbunan dan mentranfer batubara dari

furnace untuk digunakan sebagai bahan bakar. Sebagai contoh garis

adalah :

hip unloading 1&2 ke stock pile 1&2.

stock pile 2 ke tripper L1&L2.

stock pile 1 ke tripper L1&L2.

dari ship unloading 1&2 ke tripper L1&L2.

direct unloading ke tripper dan stock pile.

2.12 Belt Conveyor di UP Paiton 1 dan 2

19

peralatan diatas akan dijelaskan pada sub bab

yang digunakan pada instalasi pemindahan batubara adalah tipe belt

ban berjalan yang digunakan untuk mentransfer batubara dari suatu

. Merupakan peralatan utama pada sistem coal handling,

digunakan untuk memindahkan batubara dalam jumlah besar, jarak yang jauh dan rate yang tinggi.

saat batubara unloading

mentranfer batubara dari stock

untuk digunakan sebagai bahan bakar. Sebagai contoh garis

Page 23: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar

Setiap konstruksi conveyor yang digunakan terdiri dari :

1. Belt

Merupakan ban berjalan yang berfungsi untuk membawa material dan

Terbuat dari karet dengan lebar tertentu.

Gambar 2.14 Belt pada

1. Rangka (Frame)

2. Puli penggerak (Drive pulley)

3. Puli yang digerakkan (Tail pulley)

4. Puli pengencang (Snub pulley)

5. Sabuk (Belt)

6. Rol pembawa (Carrying roller idler)

Gambar 2.13 Konstruksi Belt Conveyor

yang digunakan terdiri dari :

Merupakan ban berjalan yang berfungsi untuk membawa material dan meneruskan gaya.

Terbuat dari karet dengan lebar tertentu.

Gambar 2.14 Belt pada conveyor

(Drive pulley)

(Tail pulley)

ub pulley)

(Carrying roller

8. Rol pemuat (impact idler)

9. Motor penggerak

10. Unit pemuat (Chutes)

11. Unit pengeluar (Discharge spout)

12. Pembersih sabuk (Belt cleaner)

13. Pengetat sabuk (Belt take-up)

Belt

20

meneruskan gaya.

(Discharge spout)

(Belt cleaner)

up)

Page 24: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

2. Carrying idler

Berfungsi untuk menjaga belt

bermuatan material. Posisi dari

terdiri dari 3 buah roll penggerak berbentuk V.

3. Return idler

Berada di bawah belt pada sisi balik

penyangga dan berfungsi untuk menyangga

Gambar 2.15

4. Impact idler

Posisinya persis di bawah chute

satu sama lain lebih rapat dari

sobek/rusak akibat batubara yang jatuh dari

Gambar 2.1

5. Steering idler

Merupakan idler yang berfungsi untuk menjaga kelurusan

kiri/kanan. Posisinya di bagian pinggir

belt pada bagian yang berbeban atau sebagai roll

bermuatan material. Posisi dari Carrying idler berada di atas conveyor table

penggerak berbentuk V.

pada sisi balik conveyor. Komposisinya hanya terdiri

penyangga dan berfungsi untuk menyangga belt dengan arah putar balik.

Gambar 2.15 Carrying idler dan Return idler

chute. Pada bagian luarnya dilapisi dengan karet

satu sama lain lebih rapat dari carrying idler. Fungsinya untuk menahan

sobek/rusak akibat batubara yang jatuh dari atas.

Gambar 2.16 Impact idler di UP Paiton 1 dan 2

yang berfungsi untuk menjaga kelurusan belt agar tidak

. Posisinya di bagian pinggir belt.

Carrying idler

return idler

21

roll penunjang ban

conveyor table. Komposisinya

. Komposisinya hanya terdiri dari 1 buah roll

dan jarak antara

untuk menahan belt agar tidak

agar tidak bergerak ke

Page 25: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

6. Motor

Berfungsi sebagai penggerak utama dari

dihubungkan dengan gearbox

Gambar 2.17 Motor listrik penggerak

7. Fluid coupling

Kopling fluida sebagai alat transfer daya dari motor listrik penggerak ke

fluida digunakan agar tidak terjadi hentakan saat motor listrik dinyalakan untuk pertama kali

(start up) dan juga dapat menyerap serta membuang panas.

Gambar 2.

8. Reducer / gearbox

Peralatan yang menggandengkan sumber daya ke

dari motor agar putaran input

Berfungsi sebagai penggerak utama dari Belt Conveyor. Dalam pengoperasiannya

gearbox dan fluid coupling.

Motor listrik penggerak conveyor di UP Paiton 1 dan 2

Kopling fluida sebagai alat transfer daya dari motor listrik penggerak ke

digunakan agar tidak terjadi hentakan saat motor listrik dinyalakan untuk pertama kali

) dan juga dapat menyerap serta membuang panas.

Gambar 2.18 Kopling fluida

Peralatan yang menggandengkan sumber daya ke pulley dan berfungsi mereduksi putaran

input dari motor dapat dikurangi.

22

pengoperasiannya

di UP Paiton 1 dan 2

Kopling fluida sebagai alat transfer daya dari motor listrik penggerak ke pulley. Kopling

digunakan agar tidak terjadi hentakan saat motor listrik dinyalakan untuk pertama kali

mereduksi putaran

Page 26: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 2.19 Konstruksi Motor,

9. Drive pulley

Merupakan pulley yang secara langsung atau tidak langsung terhubung

dan dikopling dengan gearbox

drive pulley tidak harus selalu di depan,

memungkinkan.

10. Gravity take up / counter weight

Counter weight merupakan bandul yang terhubung dengan take up

untuk memberi/menjaga ketegangan

Gambar 2.20

11. Bend pulley

Pulley yang berfungsi untuk m

dimensi yang lebih besar dari

Konstruksi Motor, Fluid Coupling, dan Reducer

yang secara langsung atau tidak langsung terhubung dengan motor listrik

gearbox. Fungsinya untuk memutar belt menuju ke depan. Posisi

tidak harus selalu di depan, bisa dipasang dimana saja yang dianggap

Gravity take up / counter weight dan Take up pulley

erupakan bandul yang terhubung dengan take up pulley

untuk memberi/menjaga ketegangan belt.

Gambar 2.20 Gravity take up pada Conveyor

yang berfungsi untuk menopang belt pada gravity take-up. Biasanya memiliki

dimensi yang lebih besar dari snub pulley.

23

dengan motor listrik

menuju ke depan. Posisi

bisa dipasang dimana saja yang dianggap

pulley yang berfungsi

Biasanya memiliki

Page 27: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

12. Head pulley

Pulley terakhir yang berada pada ujung depan

dipakai sebagai drive pulley.

tidak dapat disebut sebagai drive

13. Snub pulley

Pulley yang digunakan untuk memperbesar

agar tidak terjadi slip antara permukaan

dekat drive pulley dan tail pulley

14. Tail pulley

Berada di sisi belakang conveyor

ke arah drive pulley. Tail pulley

mencegah batubara agar tidak masuk ke

juga sering dijadikan sebagai

15. Scrapper (pembersih)

Merupakan perangkat yang berfungsi membersihkan material yang menempel

16. Rubber skirt (skirtboard)

Merupakan peralatan yang berfungsi mencegah agar material tidak tumpah

pada saat muat.

terakhir yang berada pada ujung depan conveyor. Tidak semua head

. head pulley yang tidak dapat dihubungkan dengan drive

drive pulley.

yang digunakan untuk memperbesar luas bidang kontak antara pulley

agar tidak terjadi slip antara permukaan belt dan pulley. Biasanya Snub pulley

ail pulley.

conveyor. Berfungsi untuk memutar kembali Belt Conveyor

Tail pulley dilengkapi dengan belt cleaner yang berfungsi untuk

mencegah batubara agar tidak masuk ke tail pulley. pada conveyor jenis light duty,

juga sering dijadikan sebagai take up pulley.

Merupakan perangkat yang berfungsi membersihkan material yang menempel

Gambar 2.21 Scrapper

peralatan yang berfungsi mencegah agar material tidak tumpah

Gambar 2.22 Rubber skirt

24

head pulley dapat

dihubungkan dengan drive pulley

pulley dengan belt,

Snub pulley terletak di

Conveyor menuju

yang berfungsi untuk

jenis light duty, tail puley

Merupakan perangkat yang berfungsi membersihkan material yang menempel pada belt.

peralatan yang berfungsi mencegah agar material tidak tumpah keluar dari belt

Page 28: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

17. V-Plough scrapper

Berfungsi untuk membersihkan material yang tertumpah pada arah balik

Gravity take-up pulley, agar tidak ada material atau batubara yang masuk ke

up.

Gambar 2.23

18. Rem berfungsi untuk mencegah

Terdapat dua jenis rem pada

o Electromagnet Brake, prinsip

melawan pegas dengan menggunakan elektromagnet. Arus listrik yang

membangkitkan elektromagnet akan mengalir secara otomatis saat motor penggerak

berhenti.

Gambar 2.

o Thrustor Brake, prinsip kerja rem ini adalah

sepatu rem akan menekan secara perlahan karena gaya hidrolik yang melawan gaya

pegas akan berkurang.

Gambar 2.

Berfungsi untuk membersihkan material yang tertumpah pada arah balik

, agar tidak ada material atau batubara yang masuk ke

Gambar 2.23 V-Plough scrapper

Rem berfungsi untuk mencegah conveyor bergerak saat motor dimatikan.

Terdapat dua jenis rem pada conveyor yaitu :

Electromagnet Brake, prinsip kerja rem ini adalah dengan menekan sepatu rem

melawan pegas dengan menggunakan elektromagnet. Arus listrik yang

membangkitkan elektromagnet akan mengalir secara otomatis saat motor penggerak

Gambar 2.24 Electromagnetic Brake

Thrustor Brake, prinsip kerja rem ini adalah ketika motor penggerak berhenti maka

akan menekan secara perlahan karena gaya hidrolik yang melawan gaya

Gambar 2.25 Thrustor Brake

25

Berfungsi untuk membersihkan material yang tertumpah pada arah balik belt sebelum

, agar tidak ada material atau batubara yang masuk ke Gravity take-

kerja rem ini adalah dengan menekan sepatu rem

melawan pegas dengan menggunakan elektromagnet. Arus listrik yang

membangkitkan elektromagnet akan mengalir secara otomatis saat motor penggerak

ketika motor penggerak berhenti maka

akan menekan secara perlahan karena gaya hidrolik yang melawan gaya

Page 29: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

19. Belt Scale

Pengukur besarnya flow batubara pada konveyor.

Pengaman pada Belt Conveyor

1. Pull cord switch

Switch pengaman yang dipasang pada sisi kanan & kiri konveyor yang dilengkapi dengan

tali. Bila tali ditarik maka konveyor akan

Gambar 2.27

2. Underspeed switch

Pendeteksi apabila konveyor berputar dengan kecepatan rendah. Berupa

yang dipasang pada tail pulley c

Gambar 2.28

batubara pada konveyor.

Gambar 2.26 Belt Scale

Belt Conveyor

pengaman yang dipasang pada sisi kanan & kiri konveyor yang dilengkapi dengan

tali. Bila tali ditarik maka konveyor akan stop.

7 Pull Cord Switch di UP Paiton 1 dan 2

Pendeteksi apabila konveyor berputar dengan kecepatan rendah. Berupa

tail pulley conveyor.

8 Underspeed switch di UP Paiton 1 dan 2

Pull cord switch

Kabel Pull cord switch

26

pengaman yang dipasang pada sisi kanan & kiri konveyor yang dilengkapi dengan

Pendeteksi apabila konveyor berputar dengan kecepatan rendah. Berupa reduction gear

Page 30: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

3. Belt missalignment switch

Proteksi untuk mendeteksi adanya goncangan konveyor ke sisi kanan dan kiri

Gambar 2.29 Belt Missalignment Switch

4. Chute plug detector

Pendeteksi adanya penyumbatan pada

memberikan input pada sistem PLC

Gambar 2.30 Chute Plug Detector

Belt missalignment switch

Proteksi untuk mendeteksi adanya goncangan konveyor ke sisi kanan dan kiri

Belt Missalignment Switch di UP Paiton 1 dan 2

Pendeteksi adanya penyumbatan pada chute conveyor. Berupa sensor

memberikan input pada sistem PLC.

Chute Plug Detector di UP Paiton 1 dan 2

Belt missalignment

27

Proteksi untuk mendeteksi adanya goncangan konveyor ke sisi kanan dan kiri (jogging).

. Berupa sensor nuclear yang

Page 31: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

5. Belt tension switch

Pendeteksi bertambah panjangnya

counter weight/gravity take

Gambar 2.31 Belt Tension Switch

6. Backstop

Berfungsi agar belt conveyor

terdapat pada belt conveyor

Gambar 2.

7. Interlock

Merupakan peralatan pengaman yang akan mematikan seluruh motor listrik pada

conveyor pada rute yang berkaitan

eksi bertambah panjangnya belt conveyor, berupa switch yang dipasang di bawah

counter weight/gravity take-up conveyor. Juga untuk mendeteksi putusnya konveyor.

Belt Tension Switch di UP Paiton 1 dan 2

belt conveyor tidak berjalan mundur saat motor dimatikan. Biasanya

belt conveyor yang memiliki sudut kemiringan tertentu.

Gambar 2.32 Backstop di UP Paiton 1 dan 2

Merupakan peralatan pengaman yang akan mematikan seluruh motor listrik pada

pada rute yang berkaitan apabila terdapat satu motor listrik yang mati atau trip.

28

yang dipasang di bawah

uk mendeteksi putusnya konveyor.

berjalan mundur saat motor dimatikan. Biasanya

Merupakan peralatan pengaman yang akan mematikan seluruh motor listrik pada belt

terdapat satu motor listrik yang mati atau trip.

Page 32: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

2.3.2 Transfer House

Gambar 2.33

Transfer house adalah tempat perpindahan

berikutnya. Hal ini dilakukan terkait dengan rute konveyor yang telah ditentukan sebelumnya.

Dalam suatu sistem coal handling

menempatkan peralatan-peralatan antara lain:

1. Diverter gate

Pemilih arah aliran batu bara yang dikehendaki yaitu arah kanan atau kiri.

2. Splitter

Pemilih aliran batubara ke satu arah atau ke dua arah dengan

dapat diatur.

33 Transfer House di UP Paiton 1 dan 2

adalah tempat perpindahan batubara dari jalur konveyor satu ke

Hal ini dilakukan terkait dengan rute konveyor yang telah ditentukan sebelumnya.

coal handling terdapat lebih dari satu transfer house. Di

peralatan antara lain:

Pemilih arah aliran batu bara yang dikehendaki yaitu arah kanan atau kiri.

