182.kcda tarkal 2012

89

Upload: stanley-t

Post on 08-Aug-2015

86 views

Category:

Data & Analytics


0 download

TRANSCRIPT

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka

2012

ISBN : -

Nomor Publikasi : 3205.12.035

Katalog BPS :1102001.3205.182

Ukuran Buku : 21 x 15 cm

Jumlah Halaman : 95 hal

NASKAH

Koordinator Statistik Kecamatan (KSK) Tarogong Kaler

GAMBAR KULIT

Koordinator Statistik Kecamatan (KSK) Tarogong Kaler

DITERBITKAN OLEH

BPS Kabupaten Garut

Boleh Mengutip dengan menyebut sumbernya

Peta

Kabupaten Garut

Peta

Kecamatan Tarogong Kaler

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 i

Kata Pengantar

Puji syukur kami panjatkan ke khadirat Allah SWT atas rahmat dan hidayat-Nya,

publikasi Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka Tahun 2012 dapat diselesaikan sesuai

dengan rencana.

Publikasi Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka Tahun 2012, ini

menginformasikan berbagai data sekunder dari dinas/instansi Pemerintah maupun Swasta

yang berada di wilayah lingkungan Kecamatan Tarogong Kaler, Kabupaten Garut dan data

primer hasil sensus dan survei yang dilakukan oleh BPS Kabupaten Garut.

Dengan terbitnya Publikasi ini, mudah-mudahan dapat memenuhi kebutuhan

konsumen data, khususnya data untuk kecamatan Tarogong Kaler. Walaupun demikian

kami menyadari bahwa Publikasi ini belum bisa memenuhi semua kebutuhan konsumen

data, untuk itu kritik dan saran sangat kami hargai guna perbaikan publikasi di masa yang

akan datang.

Akhirnya kepada semua pihak yang telah membantu terbitnya publikasi ini, kami

ucapkan terima kasih.

Garut, September 2012

BPS Kabupaten Garut Koordinator Statistik Kecamatan

Tarogong Kaler,

Muhammad Zamzam Migwanda NIP. 19860912 201101 1 007

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 ii

Kata Sambutan

Assalamu alaikum Warohmatullohi Wabarokatuh.

Puji syukur kami panjatkan ke khadirat Allah SWT karena berkat rahmat dan

karuniat-Nya, penyusunan ”Publikasi Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka Tahun

2012 dapat terselesaikan.

Publikasi Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka Tahun 2012, ini merupakan

Produk hasil kerjasama antara Koordinator Statistik Kecamatan (KSK) Tarogong Kaler

dengan Instansi Pemerintah yang berada di lingkungan Kecamatan Tarogong Kaler,

Kabupaten Garut dan data primer hasil sensus dan survei yang dilakukan oleh Badan Pusat

Statistik Kabupaten Garut.

Dengan terbitnya Publikasi ini, kiranya dapat memenuhi kebutuhan konsumen data,

khususnya data untuk kecamatan Tarogong Kaler ini. Selain itu dengan terbitnya publikasi

ini dapat digunakan sebagai bahan acuan perencanaan dan perumusan kebijakan serta

penyusunan evaluasi hasil pembangunan di berbagai bidang dan sektor.

Akhirnya harapan kami, dengan terbitnya publikasi ini dapat bermanfaat bagi kita

semua dan kepada semua pihak yang telah membantu terbitnya publikasi ini kami ucapkan

terima kasih .

Wassalamu’alaikum Warohmatulohi Wabarokatuh .

Garut, September 2012.

Camat Kecamatan Tarogong Kaler,

Muksin, S.Sos., M.Si NIP.19700414 199101 1 001

Daftar Isi

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 iii

Daftar Tabel

Tabel Hal.

BAB. I LETAK GEOGERAFIS

1. 01 : Jarak Antar Desa/Kel urahan di Kecamatan Tarogong Kaler

Tahun 2011 . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 2

1. 02 : Rata-Rata Ketinggian dari Permukaan Laut dan Luas Daerah di

Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 3

1. 03 : Letak Geogerafis Desa/Kelurahan di Kecamatan Tarogong

Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 4

BAB. II PEMERINTAHAN

2.01 : Jumlah Pegawai Desa Menurut Jabatan dan Jenis Kelamin di

Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 6

2.02 : Jumlah Kampung, Dusun, RW/RK dan RT di Kecamatan

Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 7

2.03 : Luas Wilayah dirinci Menurut Lahan Pertanian dan Non

Pertanian di Kec Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . 8

BAB.III PENDUDUK

3.1.01 : Jumlah Penduduk Menurut Jenis Kelamin di Kecamatan

Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 10

3.1.02 : Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur dan Jenis Kelamin

di Kec Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 11

3.1.03 : Kepadatan Penduduk Menurut Desa/Kel di Kecamatan

Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 12

Daftar Isi

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 iv

3.1.04 : Jumlah Penduduk yang Bekerja Sebagai TKI menurut Jenis

Kelamin di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . 13

BAB.IV SOSIAL

4.1.01 : Jumlah Penduduk Usia 7 -12 Tahun Menurut Partisipasi

Sekolah dan Jenis Kelamin di Kecamatan Tarogong Kaler,

Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 15

4.1.02 : Jumlah Penduduk Usia 13 -15 Tahun Menurut Partisipasi

Sekolah dan Jenis Kelamin di Kecamatan Tarogong Kaler,

Tahun 2011 . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 16

4.1.03 : Jumlah Sekolah Murid dan Guru RA di Kecamatan Tarogong

Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . 17

4.1.04 : Jumlah Sekolah, Murid dan Guru, Sekolah Dasar (SD) di

Lingkungan Dinas Pendidikan di Kecamatan Tarogong Kaler,

Tahun 2011 . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 18

4.1.05 : Jumlah Murid Sekolah Dasar (SD) di Lingkungan Dinas

Pendidikan Menurut Tingkatan Kelas dan Jenis Kelamin di

Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011 . . . . . . . . . . . . . . . . . . 19

4.1.06 : Jumlah Sekolah, Murid dan Guru Madrasah Ibtidaiyah (MI)

Menurut di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011 . . . . . . . 21

4.1.07 : Jumlah Sekolah, Murid dan Guru Sekolah Menengah Tingkat

Pertama (SMP) di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . 22

4.1.08 : Jumlah Sekolah, Murid dan Guru Madrasah Tsanawiyah (MTs)

di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . 23

4.1.09 : Jumlah Sekolah, Murid dan Guru Sekolah Menengah Atas (SMA)

dilingkungan Dinas Pendidikan di Kecamatan Tarogong Kaler,

Tahun 2011 . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 24

4.1.10 : Jumlah Sekolah, Murid dan Guru Madrasah Aliyah (MA) di

Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 25

4.1.11 : Jumlah Sekolah, Murid dan Guru Sekolah Menengah Kejuruan 26

Daftar Isi

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 v

(SMK) di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . .

4.1.12 : Jumlah Pondok Pesantren, Menurut Desa/Kel di Kecamatan

Tarogong Kaler, Tahun 2011 27

4.2.01 : Jumlah Sarana Fasilitas Kesehatan di Kecamatan Tarogong

Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 28

4.2.02 : Jumlah Tenaga Kesehatan di Kecamatan Tarogong Kaler,

Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 30

4.2.03 : Jumlah Peserta Akseptor KB menurut Jenis Alat Kontrasepsi di

Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 31

4.2.04 : Jumlah Pasangan Usia Subur (PUS) menurut Kelompok Umur

di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . 33

4.2.05 : Jumlah Penduduk menurut Pentahapan Keluarga Sejahtera di

Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 34

4.3.1 : Jumlah Pemeluk Agama menurut Agama yang Dianut di

Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 35

4.3.2 : Jumlah Tempat Peribadatan di Kecamatan Tarogong Kaler,

Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 36

4.4.1 : Jumlah Lapangan Olah Raga Menurut Jenis Kegiatan di

Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 37

4.4.2 : Jumlah Penyandang Cacat Menurut Jenis Kecacatan di

Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 38

BAB.V PERTANIAN

5.1.01 : Luas Lahan Sawah dan Bukan Sawah di Kecamatan Tarogong

Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 40

5.1.02 : Tambah Tanam, Luas Panen, Produksi dan Produksifitas

Tanaman padi di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . 41

Daftar Isi

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 vi

5.1.03 : Luas Panen, Produksi dan Produktifitas Tanaman Palawija di

Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . 42

5.1.04 : Luas Panen dan Produksi Tanaman Sayur-sayuran Menurut

Jenis Tanaman di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011) . . . 43

5.1.05 : Banyaknya Sisa Tanam Tanaman Buah-Buahan Menurut Jenis

Tanaman di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011 . . . . . . . . 45

5.1.06 : Banyaknya Tanaman Buah-Buahan yang Menghasilkan

Menurut Jenis Tanaman di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun

2011 . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 47

5.1.07 : Produksi dan Produktivitas Tanaman Buah-buahan Menurut

Jenis Tanaman di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011 . . . 49

5.1.08 : Luas Panen dan Jumlah Produksi Tanaman Obat-obatan di

Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011 . . . . . . . . . . . . . . . . . .

