#33-pmw bakul donat bd ayu larasati

12

Upload: dwiza-andari

Post on 28-Nov-2015

53 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

rencana usaha pembuatan donat dan rencana keuangan

TRANSCRIPT

Page 1: #33-Pmw Bakul Donat Bd Ayu Larasati
Page 2: #33-Pmw Bakul Donat Bd Ayu Larasati

Latar Belakang

Gaya Hidup Sehat

ALAMI BERNUTRISI UNIKPRAKTIS

Page 3: #33-Pmw Bakul Donat Bd Ayu Larasati

DESKRIPSI USAHA1. Bidang Usaha

Usaha kami bergerak di bidang pertanian yaitu berupa

pengolahan kentang dan wortel serta perdagangan produk

hasil olahan kentang dan wortel melalui pengolahan yang

berkualitas dengan rasa dan bentuk yang unik dan variatif.

2. Jenis Produk (barang/jasa)

Jenis produk (barang) yang ditawarkan dalam usaha kami adalah

kentang dan wortel dengan pengolahan yang khas dan

berbeda dari donat lain yang ada dipasaran sehingga

memiliki warna yang menarik, tersedia dengan 5 rasa (rasa

abon, blueberry, stroberry, coklat, dan kacang), dan

tentunya dengan citarasa kentang dan wortel yang menarik

dan lebih gurih serta praktis baik dalam harga dan mudah

didapatkan untuk berbagai lapisan masyarakat.

Page 4: #33-Pmw Bakul Donat Bd Ayu Larasati

KEGUNAAN 1. MENYERAP TENAGA KERJA

2. MEMILIKI KANDUNGAN VITAMIN A

DAN C, ATROPINE, FALCARINOL

KEUNGGULAN 1. TANPA BAHAN PENGAWAT

2. KAYA NUTRISI

3. MUDAH DIDAPAT DAN PRAKTIS

4. CITA RASA KHAS DAN GURIH

5. HARGA TERJANGKAU

Page 5: #33-Pmw Bakul Donat Bd Ayu Larasati

RENCANA PEMASARAN

Target KonsumenSemua golongan masyarakat, baik dari tingkat ekonomi atas, menengah, hingga bawah, dan dalam segala tingkat usia dan tingkat pendidikan.

Wilayah PemasaranWilayah Denpasar agar mudah dijangkau dan dekat dengan lokasi produksi. Untuk penjualannya kami akan membuka stand “Bakul Donat” dan kami titipkan di toko oleh-oleh, serta dengan menerima orderan.

Situasi PersainganDi masyarakat memang telah banyak berkembang produk olahan donat tetapi kami mencoba untuk menjual suatu produk donat yang telah divariasi oleh beberapa jenis sayuran.

Jumlah dan Harga Produk

Jumlah produk yang dapat kami produksi per 6 bulan adalah sebanyak 15.600 buah donat. Harga donat rasa coklat yaitu Rp 2.500,00, rasa stroberi Rp 2.500,00, rasa blueberry Rp 2.500,00, dan rasa coklat kacang Rp 2.500,00, serta rasa abon Rp 3.000,00.

Page 6: #33-Pmw Bakul Donat Bd Ayu Larasati

RENCANA PRODUKSI

Bahan BakuKentang dan wortel yang merupakan pilihan yang telah kami pertimbangkan sebelumnya mengingat produk donat.

Alat/TeknologiAlat utama yang kami pergunakan dalam usaha ini adalah panci, timbangan bahan, wajan, kompor gas besar, sendok saringan, pisau,mixer, nampan aluminium, talenan yang merupakan alat utama.

Proses ProduksiPenyortiran kentang dan wortel yang berkualitas baik, dicuci bersih lalu kentang dikukus hingga matang,dihaluskan dan Uleni adonan sampai kalis dan tidak menempel di tangan, Setelah adonan mengembang sampai dua kali ukuran serupa, goreng donat dalam minyak panas sampai matang.Jumlah dan Harga

Produk

Kapasitas produksi dari usaha kami rencana saat ini sebanyak 156 kg kentang dan 78 kg wortel per 6 (enam) bulan dengan omzet yang bertambah jika permintaan konsumen naik.