Gambar 2.34 Diverter Gate

bara ke satu arah atau ke dua arah dengan flow pada masing

29

batubara dari jalur konveyor satu ke konveyor

Hal ini dilakukan terkait dengan rute konveyor yang telah ditentukan sebelumnya.

Digunakan untuk

masing-masing arah

Page 33: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

3. Transfer chute

Berfungsi sebagai pengarah batubara saat batubara ditransfer dari satu konveyor ke

konveyor lainnya.

Gambar 2.3

4. Magnetic separator

Pemisah logam berfungsi untuk memisahkan logam

diangkut oleh conveyor. Peralatan pemisah logam terdiri dari

bergerak mengelilingi elektromagnet.

pengangkut batubara, jari-jari pada

logam-logam yang terbawa bersama batubara. Logam

penampungan yang telah disiapkan.

sesudah loading batubara dari

Gambar 2.

Transfer chute

pengarah batubara saat batubara ditransfer dari satu konveyor ke

Gambar 2.35 Transfer Chute di UP Paiton 1 dan 2

Pemisah logam berfungsi untuk memisahkan logam-logam yang ikut terbawa saat batubara

. Peralatan pemisah logam terdiri dari conveyor yang berjari dan

bergerak mengelilingi elektromagnet. Pemisah logam ini diletakkan diatas

jari pada conveyor akan termagnetisasi sehingga akan menarik

logam yang terbawa bersama batubara. Logam-logam ini akan dibuang pada tempat

penampungan yang telah disiapkan. Magnetic separator dipasang pada

batubara dari ship unloader atau stockpile.

Gambar 2.36 Magnetic Separator di UP Paiton 1 dan 2

Transfer chute

30

pengarah batubara saat batubara ditransfer dari satu konveyor ke

logam yang ikut terbawa saat batubara

yang berjari dan

Pemisah logam ini diletakkan diatas conveyor

akan termagnetisasi sehingga akan menarik

logam ini akan dibuang pada tempat

dipasang pada transfer house

Page 34: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

5. Dust suppression

Peralatan untuk mengatasi debu batu bara

dari satu jalur conveyor ke jalur

penyemprotkan cairan berupa air atau bahan kimia pengikat debu. Penyemprotan dilakukan

dengan tekanan tertentu dan

Gambar 2.37

2.3.3 Tripper

Setelah batubara ditransportasikan oleh

pada silo yang berjumlah lebih dari satu.

alat ini akan mengarahkan batubara dari

Tripper akan bergerak sepanjang rel untuk berpindah tempat saat akan mengisi batubara dari

satu silo ke silo lainnya.

Peralatan untuk mengatasi debu batu bara yang timbul dari pada saat batubara ditransferkan

jalur conveyor berikutnya. Metode yang dilakukan adalah dengan

penyemprotkan cairan berupa air atau bahan kimia pengikat debu. Penyemprotan dilakukan

dengan tekanan tertentu dan debit cairan tertentu.

7 Dust suppression di UP Paiton 1 dan 2

Setelah batubara ditransportasikan oleh belt conveyor, batubara akan ditampung sementara

yang berjumlah lebih dari satu. Tripper terletak diatas silo penampungan batubara,

alat ini akan mengarahkan batubara dari belt conveyor ini kedalam silo yang dikehendaki.

akan bergerak sepanjang rel untuk berpindah tempat saat akan mengisi batubara dari

Gambar 2.38 Tripper

Dust suppresion

31

yang timbul dari pada saat batubara ditransferkan

Metode yang dilakukan adalah dengan

penyemprotkan cairan berupa air atau bahan kimia pengikat debu. Penyemprotan dilakukan

, batubara akan ditampung sementara

penampungan batubara,

yang dikehendaki.

akan bergerak sepanjang rel untuk berpindah tempat saat akan mengisi batubara dari

Page 35: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

2.3.4 Silo

Merupakan tempat penampungan sementara batubara yang akan diproses untuk dibakar,

pada masing-masing unit pembangkit terdiri dari lebih dari satu

Gambar 2.

2.3.5 Dust Collector & Silo Ventilation

Sistem penanganan debu pada saat dilakukan pengisian

dari silo, sedangkan Dust Collector

masing unit mempunyai satu paket sistem ini.

Gambar 2.40 Peralatan dust collector & silo ventilation

Hopper akan menampung debu yang terkumpul, dari

screw conveyor kembali kedalam silo

Merupakan tempat penampungan sementara batubara yang akan diproses untuk dibakar,

masing unit pembangkit terdiri dari lebih dari satu silo.

Gambar 2.39 Silo di UP Paiton 1 dan 2

Silo Ventilation

Sistem penanganan debu pada saat dilakukan pengisian silo. Silo ventilation

Dust Collector menyedot debu dari dalam ruangan tripper

masing unit mempunyai satu paket sistem ini.

dust collector & silo ventilation di UP Paiton 1 dan 2

akan menampung debu yang terkumpul, dari hopper debu ini akan ditransportasikan oleh

silo.

32

Merupakan tempat penampungan sementara batubara yang akan diproses untuk dibakar,

Silo ventilation menyedot debu

tripper. Masing-

di UP Paiton 1 dan 2

debu ini akan ditransportasikan oleh

Page 36: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 2.41 Slide Gate

2.4 COAL HANDLING SEBELUM

Batubara yang telah ditampung pada

oleh karena itu pada lokasi pemakaian dilengkapi dengan

1. Coal feeder

2. Mill / Pulverizer

2.4.1 Coal Feeder

Coal feeder yang berfungsi untuk mengalirkan batubara yang berasal dari

dalam mill/pulverizer Coal feeder

penghantaran yang relatif pendek.

dibutuhkan.

Gambar 2.42

Slide Gate dan Screw Conveyor di UP Paiton 1 dan 2

EBELUM BATUBARA DIBAKAR PADA FURNACE

Batubara yang telah ditampung pada silo akan melewati beberapa proses sebelum dibakar

oleh karena itu pada lokasi pemakaian dilengkapi dengan berbagai peralatan seperti :

yang berfungsi untuk mengalirkan batubara yang berasal dari

feeder ini mempunyai kecepatan yang rendah dengan jarak

penghantaran yang relatif pendek. Kecepatannya dapat diatur sesuai dengan aliran batubara yang

Gambar 2.42 Coal feeder di UP Paiton 1 dan 2

Slide gate

Screw conveyor

33

di UP Paiton 1 dan 2

FURNACE

akan melewati beberapa proses sebelum dibakar

berbagai peralatan seperti :

yang berfungsi untuk mengalirkan batubara yang berasal dari suatu silo ke

ini mempunyai kecepatan yang rendah dengan jarak

sesuai dengan aliran batubara yang

Page 37: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

2.4.2 Mill atau Pulverizer

Gambar 2.43 Skema penanganan batubara pada

Coal feeder akan membawa batubara masuk kedalam

batubara akan dihaluskan serta diberikan udara panas hingga suhu tertentu sebelum dibakar didalam

furnace pada boiler. Pada sistem atau proses

terdiri dari tiga proses utama yakni :

a. Proses feeding atau pemberian makan

Proses feeding atau pemberian makan akan mengontrol laju bahan bakar yang masuk

tergantung dari kebutuhan

kemudian batubara yang telah di tumbuk bersama

menuju burner.

c. Proses drying atau pengeringan

Karena batubara memiliki jenis dan ti

disini batubara low rank juga bisa digunakan maka

unit terintegrasi dengan sistem

dengan primary air akan masuk ke dalam

dialirkan oleh primary air fan

d. Proses grinding atau penumbukkan.

Proses grinding adalah proses penumbukkan, proses erosi dan proses penghancuran atau

kombinasi dari ketiga proses ini.

kecepatannya yakni :

1. Pulverizer dengan speed

mill.

2. Pulverizer kecepatan menengah yakni 75 sampai dengan 225 rpm yang di sebut

sebagai ball and race mill and

Gambar 2.43 Skema penanganan batubara pada pulverizer

akan membawa batubara masuk kedalam pulverizer, didalam

batubara akan dihaluskan serta diberikan udara panas hingga suhu tertentu sebelum dibakar didalam

Pada sistem atau proses pulverizing atau proses penumbukkan dari batu bara

terdiri dari tiga proses utama yakni :

atau pemberian makan

atau pemberian makan akan mengontrol laju bahan bakar yang masuk

tergantung dari kebutuhan boiler dan kebutuhan primary air untuk pengeringan, dan

bara yang telah di tumbuk bersama-sama dengan primary air

atau pengeringan

batubara memiliki jenis dan tipe serta kandungan moisture yang berbeda

juga bisa digunakan maka dryers atau pengering adalah sebagai

unit terintegrasi dengan sistem pulverizing. Udara panas dari air preheater

akan masuk ke dalam pulverizer pada temperatur sekitar 350

primary air fan atau blower udara primary.

penumbukkan.

adalah proses penumbukkan, proses erosi dan proses penghancuran atau

kombinasi dari ketiga proses ini. Pulverizer yang ada saat ini di bagi berdasarkan

speed rendah atau di bawah 75 rpm yang disebut dengan

kecepatan menengah yakni 75 sampai dengan 225 rpm yang di sebut

ball and race mill and bowl mill.

34

didalam pulverizer

batubara akan dihaluskan serta diberikan udara panas hingga suhu tertentu sebelum dibakar didalam

atau proses penumbukkan dari batu bara

atau pemberian makan akan mengontrol laju bahan bakar yang masuk

pengeringan, dan

primary air akan mengalir

yang berbeda-beda dan

atau pengering adalah sebagai

air preheater atau kita sebut

sekitar 3500C yang

adalah proses penumbukkan, proses erosi dan proses penghancuran atau

yang ada saat ini di bagi berdasarkan

rendah atau di bawah 75 rpm yang disebut dengan ball tube

kecepatan menengah yakni 75 sampai dengan 225 rpm yang di sebut

Page 38: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

3. Pulverizer kecepatan tinggi di atas 225 rpm yang di sebut sebagai

hammer mill.

Gambar 2.44 Aliran Batubara Didalam

Gambar 2.45

Batubara yang keluar dari Pulverizer

dilakukan dengan mengatur pembukaan

selanjutnya akan disalurkan ke boiler

kecepatan tinggi di atas 225 rpm yang di sebut sebagai

Gambar 2.44 Aliran Batubara Didalam Pulverizer

45 Bagian-bagian Pada Pulverizer/Mill

Pulverizer diharapkan memiliki temperatur 55°C

mengatur pembukaan hot air damper pada mill. Batubara yang telah diproses

oiler (proses pembakaran) secara pneumatic dengan bantuan udara

35

kecepatan tinggi di atas 225 rpm yang di sebut sebagai impact atau

diharapkan memiliki temperatur 55°C– 65°C, hal ini

. Batubara yang telah diproses

dengan bantuan udara

Page 39: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

primer dari primary air fan. Setiap Unit PLTU disediakan 5

pemakaian batu bara di tiap-tiap pulverizer

operasi pulverizer di lokal panel.

Batubara atau material lain (kayu, batu, dll) yang tidak bisa digerus akan dikeluarkan dari

pulverizer sebagai pyrites. Pyrites akan

ke submerged scraper conveyor (SSC

(Silo) selanjutnya dibuang dengan menggunakan

bara yang terbuang kurangi feeder rate

Gambar 2.

2.5 PROSEDUR PENGOPERASIAN INSTALASI

Prosedur pengoperasian instalasi penanganan batubara terdiri dari :

1. Persiapan

2. Pemilihan Rute Conveyor

3. Start Up

4. Menormalkan

5. Persiapan Stop

6. Stop

. Setiap Unit PLTU disediakan 5 pulverizer dan pada

ulverizer akan dicatat melalui totalizer yang terdapat pada

lain (kayu, batu, dll) yang tidak bisa digerus akan dikeluarkan dari

akan ditampung pada pyrites hopper untuk kemudian disalurkan

SSC) dan bercampur dengan bottom ash masuk ke penampungan

) selanjutnya dibuang dengan menggunakan Dump Truck ke ash disposal. (apabila banyak batu

feeder rate, sampai normal operasi)

Gambar 2.46 Siklus Proses Pembakaran Batubara

PROSEDUR PENGOPERASIAN INSTALASI COAL HANDLING

Prosedur pengoperasian instalasi penanganan batubara terdiri dari :

Conveyor

36

dan pada boiler. Setiap

yang terdapat pada panel

lain (kayu, batu, dll) yang tidak bisa digerus akan dikeluarkan dari

untuk kemudian disalurkan

masuk ke penampungan

apabila banyak batu

Page 40: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

2.5.1 Persiapan

Pada tahap ini dilakukan pemeriksaan pada seluruh peralatan sistem seperti

beserta Idler dan Roller-nya, chute,

peralatan-peralatan yang ada dalam sistem seperti

sebagainya. Demikian pula halnya dengan semua

(CCR) baik untuk motor-motor penggerak

harus diletakkan pada posisi stand by

beberapa pilihan posisi seperti posisi

operasi yang dikehendaki.

2.5.2 Pemilihan Rute Conveyor

Setelah persiapan selesai maka dilakukan pemilihan rute

ingin memindahkan batubara dari instalasi pembongkaran ke

conveyor dengan rute menuju stock area

conveyor dengan rute menuju bunker

dilengkapi dengan mimik diagram dari instalasi penanganan batubara. Disamping itu juga dapat

dipilih lintasan conveyor yang akan dipakai karena biasanya setiap lintasan terdiri dari dua jalur

conveyor.

2.5.3 Start Up

Setelah rute conveyor dipilih maka rangkaian

dua macam yaitu, secara manual dan secara otomatis. Bila di

conveyor akan start mulai dari conveyor

rute yang dipilih terdiri dari 5 rangkaian

T1 – T3 – T5 – T7 – T9, maka program

kemudian No. 7, No. 5, No. 3, No. 1. Pada unit pembangkitan Paiton 1 dan 2 t

konveyor mulai dari hulu pada ship unloader

B1, B2, C1, C2, D1, D2, E1, E2,

berurutan secara otomatis. Conveyor

telah mencapai 80% dari kecepatan normalnya. Apabila dijalankan secara manual maka tiap

conveyor dapat di start secara manual satu persatu dengan urutan yang sama seperti urutan

otomatis yaitu mulai dari conveyor paling hilir.