. . . . . . . . . . 51

5.2.01 : Populasi Jumlah Ternak dan Produksi Daging Menurut Jenis

Ternak di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . 53

5.2.02 : Populasi Jumlah Unggas, Produksi Daging dan Produksi Telur

Menurut Jenis Unggas di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun

2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 54

5.3.01 : Luas Areal Pemeliharaan/Penangkapan Ikan di Kecamatan

Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 55

5.3.02 : Produksi Ikan Menurut Tempat Penangkapan/ Pemeliharaan di

Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 56

BAB.VI INDUSTRI PENGOLAHAN

6.01 : Jumlah Pasar, Toko dan Warung di Kecamatan Tarogong

Kaler, Tahun 2011 . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 58

6.02 : Jumlah Industri Penggilingan Padi di Kecamatan Tarogong

Kaler, Tahun 2011 . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 59

Daftar Isi

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 vii

BAB.VII ANGKUTAN DAN KOMUNIKASI

7.01 : Panjang Jalan Menurut Keadaan di Kecamatan Tarogong

Kaler, Tahun 2011 . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 61

7.02 : Banyaknya Warnet, Wartel dan Pengguna Telepon Kabel di

Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011 . . . . . . . . . . . . . . . . . . 62

BAB.VIII HOTEL & PARIWISATA

8.01 : Jumlah Hotel/Akomodasi, Kamar dan Tempat Tidur Rumah di

Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011 . . . . . . . . . . . . . . . . . . 64

8.02 : Nama-nama Hotel/Akomodasi, Jumlah Kamar, Tempat Tidur

dan Tenaga Kerja di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. 65

8.03 : Jumlah Rumah Makan/Restoran dan Tenaga Kerja di

Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011. . . . . . . . . . . . . . . . . . 69

Ulasan Singkat

Bab. 1. Letak Geogerafis

Kecamatan Tarogong Kaler mempunyai luas wilayah sekitar 3.824,977 Ha², dengan

memiliki ketinggian antara 700-850 meter dari permukaan air laut serta memiliki batas-batas

wilayah sebagai berikut :

- Sebelah Utara, berbatasan dengan Kecamatan Leles;

- Sebelah Timur, berbatasan dengan Kecamatan Tarogong Kidul dan Banyuresmi;

- Sebelah Selatan, berbatasan dengan Kecamtan Samarang;

- Sebelah Barat, berbatasan dengan Kabupaten Bandung,

Kecamatan Tarogong Kaler ini sebagian besar desa-desanya terletak didaerah

dataran.

Bab. 2. Pemerintahan

Data yang disajikan pada Bab Pemerintahan ini mencakup data-data Pemerintahan,

Aparatur dan data Luas Wilayah Kecamatan Tarogong Kaler.

Kecamatan Tarogong Kaler tahun 2011 meliputi sebanyak 12 Desa dan 1 Kelurahan

yang terbagi dalam 45 Dusun 140 Rukun Warga RW/RK dan sebanyak 490 Rukun Tetangga

.

Adapun jumlah Aparat desa dan kelurahan sebanyak 111 orang dimana 16 orang

berjenis kelamin perempuan .

Ulasan Singkat

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 ix

Tabel 1.1 Tabel Jumlah Dusun, RW, RT 2011

Desa / Kel. Kampung Dusun RW/RK RT

001. Sirnajaya - 4 10 37

002.Mekarwangi - 4 10 30

003.Sukajadi - 3 8 28

004.Sukawangi - 4 8 24

005.Panjiwangi - 3 8 30

006.Mekarjaya - 4 12 36

007.Rancabango - 4 13 51

008.Langensari - 3 12 42

009.Cimanganten - 3 13 36

010.Jati - 3 7 39

011.Tanjungkamuning - 3 13 36

012.Pananjung - 3 13 52

013.Pasawahan - 4 13 49

Jumlah - 45 140 490

Bab. 3 Kependudukan

Pada Bab III dapat dijumpai beragam tabel-tabel yang berhubungan dengan masalah

penduduk, seperti jumlah penduduk, penduduk menurut kelompok umur, ketenagakerjaan

termasuk penduduk yang bekerja sebagai TKI.

Kebijakan pembangunan disegala bidang senantiasa ditujukan bagi kepentingan

masyarakat umum/penduduk. Oleh karena itu data kependudukan merupakan salah satu

kunci dasar yang memegang peranan yang sangat penting dalam membuat kebijakan

pembangunan. Dengan demikian data kependudukan yang akurat dan tepat waktu menempati

urutan yang cukup penting.

Ulasan Singkat

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 x

Gambar :

Piramida Penduduk Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011

Untuk mendapatkan data kependudukan yang akurat dan senantiasa tepat waktu,

berbagai cara telah dilakukan BPS antara lain melalui Sensus Penduduk (SP), Survei

Kependudukan dan Survei Sosial Ekonomi Nasional. Penduduk. Sensus Penduduk diadakan

setiap sepuluh tahun sekali pada tahun-tahun kalender yang berakhiran angka nol, dengan

tujuan utama untuk memperoleh informasi ciri-ciri demografi dan sosial-ekonomi. Sensus

Penduduk yang pertama kali diselenggaran setelah Indonesia merdeka adalah pada tahun

1961, kedua tahun 1971 kemudian tahun 1980, tahun 1990, tahun 2000 dan yang terakhir

pada tahun 2010.

Jumlah penduduk Kecamatan Tarogong Kaler pada tahun 2011 sebanyak 86.375

jiwa, dan jumlah rumah tangga sebanyak 26.333 rumahtangga Dengan banyaknya jiwa atau

anggota rumahtangga per rumahtangga antara 3 (tiga) sampai 4 (empat) orang. Hal ini jelas

sangat mempengaruhi beban dari setiap rumahtangga, karena dengan semakin banyaknya

Ulasan Singkat

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 xi

anggota rumahtangga jelas akan meningkatkan beban tanggungan dari rumahtangga tersebut,

terutama kepala rumahtangga .

Dengan memiliki luas wilayah sekitar 3.824,97 Ha² menjadikan setiap Ha² nya rata-

rata didiami sebanyak 20 jiwa dengan sebaran yang tidak merata pada setiap desanya yang

terakumulisasi di Desa Cimanganten dengan tingkat kepadatan penduduk setiap Ha² nya

mencapai 111 jiwa sedangkan tingkat kepadatan terendah terdapat di Desa Rancabango

yang hanya didiami oleh sekitar 11 jiwa setiap Ha².

Dengan jumlah penduduk yang besar jelas, merupakan suatu tantangan yang

dihadapi oleh pemerintah, terutama dalam hal penyediaan lapangan kerja, pendidikan,

kesehatan dan aspek-aspek lainnya.

Bab. 4 . Sosial

Kebijakan Pembangunan dibidang sosial menyangkut berbagai aspek yang memang

dirasakan sangat kompleks. Karena selain berdampak terhadap masalah ekonomi juga

berdampak pada masalah sosial politik masyarakat. Bahkan keberhasilan pembangunan

dibidang sosial dapat dievaluasi dan dijadikan sebagai indikator tahun-tahun selanjutnya.

Keberhasilan pembangunan dalam bidang sosial tidak hanya dapat dilihat dari bentuk fisik

saja namun juga harus dilihat secara keseluruhan yaitu dari segi fisik maupun dari segi non

fisik

Salah satu upaya dari pemerintah Kabupaten DT. II Garut dalam rangka

pembangunan sosial budaya adalah dengan mengupayakan berbagai program yang langsung

menyentuh masyarakat sebagai sasarannya diantaranya pembangunan di bidang pendidikan,

kesehatan dan Keluarga Berencana, bidang Agama serta bidang sosial lainnya.

Pada bab ini data mengenai pendidikan menyajikan jumlah sekolah, murid dan guru

menurut tingkatan pendidikan yang di mulai dari tingkat TK/RA sampai Sekolah Menengah

(SMA/SMK/MA) termasuk data mengenai pondok pesantren.