Page 7: #33-Pmw Bakul Donat Bd Ayu Larasati

RENCANA MANAJEMEN

Bentuk UsahaDalam penjualan produk, kami menerima orderan dari suatu acara (relatif), serta menjual langsung kepada konsumen dengan membuka stand dan menawarkan beberapa sampel untuk dicoba.

Struktur Organisasi

Jumlah tenaga kerja tambahan (diluar kelompok) yang kami butuhkan saat proses produksi adalah sebanyak 2 orang. Dimana untuk membantu dalam proses produksi dan dalam proses penjualan masing- masing 1 orang.

Jumlah Tenaga Kerja

Pada usaha ini, kami terdiri dari 3 orang dengan bagian divisi masing-masing dan proses produksi dibantu oleh beberapa kerabat dekat kami.

Rencana UKM Mitra

Kami belum merencanakan adanya kerja sama dengan pihak UKM lainnya. Mengingat kami baru merintis usaha ini.

Page 8: #33-Pmw Bakul Donat Bd Ayu Larasati

Rencana Keuangan• Kebutuhan Investasi

No. Keterangan Jumlah (Rp) Umur Ekonomis

1 Sewa Tempat 2,000,000 3

2 Ijin Pendirian Usaha 1,000,000 3

3 Biaya Tetap (Peralatan) 1,072,700 3

TOTAL INVESTASI 4,072,700  

Page 9: #33-Pmw Bakul Donat Bd Ayu Larasati

• RINCIAN BIAYA TETAP

No. Keterangan Jumlah Harga/item (Rp) Total (Rp)

1 Panci 1 29,900 29,900

2 Wajan Besar 1 95,000 95,000

3 Kompor Gas 1 250,000 250,000

4 Baskom 3 37,900 113,700

5 Parutan 1 10,000 10,000

6 Sendok Takar 2 20,000 40,000

7 Sendok Saringan 1 17,900 17,900

8 Nampan 5 19,900 99,500

9 Pisau 4 9,900 39,600

10 Sutil 2 29,900 59,800

11 Gilingan 1 29,900 29,900

12 Timbangan 1 50,000 50,000

13 Slop Tangan Plastik 5 1,500 7,500

14 Stepler 2 5,000 10,000

15 Stand Mixer 1 219,900 219,900

TOTAL     1,072,700

Page 10: #33-Pmw Bakul Donat Bd Ayu Larasati

• MODAL KERJA

Page 11: #33-Pmw Bakul Donat Bd Ayu Larasati

• RENCANA LABA/RUGI

No. Keterangan Harga (Rp) JumlahTotal Per bulan

(Rp)Total Per 6 bulan

(Rp)

1 Donat Blueberry 2,500 505 1,262,500 7,575,000

2 Donat Strawberry 2,500 525 1,312,500 7,875,000

3 Donat Cokelat 2,500 548 1,370,000 8,220,000

4 Donat Kacang 2,500 490 1,225,000 7,350,000

5 Donat Abon 3,000 532 1,596,000 9,576,000

TOTAL PENDAPATAN   2,600 6,766,000 40,596,000

No. Keterangan

Per Bulan (Rp)

Per 6 Bulan (Rp)

1 Pendapatan 6,766,000 40,596,000

2 Biaya-biaya:      - Modal Kerja 3,656,612 21,939,673  - Jasa Penitipan 170,000 1,020,000

  - Penyusutan dan Amortisasi 113,131 678,786

  Total Biaya 3,939,743 23,638,459Laba

(Rugi)   2,826,257 16,957,541Benefit/Cost Rasio

Pendapatan/Biaya = 6.766.000 : 3.939.743= 1.72

1 bulan = 2.600 buah donat6 bulan = 15.600 buah donat

Rencana Laba(Rugi)

Rencana Pendapatan

Page 12: #33-Pmw Bakul Donat Bd Ayu Larasati

04/17/23 12