Pada tahap ini dilakukan pemeriksaan pada seluruh peralatan sistem seperti

chute, sistem proteksi dan sebagainya. Selain itu juga mengaktifkan

peralatan yang ada dalam sistem seperti Belt weigher, magnetic separator

sebagainya. Demikian pula halnya dengan semua breaker power supply di central control room

motor penggerak conveyor maupun supply tegangan untuk peralatan lain

stand by. Pada beberapa PLTU ditiap breaker di CCR terdapat

beberapa pilihan posisi seperti posisi Remote atau Local . Letakkan posisi switch

Setelah persiapan selesai maka dilakukan pemilihan rute conveyor yang dikehendaki. Bila

ingin memindahkan batubara dari instalasi pembongkaran ke Stock Area, maka pilihlah rangkaian

stock area. Bila ingin mengisi langsung ke bunker, pilihlah rangkaian

bunker. Pemilihan rute dapat dilakukan dari panel kontrol yang

dilengkapi dengan mimik diagram dari instalasi penanganan batubara. Disamping itu juga dapat

yang akan dipakai karena biasanya setiap lintasan terdiri dari dua jalur

dipilih maka rangkaian conveyor dapat di start. Cara menjalankan ada

dua macam yaitu, secara manual dan secara otomatis. Bila di start secara otomatis maka rangkaian

conveyor yang paling hilir berurutan sampai yang paling hulu. Misal

rute yang dipilih terdiri dari 5 rangkaian conveyor dengan nomor conveyor mulai dari hulu adalah

T9, maka program start akan secara otomatis dimulai dari conveyor

an No. 7, No. 5, No. 3, No. 1. Pada unit pembangkitan Paiton 1 dan 2 t

ship unloader sampai di hilir sebelum tripper, antara lain A1,

F1, F2, J1,J2, K1, K2, L1&L2. Conveyor tersebut akan

Conveyor berikutnya akan mulai start apabila conveyor

telah mencapai 80% dari kecepatan normalnya. Apabila dijalankan secara manual maka tiap

secara manual satu persatu dengan urutan yang sama seperti urutan

paling hilir.

37

Pada tahap ini dilakukan pemeriksaan pada seluruh peralatan sistem seperti belt conveyor

sistem proteksi dan sebagainya. Selain itu juga mengaktifkan

tic separator dan

central control room

tegangan untuk peralatan lain

di CCR terdapat

switch pada mode

yang dikehendaki. Bila

, maka pilihlah rangkaian

, pilihlah rangkaian

ihan rute dapat dilakukan dari panel kontrol yang

dilengkapi dengan mimik diagram dari instalasi penanganan batubara. Disamping itu juga dapat

yang akan dipakai karena biasanya setiap lintasan terdiri dari dua jalur

. Cara menjalankan ada

secara otomatis maka rangkaian

yang paling hilir berurutan sampai yang paling hulu. Misal

mulai dari hulu adalah

conveyor nomer 9

an No. 7, No. 5, No. 3, No. 1. Pada unit pembangkitan Paiton 1 dan 2 terdapat 18 jalur

antara lain A1, A2,

ersebut akan start

conveyor sebelumnya

telah mencapai 80% dari kecepatan normalnya. Apabila dijalankan secara manual maka tiap-tiap

secara manual satu persatu dengan urutan yang sama seperti urutan start

Page 41: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

2.5.4 Menormalkan

Setelah semua conveyor berjalan normal,

hingga mencapai kapasitas normalnya

2.5.5 Persiapan Stop

Sebelum stop beban pada conveyor

tetap dijalankan beberapa saat sampai semua

dinamakan tahap pembersihan.

2.5.6 Stop

Setelah semua conveyor bersih,

manual. Bila di-stop secara otomatis maka segera setelah

berhenti satu persatu mulai dari bagian paling hulu sampai bagian paling hilir secara otomatis.

Bila rangkaian conveyor adalah seperti contoh diatas maka

conveyor akan mulai di-stop mulai dari

stop secara manual maka rangkaian

Setiap conveyor juga dapat di-stop

yang ada disisi conveyor sepanjang lintasan

2.6 KONTROL DAN INDIKASI BAHAYA

Instalasi pengangkut batubara dapat dioperasikan dari ruang kontrol maupun dari masing

masing lokasi yang berdekatan dengan masing

rangkaian conveyor akan berjalan secara berurutan satu terhadap lainnya. Siste

dilengkapi dengan sistem proteksi yang akan men

salahsatu conveyor mengalami gangguan (trip). Ini dilakukan dengan maksud untuk mencegah

terjadinya timbunan batubara.

Untuk mengontrol sistem sec

dilengkapi dengan mimik diagram, lampu

utama dari instalasi sehingga memungkinkan untuk mengontrol rute aliran batubara. Setiap

peralatan dari instalasi yang dikontrol dari papan mimik ditunjukkan oleh panel pemantau yang

mempunyai sebuah switch, sebuah amperemeter, dan tiga lampu. Nama dari lampu dan artinya bila

lampu tersebut menyala sebagai berikut :

1. Lampu “out of sequence” menyala, jika ada per

2. Lampu “auxiliary available” menyala, apabila peralatan yang bersangkutan di start dari lokal.

berjalan normal, conveyor dapat mulai dibebani secara bertahap

hingga mencapai kapasitas normalnya.

conveyor akan dikurangi secara bertahap. Rangkaian

tetap dijalankan beberapa saat sampai semua conveyor sudah bebas dari batubara. Tahap ini

bersih, signal stop dapat diberikan baik secara otomatis ataupun

secara otomatis maka segera setelah signal stop diberikan conveyor

berhenti satu persatu mulai dari bagian paling hulu sampai bagian paling hilir secara otomatis.

adalah seperti contoh diatas maka conveyor akan

mulai dari conveyor No. : 1 – 3 – 5 – 7 – 9 secara berurutan. Bila di

secara manual maka rangkaian conveyor dapat di-stop satu persatu dengan urutan yang sama.

stop dari local dengan menggunakan kabel Emergency Trip Wire

sepanjang lintasan conveyor.

KONTROL DAN INDIKASI BAHAYA

Instalasi pengangkut batubara dapat dioperasikan dari ruang kontrol maupun dari masing

masing lokasi yang berdekatan dengan masing-masing bagian dari instalasi. Dalam sistem ini

akan berjalan secara berurutan satu terhadap lainnya. Sistem conveyor

dilengkapi dengan sistem proteksi yang akan men-trip rangkaian conveyor kearah hulu bila

mengalami gangguan (trip). Ini dilakukan dengan maksud untuk mencegah

Untuk mengontrol sistem secara keseluruhan, disediakan sebuah panel pengontrolan yang

dilengkapi dengan mimik diagram, lampu-lampu alarm serta indikator bagi komponen

utama dari instalasi sehingga memungkinkan untuk mengontrol rute aliran batubara. Setiap

talasi yang dikontrol dari papan mimik ditunjukkan oleh panel pemantau yang

sebuah amperemeter, dan tiga lampu. Nama dari lampu dan artinya bila

lampu tersebut menyala sebagai berikut :

” menyala, jika ada peralatan tidak masuk dalam urutan pengoperasian.

” menyala, apabila peralatan yang bersangkutan di start dari lokal.

38

dapat mulai dibebani secara bertahap

akan dikurangi secara bertahap. Rangkaian conveyor

sudah bebas dari batubara. Tahap ini

dapat diberikan baik secara otomatis ataupun

conveyor akan

berhenti satu persatu mulai dari bagian paling hulu sampai bagian paling hilir secara otomatis.

akan stop maka

9 secara berurutan. Bila di-

rutan yang sama.

Emergency Trip Wire

Instalasi pengangkut batubara dapat dioperasikan dari ruang kontrol maupun dari masing-

masing bagian dari instalasi. Dalam sistem ini

conveyor ini juga

kearah hulu bila

mengalami gangguan (trip). Ini dilakukan dengan maksud untuk mencegah

ara keseluruhan, disediakan sebuah panel pengontrolan yang

lampu alarm serta indikator bagi komponen-komponen

utama dari instalasi sehingga memungkinkan untuk mengontrol rute aliran batubara. Setiap

talasi yang dikontrol dari papan mimik ditunjukkan oleh panel pemantau yang

sebuah amperemeter, dan tiga lampu. Nama dari lampu dan artinya bila

alatan tidak masuk dalam urutan pengoperasian.

” menyala, apabila peralatan yang bersangkutan di start dari lokal.

Page 42: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

3. Lampu “supply available” menyala menujukkan bahawa

Untuk mengoperasikan instal

available” harus menyala dan lampu “

kontrol mati. Paddle feeder, pintu corong pengisi, ban pengangkut bolak

juga terdapat mimik diagram dan dilengkapi dengan indikator dua posisi yang bertentangan.

feeder pengisi harus di start dan di stop dari lokal, tetapi kecepatan roda

dari papan mimik. Pintu pelat corong pengisi, ban pengangkut bol

dikontrol dari lokal.

Alarm tanda bahaya juga disediakan di panel kontrol sehingga bila terjadi gangguan maupun

keadaan yang membahayakan terhadap peralatan dalam sistem dapat segera diketahui. Pada setiap

papan alarm disediakan dua buah tombol yang masing

satunya berinisial “R” (Reset). Bila muncul salahsatu alarm, maka operator harus menekan tombol

“A” untuk mematikan suara alarm. Lampu alarm akan tetap menyala sampai gangguan bis

dan signal gangguan di reset.

Tanda bahaya start conveyor.

Untuk alasan keamanan personil tidak boleh bekerja pada instalasi jika instalasi akan di

start. Operator lokal pada instalasi penanganan batubara melapor kepada operator ruang kontrol ji

instalasi siap untuk di-start dan operator lokal tersebut harus yakin bahwa tidak ada lagi orang yang

bekerja pada instalasi. Sebagai tatacara yang lazim maka peringatan aba

sebelum rangkaian conveyor akan di

instalasi penanganan batubara.

Pada beberapa instalasi dipasang tombol untuk membunyikan bel keseluruh lokasi yang

relevan untuk memberi peringatan pada personil bahwa instalasi segera akan dijalanka

lampu mimik secara periodik harus dilakukan untuk mengetahui bahwa semua lampu dalam

keadaan baik. Untuk menjamin bahwa tidak ada lampu yang putus, suatu sirkuit pengujian dipasang

sehingga pengujian dapat dilakukan secara teratur dan setiap l

ditangani.

2. 7 MAINTENANCE PADA COAL HANDLING S

Terdapat dua jenis perawatan yang dilakukan di

maintenance dan corrective maintenance.

dilakukan secara berkala pada suatu waktu tertentu yang telah ditetapkan.

memberikan sejumlah keuntungan karena banyak masalah yang dapat dideteksi sedini mungkin.

” menyala menujukkan bahawa switch pemasok bekerja dengan baik.

Untuk mengoperasikan instalasi dari papan mimik, lampu “supply available” dan “auxiliary

available” harus menyala dan lampu “out of sequence” mati. Jika switch ditutup semua lampu

pintu corong pengisi, ban pengangkut bolak-balik dan

erdapat mimik diagram dan dilengkapi dengan indikator dua posisi yang bertentangan.

pengisi harus di start dan di stop dari lokal, tetapi kecepatan roda paddle feeder

dari papan mimik. Pintu pelat corong pengisi, ban pengangkut bolak-balik dan reclaim hopper

Alarm tanda bahaya juga disediakan di panel kontrol sehingga bila terjadi gangguan maupun

keadaan yang membahayakan terhadap peralatan dalam sistem dapat segera diketahui. Pada setiap

iakan dua buah tombol yang masing-masing berinisial “A” (Accept

satunya berinisial “R” (Reset). Bila muncul salahsatu alarm, maka operator harus menekan tombol

“A” untuk mematikan suara alarm. Lampu alarm akan tetap menyala sampai gangguan bis

Untuk alasan keamanan personil tidak boleh bekerja pada instalasi jika instalasi akan di

. Operator lokal pada instalasi penanganan batubara melapor kepada operator ruang kontrol ji

dan operator lokal tersebut harus yakin bahwa tidak ada lagi orang yang

bekerja pada instalasi. Sebagai tatacara yang lazim maka peringatan aba-aba selalu diberikan sesaat

akan di-start. Peringatan ini harus terdengar ke seluruh pelosok lokasi

Pada beberapa instalasi dipasang tombol untuk membunyikan bel keseluruh lokasi yang

relevan untuk memberi peringatan pada personil bahwa instalasi segera akan dijalanka

lampu mimik secara periodik harus dilakukan untuk mengetahui bahwa semua lampu dalam

keadaan baik. Untuk menjamin bahwa tidak ada lampu yang putus, suatu sirkuit pengujian dipasang

sehingga pengujian dapat dilakukan secara teratur dan setiap lampu yang putus harus segera

COAL HANDLING SYSTEM

perawatan yang dilakukan di coal handling system, yakni

corrective maintenance. Preventive maintenance merupakan perawatan rutin yang

dilakukan secara berkala pada suatu waktu tertentu yang telah ditetapkan. Preventive maintenance

memberikan sejumlah keuntungan karena banyak masalah yang dapat dideteksi sedini mungkin.

39

pemasok bekerja dengan baik.

asi dari papan mimik, lampu “supply available” dan “auxiliary

ditutup semua lampu

balik dan reclaim hopper

erdapat mimik diagram dan dilengkapi dengan indikator dua posisi yang bertentangan. Paddle

paddle feeder di kontrol

reclaim hopper juga

Alarm tanda bahaya juga disediakan di panel kontrol sehingga bila terjadi gangguan maupun

keadaan yang membahayakan terhadap peralatan dalam sistem dapat segera diketahui. Pada setiap

Accept) sedang yang

satunya berinisial “R” (Reset). Bila muncul salahsatu alarm, maka operator harus menekan tombol

“A” untuk mematikan suara alarm. Lampu alarm akan tetap menyala sampai gangguan bisa diatasi

Untuk alasan keamanan personil tidak boleh bekerja pada instalasi jika instalasi akan di-

. Operator lokal pada instalasi penanganan batubara melapor kepada operator ruang kontrol jika

dan operator lokal tersebut harus yakin bahwa tidak ada lagi orang yang

aba selalu diberikan sesaat

Peringatan ini harus terdengar ke seluruh pelosok lokasi

Pada beberapa instalasi dipasang tombol untuk membunyikan bel keseluruh lokasi yang

relevan untuk memberi peringatan pada personil bahwa instalasi segera akan dijalankan. Pengujian

lampu mimik secara periodik harus dilakukan untuk mengetahui bahwa semua lampu dalam

keadaan baik. Untuk menjamin bahwa tidak ada lampu yang putus, suatu sirkuit pengujian dipasang

ampu yang putus harus segera

yakni preventive

merupakan perawatan rutin yang

Preventive maintenance

memberikan sejumlah keuntungan karena banyak masalah yang dapat dideteksi sedini mungkin.