Data mengenai kesehatan pada bab ini menyajikan jumlah sarana dan fasilitas

kesehatan yang ada dikecamatan Tarogong Kaler mulai dari Puskesmas, Pustu sampai

Ulasan Singkat

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 xii

posyandu, termasuk jumlah tenaga kesehatan itu sendiri mulai dari dokter sampai dukun

beranak. Data yang berhubungan dengan Wanita Pasangan Usia Subur (PUS) dalam bab ini

disajikan mulai dari jumlah PUS menurut kelompok usia, keikutsertaan ber KB termasuk

jenis KB yang digunakan.

Data mengenai Agama dalam bab ini menyajikan; jumlah penduduk menurut agama

yang dianut, tempat peribadatan, termasuk kejadian perkawinan

Bab. 5 . Pertanian

Dalam struktur perekonomian Kabupaten Garut, sektor pertanian merupakan sektor

yang sangat dominan, termasuk kecamatan Tarogong Kaler untuk sektor pertanian

merupakan sektor yang dominan. Untuk ulasan sektor pertanian ini data dikelompokan dalam

beberapa kelompok yakni sebagai berikut ;

a. Pertanian Tanaman Pangan

b. Perkebunan

c. Kehutanan

d. Peternakan

e. Perikanan

Komoditi-komoditi pertanian yang masuk kedalam kelompok Pertanian Tanaman

Pangan meliputi pertanian tanaman padi (padi sawah dan padi ladang), tanaman palawija,

tanaman sayur-sayuran dan tanaman buah-buahan (Tanaman Bahan Makanan/ Tabama).

Adapun informasi yang dapat ditampilkan didalam sub bab ini mengenai tambah tanam,

jumlah luas panen dan jumlah produksi untuk masing-masing komoditi.

Adapun komoditi yang masuk dalam kelompok perkebunan ini meliputi Perkebunan

Besar Negara, Perkebunan Besar Swasta dan Perkebunan Rakyat, seperti komoditi tanaman

aren, bambu, cengkeh, jahe, jambu mete, kakao, randu, kapolaga, kayu manis, kelapa,

kencur, kina, kopi, kunir, lada, pala, vanili, pinang, teh.

Hutan selain berfungsi secara biologis juga dapat berpungsi ekonomis. Dimana

fungsi hutan secara ekonomis sering dikaitkan dengan produksi hasil hutan itu sendiri, yaitu

Ulasan Singkat

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 xiii

berupa kayu dan non kayu, produksi hutan yang berupa kayu adalah kayu pinus dan kayu

rimba, sementara untuk produksi hutan yang berupa non kayu adalah seperti rotan, arang dan

getah pinus.

Data mengenai peternakan yang terkaper disini adalah populasi ternak besar, kecil

dan unggas, termasuk telur dan susu serta produksi daging, telur dan susu, termasuk juga luas

lading pengembalaan. Adapun yang termasuk dalam katagori ternak disini terdiri dari sapi

potong, sapi perah, kerbau, kuda, kambing dan domba, sementara yang termasuk kedalam

katagori unggas adalah ayam ras, ayam buras dan itik.

Kelompok perikanan yang tercakup di sini adalah perikan darat dan laut, sementara

untuk wilayah kecamatan Tarogong Kaler ini data yang terkaper adalah perikanan berasal

dari perikanan darat.

Bab. 6 . Perindustrian

Dalam rangka memasuki era pembangunan pertumbuhan industri dan era globalisasi,

peran industri kecil sangat besar sekali, sehingga dalam hal ini pembinaan dan

pengembangan perlu untuk terus ditingkatkan baik secara kualitas maupun kuantitas. Selain

itu dalam perkembangannya usaha industri kecil ini selalu melibatkan berbagai aspek

diantaranya bahan baku, permodalan/ investasi, mesin/alat berproduksi, tenaga kerja,

manajemen, promosi dan pemasaran.

Bab. 7 . Transportasi

Pada bagian Bab ini tabel-tabel yang disajikan mengenai perhubungan dan

komunikasi. seperti panjang jalan, jumlah kendaraan bermotor dan tidak bermotor, pelanggan

telepon, wartel dll

Ulasan Singkat

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 xiv

Bab. 8 . Hotel dan Pariwisata

Data yang tersaji dalam bab ini adalah mengenai nama-nama hotel / akomodasi dan

jumlah kamar dan tempat tidur, kemudian jumlah rumah makan / restoran.

Letak Geografis

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 2

Tabel. 1. 01 : Jarak Antar Desa/Kel urahan di Kecamatan

Tarogong Kaler, Tahun 2011

D e s a

00

1.

Sir

naj

aya

00

2.M

ekar

wan

gi

00

3.S

uk

ajad

i

00

4.S

uk

awan

gi

00

5.P

anji

wan

gi

00

6.M

ekar

jay

a

00

7.R

anca

ban

go

00

8.L

ang

ensa

ri

00

9.C

iman

gan

ten

01

0.

Jati

01

1.

Tan

jun

gk

amu

nin

g

01

2.P

anan

jun

g

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)

001. Sirnajaya

002.Mekarwangi 3

003.Sukajadi 4 6

004.Sukawangi 3 5 3

005.Panjiwangi 5 6 2 2

006.Mekarjaya 2 3 4 2 4

007.Rancabango 4 4 5 3 5 2

008.Langensari 6 6 7 5 7 4 2

009.Cimanganten 4 6 6 4 6 3 2 2

010.Jati 5 7 8 5 7 5 3 2 1

011.Tanjungkamuning 6 8 9 7 9 6 4 3 3 2

012.Pananjung 5 6 7 6 7 4 3 1 1 2 2

013.Pasawahan 6 7 8 7 8 5 3 2 2 2 1 1

Letak Geografis

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 3

Tabel. 1. 02 : Rata-rata Ketinggian Desa/Kel dari Permukaan Laut dan Luas

Daerah Menurut Desa /Kel. Tahun 2011

Desa / Kel.

Tinggi rata-rata

dari permukaan

laut (m)

Luas Daerah

(Ha2)

% Luas Desa

terhadap

Kecamatan

(1) (2) (3) (4)

001. Sinarjaya 800 279.04 7.30

002. Mekarwangi 800 230.75 6.03

003.Sukajadi 800 84.80 2.22

004.Sukawangi 800 246.91 6.46

005.Panjiwangi 850 254.95 6.67

006.Mekarjaya 800 344.91 9.02

007.Rancabango 700 1003.19 26.23

008.Langensari 700 83.31 2.18

009.Cimanganten 700 56.20 1.47

010.Jati 700 327.00 8.55

011.Tanjungkamuning 700 273.00 7.14

012.Pananjung 700 250.91 6.56

013.Pasawahan 750 390.00 10.20

Kecamatan 753.8 3824.97 100.00

Sumber : Desa-desa di Kec. Tarogong Kaler

Letak Geografis

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 4

Tabel. 1. 04 : Letak Geografis Desa/Kelurahan

di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011

Desa / Kel. Pesisir/ Tepi

Pantai

Bukan Pesisir

Lembah/Ali

ran Sungai

Lereng/pungg

ung Bukit Dataran

(1) (2) (3) (4) (5)

001. Sirnajaya - - - V

002.Mekarwangi - - - V

003.Sukajadi - - - V

004.Sukawangi - - V -

005.Panjiwangi - - V -

006.Mekarjaya - - V -

007.Rancabango - - V -

008.Langensari - - V

009.Cimanganten - - V

010.Jati - - V

011.Tanjungkamuning - - V

012.Pananjung - - V

013.Pasawahan - - V

Sumber : Desa-desa di Kec. Tarogong Kaler

Pemerintahan

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 6

Tabel. 2.03 : Jumlah Pegawai Desa/Kelurahan Menurut Jabatan dan Jenis

Kelamin di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011

Struktur Jabatan Laki-laki Perempuan Jumlah

(1) (2) (3) (4)

Kepala Kelurahan 1 0 1

Kepala Desa 12 0 12

akerksSraeerkeS 11 2 13

mShrenkKkraPsSuSK 11 2 13

Kaur Kesra 9 4 13

mShreuKhK 9 4 13

Ekbang 9 4 13

Tantrib 13 0 13

P3N 20 0 20

Jumlah 95 16 111

Sumber : Desa-desa di Kec. Tarogong Kaler

Pemerintahan

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 7

Tabel. 2.04 : Jumlah Kampung, Dusun, RW/RK dan RT di

Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Kampung Dusun RW/RK RT

(1) (2) (3) (4) (5)

