3 penentuan specific gravity + retrograde gas tga 2014

14
M.Ilham Abrar 1401148 Kriesda K.H 1401187 Jonathan Teah.M 1401163 Deil Tarsis. P 1401174 KELOMPOK 3

Upload: abrar

Post on 31-Jan-2016

67 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

p[l.p

TRANSCRIPT

M.Ilham Abrar 1401148Kriesda K.H 1401187Jonathan Teah.M 1401163Deil Tarsis. P 1401174

KELOMPOK 3

MEMPERSEMBAHKAN

PENENTUAN SPESIFIC GRAVITY+RETROGRADE

GAS

 

Specific grafity cairan hidrokarbon (minyak) didefinisikan sebagai perbandingan antara densitas minyak dengan densitas air yang diukur pada tekanan dan temperatur yang sama atau dapat ditulis:

SPESIFIC GRAVITY

Specific gravity Biasanya specific gravity digunakan

dalam pembicaraan tentang sifat fisik cairan yaitu specific gravity pada temperatur dan tekanan standar ( temperatur 60 oF dan tekanan atmosfer pada 14,7 psia ). Hubungan SG ( specific gravity ) minyak dan derajat oAPI (American Petroleum Institute) dinyatakan :

5,1315,141

OilSG

API

Harga oAPI untuk berat jenis minyak antara lain :Minyak berat = 10 - 20 oAPIMinyak sedang = 20 - 30 oAPIMinyak ringan = > 30 oAPI

Sedangkan menurut Wikipedia, klasifikasi 0API minyak bumi adalah sebagai berikut :

Light oil = > 31,1 0APIMedium Oil = 22,3 0API – 31,1 0APIHeavy Oil = 10,0 0API – 22,3 0APIExtra Heavy Oil = < 10,0 0API

oAPI (American Petroleum Institute)

Sedangkan untuk specific gravity gas atau campuran gas adalah perbandingan antara densitas gas atau campuran gas dengan udara, pada kondisi tekanan dan temperatur yang sama.

Specific gravity gas dengan rumus :

Dimana :Sg = Spesifik correction gravity gas atau campuran gas

t1 = Waktu yang diperlukan sampel gas dari batas

bawah sampai batas atas, (detik).t2 = Waktu yang diperlukan udara dari batas bawah sampai dengan batas atas, (detik).

PembahasanSG ( Specific Gravity ) merupakan

perbandingan antara massa jenis dengan massa jenis. Semakin besar SG minyak atau fluida, maka semakin kecil harga oAPI minyak tersebut. Dengan kata lain minyak yang diperoleh lebih sedikit. Selain itu perubahan tekanan dan temperatur juga mempengaruhi besar kecilnya oAPI minyak.

Pembahasan

Jika ditanya besar SG minyak, berarti perbandingan massa jenis minyak dengan massa jenis air. Pada temperatur dan tekanan yang tinggi, air akan mengalami evaporasi. Dengan adanya evaporasi, berarti terjadinya ekspansi atau pertambahan volume. Jika volume semakin besar, maka massa jenis air akan berkurang. Dan pada minyak, pada tekanan dan temperatur tinggi justru massa jenisnya semakin bertambah. Sehingga apabila diperhitungkan besar SG minyak, massa jenis minyak yang bertambah dibagi dengan massa jenis air yang berkurang, akan menghasilkan SG minyak yang besar.

KESIMPULAN :Semakin besar harga specific maka semakin kecil oAPI nya,

Klasifikasi oAPI = 10 – 20 oAPI

(minyak berat), 20 – 30 oAPI

(minyak sedang), >30 oAPI (minyak ringan).

Mengetahui perubahan tekanan dan temperatur merupakan faktor utama yang mempengaruhi besar kecilnya oAPI minyak.

RETROGRADE GAS Juga sering disebut sebagai retrograde kondensat reservoir, dengan diagram fasa sebagai berikut: Temperature reservoir berada diantara critical point dan

cricondentherm. Kondisi awal di reservoir merupakan gas Sedikit penurunan pada tekanan akan menyebabkan mulai

terbentuknya cairan pada dew point lineya. Pada kondisi separator akan menjadi percampuran gas

dan cairan. GOR awal pada 3300 hingga 150,000 scf/STB Pada GOR lebih dari 50,000 scf/STB gas memiliki

cricondentherm mendekati kondisi temperature reservoir dimana terdapat sedikit sekali fasa liquid di reservoir.

40 –60 API pada kondisi stok tank Warna coklat, orange atau hijau yang lebih terang Komposisi heptana plus lebih kecil dari 12.5 mole persen. Dengan reservoir seperti ini diperlukan fasilitas

pengolahan fasa menengah (C3-C6) untuk dipisahkan dari gasnya.

THANK YOU !

Any Question???