Page 43: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Penanganan masalah-masalah yang timbu

waktu, biaya dan operasi menjadi lebih efisien yang akhirnya akan meningkatkan produtivitas.

coal handling system perawatan rutin mencakup seluruh peralatan yang terkait dengan penanganan

batubara, yaitu :

1. Perawatan harian atau rutin atau berkala yang jadwalnya disusun sedemikian rupa sehingga

semua unit mendapat giliran dan porsi pemeliharaan yang sama.

2. Perbaikan yang dilakukan sedini mungkin. Perbaikan ini umumnya berupa reparasi atau

penggantian bagian-bagian kecil dari peralatan.

3. Perbaikan besar jika ada kerusakan yang disebabkan oleh faktor

overloading, penggantian sukucadang yang sudah waktunya, dan lain

Sebagai langkah pencegahan kerusakan

setiap interval waktu operasi diperlukan pengecekan peralatan terhadap :

1. Kondisi sambungan karena

mendadak umumnya berawal dari kerusakan

2. Kondisi belt yang diawasi adalah

memperhatikan keadaan belt

3. Kondisi karet pulley lagging

mengamati daerah yang mulai aus.

4. Kondisi idler semua diperiksa secara rutin untuk mengetahui adanya

aus. Idler macet karena adanya kotoran yang terjebak didalam

dinding idler akan terkikis dan menampakkan ujung

permukaan belt apabila dibiarkan karet

gesekan antara belt dengan roller.

5. Kondisi alat pembersih (scrapper

kembali.

6. Kondisi transfer point dengan memperhatikan curahan dan penyebaran material.

7. Kondisi peralatan pengaman

Berikut ini merupakan contoh preventive maintenance

peralatan trolley drive system.

• Periksa brake thrustor

• Periksa disk brake

• Periksa Gear box level oil

• Pemeriksaan Lube oil pump

masalah yang timbul pada stadium dini lebih mudah dilakukan, menghemat

waktu, biaya dan operasi menjadi lebih efisien yang akhirnya akan meningkatkan produtivitas.

perawatan rutin mencakup seluruh peralatan yang terkait dengan penanganan

Perawatan harian atau rutin atau berkala yang jadwalnya disusun sedemikian rupa sehingga

semua unit mendapat giliran dan porsi pemeliharaan yang sama.

Perbaikan yang dilakukan sedini mungkin. Perbaikan ini umumnya berupa reparasi atau

bagian kecil dari peralatan.

Perbaikan besar jika ada kerusakan yang disebabkan oleh faktor-faktor eksternal, misalnya

, penggantian sukucadang yang sudah waktunya, dan lain-lain.

Sebagai langkah pencegahan kerusakan belt conveyor maka pada awal operasi saat running test dan

setiap interval waktu operasi diperlukan pengecekan peralatan terhadap :

Kondisi sambungan karena belt merupakan peralatan paling vital, kasus sambungan putus

mendadak umumnya berawal dari kerusakan-kerusakan kecil yang cenderung diabaikan.

yang diawasi adalah belt tracking, menjaga belt berjalan lurus dengan

belt yang dan bagian-bagian yang berputar.

pulley lagging dengan memeriksa tebal karet lagging, kedalaman ulir da

mengamati daerah yang mulai aus.

semua diperiksa secara rutin untuk mengetahui adanya idler

macet karena adanya kotoran yang terjebak didalam bearing,

akan terkikis dan menampakkan ujung-ujung tajam yang dapat menggores

apabila dibiarkan karet belt akan menjadi panas dan terbakar karena adanya

roller.

scrapper) harus selalu menempel dan menekan

dengan memperhatikan curahan dan penyebaran material.

Kondisi peralatan pengaman conveyor harus dalam kondisi baik.

preventive maintenance yang dilakukan pada ship unloader

40

l pada stadium dini lebih mudah dilakukan, menghemat

waktu, biaya dan operasi menjadi lebih efisien yang akhirnya akan meningkatkan produtivitas. Pada

perawatan rutin mencakup seluruh peralatan yang terkait dengan penanganan

Perawatan harian atau rutin atau berkala yang jadwalnya disusun sedemikian rupa sehingga

Perbaikan yang dilakukan sedini mungkin. Perbaikan ini umumnya berupa reparasi atau

faktor eksternal, misalnya

ada awal operasi saat running test dan

merupakan peralatan paling vital, kasus sambungan putus

ng cenderung diabaikan.

berjalan lurus dengan

kedalaman ulir dan

idler macet dan idler

bearing, jika dibiarkan

ujung tajam yang dapat menggores

akan menjadi panas dan terbakar karena adanya

nekan belt pada sisi

dengan memperhatikan curahan dan penyebaran material.

ship unloader yaitu

Page 44: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

• Periksa secara visual pada gearbox

• Grease gear coupling

• Periksa kekencangan baut clamp

• Periksa sambungan rel

Sedangkan corrective maintenance

tersebut rusak atau umur pakainya telah habis

tersebut rusak. Perlakuan yang diberikan adalah perbaikan atau penggantian pada per

Corrective maintenance menimbulkan biaya tinggi, karena seringkali masalah atau kerusakan yang

terjadi sudah pada tahap serius, tidak tersedianya suku cadang, pengerahan personil dalam jumlah

besar dan tidak jarang pengoperasian dari

visual pada gearbox

clamp

corrective maintenance adalah perawatan yang dilakukan pada saat peralatan

tersebut rusak atau umur pakainya telah habis ataupun faktor eksternal yang menyebabkan peralatan

erlakuan yang diberikan adalah perbaikan atau penggantian pada per

menimbulkan biaya tinggi, karena seringkali masalah atau kerusakan yang

terjadi sudah pada tahap serius, tidak tersedianya suku cadang, pengerahan personil dalam jumlah

besar dan tidak jarang pengoperasian dari peralatan tersebut harus dihentikan.

41

adalah perawatan yang dilakukan pada saat peralatan

ataupun faktor eksternal yang menyebabkan peralatan

erlakuan yang diberikan adalah perbaikan atau penggantian pada peralatan tersebut.

menimbulkan biaya tinggi, karena seringkali masalah atau kerusakan yang

terjadi sudah pada tahap serius, tidak tersedianya suku cadang, pengerahan personil dalam jumlah

Page 45: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

ASH HANDLING SYSTEM

Abu merupakan limbah yang cukup banyak di PLTU sebagai produk proses pembakaran

dalam ketel. Abu ini tidak diperkenankan dibuang ke atmosfer melalui cerobong karena dapat

mencemari lingkungan. Oleh karena itu abu harus ditangkap dan dipisahkan dari gas hasil

pembakaran sehingga gas yang keluar kecerobong tidak lagi mengandung abu yang akan

mencemari lingkungan. Fly ash dan

ringan dan abu berat yang dihasilkan dari pembakaran batubara

Gambar 3.1 Proses Terjadinya

Secara umum fly ash dapat langsung dimanfaatkan untuk :

1. Pabrik semen sebagai substitusi batuan

menggunakan udara tekan (

2. Dapat dimanfaatkan menjadi campuran

dan dicetak menjadi paving block/batak

batako, komposisi yang baik adalah sbb :

Kapur : 40%

Pasir : 40%

Fly ash : 10%

Semen : 10%

BAB III

ASH HANDLING SYSTEM

Abu merupakan limbah yang cukup banyak di PLTU sebagai produk proses pembakaran

dalam ketel. Abu ini tidak diperkenankan dibuang ke atmosfer melalui cerobong karena dapat

ngan. Oleh karena itu abu harus ditangkap dan dipisahkan dari gas hasil

pembakaran sehingga gas yang keluar kecerobong tidak lagi mengandung abu yang akan

dan bottom ash adalah terminology umum untuk abu ter

dihasilkan dari pembakaran batubara.

Proses Terjadinya bottom ash dan fly ash

dapat langsung dimanfaatkan untuk :

1. Pabrik semen sebagai substitusi batuan trass dengan memasukkannya pada

menggunakan udara tekan (pneumatic system).

2. Dapat dimanfaatkan menjadi campuran asphalt (ready mix), campuran beton (

dan dicetak menjadi paving block/batako. Dari suatu penelitian empirik

batako, komposisi yang baik adalah sbb :

: 40%

: 40%

: 10%

: 10%

42

Abu merupakan limbah yang cukup banyak di PLTU sebagai produk proses pembakaran

dalam ketel. Abu ini tidak diperkenankan dibuang ke atmosfer melalui cerobong karena dapat

ngan. Oleh karena itu abu harus ditangkap dan dipisahkan dari gas hasil

pembakaran sehingga gas yang keluar kecerobong tidak lagi mengandung abu yang akan

adalah terminology umum untuk abu terbang yang

dengan memasukkannya pada cement mill

), campuran beton (concerete)

untuk campuran

Page 46: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Pada pusat pembangkit dengan kapasitas

membutuhkan 200 ton/jam batubara. Bila kadar abu kira

menghasilkan abu 24-30 ton/jam dan total 2300

seluruhnya beroperasi penuh. Antara 15

yang dikumpulkan dibawah furnace

hopper economizer, air heater, grit collector

terkumpul di electric precipitator.

Gambar 3.2 Diagram Alir Ash Handling System

BOTTOM ASHS I L O705 m3

DUMP TRUCK

PRECIPITATOR

DIAGRAM ALIR ASH HANDLING SYSTEM

B O I L E R

SUBMERGED SCRAPERCONVEYOR

BATUBARATERBAKARDI DALAMFURNACEBOILER

BOTTOM ASHCONVEYOR

HOPPER

FLY ASH

BOTTOMASH

FLY ASH

B O I L E R

Pada pusat pembangkit dengan kapasitas 2000 MW dengan empat unit boiler

200 ton/jam batubara. Bila kadar abu kira-kira 12-15% maka setiap boiler akan

30 ton/jam dan total 2300-2880 ton/24 jam untuk empat

seluruhnya beroperasi penuh. Antara 15-20 % dari abu ini berbentuk clinker (kerak yang keras)

furnace. 80-85 % terbawa oleh gas bekas dan dikumpulkan di

hopper economizer, air heater, grit collector dan electric precipitator. Sebagian besar debu

Ash Handling System Pada Unit Pembangkitan Paiton 1 dan 2

ASH

BOTTOM ASHS I L O

3

FLY ASHS I L O3500 m3

BAG FILTER

CYCLONESEPARATOR

DUMP TRUCK

ELECTRIC PRECIPITATOR

STACK

ASHDISPOSAL

SILO3200 m

DIAGRAM ALIR ASH HANDLING SYSTEM

TOATMOSFIR

VACUUM BLOWER

ID FAN

ASH DISPOSAL AREA

FLY ASH TRUCK

FLY ASH TRUCK

Jaraknya ± 1300 MKap. 30 T/H

Lapisan Fly Ash, BottomAsh dan Clay (Tanah Liat)

HOPPER

INTERMIDIATE

FLY ASHSILO

200 m3

Jaraknya ± 1200 M

43

boiler, setiap boiler

15% maka setiap boiler akan

2880 ton/24 jam untuk empat boiler yang

(kerak yang keras)

85 % terbawa oleh gas bekas dan dikumpulkan di hopper-

Sebagian besar debu

Pada Unit Pembangkitan Paiton 1 dan 2

ASHDISPOSAL

SILO3200 m3

RUN OFFPOUND

FLY ASH TRUCK

Creared By :Suherman Staff OC

Jaraknya ± 600 M

Page 47: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

3.1 INSTALASI PENANGANAN

Abu yang dihasilkan di furnace

bagian bawah furnace karena beratnya sendiri

penanganan bottom ash yaitu :

1. Submerged scraper conveyor

2. Clinker grinder

3. Belt conveyor

4. Bottom ash silo

5. Transportasi pembuangan

6. Siklus air

3.1.1 Submerged Scraper Conveyor

Sistem penanganan bottom ash

PT. PJB UP Paiton. Sistem ini menggunakan

terus-menerus (kontinyu).. Hal ini dilakukan karena temperatur

Submerged scraper conveyor ini pula akan ditampung material hasil dari

Gambar 3.3 Submerged Scraper Conveyor

SSC memiliki dua kompartemen yang terpisah

feet air, menerima abu padat yang

ruang ini abu akan diteruskan ke ruang kedu

ruang ini air yang masih terbawa akan jatuh dengan sendirinya

scraper conveyor sekitar 20 feet per

INSTALASI PENANGANAN BOTTOM ASH

furnace yang memiliki dimensi dan bobot yang besar akan jatuh ke

karena beratnya sendiri. Terdapat berbagai macam peralatan untuk

Submerged scraper conveyor (SSC)

Scraper Conveyor (SSC)

bottom ash dengan metode ini merupakan sistem yang digunakan pada

PT. PJB UP Paiton. Sistem ini menggunakan flight conveyor sebagai pengangkut bottom ash

. Hal ini dilakukan karena temperatur bottom ash

ini pula akan ditampung material hasil dari pyrite reject mill

Submerged Scraper Conveyor di UP Paiton 1 dan 2

ua kompartemen yang terpisah. Ruang pertama (basah), mengandung 3

yang jatuh dari tungku dan dengan flight conveyor

ruang ini abu akan diteruskan ke ruang kedua. Ruang kedua adalah sisi miring dewat

ruang ini air yang masih terbawa akan jatuh dengan sendirinya. Umumnya, kecepatan maksimum

per menit.

44

yang memiliki dimensi dan bobot yang besar akan jatuh ke

Terdapat berbagai macam peralatan untuk

dengan metode ini merupakan sistem yang digunakan pada

bottom ash secara

bottom ash yang tinggi. Di

pyrite reject mill.

di UP Paiton 1 dan 2

(basah), mengandung 3-6

flight conveyor yang terdapat di

dewatering, pada

Umumnya, kecepatan maksimum

Page 48: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 3.

3.1.2 Clinker Grinder

Diujung sisi miring SSC,

diteruskan ke diverter gate, dari sini

clinker-glinder/crusher untuk bottom ash

menuju belt conveyor untuk bottom ash

satu saluran emergency ketika crusher

Gambar 3.5 Alur Penanganan

Gambar 3.4 Ilustrasi Konfigurasi SSC

, bottom ash ini akan ditransfer melalui transfer chute

dari sini bottom ash diarahkan ke dua saluran, saluran pertama terdapat

bottom ash yang berdimensi besar dan saluran

bottom ash yang berdimensi kecil. Diverter gate ini juga dilengkapi

crusher trip/stop.

Penanganan Bottom Ash Setelah SSC di UP Paiton 1 dan 2

45

transfer chute untuk

, saluran pertama terdapat

yang berdimensi besar dan saluran kedua langsung

ini juga dilengkapi

di UP Paiton 1 dan 2

Page 49: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 3.