001. Sirnajaya - 4 10 37

002.Mekarwangi - 4 10 30

003.Sukajadi - 3 8 28

004.Sukawangi - 4 8 24

005.Panjiwangi - 3 8 30

006.Mekarjaya - 4 12 36

007.Rancabango - 4 13 51

008.Langensari - 3 12 42

009.Cimanganten - 3 13 36

010.Jati - 3 7 39

011.Tanjungkamuning - 3 13 36

012.Pananjung - 3 13 52

013.Pasawahan - 4 13 49

Jumlah - 45 140 490

Sumber : Desa-desa di Kec. Tarogong Kaler

Pemerintahan

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 8

Tabel. 2. 05 : Luas Hutan, Lahan Pertanian dan Non Pertanian di

Kec Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Hutan Pertanian Non

Pertanian Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5)

001. Sirnajaya - 160.70 118.20 278.90

002.Mekarwangi - 163.80 67.00 230.80

003.Sukajadi - 78.00 3.70 81.70

004.Sukawangi - 170.40 76.50 246.90

005.Panjiwangi - 212.00 43.00 255.00

006.Mekarjaya 2.0 310.60 32.20 344.80

007.Rancabango - 948.90 54.20 1003.10

008.Langensari - 46.30 47.00 93.30

009.Cimanganten - 24.00 32.20 56.20

010.Jati - 246.70 80.30 327.00

011.Tanjungkamuning - 236.60 36.30 272.90

012.Pananjung - 80.70 169.60 250.30

013.Pasawahan - 261.00 79.20 340.20

Jumlah 2.0 2939.70 839.40 3781.10

Sumber : Desa-desa di Kec. Tarogong Kaler (tdak Termasuk Hutan Negara )

Penduduk

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 10

Tabel. 3.1.01 : Jumlah Penduduk Menurut Jenis Kelamin di Kecamatan

Tarogong Kaler, Tahun 2011

Desa / Kel. Laki-laki Perempuan Jumlah

(1) (2) (3) (4)

001. Sirnajaya 3.920 3.729 7.649

002.Mekarwangi 2.518 2.431 4.949

003.Sukajadi 2.256 2.219 4.475

004.Sukawangi 1.933 1.908 3.841

005.Panjiwangi 2.006 1.852 3.857

006.Mekarjaya 2.197 2.059 4.256

007.Rancabango 5.571 5.475 11.046

008.Langensari 3.459 3.394 6.853

009.Cimanganten 3.107 3.150 6.257

010.Jati 4.267 4.277 8.544

011.Tanjungkamuning 3.349 3.285 6.634

012.Pananjung 4.756 4.494 9.250

013.Pasawahan 4.443 4.321 8.764

Jumlah 43.782 42.593 86.375

Sumber : Badan Pusat Statistik (BPS) Hasil Proyeksi 2011

Penduduk

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 11

Tabel. 3.1.02 : Jumlah Penduduk Menurut Kelompok Umur dan Jenis

Kelamin di Kec Tarogong Kaler, Tahun 2011

Kelompok Umur Laki-laki Perempuan Jumlah

(1) (2) (3) (4)

00 – 04 4.517 4.264 8.781

05 – 09 4.791 4.432 9.223

10 – 14 4.802 4.502 9.304

15 – 19 3.933 3.769 7.702

20 – 24 3.427 3.331 6.758

25 – 29 3.801 3.749 7.550

30 – 34 3.627 3.522 7.149

35 – 39 3.305 3.048 6.353

40 – 44 2.816 2.773 5.589

45 – 49 2.421 2.494 4.915

50 – 54 2.001 1.916 3.917

55 – 59 1.437 1.291 2.728

60 – 64 907 1.009 1.916

65 – 69 829 993 1.822

70 – 74 580 711 1.291

75 + 588 789 1.377

Jumlah 43.782 42.593 86.375

Sumber : Badan Pusat Statistik (BPS) Hasil Proyeksi 2011

Penduduk

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 12

Tabel. 3.1.03 : Kepadatan Penduduk Menurut Desa/ Kel. di Kecamatan

Tarogong Kaler, Tahun 2011

Desa / Kel. Luas Daerah

(Ha2)

Jumlah

Penduduk

Kepadatan per

(Ha2)

(1) (2) (3) (4)

001. Sirnajaya 279,04 7.649 27,411841

002.Mekarwangi 230,75 4.949 21,447454

003.Sukajadi 84,80 4.475 52,771226

004.Sukawangi 246,91 3.841 15,556276

005.Panjiwangi 254,95 3.857 15,128457

006.Mekarjaya 344,91 4.256 12,339451

007.Rancabango 1.003,19 11.046 11,010875

008.Langensari 83,31 6.853 82.259033

009.Cimanganten 56,20 6.257 111,33452

010.Jati 327,00 8.544 26,12844

011.Tanjungkamuning 273,00 6.634 24.300366

012.Pananjung 250,91 9.250 36,865808

013.Pasawahan 390,00 8.764 22,471795

Jumlah 3.824,97 86.375,00 22,471795

Sumber : Badan Pusat Statistik (BPS) Hasil Proyeksi 2011

Penduduk

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 13

Tabel. 3.1.04 : Jumlah Penduduk yang Bekerja Sebagai TKI menurut

Jenis Kelamin di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011

Desa / Kel. Laki-laki Perempuan Jumlah

(1) (2) (3) (4)

001. Sirnajaya 2 7 9

002.Mekarwangi - 4 4

003.Sukajadi - 2 2

004.Sukawangi - - -

005.Panjiwangi - - -

006.Mekarjaya 1 3 4

007.Rancabango - 3 3

008.Langensari - 6 6

009.Cimanganten - 1 1

010.Jati 2 2 4

011.Tanjungkamuning 5 60 65

012.Pananjung 8 6 14

013.Pasawahan 8 1 9

Jumlah 26 95 121

Sumber : PODES (Potensi Desa) 2011

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 15

Tabel. 4.1.01 :

Jumlah Penduduk Usia 7 -12 Tahun Menurut Partisipasi

Sekolah dan Jenis Kelamin di Kecamatan Tarogong Kaler,

Tahun 2011*

Desa / Kel.

Sekolah Tidak Sekolah

Laki-laki Perempuan Laki-laki Perempuan

(1) (2) (3) (4) (5)

001. Sirnajaya 519 497 2 2

002.Mekarwangi 338 295 9 5

003.Sukajadi 342 313 6 9

004.Sukawangi 332 252 - 4

005.Panjiwangi 255 244 2 3

006.Mekarjaya 298 248 - 6

007.Rancabango 659 669 7 12

008.Langensari 364 349 5 2

009.Cimanganten 365 356 1 1

010.Jati 354 386 11 -

011.Tanjungkamuning 396 379 5 -

012.Pananjung 628 549 9 2

013.Pasawahan 612 649 9 4

hhKmSue 5462 5186 66 50

Sumber : UPTD Kec. Tarogong Kaler

*)Data Tahun 2010

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 16

Tabel. 4.1.02 :

Jumlah Penduduk Usia 13 -15 Tahun Menurut Partisipasi

Sekolah dan Jenis Kelamin di Kecamatan Tarogong Kaler,

Tahun 2011*

Desa / Kel.

Sekolah Tidak Sekolah

Laki-laki Perempuan Laki-laki Perempuan

(1) (2) (3) (4) (5)

001. Sirnajaya 267 288 15 17

002.Mekarwangi 156 123 38 45

003.Sukajadi 129 126 32 42

004.Sukawangi 87 101 22 27

005.Panjiwangi 84 62 23 29

006.Mekarjaya 133 106 15 34

007.Rancabango 302 307 - -

008.Langensari 190 190 8 6

009.Cimanganten 176 177 2 4

010.Jati 203 210 - 2

011.Tanjungkamuning 167 158 12 5

012.Pananjung 318 302 3 3

013.Pasawahan 232 246 21 12

hhKmSue 2444 2396 191 226

Sumber : UPTD Kec. Tarogong Kaler

*)Data Tahun 2010

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 17

Tabel. 4.1.03 : Jumlah Sekolah, Murid dan Guru RA di Kecamatan

Tarogong Kaler, Tahun 2011

Desa / Kel. Sekolah Murid Guru

(1) (2) (3) (4)

001. Sirnajaya 2 81 11

002.Mekarwangi 3 73 12

003.Sukajadi 1 24 4

004.Sukawangi - - -

005.Panjiwangi - - -

006.Mekarjaya 3 105 14

007.Rancabango 1 40 4

008.Langensari 2 52 6

009.Cimanganten - - -

010.Jati 2 23 2

011.Tanjungkamuning - - -

012.Pananjung 1 43 5

013.Pasawahan 2 17 11

hhKmSue 17 458 69

Sumber : Dinas Pendais

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 18

Tabel. 4.1.04 :