3.1.3 Belt Conveyor

Setelah dari clinker-glinder abu akan diteruskan oleh

disimpan sementara sebelum dikirim ke

Gambar 3.7 Belt Conveyor Pada Instalasi Penanganan

Gambar 3.6 Ash Crusher / Clinker Grinder

abu akan diteruskan oleh belt conveyor ke bottom ash silo

disimpan sementara sebelum dikirim ke ash disposal area.

Pada Instalasi Penanganan Bottom Ash di UP Paiton 1 dan 2

46

bottom ash silo untuk

di UP Paiton 1 dan 2

Page 50: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

3.1.4 Bottom Ash Silo

Setelah ditransfer dengan belt conveyor,

ke ash disposal area untuk ditimbun

Gambar 3.8 Silo Penampung Sementara Batubara

3.1.5 Dump Truck

Bottom ash yang telah ditampung pada

ash disposal. Karena kondisi bottom ash

kendaraan dalam keadaan tertutup.

Gambar 3.9

belt conveyor, bottom ash akan di tampung sementara sebelum diangkut

untuk ditimbun.

Penampung Sementara Batubara di UP Paiton 1 dan 2

yang telah ditampung pada silo/hopper akan diangkut oleh dump truck

bottom ash yang basah maka tidak memerlukan pengangkutan dengan

Gambar 3.9 Dump Truck di UP Paiton 1 dan 2

47

bottom ash akan di tampung sementara sebelum diangkut

di UP Paiton 1 dan 2

dump truck terbuka ke

yang basah maka tidak memerlukan pengangkutan dengan

Page 51: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

3.1.6 Siklus Air

Penanganan bottom ash memerlukan

Siklus air dapat dilihat pada diagram dibawah ini.

Gambar 3.10 Siklus Air Pada

Terdapat tiga pasang pompa utama y

Pyrite sluice pump untuk pyrite reject hopper

tank.

Gambar 3.11 Instalasi Air Pada

Sluice pump

memerlukan air yang digunakan di hampir keseluruhan proses.

Siklus air dapat dilihat pada diagram dibawah ini.

Air Pada Bottom Ash Handling System di UP Paiton 1 dan 2

pompa utama yang digunakan untuk proses ini yaitu Slurry pump

pyrite reject hopper, Resirculation pump untuk sirkulasi air dari

Air Pada Bottom Ash Handling System di UP Paiton 1 dan 2

Resirculation pump

Slurry pump Sluice pump

48

keseluruhan proses.

di UP Paiton 1 dan 2

Slurry pump untuk SSC,

untuk sirkulasi air dari surge

di UP Paiton 1 dan 2

Page 52: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

3.2 INSTALASI PENANGANAN

Gambar 3.12 Skema Instalasi Penanganan

Dari skema instalasi diatas dapat dilihat bahwa

precipitator akan ditampung pada hopper

dengan menggunakan vacuum blower

separator yang akan memisahkan udara dengan abu.

berbagai peralatan yang saling berkaitan satu sama lain., Peralatan tersebut adalah :

1. Electrostatic precipitator

2. Electrostatic precipitator hopper

3. Vacuum blower

a. Primary air separator

b. Secondary air separator

4. Fly ash silo

5. Transportasi pengangkutan fly ash

INSTALASI PENANGANAN FLY ASH

Instalasi Penanganan Fly Ash di UP Paiton 1 dan 2

Dari skema instalasi diatas dapat dilihat bahwa fly ash yang ditangkap oleh

hopper yang untuk selanjutnya ditransferkan menuju

vacuum blower. Sebelum memasuki silo, fly ash akan melewati dua buah air

separator yang akan memisahkan udara dengan abu. Fly ash handling system

berbagai peralatan yang saling berkaitan satu sama lain., Peralatan tersebut adalah :

Electrostatic precipitator hopper

fly ash

49

Paiton 1 dan 2

yang ditangkap oleh electrostatic

yang untuk selanjutnya ditransferkan menuju fly ash silo

. Sebelum memasuki silo, fly ash akan melewati dua buah air

Fly ash handling system menggunakan

Page 53: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

3.2.1 Electrostatic Precipitator

Gambar 3.13 Ilustrasi Penempatan

Electrostatic Precipitator bekerja berdasarkan prinsip muatan listrik statis. Gas

mengandung abu akan dilewatkan kedalam ruang (

tegangan tinggi. Partikel-partikel abu ini kemudian akan bermuatan dan akan tertarik keluar dari

aliran gas dan menempel pada elektroda karena perbedaan muatan antara partikel abu dengan

elektroda.

Gambar 3.14

Penempatan Electrostatic Precipitator Pada Sistem Pembangkit

bekerja berdasarkan prinsip muatan listrik statis. Gas

mengandung abu akan dilewatkan kedalam ruang (chamber) yang bermuatan listrik negatif DC

partikel abu ini kemudian akan bermuatan dan akan tertarik keluar dari

aliran gas dan menempel pada elektroda karena perbedaan muatan antara partikel abu dengan

14 Cara Kerja Electrostatic Precipitator

50

Pembangkit

bekerja berdasarkan prinsip muatan listrik statis. Gas-gas yang

) yang bermuatan listrik negatif DC

partikel abu ini kemudian akan bermuatan dan akan tertarik keluar dari

aliran gas dan menempel pada elektroda karena perbedaan muatan antara partikel abu dengan

Page 54: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 3.15 Peralatan

Berikut merupakan peralatan utama pada

1. Collecting electrode (CE)

Berupa elemen baja vertikal yang berfungsi untuk menangkap

negatif.

2. Discharge electrode (DE)

Berupa elemen individu elektroda yang berfungsi untuk memberikan muatan negatif pada

fly ash sebelum ditangkap oleh CE.

3. Rapper

Alat penggetar untuk menjatuhkan fly ash yang menempel pada elektroda (CE atau DE).

4. Tranformer rectifier sets

Alat untuk mengubah tegangan AC (380 V) menjadi tegangan DC (65 KV) untuk elektroda

Prinsip electrostatic precipitator dapat dilihat pada gambar. Pada

electrostatic precipitator yang terdiri dari tiga buah

jajaran-jajaran plat dengan tinggi sekitar 10 meter digantung dalam lintasan laluan gas. Plat

berfungsi sebagai elektroda pengumpul dan diletakkan berjajar dengan jarak 260 milimeter antara

satu dengan yang lainnya untuk laluan gas.

tegangan DC untuk membentuk medan magnet diantara

besar abu akan mengumpul pada

menempel pada discharge electrode.

kedua macam elektoda tersebut.

Peralatan Yang Terdapat Di Electrostatic Precipitator

Berikut merupakan peralatan utama pada electrostatic precipitator

Berupa elemen baja vertikal yang berfungsi untuk menangkap fly ash

Berupa elemen individu elektroda yang berfungsi untuk memberikan muatan negatif pada

sebelum ditangkap oleh CE.

penggetar untuk menjatuhkan fly ash yang menempel pada elektroda (CE atau DE).

Alat untuk mengubah tegangan AC (380 V) menjadi tegangan DC (65 KV) untuk elektroda

dapat dilihat pada gambar. Pada gambar diatas terlihat konstruksi

yang terdiri dari tiga buah chamber. Masing-masing chamber

jajaran plat dengan tinggi sekitar 10 meter digantung dalam lintasan laluan gas. Plat

lektroda pengumpul dan diletakkan berjajar dengan jarak 260 milimeter antara

satu dengan yang lainnya untuk laluan gas. Discharge elektroda digantung pada isolator dan diberi

tegangan DC untuk membentuk medan magnet diantara collecting electrode. Sekalipun

besar abu akan mengumpul pada collecting electrode namun ada juga sebagian kecil yang

discharge electrode. Oleh karena itu mekanisme rapping juga harus dipasang pada

51

Electrostatic Precipitator

fly ash yang bermuatan

Berupa elemen individu elektroda yang berfungsi untuk memberikan muatan negatif pada

penggetar untuk menjatuhkan fly ash yang menempel pada elektroda (CE atau DE).

Alat untuk mengubah tegangan AC (380 V) menjadi tegangan DC (65 KV) untuk elektroda

gambar diatas terlihat konstruksi

chamber terdiri dari

jajaran plat dengan tinggi sekitar 10 meter digantung dalam lintasan laluan gas. Plat-plat ini

lektroda pengumpul dan diletakkan berjajar dengan jarak 260 milimeter antara

elektroda digantung pada isolator dan diberi

. Sekalipun sebagian

namun ada juga sebagian kecil yang

juga harus dipasang pada

Page 55: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

.

Gambar 3.16 Collecting

Rapping ini menyebabkan partikel abu jatuh kedalam

Tegangan DC diputus ada saat Rapping

Gambar 3.17 Rapper

Collecting electrode

ollecting dan Discharge Electrode di UP Paiton 1 dan 2

ini menyebabkan partikel abu jatuh kedalam Hopper yang terletak dibawah elektroda.

Rapping.

Rapper Pada Discharge Electrode di UP Paiton 1 dan 2

Collecting electrode

Discharge electrode

52

di UP Paiton 1 dan 2

yang terletak dibawah elektroda.

di UP Paiton 1 dan 2

Page 56: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 3.18 Rapper

3.2.2 Electrostatic Precipitator Hopper

Fly ash yang menempel pada

oleh rapper sehingga akan berjatuhan dan ditampung pada

electrostatic precipitator.

Gambar 3.19 Electrostatic

Rapper collector electrode

Rapper pada Collector Electrode di UP Paiton 1 dan 2

Precipitator Hopper

yang menempel pada collecting electrode dan discharge electrode

sehingga akan berjatuhan dan ditampung pada hopper yang terdapat dibagian bawah

Electrostatic Precipitator Hopper di UP Paiton 1 dan 2

Rapper collector

53

di UP Paiton 1 dan 2

discharge electrode akan digetarkan

yang terdapat dibagian bawah

di UP Paiton 1 dan 2

Page 57: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Untuk menunjang transfer fly ash maka di bagian bawah

beberapa peralatan yaitu :

1. Slide gate valve

Berfungsi untuk membuka dan menutup katub pada bagian

2. Vacuum breakage valve

Berfungsi untuk mengurangi kevakuman dari saluran transfer

memberikan kevakuman berlebihan.

3. Ash intake valve

Berfungsi untuk mengatur masuknya

cukup.

Gambar 3.20 Peralatan Transfer

Vacuum breakage valve

maka di bagian bawah electrostatic precipitator hopper

Berfungsi untuk membuka dan menutup katub pada bagian hopper.

Berfungsi untuk mengurangi kevakuman dari saluran transfer fly ash apabila

memberikan kevakuman berlebihan.

Berfungsi untuk mengatur masuknya fly ash apabila kevakuman dari saluran dirasa sudah

Transfer Fly Ash pada Bagian Bawah Electrostatic Precipitator

Hopper

Slide gate

Air intake

54

electrostatic precipitator hopper terdapat

apabila vacuum blower

apabila kevakuman dari saluran dirasa sudah

Electrostatic Precipitator

Slide gate valve

Air intake valve

Page 58: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

3.2.3 Vacuum Blower

Vacuum blower berfungsi untuk menyedot debu dari

ash silo. Sebelum ditampung pada fly ash silo,

air separator untuk memisahkan abu dengan udara yang ikut terbawa ketika disedot oleh

blower.

Gambar 3.2

a. Primary air separator

Proses penangkapan abu pada

melintasi penangkap abu. Dalam penangkap abu,

partikel abu akan jatuh dan berkumpul di penamp

Dengan cara ini udara akan terpisah dari abu.

sebesar 70%.

Gambar 3.23 Proses pada

berfungsi untuk menyedot debu dari electrostatic precipitator

Sebelum ditampung pada fly ash silo, abu terbang akan melewati primary

untuk memisahkan abu dengan udara yang ikut terbawa ketika disedot oleh

Gambar 3.22 Vacuum Blower di UP Paiton 1 dan 2

pada primary air separator dilakukan dengan mengalirkan

melintasi penangkap abu. Dalam penangkap abu, udara akan dipusarkan sehingga partikel

partikel abu akan jatuh dan berkumpul di penampungan sementara udara

an terpisah dari abu. Pada proses ini abu yang dapat ditangkap

Proses pada Primary Air Separator di UP Paiton 1 dan 2

55

electrostatic precipitator hopper ke fly

primary dan secondary

untuk memisahkan abu dengan udara yang ikut terbawa ketika disedot oleh vacuum

dilakukan dengan mengalirkan udara

akan dipusarkan sehingga partikel-

udara terus mengalir.

Pada proses ini abu yang dapat ditangkap

di UP Paiton 1 dan 2

Page 59: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

b. Secondary air separator

Pada secondary air separator

yang masih terbawa udara dari

Gambar 3.24 Secondary

3.2.4 Fly Ash Silo

Abu akan ditampung sementara pada

untuk dimanfaatkan lebih lanjut.

Gambar 3.2

secondary air separator udara akan melintasi penangkap abu berupa

yang masih terbawa udara dari primary air heater akan menempel pada bag filter

Secondary Air Separator di UP Paiton 1 dan 2

Abu akan ditampung sementara pada silo sebelum ditransportasikan menggunakan truck tertutup

Gambar 3.25 Fly Ash Silo di UP Paiton 1 dan 2

56

udara akan melintasi penangkap abu berupa bag filter. Abu

bag filter.

sebelum ditransportasikan menggunakan truck tertutup

Page 60: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

3.2.5 Peralatan Unloading Fly Ash

Setelah abu dikumpulkan pada

tersebut ditransportasikan dengan dua cara, yaitu :

1. Abu langsung ditranportasikan dengan

Gambar 3.26 Truck yang

2. Abu ditransfer ke silo penampung abu dari seluruh unit

bertekanan untuk selanjutnya ditransportasikan dengan

Peralatan yang digunakan saat unloading fly ash

1. Fluidizing air blower

Fludizing air blower berfungsi untuk mencegah

unloading.

Gambar 3.27 Fludizing

Fly Ash

Setelah abu dikumpulkan pada fly ash hopper untuk tiap-tiap furnace untuk selanjutnya abu

tersebut ditransportasikan dengan dua cara, yaitu :

Abu langsung ditranportasikan dengan truck tertutup menuju ash disposal area

Truck yang Digunakan Untuk Mentransportasikan

penampung abu dari seluruh unit dengan menggunakan udara

bertekanan untuk selanjutnya ditransportasikan dengan truck.

unloading fly ash adalah :

berfungsi untuk mencegah fly ash menggumpal

Fludizing Air Blower di UP Paiton 1 dan 2

57

untuk selanjutnya abu

ash disposal area

Digunakan Untuk Mentransportasikan Fly Ash

dengan menggunakan udara

pada saat proses

Page 61: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

2. Telescopic chute

Alat ini digunakan untuk saluran

truk.

Gambar 3.28

3. Dedusting fan

Berfungsi untuk menangkap debu yang berterbangan ketika proses

dalam truk pengangkut. Selanjutnya abu yang ditangkap dedusting fan ini akan

dimasukan kembali kedalam

3.3 MILL REJECT / PYRITE SYSTEM

Pyrite (mill reject) dari Pulverizer

lolos (berukuran besar) akan ditampung di

akan masuk ke Hydro-Ejector (Hyjector)

Conveyer. Mill Rejects Hopper dilengkapi dengan

pyrite (isi atau kosong) dan flow switch

pyrite ke Mill Rejects Hopper. Hyjector

memasok air bertekanan tinggi. Sistem ini akan berhenti apabila

trip. Pit Ejector Pump digunakan untuk mengeluarkan air dari

Scraper Conveyor.

Alat ini digunakan untuk saluran saat mentransfer abu dari fly ash silo

8 Telescopic Chute di UP Paiton 1 dan 2

Berfungsi untuk menangkap debu yang berterbangan ketika proses unloading

dalam truk pengangkut. Selanjutnya abu yang ditangkap dedusting fan ini akan

dimasukan kembali kedalam fly ash silo.

MILL REJECT / PYRITE SYSTEM

Pulverizer akan disaring oleh Mill Reject Grid. Yang tidak dapat

berukuran besar) akan ditampung di Mill Rejects Hopper. Dari Mill Rejects Hopper

Ejector (Hyjector) untuk dikeluarkan menuju ke Submerged Scraper

dilengkapi dengan level switch untuk mengetahui kond

flow switch untuk mengetahui tersumbat / tidaknya pipa penyaluran

Hyjector ini dilengkapi dengan Hyjector Supply Pump

tekanan tinggi. Sistem ini akan berhenti apabila Hyjector Supply Pump

digunakan untuk mengeluarkan air dari Mill Rejects Pit ke Submerged

58

fly ash silo kedalam tangki

unloading abu ke

dalam truk pengangkut. Selanjutnya abu yang ditangkap dedusting fan ini akan

. Yang tidak dapat

Mill Rejects Hopper, pyrite

Submerged Scraper

untuk mengetahui kondisi ketinggian

untuk mengetahui tersumbat / tidaknya pipa penyaluran

Hyjector Supply Pump untuk

Hyjector Supply Pump tiba-tiba

Mill Rejects Pit ke Submerged

Page 62: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 3.29

3.4 ECONOMIZER-HOPPER ASH

Abu economizer biasanya memiliki temperatur lebih dari 300

Kadang-kadang berisi bahan mudah terbakar. abu ini dapat memiliki karakterist

yang menempel pada dinding furnace

economizer boiler, biasanya tegak lurus

harus diangkut secara terus menerus,

hopper dan mencegah pembakaran lebih lanjut dari karbon mungkin

hopper, abu economizer akan ditransfer menggunakan

Gambar 3.30 Economizer

Mill Reject / Pyrite Hopper di UP Paiton 1 dan 2

HOPPER ASH

memiliki temperatur lebih dari 300oC, dan sering

kadang berisi bahan mudah terbakar. abu ini dapat memiliki karakteristik fisik

furnace. Abu ditampung hopper berisi air di

a tegak lurus 90 derajat dengan aliran gas pembakaran.

terus menerus, hal ini dilakukan agar abu keluar dari lingkungan panas

dan mencegah pembakaran lebih lanjut dari karbon mungkin masih terk

ditransfer menggunakan blower untuk ditampung di fly ash silo

Economizer-Hopper Ash di UP Paiton 1 dan 2

59

Paiton 1 dan 2

, dan sering berprofil kasar.

ik fisik seperti abu

berisi air di bawah bagian

Abu economizer

lingkungan panas

masih terkandung. Dari

g di fly ash silo.

Page 63: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 3.31 Blower untuk

3.5 TEMPAT PENIMBUNAN ABU (

Penimbunan abu dan debu dilakukan dengan komposisi dari bawah keatas adalah

bottom ash dan tanah. Lapisan paling atas adalah tanah agar lokasi penimbunan dapat ditanami

tumbuhan. Lokasi penimbunan abu harus memenuhi beberapa criteria tertentu. Karena itu bila abu

akan dibuang pada lokasi pembuangan buatan maka tempat penimbunan abu harus direncanakan

dengan baik. Disekitar tempat penimbunan abu harus tersedia fasilitas saluran pembuangan air yang

cukup memadai. Tempat penimbunan abu biasanya berupa danau (

maupun yang terbentuk secara alamiah.

Kapasitas penampungan biasanya cuku

Untuk abu yang ditangani dengan sistem kering setelah sampai dilokasi penimbunan sebaiknya

diratakan dan dipadatkan (compacted

diangkut dengan pipa, model tempat penimbunan abu dapat terlihat pada gambar 2.30

Setelah lokasi penimbunan abu dan debu sudah penuh dan tidak digunakan lagi, pemeriksaan harus

dilakukan untuk menjamin bahwa areal tersebut sudah dalam keadaan aman.

untuk Mentransferkan Economizer Ash di UP Paiton 1 dan 2

TEMPAT PENIMBUNAN ABU ( ASH DISPOSAL AREA)

Penimbunan abu dan debu dilakukan dengan komposisi dari bawah keatas adalah

Lapisan paling atas adalah tanah agar lokasi penimbunan dapat ditanami

tumbuhan. Lokasi penimbunan abu harus memenuhi beberapa criteria tertentu. Karena itu bila abu

akan dibuang pada lokasi pembuangan buatan maka tempat penimbunan abu harus direncanakan

engan baik. Disekitar tempat penimbunan abu harus tersedia fasilitas saluran pembuangan air yang

cukup memadai. Tempat penimbunan abu biasanya berupa danau (lagoon) baik yang buatan

maupun yang terbentuk secara alamiah.

Kapasitas penampungan biasanya cukup untuk masa sampai sekitar 10 tahun atau lebih.

Untuk abu yang ditangani dengan sistem kering setelah sampai dilokasi penimbunan sebaiknya

compacted). Untuk abu yang ditangani dengan sistem basah yang

tempat penimbunan abu dapat terlihat pada gambar 2.30

Setelah lokasi penimbunan abu dan debu sudah penuh dan tidak digunakan lagi, pemeriksaan harus

dilakukan untuk menjamin bahwa areal tersebut sudah dalam keadaan aman.

60

di UP Paiton 1 dan 2

Penimbunan abu dan debu dilakukan dengan komposisi dari bawah keatas adalah fly ash,

Lapisan paling atas adalah tanah agar lokasi penimbunan dapat ditanami

tumbuhan. Lokasi penimbunan abu harus memenuhi beberapa criteria tertentu. Karena itu bila abu

akan dibuang pada lokasi pembuangan buatan maka tempat penimbunan abu harus direncanakan

engan baik. Disekitar tempat penimbunan abu harus tersedia fasilitas saluran pembuangan air yang

) baik yang buatan

p untuk masa sampai sekitar 10 tahun atau lebih.

Untuk abu yang ditangani dengan sistem kering setelah sampai dilokasi penimbunan sebaiknya

). Untuk abu yang ditangani dengan sistem basah yang

tempat penimbunan abu dapat terlihat pada gambar 2.30

Setelah lokasi penimbunan abu dan debu sudah penuh dan tidak digunakan lagi, pemeriksaan harus

Page 64: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 3.32

3.6 KONTROL PADA INSTALASI PENANGANAN ABU

Instalasi penanganan batubara juga dilengkapi dengan ruang kontrol utama. Dalam ruang

kontrol tersebut terdapat mimik diagram lengkap dengan indikator, lampu penunjuk arah serta

alarm. Melalui mimik diagram pada panel pengontrol utama operator dapat mengoperasikan dan

mengontrol sistem instalasi abu dan debu dengan mudah.

Dari panel pengontrol operator dapat memilih rute perjalanan abu dan debu mulai dari

hopper-hopper sampai ke lokasi pembuangan t

secara umum instalasi pembuangan abu dan debu biasanya terdiri dari dua jalur, dimana satu jalur

beroperasi sedangkan jalur lainnya

maka rute pembuangan abu dan debu dapat dipindahkan ke jalur yang

menggangu proses pembuangan abu dan debu.

3.7 PROSEDUR OPERASI

1. Lakukan pre-start check secara cermat ketika mengaktifkan sistem udara penghembus,

operasi dust conditioner, mengaktifkan

debu.

2. Melakukan sistem rutin greasing

3. Melakukan test sistem alarm termasuk

4. Membuat lembar check list untuk

5. Pertahankan unit dalam kondisi bersih, tumpahan

dibersihkan dan dibuang.

2 Ash Disposal Area di UP Paiton 1 dan 2

KONTROL PADA INSTALASI PENANGANAN ABU

Instalasi penanganan batubara juga dilengkapi dengan ruang kontrol utama. Dalam ruang

kontrol tersebut terdapat mimik diagram lengkap dengan indikator, lampu penunjuk arah serta

k diagram pada panel pengontrol utama operator dapat mengoperasikan dan

mengontrol sistem instalasi abu dan debu dengan mudah.

Dari panel pengontrol operator dapat memilih rute perjalanan abu dan debu mulai dari

sampai ke lokasi pembuangan tergantung pada tipe instalasi yang dipakai, namun

secara umum instalasi pembuangan abu dan debu biasanya terdiri dari dua jalur, dimana satu jalur

beroperasi sedangkan jalur lainnya stand by. Apabila terjadi gangguan pada jalur yang beroperasi

mbuangan abu dan debu dapat dipindahkan ke jalur yang stand by

menggangu proses pembuangan abu dan debu.

secara cermat ketika mengaktifkan sistem udara penghembus,

, mengaktifkan bunker debu, set up precipitator untuk penangkap

greasing dan pelumasan

Melakukan test sistem alarm termasuk probe alarm level hopper precipitator

untuk operasi precipitator

unit dalam kondisi bersih, tumpahan-tumpahan abu secara berkala harus

61

Instalasi penanganan batubara juga dilengkapi dengan ruang kontrol utama. Dalam ruang

kontrol tersebut terdapat mimik diagram lengkap dengan indikator, lampu penunjuk arah serta

k diagram pada panel pengontrol utama operator dapat mengoperasikan dan

Dari panel pengontrol operator dapat memilih rute perjalanan abu dan debu mulai dari

ergantung pada tipe instalasi yang dipakai, namun

secara umum instalasi pembuangan abu dan debu biasanya terdiri dari dua jalur, dimana satu jalur

. Apabila terjadi gangguan pada jalur yang beroperasi

stand by sehingga tidak

secara cermat ketika mengaktifkan sistem udara penghembus,

untuk penangkap

probe alarm level hopper precipitator

tumpahan abu secara berkala harus

Page 65: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

6. Lengkapi lokasi instalasi dengan

terbuka akan terhambur kemana

yang kemudian dibersihkan.

3.8 MAINTENANCE PADA ASH

Terdapat dua jenis perawatan yang dilakukan di

maintenance dan corrective maintenance.

dilakukan secara berkala pada suatu waktu tertentu yang telah ditetapkan. Pada

perawatan rutin mencakup seluruh peralatan yang terkait dengan penanganan abu untuk

dan fly ash. Berikut ini merupakan contoh

bottom ash yaitu submerged scrapper conveyor

• Periksa kondisi dinding hopper

• Periksa kondisi seal-trough

• Periksa kondisi operasi valve

• Periksa kondisi glass hopper

• Periksa material bottom ash hopper

Pada peralatan fly ash yaitu vacuum blower

• Periksa level oli

• Periksa kekencangan v-belt

• Periksa kondisi flexible joint

• Periksa kondisi filter

• Periksa kelainan suara dan temperatur secara visual

• Periksa kondisi operasi enable valve

• Periksa kondisi operasi check valve

• Periksa kondisi operasi silencer

Sedangkan corrective maintenance

tersebut rusak atau umur pakainya telah habis, perlakuan yang diberikan adalah perbaikan atau

penggantian pada peralatan tersebut.

Lengkapi lokasi instalasi dengan hose air yang cukup. Debu bila dibiarkan dalm udara

terbuka akan terhambur kemana-mana. Cara paling baik adalah menyemprot denga

ASH HANDLING SYSTEM

perawatan yang dilakukan di ash handling system, yakni

corrective maintenance. Preventive maintenance merupakan perawatan rutin yang

dilakukan secara berkala pada suatu waktu tertentu yang telah ditetapkan. Pada ash

perawatan rutin mencakup seluruh peralatan yang terkait dengan penanganan abu untuk

akan contoh preventive maintenance yang dilakukan pada peralatan

submerged scrapper conveyor di UP Paiton 1 dan 2.

hopper

valve (spray hopper)

glass hopper

bottom ash hopper

vacuum blower perawatan yang dilakukan adalah :

flexible joint, kekencangan baut

kelainan suara dan temperatur secara visual

enable valve

check valve

silencer

corrective maintenance adalah perawatan yang dilakukan pada saat peralatan

tersebut rusak atau umur pakainya telah habis, perlakuan yang diberikan adalah perbaikan atau

penggantian pada peralatan tersebut.