Jumlah Sekolah, Murid dan Guru, Sekolah Dasar (SD)

di Lingkungan Dinas Pendidikan di Kecamatan

Tarogong Kaler, Tahun 2011

Desa / Kel. Sekolah Murid Guru

(1) (2) (3) (4)

001. Sirnajaya 5 1.044 59

002.Mekarwangi 3 793 33

003.Sukajadi 2 426 23

004.Sukawangi 2 831 42

005.Panjiwangi 2 595 6

006.Mekarjaya 2 320 12

007.Rancabango 3 1.047 49

008.Langensari 4 1.085 58

009.Cimanganten 3 702 38

010.Jati 3 471 31

011.Tanjungkamuning 4 1.046 48

012.Pananjung 4 1.036 56

013.Pasawahan 4 1.075 50

hhKmSue 41 10.471 505

Sumber : Dinas Pendidikan

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 19

Tabel. 4.1.05 :

Jumlah Murid Sekolah Dasar (SD) dilingkungan Dinas

Pendidikan Menurut Tingkatan Kelas dan Jenis

Kelamin di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011

Desa / Kel. Kls 1 Kls 2 Kls 3 Kls 4

L P L P L P L

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

001. Sirnajaya 99 83 107 91 100 75 81

002.Mekarwangi 69 59 63 58 75 59 65

003.Sukajadi 29 31 48 44 44 30 31

004.Sukawangi 64 58 68 65 68 69 86

005.Panjiwangi 56 33 41 42 43 45 59

006.Mekarjaya 21 21 26 23 22 29 23

007.Rancabango 85 73 87 71 84 96 84

008.Langensari 105 97 92 71 99 86 87

009.Cimanganten 68 53 56 52 78 68 56

010.Jati 37 37 38 29 42 30 36

011.Tanjungkamuning 83 83 112 70 75 96 91

012.Pananjung 95 67 102 80 92 83 77

013.Pasawahan 106 80 90 86 90 97 96

hhKmSue 917 775 930 782 912 863 872

Sumber : Dinas Pendidikan

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 20

Tabel. 4.1.05 : Lanjutan

Desa / Kel. Kls.4 Kls 5 Kls 6

Jumlah

P L P L P L P

(1) (9) (10) (11) (12) (13) (14) (15)

001. Sirnajaya 81 90 80 80 78 557 488

002.Mekarwangi 52 70 65 71 73 413 366

003.Sukajadi 25 39 43 31 31 222 204

004.Sukawangi 65 79 53 85 71 450 381

005.Panjiwangi 72 58 62 43 41 300 295

006.Mekarjaya 34 32 28 31 30 155 165

007.Rancabango 87 90 119 85 86 515 532

008.Langensari 79 102 99 93 75 578 507

009.Cimanganten 67 63 43 62 36 383 319

010.Jati 46 39 43 46 48 238 233

011.Tanjungkamuning 97 73 82 95 89 529 517

012.Pananjung 88 97 75 102 78 565 471

013.Pasawahan 84 76 92 96 82 554 521

hhKmSue 877 908 884 920 818 5459 4999

Sumber : Dinas Pendidikan

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 21

Tabel. 4.1. 06 :

Jumlah Sekolah, Murid dan Guru Madrasah Ibtidaiyah

(MI) Menurut di Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun

2011

Desa / Kel. Sekolah Murid Guru

(1) (2) (3) (4)

001. Sirnajaya - - -

002.Mekarwangi - - -

003.Sukajadi - - -

004.Sukawangi - - -

005.Panjiwangi - - -

006.Mekarjaya - - -

007.Rancabango - - -

008.Langensari - - -

009.Cimanganten 1 53 10

010.Jati 1 131 10

011.Tanjungkamuning - - -

012.Pananjung 1 70 10

013.Pasawahan - - -

hhKmSue 3 254 30

Sumber : Dinas Pendidikan

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 22

Tabel. 4.1. 07 :

Jumlah Sekolah, Murid dan Guru Sekolah Menengah

Tingkat Pertama (SMP) di Lingkungan Dinas Pendidikan

di Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Sekolah Murid Guru

(1) (2) (3) (4)

001. Sirnajaya - - -

002.Mekarwangi - - -

003.Sukajadi - - -

004.Sukawangi - - -

005.Panjiwangi - - -

006.Mekarjaya 1 143 -

007.Rancabango 1 1.249 68

008.Langensari 1 413 24

009.Cimanganten - - -

010.Jati 2 566 33

011.Tanjungkamuning - - -

012.Pananjung 2 164 21

013.Pasawahan - - -

hhKmSue 7 2.535 146

Sumber : Dinas Pendidikan

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 23

Tabel. 4.1. 08 : Jumlah Sekolah, Murid dan Guru Madrasah Stanawiyah

(MTs) di Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Sekolah Murid Guru

(1) (2) (3) (4)

001. Sirnajaya 1 119 16

002.Mekarwangi - - -

003.Sukajadi - - -

004.Sukawangi - - -

005.Panjiwangi - - -

006.Mekarjaya 1 141 22

007.Rancabango 1 254 33

008.Langensari - - -

009.Cimanganten - - -

010.Jati - - -

011.Tanjungkamuning 1 162 20

012.Pananjung - - -

013.Pasawahan - - -

hhKmSue 4 676 91

Sumber : Dinas Pendidikan

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 24

Tabel. 4.1.09 :

Jumlah Sekolah, Murid dan Guru Sekolah Menengah Atas

(SMA) dilingkungan Dinas Pendidikan di Kecamatan

Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Sekolah Murid Guru

(1) (2) (3) (4)

001. Sirnajaya - - -

002.Mekarwangi - - -

003.Sukajadi - - -

004.Sukawangi - - -

005.Panjiwangi - - -

006.Mekarjaya - - -

007.Rancabango - - -

008.Langensari 1 101 19

009.Cimanganten - - -

010.Jati - - -

011.Tanjungkamuning - - -

012.Pananjung - - -

013.Pasawahan - - -

hhKmSue 1 101 19

Sumber : Dinas Pendidikan

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 25

Tabel. 4.1. 10 : Jumlah Sekolah, Murid dan Guru Madrasah Aliyah (MA)

di Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Sekolah Murid Guru

(1) (2) (3) (4)

001. Sirnajaya - - -

002.Mekarwangi - - -

003.Sukajadi - - -

004.Sukawangi - - -

005.Panjiwangi - - -

006.Mekarjaya 1 150 20

007.Rancabango 1 198 30

008.Langensari - - -

009.Cimanganten - - -

010.Jati - - -

011.Tanjungkamuning - - -

012.Pananjung - - -

013.Pasawahan - - -

hhKmSue 2 348 50

Sumber : Dinas Pendidikan

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 26

Tabel. 4.1.11 :

Jumlah Sekolah, Murid dan Guru Sekolah Menengah

Kejuruan (SMK) Dilingkungan Dinas Pendidikan di

Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Sekolah Murid Guru

(1) (2) (3) (4)

001. Sirnajaya 1 124 19

002.Mekarwangi - - -

003.Sukajadi - - -

004.Sukawangi - - -

005.Panjiwangi - - -

006.Mekarjaya - - -

007.Rancabango - - -

008.Langensari - - -

009.Cimanganten - - -

010.Jati 2 2636 216

011.Tanjungkamuning - - -

012.Pananjung - - -

013.Pasawahan - - -

hhKmSue 3 2.760 235

Sumber : Dinas Pendidikan

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 27

Tabel. 4.1.12 : Jumlah Pondok Pesantren, Menurut Desa/ Kel Kecamatan

Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Pondok Pesantren

(1) (2)

001. Sirnajaya 4

002.Mekarwangi 1

003.Sukajadi -

004.Sukawangi 1

005.Panjiwangi 3

006.Mekarjaya 2

007.Rancabango 3

008.Langensari 1

009.Cimanganten -

010.Jati 3

011.Tanjungkamuning -

012.Pananjung 4

013.Pasawahan 2

hhKmSue 24

Sumber :Desa se kec. Tarogong Kaler

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 28

Tabel. 4.2.01 : Jumlah Sarana Fasilitas Kesehatan di Kecamatan

Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel.

Rumah

Sakit/ RS

Bersalin

Puskesmas Pustu

Poliklinik/

Balai

Pengobat

an

Polindes Pos

Yandu

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

001. Sirnajaya - - 1 - - 11

002.Mekarwangi - 1 - 1 - 10

003.Sukajadi - - 1 - - 8

004.Sukawangi - - 1 - - 8

005.Panjiwangi - - - - - 6

006.Mekarjaya - - - - - 9

007.Rancabango - 1 - - - 13

008.Langensari - - - - - 12

009.Cimanganten - 1 - 1 - 12

010.Jati - - - - - 7

011.Tanjungkamuning - - 1 - 1 13

012.Pananjung - - - - - 13

013.Pasawahan - - - - - 13

hhKmSue - 3 4 2 1 135

Sumber : Desa se kec. Tarogong Kaler

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 29

Tabel. 4.2.01 : Lanjutan

Desa / Kel.

Tempat

Praktek

Dokter

Tempat

Praktek

Bidan

Apotik Toko Khusus

Obat/Jamu

(1) (8) (9) (10) (11)

001. Sirnajaya - 2 - -

002.Mekarwangi 1 - 1 -

003.Sukajadi - 1 - -

004.Sukawangi - 1 - -

005.Panjiwangi - 1 - -

006.Mekarjaya - 1 - -

007.Rancabango 1 3 - -

008.Langensari - 3 1 -

009.Cimanganten 2 5 - -

010.Jati - 1 - -

011.Tanjungkamuning - 1 - -

012.Pananjung 1 2 - -

013.Pasawahan - 1 - -

hhKmSue 5 22 2 -

Sumber : Desa se kec. Tarogong Kaler

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 30

Tabel. 4.2.02 : Jumlah Tenaga Kesehatan Menurut di Kecamatan

Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Dokter Dokter

Gigi

Tenaga Kes.

Lainnya Bidan

Dukun

Beranak

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

001. Sirnajaya - - - 2 4

002.Mekarwangi 6 - 2 1 -

003.Sukajadi 1 - 3 2 4

004.Sukawangi - - 1 1 -

005.Panjiwangi - - - 1 4

006.Mekarjaya - - 2 1 2

007.Rancabango 1 1 1 3 3

008.Langensari 2 1 - 2 2

009.Cimanganten 1 - 2 5 -

010.Jati - - - 1 -

011.Tanjungkamuning - - 2 2 3

012.Pananjung 1 - 1 2 -

013.Pasawahan - - 1 2 4

Jumlah 12 2 15 25 26 Sumber : PODES (Potensi Desa) 2011

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 31

Tabel. 4.2.03 : Jumlah Peserta Akseptor KB menurut Jenis Alat

Kontrasepsi di Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. IUD MOP MOW Implant Kondom

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

001. Sirnajaya 228 2 18 2 -

002.Mekarwangi 66 - 2 3 -

003.Sukajadi 47 2 1 6 1

004.Sukawangi 24 3 10 3 -

005.Panjiwangi 52 - - - -

006.Mekarjaya 106 - 9 1 1

007.Rancabango 308 - 14 1 3

008.Langensari 131 - 13 16 4

009.Cimanganten 271 - 17 3 12

010.Jati 263 - 16 1 3

011.Tanjungkamuning 231 5 12 7 2

012.Pananjung 165 2 21 5 6

013.Pasawahan 120 2 39 9 2

Jumlah 2.012 16 172 57 34

Sumber : UPTD kec. Tarogong Kaler

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 32

Tabel. 4.2.03 : Lanjutan

Desa / Kel. Suntikan Pil Jumlah

(1) (7) (8) (9)

001. Sirnajaya 648 95 993

002.Mekarwangi 463 68 602

003.Sukajadi 472 73 602

004.Sukawangi 461 69 570

005.Panjiwangi 468 75 595

006.Mekarjaya 365 71 553

007.Rancabango 737 192 1.255

008.Langensari 457 93 714

009.Cimanganten 331 113 747

010.Jati 628 116 1.027

011.Tanjungkamuning 558 129 944

012.Pananjung 774 194 1.167

013.Pasawahan 914 98 1.184

Jumlah 7.276 1.386 10.953

Sumber : UPTD kec. Tarogong Kaler

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 33

Tabel. 4.2.04 : Jumlah Pasangan Usia Subur (PUS) menurut Kelompok

Umur di Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Jumlah

(1) (5)

001. Sirnajaya 1.309

002.Mekarwangi 841

003.Sukajadi 852

004.Sukawangi 791

005.Panjiwangi 832

006.Mekarjaya 734

007.Rancabango 1.737

008.Langensari 1.058

009.Cimanganten 1.044

010.Jati 1.454

011.Tanjungkamuning 1.288

012.Pananjung 1.601

013.Pasawahan 1.642

Jumlah 15.183

Sumber : UPTD kec. Tarogong Kaler

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 34

Tabel. 4.2.05 : Jumlah Penduduk menurut Pentahapan Keluarga Sejahtera

di Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Pra KS KS 1 KS 2/3

(1) (2) (3) (4)

001. Sirnajaya 929 674 423

002.Mekarwangi 419 298 635

003.Sukajadi 626 332 383

004.Sukawangi 449 224 414

005.Panjiwangi 396 286 467

006.Mekarjaya 564 383 271

007.Rancabango 454 1.128 1.161

008.Langensari 285 479 943

009.Cimanganten 200 431 994

010.Jati 247 637 1.273

011.Tanjungkamuning 270 522 1.073

012.Pananjung 208 599 1.601

013.Pasawahan 539 614 1.211

Jumlah 5.586 6.607 10.849

Sumber : UPTD kec. Tarogong Kaler

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 35

Tabel. 4. 3.1 : Jumlah Pemeluk Agama menurut Agama yang Dianut di

Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Islam Protestan Katolik Hindu Budha Lainnya

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

001. Sirnajaya 7.513 - - - - -

002.Mekarwangi 4.861 - - - - -

003.Sukajadi 4.396 - - - - -

004.Sukawangi 3.773 - - - - -

005.Panjiwangi 3.789 - - - - -

006.Mekarjaya 4.181 - - - - -

007.Rancabango 10.848 2 - - - -

008.Langensari 6.725 5 - - - -

009.Cimanganten 6.142 3 - - 2 -

010.Jati 8.387 - 3 - - -

011.Tanjungkamuning 6.516 - - - - -

012.Pananjung 9.086 - - - - -

013.Pasawahan 8.604 8 - - - -

Jumlah 84.821 18 3 - 2 -

Sumber : Desa se kec. Tarogong Kaler

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 36

Tabel. 4.3.2 : Jumlah Tempat Peribadatan di Kecamatan Tarogong

Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Mesjid Mushola/

Langgar Gereja Pura Vihara

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

001. Sirnajaya 10 31 - - -

002.Mekarwangi 14 14 - - -

003.Sukajadi 4 14 - - -

004.Sukawangi 10 13 - - -

005.Panjiwangi 8 14 - - -

006.Mekarjaya 8 34 - - -

007.Rancabango 15 26 - - -

008.Langensari 13 12 - - -

009.Cimanganten 7 12 - - -

010.Jati 13 28 - - -

011.Tanjungkamuning 16 7 - - -

012.Pananjung 9 5 - - -

013.Pasawahan 13 23 - - -

Jumlah 140 233 - - -

Sumber : Desa se kec. Tarogong Kaler

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 37

Tabel. 4.4.1 : Jumlah Lapangan Olah Raga Menurut Jenis

di Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Sepak

Bola

Bola

Voly

Bulu

Tangkis

Tenis

Meja Lainnya

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

001. Sirnajaya 2 2 1 2 1

002.Mekarwangi - 2 1 - -

003.Sukajadi - 2 - 1 -

004.Sukawangi 1 2 - 1 -

005.Panjiwangi - - - - -

006.Mekarjaya 1 - - - -

007.Rancabango - 3 1 3 1

008.Langensari - 2 2 6 2

009.Cimanganten 1 1 - 4 1

010.Jati - 2 1 3 1

011.Tanjungkamuning 1 2 1 - -

012.Pananjung 1 4 2 1 1

013.Pasawahan - 4 1 4 -

Jumlah 7 26 10 25 7

Sumber : Desa se kec. Tarogong Kaler

Sosial

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 38

Tabel. 4.4.2 : Jumlah Penyandang Cacat Menurut Jenis Kecacatan

di Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel.