62

air yang cukup. Debu bila dibiarkan dalm udara

mana. Cara paling baik adalah menyemprot dengan air

yakni preventive

merupakan perawatan rutin yang

ash handling system

perawatan rutin mencakup seluruh peralatan yang terkait dengan penanganan abu untuk bottom ash

yang dilakukan pada peralatan

adalah perawatan yang dilakukan pada saat peralatan

tersebut rusak atau umur pakainya telah habis, perlakuan yang diberikan adalah perbaikan atau

Page 66: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

DUST HANDLING SYSTEM

Debu merupakan partikel-partikel kecil d

bakar. Debu terbentuk di area transfer

pada belt conveyor ke media penanganan lain seperti

lainnya. Batubara akan menarik udara di sekitarnya.

dapat melepaskan ikatan partikel-partikel dari aliran

halus. Partikel halus inilah yang menjadi debu dan mengalir

keluar dari penutup conveyor. Kondisi yang menentukan

berterbangan tergantung kepada beberapa faktor yaitu: kecepatan

ikat dari batubara. Penanganan debu dipisahka

penanganan serta peralatan yang digunakan. Menurut peralatan yang digunakan penanganan debu

dibagi menjadi tiga :

1. Dust collector pada Silo

2. Dust suppression pada Belt Conveyor

3. Vacuum truck

4.1 DUST COLLECTOR PADA SILO

Dust collector dipasang diatas

dihasilkan oleh belt conveyor mengisi batubara kedalam

bertumbukan ataupun bersingungan, baik dengan batubara ataupun den

silo memiliki ketinggian belasan meter sehingga debu yang dihasilkan pun cukup banyak dan

membutuhkan penanganan agar tidak mengganggu lingkungan kerja.

dari blower, dust filter, filter-cleaning

akan dimasukkan kembali ke hopper atau silo

BAB IV

DUST HANDLING SYSTEM

partikel kecil dari batubara yang belum digunakan sebagai bahan

transfer batubara, yaitu pada saat batubara keluar

ke media penanganan lain seperti silo atau di transfer ke belt conveyor

menarik udara di sekitarnya. Dengan kecepatan yang cukup,

partikel dari aliran batubara sehingga beberapa partikel

yang menjadi debu dan mengalir bersama batubara, atau dapat

Kondisi yang menentukan apakah partikel halus tersebut akan

beberapa faktor yaitu: kecepatan udara, ukuran partikel dan daya

dari batubara. Penanganan debu dipisahkan dari penanganan abu karena perbedaan jenis materi,

penanganan serta peralatan yang digunakan. Menurut peralatan yang digunakan penanganan debu

Belt Conveyor

SILO

dipasang diatas silo batubara, bertujuan untuk menyedot debu yang

mengisi batubara kedalam silo. Debu dihasilkan saat batubara saling

bertumbukan ataupun bersingungan, baik dengan batubara ataupun dengan dinding dan lantai

memiliki ketinggian belasan meter sehingga debu yang dihasilkan pun cukup banyak dan

membutuhkan penanganan agar tidak mengganggu lingkungan kerja. sistem pengumpul debu terdiri

cleaning system. Debu batubara yang ditangkap oleh

hopper atau silo batubara.

63

ari batubara yang belum digunakan sebagai bahan

dari head pulley

belt conveyor rute

Dengan kecepatan yang cukup, aliran udara

sehingga beberapa partikel menjadi

, atau dapat menyebar

apakah partikel halus tersebut akan

udara, ukuran partikel dan daya

n dari penanganan abu karena perbedaan jenis materi,

penanganan serta peralatan yang digunakan. Menurut peralatan yang digunakan penanganan debu

batubara, bertujuan untuk menyedot debu yang

. Debu dihasilkan saat batubara saling

gan dinding dan lantai silo.

memiliki ketinggian belasan meter sehingga debu yang dihasilkan pun cukup banyak dan

sistem pengumpul debu terdiri

. Debu batubara yang ditangkap oleh dust collector

Page 67: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 4.1 Instalasi pada

Gambar 4.2

4.2 DUST SUPPRESSION PADA

Sistem Dust Suppression terdiri

menggunakan media air atau bahan kimia lainnya

batubara di transfer house. Tujuannya

Gambar 4.1 Instalasi pada Dust Collector

Gambar 4.2 Dust Collector Hopper di UP Paiton 1 dan 2

PADA BELT CONVEYOR

terdiri dari Spray & Fog Suppression, yaitu sistem pengembunan

media air atau bahan kimia lainnya untuk meningkatkan daya ikat antar

. Tujuannya adalah untuk menangkap partikel debu agar menjadi berat

64

di UP Paiton 1 dan 2

sistem pengembunan

untuk meningkatkan daya ikat antar partikel

debu agar menjadi berat

Page 68: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

dan jatuh kembali ke aliran batubara

dari hopper pada jetty crane.

Gambar 4.3 Skema

4.3 VACUM TRUCK

Vacum truck digunakan untuk menyedot debu yang jatuh di tanah pada

pembangkit listrik. Hal ini dikarenakan tidak seluruh debu bisa diatasi dengan dua metode diatas.

Vacuum Truck akan berkeliling lokasi pembangkit pada tiap selang waktu te

pekerja untuk mengumpulkan debu terlebih dahulu sebelum disedot oleh

Gambar 4.

batubara. Dust Suppression ini terdapat di seluruh transfer house

Skema Dust Suppression di UP Paiton 1 dan 2

digunakan untuk menyedot debu yang jatuh di tanah pada

pembangkit listrik. Hal ini dikarenakan tidak seluruh debu bisa diatasi dengan dua metode diatas.

akan berkeliling lokasi pembangkit pada tiap selang waktu tertentu. Diperlukan pula

pekerja untuk mengumpulkan debu terlebih dahulu sebelum disedot oleh vacuum truck

Gambar 4.4 Vacuum Truck

Dust suppresion

65

transfer house mulai

digunakan untuk menyedot debu yang jatuh di tanah pada area-area sekitar

pembangkit listrik. Hal ini dikarenakan tidak seluruh debu bisa diatasi dengan dua metode diatas.

rtentu. Diperlukan pula

truck.

Page 69: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

FUEL OIL HANDLING SYSTEM

Jenis bahan bakar selain batubara yang banyak digunakan di PT. PJB adalah Bahan Bakar

Minyak (BBM). BBM merupakan b

digunakan untuk proses produksi listrik

(HSD) oil dan Marine Fuel Oil atau

juga meliputi beberapa aspek seperti :

1. Pembongkaran bahan bakar minyak

2. Penyimpanan dan suplai bahan bakar minyak

Dalam bab ini akan di jelaskan penanganan untuk

5.1 HIGH SPEED DIESEL (HSD)

5.1.1 Pembongkaran HSD Oil

• Pembongkaran HSD oil melalui

Pembongkaran HSD melalui Air di

berlokasi baik di pantai atau sungai yang dapat

HSD berupa Dermaga (Jetty

dermaga dilengkapi dengan pipa

pengeluaran muatan tanker (

Gambar 5.1 Peralatan

BAB V

FUEL OIL HANDLING SYSTEM

Jenis bahan bakar selain batubara yang banyak digunakan di PT. PJB adalah Bahan Bakar

bahan bakar yang berbentuk cair dengan standar tertentu, yang

digunakan untuk proses produksi listrik, dibagi menjadi dua macam yaitu, High Speed Diesel

atau Residual Oil. Seperti halnya batubara, pengelolaan bahan bakar

juga meliputi beberapa aspek seperti :

Pembongkaran bahan bakar minyak

Penyimpanan dan suplai bahan bakar minyak

Dalam bab ini akan di jelaskan penanganan untuk setiap jenis bahan bakar minyak.

(HSD) OIL / SOLAR

melalui Transportasi Laut

Pembongkaran HSD melalui Air dilakukan karena beberapa PLTU berbahan bakar minya

berlokasi baik di pantai atau sungai yang dapat dilayari (navigable river).

Jetty) dimana tanker akan merapat untuk membongkar

dermaga dilengkapi dengan pipa fleksibel yang disambungkan ke saluran

muatan tanker (tanker's cargo discharge pump).

Peralatan Unloading HSD Oil Melalui Laut

66

Jenis bahan bakar selain batubara yang banyak digunakan di PT. PJB adalah Bahan Bakar

ahan bakar yang berbentuk cair dengan standar tertentu, yang

High Speed Diesel

pengelolaan bahan bakar

eberapa PLTU berbahan bakar minyak

). Pembongkaran

akan merapat untuk membongkar minyak. Pada

disambungkan ke saluran pompa

Page 70: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Kemudian tanker mengeluarkan muatan melalui jaringan pipa dermaga

untuk disimpan. Sebelum mulai

harus diikuti adalah :

a. Check bahwa tangki

menerima sejumlah HSD

b. Atur dan set semua katup (

temperatur HSD oil

dihitung. Pengukuran kekosongan

HSD oil dihitung dari perbedaan

Catatan :

Ullage adalah jarak yang diukur antara

the tank) dan permukaan atas dari

kekosongan (measurement of emptiness

mark) pada ujung atas tan

minyak dapat dihitung sebagai perbedaan antara tinggi ini dan

dibuat ketika tangki dikalibrasi

tangki dapat dibaca pada setiap pengukuran

mengalikan volume pada temperatur ambient

temperatur ambient). Hasilnya adalah dalam

• Pembongkaran HSD oil

Apabila BBM dikirim lewat rel,

sampai 75 ton dibawa kelapangan (

(shunted) dari jalur utama. Pada jalur pembongkaran ada sejumlah pipa stan (

yang berukuran besar yang dihubungkan ke tan

mengeluarkan minyak kedalam

berat minyak yang disera

tersebut diatas atau tanker dapat

fasilitas tersedia timplet Platform

(weight bridge).

Untuk BBM yang dikirim lewat jalan raya, tanker jalan raya memuat sampai 22

ton. Tanker berhenti dekat pada sambungan/hubungan pengisian

Hose/slang flexible menghubungkan tanker kepada titik pengisian.

dian tanker mengeluarkan muatan melalui jaringan pipa dermaga

Sebelum mulai untuk mengeluarkan isi tanker, prosedur tertentu

bahwa tangki penyimpanan (storage tank) punya cukup ruangan untuk

sejumlah HSD oil tanpa meluap (overflowing).

Atur dan set semua katup (ullages) pada semua tangki penampung dan cat

oil sehingga jumlah HSD oil didalam tangki pada saat start dapat

Pengukuran kekosongan (ullages) diambil lagi sesudah pengisian.

dihitung dari perbedaan ullage ini.

dalah jarak yang diukur antara titik referensi yang ada di ujung atas tan

) dan permukaan atas dari minyak. Kadang-kadang diketahui sebagai pengukuran

measurement of emptiness). Karena jarak dari tanda referensi (

) pada ujung atas tangki ke dasar bawah adalah tetap dan diketahui. maka kedalaman

minyak dapat dihitung sebagai perbedaan antara tinggi ini dan ullage.

gki dikalibrasi sesaat setelah konstruksi, volume minyak yang ada dalam

pada setiap pengukuran ullage. Berat minyak diperoleh

volume pada temperatur ambient dengan specific gravity

Hasilnya adalah dalam kg.

oil melalui Darat

Apabila BBM dikirim lewat rel, maka tanker rel yang dapat membawa minyak

sampai 75 ton dibawa kelapangan (site) oleh kereta api dan dilangsir/disimpangkan

) dari jalur utama. Pada jalur pembongkaran ada sejumlah pipa stan (

yang berukuran besar yang dihubungkan ke tanker. Station pompa pembongkaran

mengeluarkan minyak kedalam tangki penyimpanan (storage tank). Unt

diserahkan, dapat diambil ullage dari storage tank sebagaimana

rsebut diatas atau tanker dapat diukur untuk memperoleh jumlah volume

timplet Platform dapat digunakan sebagaimana jembatan timbang

Untuk BBM yang dikirim lewat jalan raya, tanker jalan raya memuat sampai 22

ton. Tanker berhenti dekat pada sambungan/hubungan pengisian (filling connections

menghubungkan tanker kepada titik pengisian. Tanker j

67

dian tanker mengeluarkan muatan melalui jaringan pipa dermaga ke storage tank

prosedur tertentu yang

punya cukup ruangan untuk

ki penampung dan catat

ki pada saat start dapat

diambil lagi sesudah pengisian. Volume

titik referensi yang ada di ujung atas tangki (top of

sebagai pengukuran

tanda referensi (reference

ki ke dasar bawah adalah tetap dan diketahui. maka kedalaman

Dari tabel yang

sesaat setelah konstruksi, volume minyak yang ada dalam

Berat minyak diperoleh dengan

specific gravity (juga pada

maka tanker rel yang dapat membawa minyak

kereta api dan dilangsir/disimpangkan

) dari jalur utama. Pada jalur pembongkaran ada sejumlah pipa stan (stand pipe)

pompa pembongkaran

). Untuk memperoleh

dari storage tank sebagaimana

h volume minyak jika

dapat digunakan sebagaimana jembatan timbang

Untuk BBM yang dikirim lewat jalan raya, tanker jalan raya memuat sampai 22

filling connections).

Tanker jalan raya

Page 71: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

biasanya dilengkapi dengan pompa untuk memompakan minyak langsung ke tan

penyimpanan (storage tank

maka tanker membawa tongkat pengukur (

timbang dapat digunakan jika tersedia dilapangan (

Gambar 5.2 Peralatan

• Jaringan Pipa Langsung dari Penyulingan

HSD oil yang dikirimkan/diserahkan lewat Jaringan pipa dipompakan langsung ke

tangki penyimpanan di station

minyak. Pemompaan bisa secara

(intermitent).

5.1.2 Penyimpanan dan Suplai HSD

Pembangkitan listrik dengan turbin uap hanya

penyalaan awal batubara gerusan (

penyimpanan (main storage tank) tidak terlalu besar. Sedangkan pada pembangkitan listrik dengan

turbin gas, HSD oil merupakan bahan bakar utama selain gas alam sehingga kapasitas

tank cukup besar. Semua storage tank

pengukuran ullage. Storage tank juga

jumlah minyak didalam tangki. Dengan melihat pengukur (

meluapnya isi tangki.

biasanya dilengkapi dengan pompa untuk memompakan minyak langsung ke tan

storage tank) station. Untuk menaksir/memperkirakan volume d

tanker membawa tongkat pengukur (dip stick) yang diberi ukuran. Jembatan

timbang dapat digunakan jika tersedia dilapangan (site).

Peralatan Unloading HSD Oil Melalui Darat

Jaringan Pipa Langsung dari Penyulingan Minyak ( Refinery)

yang dikirimkan/diserahkan lewat Jaringan pipa dipompakan langsung ke

station dari tempat penyulingan minyak (refinery

bisa secara terus menerus (continous) atau secara berselang

HSD Oil

Pembangkitan listrik dengan turbin uap hanya menggunakan HSD oil

batubara gerusan (pulverized fuel) dan minyak residu, sehingga

tidak terlalu besar. Sedangkan pada pembangkitan listrik dengan

merupakan bahan bakar utama selain gas alam sehingga kapasitas

storage tank harus dikalibrasi untuk penentuan isi m

juga dilengkapi dengan pengukur gauge untuk menunjukkan

ki. Dengan melihat pengukur (gauges) ini, operator dapat mencegah

68

biasanya dilengkapi dengan pompa untuk memompakan minyak langsung ke tangki

menaksir/memperkirakan volume dari minyak

) yang diberi ukuran. Jembatan

yang dikirimkan/diserahkan lewat Jaringan pipa dipompakan langsung ke

refinery) atau depot

) atau secara berselang

oil untuk tujuan

) dan minyak residu, sehingga kapasitas

tidak terlalu besar. Sedangkan pada pembangkitan listrik dengan

merupakan bahan bakar utama selain gas alam sehingga kapasitas main storage

harus dikalibrasi untuk penentuan isi minyak dengan

untuk menunjukkan

) ini, operator dapat mencegah

Page 72: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 5.