Tuna

Netra

(buta)

Tuna

Runggu

(bisu-

tuli)

Tuna

Grahita

(Mental)

Tuna

Daksa

(C.tub

uh)

Tuna

Ganda

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

001. Sirnajaya 2 10 6 8 -

002.Mekarwangi 3 2 3 5 -

003.Sukajadi 5 11 8 6 -

004.Sukawangi - - 1 5 -

005.Panjiwangi 2 7 5 4 1

006.Mekarjaya 2 12 2 5 -

007.Rancabango 2 3 8 3 -

008.Langensari 5 6 6 5 -

009.Cimanganten 1 - 2 2 -

010.Jati - 28 - 1 -

011.Tanjungkamuning 1 3 - - -

012.Pananjung 2 1 - - -

013.Pasawahan - 3 5 4 -

Jumlah 25 86 46 48 1

Sumber : PODES (Potensi Desa) 2011

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 40

Tabel 5.1.01 : Luas Lahan Sawah dan Bukan Sawah

di Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Lahan

Sawah

Bukan Lahan Sawah

Lahan

Pertanian

Non

Sawah

Lahan Non

Pertanian Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5)

001. Sirnajaya 87.30 73.40 118.20 278.90

002.Mekarwangi 66.80 97.00 67.00 230.80

003.Sukajadi 75.50 2.50 3.70 81.70

004.Sukawangi 92.20 78.20 76.50 246.90

005.Panjiwangi 60.00 152.00 43.00 255.00

006.Mekarjaya 103.30 207.30 34.20 344.80

007.Rancabango 64.00 884.90 54.20 1003.10

008.Langensari 13.00 33.30 47.00 93.30

009.Cimanganten 9.00 15.00 32.20 56.20

010.Jati 207.70 39.00 80.30 327.00

011.Tanjungkamuning 100.00 136.60 36.30 272.90

012.Pananjung 60.20 20.50 169.60 250.30

013.Pasawahan 101.00 160.00 79.20 340.20

Jumlah 1040.00 1899.70 841.40 3781.10

Sumber : Desa se kec. Tarogong Kaler

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 41

Tabel 5.1.02 : Tambah Tanam, Luas Panen, Produksi dan Produktifitas

Tanaman Padi di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011

Jenis Lahan Tambah Tanam

(Ha) Luas Panen

(Ha)

Produksi

(Ton)

Produktifitas

(Kw/ Ha)

(1) (2) (3) (4)

PADI SAWAH

2.600

2.476

17.198

69,45

PADI LADANG

60

60

242

40,33

hhKmSu 2.660 2.536 17.440 68,76

Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hortikultura Kab. Garut

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 42

Tabel 5.1.03 : Luas Panen, Produksi dan Produktifitas Tanaman

Palawija di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011

Jenis

Tanaman

Luas Panen

(Ha)

Produksi

(Ton)

Produktifitas

(Kw)

(1) (2) (3) (6)

001. Jagung

1.163

8.286

71,25

002. Kedelai

500

808

16,17

003. Kacang Tanah

12

19

15,74

004. Kacang Hijau

-

-

-

005. Ubi Kayu

210

4.676

222,67

006. Ubi Jalar

77

1.035

134,36

Jumlah 1.962 14.824 460,19

Sumber :Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hortikultura Kab. Garut

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 43

Tabel 5.1.04 : Luas Panen dan Produksi Tanaman Sayur-sayuran

Menurut Jenis Tanaman di Kecamatan Tarogong Kaler,

Tahun 2011

Jenis

Tanaman

Luas Panen

(Ha)

Produksi

(Ton)

(1) (2) (3)

001. Bawang Merah

23

222

002. Bawang Putih

-

-

003. Bawang Daun

90

1.310

004. Kentang

2

45

005. Kubis

84

1.927

006. Kembang Kol

27

410

007. Petsai/ Sawi

95

1.885

008. Wortel

-

-

009. Lobak

-

-

010. Kacang Merah

53

457

011. Kacang Panjang

36

461

Jumlah 410 6.717

Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hortikultura Kab.Garut

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 44

Tabel 5.1.04 : Lanjutan

Jenis

Tanaman

Luas Panen

(Ha)

Produksi

(Ton)

(1) (2) (3)

012. Jamur

-

-

013. Cabe Besar

112

1.619

014. Cabe Rawit

10

130

015. Tomat

133

3.633

016. Terung

10

216

017. Buncis

17

272

018. Ketimun

25

405

019. Labu Siam

1

39

020. Kangkung

9

118

021. Bayam

10

9

Jumlah 327 6.441

Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hortikultura Kab.Garut

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 45

Tabel 5.1.05 : Banyaknya Sisa Tanam Tanaman Buah-Buahan Menurut

Jenis Tanaman di Kecamatan Tarogong Kaler,

Tahun 2011

Jenis

Tanaman

Pohon

(1) (2)

001. Alpukat

2.525

002. Belingbing

425

003. Duku

-

004. Durian

2.765

005. Jambu Biji

300

006. Jambu Air

75

007. Jeruk Siam/ Keprok

1.850

008. Jeruk Besar

16

009. Mangga

3.100

010. Manggis

-

011. Nangka

300

012. Nenas

-

Jumlah 11.356

Sumber :Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hortikultura Kab. Garut

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 46

Tabel 5.1.05 : Lanjutan

Jenis

Tanaman

Pohon

(1) (2)

013. Pepaya

4.610

014. Pisang

9.230

015. Rambutan

-

016. Salak

-

017. Sawo

-

018. Markisa

-

019. Sirsak

460

020. Sukun

250

021. Petai

3.540

022. Melinjo

3.400

023. Jengkol

-

Jumlah 21.490

Sumber :Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hortikultura Kab. Garut

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 47

Tabel 5.1.06 : Banyaknya Tanaman Buah-Buahan yang Menghasilkan

Menurut Jenis Tanaman di Kecamatan Tarogong Kaler,

Tahun 2011

Jenis

Tanaman

Pohon

(1) (2)

001. Alpukat

1.650

002. Belingbing

205

003. Duku

-

004. Durian

1.865

005. Jambu Biji

150

006. Jambu Air

75

007. Jeruk Siam/ Keprok

500

008. Jeruk Besar

16

009. Mangga

2.900

010. Manggis

-

011. Nangka

100

012. Nenas

-

Jumlah 7.461

Sumber :Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hortikultura Kab. Garut

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 48

Tabel 5.1.06 : Lanjutan

Jenis

Tanaman

Pohon

(1) (2)

013. Pepaya

850

014. Pisang

17.900

015. Rambutan

-

016. Salak

-

017. Sawo

-

018. Markisa

-

019. Sirsak

410

020. Sukun

250

021. Petai

3.540

022. Melinjo

-

023. Jengkol

-

Jumlah 22.950

Sumber :Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hortikultura Kab. Garut

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 49

Tabel 5.1.07 : Produksi dan Produktivitas Tanaman Buah-buahan

Menurut Jenis Tanaman di Kecamatan Tarogong Kaler,

Tahun 2011

Jenis

Tanaman

Produksi

(Kw)

Produktivitas

(Kg/Pohon)

(1) (2) (3)

001. Alpukat

3.260

197,58

002. Belingbing

94

45,85

003. Duku

-

-

004. Durian

2.276

122,04

005. Jambu Biji

100

66,67

006. Jambu Air

35

46,67

007. Jeruk Siam/ Keprok

231

46,18

008. Jeruk Besar

9

56,25

009. Mangga

2.214

76,34

010. Manggis

-

-

011. Nangka

64

64,00

012. Nenas

-

-

Jumlah 8.283 721,58

Sumber :Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hortikultura Kab. Garut

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 50

Tabel 5.1.07 : Lanjutan

Jenis

Tanaman

Produksi

(Kw)

Produktivitas

(Kg/Pohon)

(1) (2) (3)

013. Pepaya

215

25,29

014. Pisang

4.264

23,82

015. Rambutan

-

-

016. Salak

-

-

017. Sawo

-

-

018. Markisa

-

-

019. Sirsak

556

135,61

020. Sukun

149

59,60

021. Petai

2.723

76,92

022. Melinjo

-

-

023. Jengkol

-

-

Jumlah 7.907 321,24

Sumber :Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hortikultura Kab. Garut

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 51

Tabel 5.1.08 : Luas Panen dan Jumlah Produksi Tanaman Obat-obatan

di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011

Jenis

Tanaman

Luas Panen

(m2)

Produksi

(kg)

(1) (2) (3)

001. Jahe

500

1.150

002. Laos

200

260

003. Kencur

250

750

004. Kunyit

600

1.210

005. Lempuyang

-

-

006. Temulawak

-

-

007. Temuireng

-

-

008. Kejibeling

-

-

009. Kapolaga

-

-

010. Temukunci

-

-

Jumlah 1.550 3.370

Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hortikultura Kab.Garut

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 52

Tabel 5.1.08 : Lanjutan

Jenis

Tanaman

Luas Panen

(m2)