Contoh Instalasi bahan bakar solar dapa

Gambar 5.4 Skema Penanganan

Gambar 5.3 HSD oil service tank di UP Gresik

Contoh Instalasi bahan bakar solar dapat dilihat pada gambar dibawah ini.

Skema Penanganan HSD Oil di UP Paiton 1 dan 2

69

Paiton 1 dan 2

Page 73: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Secara umum tahapan penanganan HSD

1. Dimulai dari unloading arm

pada main storage tank. Bila melewati laut maka kapal akan memompakan HSD untuk di

tampung pada main storage tank.

2. Selanjutnya HSD oil akan

pompa. Di unit pembangkitan Gresik pompa yang digunakan untuk mentransfer HSD

adalah jenis gear pump. Pada HSD

oleh filter sebelum disalurkan ke peralatan

Gambar 5.

3. Bahan bakar yang akan digunakan pada

flowmeter ketika di pompa dari HSD

Gambar 5.

Secara umum tahapan penanganan HSD oil pada unit pembangkitan listrik adalah :

unloading arm pada berbagai instalasi pembongkaran, HSD oil

Bila melewati laut maka kapal akan memompakan HSD untuk di

storage tank.

akan disalurkan menuju day tank/service tank dengan mengguna

Di unit pembangkitan Gresik pompa yang digunakan untuk mentransfer HSD

Pada HSD oil day tank ini HSD oil akan disaring terlebih dahulu

sebelum disalurkan ke peralatan-peralatan yang memerlukan bahan bakar

Gambar 5.5 Gear Pump

Gambar 5.6 HSD Oil Service Tank

Bahan bakar yang akan digunakan pada burner di boiler akan diukur laju alirannya dengan

ketika di pompa dari HSD oil day tank.

Gambar 5.7 Flowmeter HSD di UP Gresik

70

oil akan disimpan

Bila melewati laut maka kapal akan memompakan HSD untuk di

dengan menggunakan

Di unit pembangkitan Gresik pompa yang digunakan untuk mentransfer HSD oil

akan disaring terlebih dahulu

peralatan yang memerlukan bahan bakar solar.

akan diukur laju alirannya dengan

Page 74: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Tekanan bahan bakar akan dibatasi dengan menggunakan

Gambar 5.

Setelah dari control valve bahan bakar disalurkan ke

burner trip dan terakhir HSD oil akan dibakar pada

5.2 RESIDUAL OIL (RO)

5.2.1 Pembongkaran Residual Oil

• Pembongkaran Residual Oil

Pembongkaran Residual Oil

bakar minyak berlokasi baik di pantai atau sungai yang dapat

Pembongkaran Residual Oil

membongkar residual oil. Pada dermaga dilengkapi dengan pipa

disambungkan ke saluran pompa pengeluaran

pump). Karena residual oil adalah

memerlukan suatu pemanasan untuk

diatas titik tuang (power point

kebutuhan panas disuplai oleh ta

dilengkapi dengan trace pemanas dan

menggunakan lilitan pipa uap atau air panas (

Tekanan bahan bakar akan dibatasi dengan menggunakan control valve.

Gambar 5.8 Control Valve di UP Gresik

bahan bakar disalurkan ke tripping valve yang hanya berfungsi pada saat

akan dibakar pada burner.

Residual Oil melalui Laut

Residual Oil melalui air dilakukan karena beberapa PLTU berbahan

k berlokasi baik di pantai atau sungai yang dapat dilayari (navigable river

Residual Oil berupa Dermaga (Jetty) dimana tanker akan merapat untuk

. Pada dermaga dilengkapi dengan pipa

pompa pengeluaran muatan tanker (tanker's cargo discharge

adalah jenis minyak dengan grade berat (heavy grade

anasan untuk menjaga atau mempertahankan temperatur minyak

power point). Sementara untuk minyak yang masih didalam

oleh tanker itu sendiri. Jaringan pipa pada lapangan

pemanas dan tangki penyimpanan (storage tank) yang

menggunakan lilitan pipa uap atau air panas (steam or hot water coils).

71

yang hanya berfungsi pada saat

eberapa PLTU berbahan

navigable river).

akan merapat untuk

. Pada dermaga dilengkapi dengan pipa fleksibel yang

tanker's cargo discharge

heavy grade) maka ia

mempertahankan temperatur minyak

masih didalam tanker

pada lapangan station

yang dipanaskan

Page 75: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 5.9 Peralatan Residual Oil

Kemudian tanker mengeluarkan muatan melalui jaringan pipa dermaga

penyimpanan station.

• Pembongkaran Residual Oil

Apabila BBM dikirim lewat rel, maka tanker rel yang dapat membawa

sampai 75 ton dibawa kelapangan (

(shunted) dari jalur utama. Pada jalur pembongkaran

yang berukuran besar yang dihubungkan ke tanker. Uap dapat di

ke rail tanker jika minyak memerlukan pemanasan. Station pompa pembongkaran

mengeluarkan minyak kedalam

berat minyak yang diserahkan, dapat diambil

diatas atau tanker dapat diukur untuk memperoleh jumlah volume

tersedia timplet Platform dapat digunakan sebagaimana jem

Untuk BBM yang dikirim lewat jalan raya, tanker jalan raya memuat sampai 22 ton.

Tanker berhenti dekat pada sambungan/hubungan pengisian (

Hose/slang flexible menghubungkan tanker kepada titik pengisian.

biasanya dilengkapi dengan pompa untuk memompakan minyak langsung ke tan

penyimpanan (storage tank)

maka tanker membawa tongkat pengukur (

dapat digunakan jika tersedia dilapangan (

Residual Oil Unloading melalui Laut di UP Gresik

dian tanker mengeluarkan muatan melalui jaringan pipa dermaga

Residual Oil melalui Darat

Apabila BBM dikirim lewat rel, maka tanker rel yang dapat membawa

sampai 75 ton dibawa kelapangan (site) oleh kereta api dan dilangsir/disimpangkan

) dari jalur utama. Pada jalur pembongkaran ada sejumlah pipa stan (

yang berukuran besar yang dihubungkan ke tanker. Uap dapat dipasok dari

jika minyak memerlukan pemanasan. Station pompa pembongkaran

mengeluarkan minyak kedalam tangki penyimpanan (storage tank). Unt

hkan, dapat diambil ullage dari storage tank sebagaimana te

diukur untuk memperoleh jumlah volume minyak jika fasilitas

dapat digunakan sebagaimana jembatan timbang (weight bridge

Untuk BBM yang dikirim lewat jalan raya, tanker jalan raya memuat sampai 22 ton.

Tanker berhenti dekat pada sambungan/hubungan pengisian (filling connections

menghubungkan tanker kepada titik pengisian. Tanker j

biasanya dilengkapi dengan pompa untuk memompakan minyak langsung ke tan

) station. Untuk menaksir/memperkirakan volume dari minyak

tanker membawa tongkat pengukur (dip stick) yang diberi ukuran. Jembatan

dapat digunakan jika tersedia dilapangan (site).

72

UP Gresik

dian tanker mengeluarkan muatan melalui jaringan pipa dermaga ke tangki

Apabila BBM dikirim lewat rel, maka tanker rel yang dapat membawa residual oil

kereta api dan dilangsir/disimpangkan

ada sejumlah pipa stan (stand pipe)

dari auxiliary steam

jika minyak memerlukan pemanasan. Station pompa pembongkaran

). Untuk memperoleh

dari storage tank sebagaimana tersebut

minyak jika fasilitas

weight bridge).

Untuk BBM yang dikirim lewat jalan raya, tanker jalan raya memuat sampai 22 ton.

filling connections).

Tanker jalan raya

biasanya dilengkapi dengan pompa untuk memompakan minyak langsung ke tangki

menaksir/memperkirakan volume dari minyak

) yang diberi ukuran. Jembatan timbang

Page 76: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 5.10 Peralatan

• Jaringan Pipa Langsung dari Penyulingan M

Minyak yang dikirimkan/diserahkan lewat Jaringan

ke tangki penyimpanan di

minyak. Pemompaan bisa secara

(intermitent). Pipa-pipa harus dilapisi isolasi (

panas dan penghentian minyak tidak karena

penghematan diperpanjang/diperlama (

dengan mengisikan minyak gas ringan (

5.2.2 Penyimpanan dan Suplai Residual Oil

PLTU yang menggunakan residual oil

kapasitas kira-kira cukup untuk dua minggu operasi.

Gambar 5. 11 Tangki Penyimpanan

Peralatan Unloading HSD Melalui Darat

Jaringan Pipa Langsung dari Penyulingan Minyak (Refinery)

Minyak yang dikirimkan/diserahkan lewat Jaringan pipa dipompakan langsung

ke tangki penyimpanan di station dari tempat penyulingan minyak (refinery

bisa secara terus menerus (continous) atau secara berselang

pipa harus dilapisi isolasi (lagged) untuk meminimalkan kehilangan

ntian minyak tidak karena menjadi dingin dan menjadi beku.

penghematan diperpanjang/diperlama (prolonged shut down). pipa biasany

dengan mengisikan minyak gas ringan (light gas oil).

Residual Oil

residual oil sebagai bahan bakar utama memiliki

kira cukup untuk dua minggu operasi.

Tangki Penyimpanan Residual Oil di UP Gresik

73

pipa dipompakan langsung

refinery) atau depot

) atau secara berselang

meminimalkan kehilangan

menjadi dingin dan menjadi beku. Apabila

). pipa biasanya di spilled

utama memiliki tangki dengan

Page 77: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Residual oil memiliki sifat yang berbeda dari

akan berbeda. Minyak residu memerlukan pemanasan agar bisa di transfer.

Main storage tank

Heater

Heater

Dari unloading arm

Auxiliary steam

Auxiliary steam

Gambar 5.12 Skema Penanganan

Proses pertama penanganan minyak residu adalah menampung minyak tersebut di

storage tank. Pada unit pembangkitan PT. PJB minyak residu ditransportasikan dengan

menggunakan kapal laut, urutan prosesnya adalah :

1. Kapal merapat didermaga yang memi

(jetty). Jetty yang digunakan untuk HSD tidak akan digunakan untuk

2. Setelah instalasi pembongkaran terpasang, kapal

Keperluan pemanas (heater

3. Minyak yang dipompakan dari kapal akan di tampung pada

Proses kedua adalah mentransfer minyak residu ke

proses ini adalah :

1. Minyak residu akan memasuki

2. Penyaringan dengan menggunakan

3. Minyak residu akan dipompakan menggunakan

sebelum memasuki flowmeter

memiliki sifat yang berbeda dari high speed diesel sehingga penanganannya

akan berbeda. Minyak residu memerlukan pemanasan agar bisa di transfer.

Pompa

pompa

Flowmeter

filter

filter Flowmeter

Service tank

Service tank

Filter

Filter

Filter

Filter

Pompa

Pompa

Auxiliary steam

Auxiliary steam

P-51

Auxiliary steam

Auxiliary steam

Gambar 5.12 Skema Penanganan Residual Oil di UP Gresik

Proses pertama penanganan minyak residu adalah menampung minyak tersebut di

. Pada unit pembangkitan PT. PJB minyak residu ditransportasikan dengan

menggunakan kapal laut, urutan prosesnya adalah :

merapat didermaga yang memiliki peralatan untuk pembongkaran minyak residu

yang digunakan untuk HSD tidak akan digunakan untuk residual oil

Setelah instalasi pembongkaran terpasang, kapal akan memompakan

heater) untuk memompakan minyak residu disuplai oleh kapal.

Minyak yang dipompakan dari kapal akan di tampung pada residual oil storage tank

Proses kedua adalah mentransfer minyak residu ke residual oil service tank, urutan perlakuan untuk

emasuki preheater dan dipanaskan sampai temperatur 45

an dengan menggunakan filter.

Minyak residu akan dipompakan menggunakan screw pump dan kembali disaring

flowmeter.

74

sehingga penanganannya

Heater

Heater

Menuju burner

Menuju burner

Auxiliary steam

Auxiliary steam

Proses pertama penanganan minyak residu adalah menampung minyak tersebut di residual oil

. Pada unit pembangkitan PT. PJB minyak residu ditransportasikan dengan

liki peralatan untuk pembongkaran minyak residu

residual oil.

minyak residu.

minyak residu disuplai oleh kapal.

residual oil storage tank.

urutan perlakuan untuk

dan dipanaskan sampai temperatur 45oC

dan kembali disaring

Page 78: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar 5.1

4. Pada flowmeter akan terbaca laju aliran dari minyak residu yang ditransfer.

Gambar

5. Minyak residu ditampung pada

Gambar 5.15

Gambar 5.13 Filter di UP Gresik

terbaca laju aliran dari minyak residu yang ditransfer.

Gambar 5.14 Flowmeter di UP Gresik

Minyak residu ditampung pada residual oil service tank.

5 Residual Oil Service Tank di UP Gresik

75

terbaca laju aliran dari minyak residu yang ditransfer.

Page 79: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Proses ketiga adalah mentransfer minyak residu ke

proses ini adalah :

1. Dari residual oil service tank

Gambar. 5.16 Filter Up Gresik

2. Setelah memasuki filter, minyak residu akan dipompakan dengan

memasuki heater.

Gambar

3. Pada heater minyak residu akan dipanaskan sampai temperatur 85

menggunakan auxiliary steam.

Proses ketiga adalah mentransfer minyak residu ke burner pada furnace, urutan perlakuan untuk

residual oil service tank akan disaring dengan menggunakan filter.

Gambar. 5.16 Filter Up Gresik

, minyak residu akan dipompakan dengan screw pump

Gambar 5.17 Pompa di UP Gresik

minyak residu akan dipanaskan sampai temperatur 85

auxiliary steam.

76

, urutan perlakuan untuk

screw pump untuk

minyak residu akan dipanaskan sampai temperatur 85oC. Pemanasan

Page 80: 7_Fuel handling.pdf

Fuel Handling

Gambar

4. Minyak residu akan memasuki

Gambar

5. Tekanan minyak residu akan dibatasi oleh

rack terdapat tripping valve

Gambar

6. Minyak residu dibakar pada

Gambar 5.18 Heater di UP Gresik

Minyak residu akan memasuki flowmeter untuk menghitung laju alirannya.

Gambar 5.19 Flowmeter di UP Gresik

Tekanan minyak residu akan dibatasi oleh control valve, sebelum memasuki

tripping valve yang digunakan ketika burner trip.

Gambar 5.20 Control Valve di UP Gresik

Minyak residu dibakar pada burner.

77

untuk menghitung laju alirannya.

, sebelum memasuki burner valve