Produksi

(Ton)

(1) (2) (3)

011. Mengkudu

100

150

012. Sambiloto

-

-

013. Lidah Buaya

-

-

014. Mahkota Dewa

15

8.645

Jumlah 115 8.795

Sumber : Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hortikultura Kab.Garut

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 53

Tabel 5.2.01 : Populasi Jumlah Ternak dan Produksi Daging Menurut

Jenis Ternak di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011

Jenis Ternak Populasi Produksi Daging

(Kg)

(1) (2) (3)

001. Sapi Perah

8

-

002. Sapi Potong

70

1.172.659

003. Kerbau

163

125.212

004. Kuda

133

-

005. Domba

15.406

105.375

006. Kambing

1.354

-

hhKmSu 17.134 1.403.246

Sumber : Dinas Peternakan, Perikanan dan Kelautan kab. Garut

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 54

Tabel 5.2.02 : Populasi Jumlah Unggas, Produksi Daging dan Produksi

Telur Menurut Jenis Unggas di Kecamatan Tarogong

Kaler, Tahun 2011

Jenis Ternak Populasi

Produksi

Daging

(Kg)

Poduksi Telur

(Kg)

(1) (2) (3) (4)

001. Itik

7.300

16.138

-

002. Ayam Kampung

48.637

27.716

64.267

003. Ras Pedaging

-

63.982

-

004. Ras Petelur

-

-

-

hhKmSu 55.937

107.836

64.267

Sumber : Dinas Peternakan, Perikanan dan Kelautan kab. Garut

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 55

Tabel 5.3.01 : Luas Areal Pemeliharaan/Penangkapan Ikan

di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun 2011

Jenis Lahan Luas Areal

(Ha/Km)

(1) (2)

001. Pembenihan

17,25

002. Pembesaran Ikan

256,82

003. Pembesaran Ikan Hias

0,80

004. Pembesaran Udang Galah

2,91

005. Kolam Air Deras

0,01440

006 Sawah Tumpang Sari

426,39

007. Sawah Penyelang

106,60

008. Sungai

-

hhKmSu 810,7844

Sumber : Dinas Peternakan, Perikanan dan Kelautan kab. Garut

Pertanian

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 56

Tabel 5.3.02 : Produksi Ikan Menurut Tempat Penangkapan/

Pemeliharaan di Kecamatan Tarogong Kaler, Tahun

2011

Jenis Produksi

(Ton)

(1) (2)

001. Benih (ribuan ekor)

42.866,66

002. K A T

1.601,39

003. K A D

26,60

004. S I

430,77

005. Tambak

-

006. Kolam

-

007. Sawah

-

008. Perikanan Laut

-

hhKmSu 44925,42

Sumber : Dinas Peternakan, Perikanan dan Kelautan kab. Garut

Industri Pengolahan

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 58

Tabel 6. 01 : Jumlah Pasar, Toko dan Warung

di Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel.

Pasar Super

market

Toserba/

Minimar

ket

Toko Warung Kios Los

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

001. Sirnajaya - - - - - 152

002.Mekarwangi - - - - - 14

003.Sukajadi - - - - - 8

004.Sukawangi - - - - - 16

005.Panjiwangi - - - - - 45

006.Mekarjaya - - - - - 60

007.Rancabango - - - - - 119

008.Langensari - - - - - 6

009.Cimanganten - - - 1 - 40

010.Jati - - - - - 240

011.Tanjungkamuning - - - 1 9 65

012.Pananjung - - - - 11 170

013.Pasawahan - - - - 37 32

Jumlah - - - 2 57 967

Sumber : PODES (Potensi Desa) 2011

Industri Pengolahan

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 59

Tabel 6. 02 : Jumlah Industri Penggilingan Padi

di Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Unit

(1) (2)

001. Sirnajaya 6

002.Mekarwangi 3

003.Sukajadi 3

004.Sukawangi 2

005.Panjiwangi 2

006.Mekarjaya 5

007.Rancabango 4

008.Langensari 1

009.Cimanganten 1

010.Jati 7

011.Tanjungkamuning 2

012.Pananjung 3

013.Pasawahan 6

Jumlah

45

Sumber : Desa se kec. Tarogong Kaler

Angkutan dan Komunikasi

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 61

Tabel 7. 01 : Panjang Jalan Menurut Keadaan

di Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel.

Panjang Jalan (Km)

Negara Kabupaten Kecamatan Desa Jumlah

(1) (2) (3) (4) (5) (6)

001. Sirnajaya - 3 14 - 17

002.Mekarwangi - 7 8 - 15

003.Sukajadi - 3 6 - 9

004.Sukawangi - 6 4 - 10

005.Panjiwangi - 6 4 - 10

006.Mekarjaya - 9 4 - 13

007.Rancabango - 6 9 - 15

008.Langensari 3 9 6 - 18

009.Cimanganten 3 4 2 - 9

010.Jati 3 6 9 - 18

011.Tanjungkamuning 3 6 14 - 23

012.Pananjung 3 11 8 - 22

013.Pasawahan 6 9 10 - 25

Jumlah 21 85 98 - 204

Sumber : Desa se kec. Tarogong Kaler

Angkutan dan Komunikasi

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 62

Tabel 7. 02 : Banyaknya Warnet, Wartel dan Pengguna Telepon Kabel di

Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel.

Pelanggan

Telepon

Kabel

Warnet Wartel/ Kios

pon

Telepon

Umum

Kartu/ koin

(1) (2) (3) (4) (5)

001. Sirnajaya 50 1 1 -

002.Mekarwangi 57 - - -

003.Sukajadi 5 1 - -

004.Sukawangi 5 1 1 -

005.Panjiwangi - - - -

006.Mekarjaya 3 - - -

007.Rancabango 464 4 1 -

008.Langensari 123 3 - -

009.Cimanganten 646 4 - -

010.Jati 572 3 1 -

011.Tanjungkamuning 59 2 - -

012.Pananjung 300 3 - -

013.Pasawahan 5 3 - -

Jumlah 2289 25 4 -

Sumber : PODES (Potensi Desa) 2011

Hotel dan Pariwisatat

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 64

Tabel 8. 01 : Jumlah Hotel/ Akomodasi, Kamar dan Tempat Tidur

di Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Hotel Penginapan

(1) (2) (3)

001. Sirnajaya - -

002.Mekarwangi - -

003.Sukajadi - -

004.Sukawangi - -

005.Panjiwangi - -

006.Mekarjaya - -

007.Rancabango 1 24

008.Langensari 1 8

009.Cimanganten - 1

010.Jati - -

011.Tanjungkamuning - -

012.Pananjung 2 19

013.Pasawahan - -

Jumlah 4 52

Sumber : Desa se kec. Tarogong Kaler

Hotel dan Pariwisatat

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 65

Tabel 8. 02 :

Nama-nama Hotel/ Akomodasi, Jumlah Kamar, Tempat

Tidur dan Tenaga Kerja di Kecamatan Tarogong

Kaler,Tahun 2011

Nama Hotel/ Penginapan Klasifikasi Kamar Tempat tidur

(1) (2) (3) (4)

1. Tirtaganga Bintang 3 40 40

2. Agusta Melati 63 98

3. Kampung Sumber Alam Bintang 2 71 146

4. Sabda Alam Bintang 2 47 106

5. Danau Dariza Bintang 2 45 69

6. Cipanas Indah Melati 26 46

7. Tirta Merta Melati 12 20

8. Tirta Merta 2 Melati 20 35

9. Cipta Bela 2 Melati 16 24

10. Wulandari Home Stay 9 11

11. Tirta Alam 1 Melati 19 31

12. Nugraha Melati 24 39

13. Pondok Melati Melati 7 8

14. Empang Asri Melati 18 30

15. Pusaka Melati 10 10

16. Banyu Kencana Melati 10 10

17. Central Kencana Pondok Melati 11 12

18. Asri Hotel Melati 10 15

Sumber : BPS

Hotel dan Pariwisatat

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 66

Tabel 8. 02 : Lanjutan

Nama Hotel/ Akomodasi Klasifikasi Kamar Tempat tidur

(1) (2) (3) (4)

19. Banyu Alam Resort Home Stay 30 33

20. Adji Saka Akomodasi lain 4 4

21. Purbasari Melati 5 5

22. Putra Pusaka Melati 9 9

23. Putra Lugina Melati 18 24

24. Tirta Sari Melati 9 9

25. Puspa Sari Youthostel 11 11

26. Tarumanegara Melati 11 17

27. Lembur Kuring Melati 23 29

28. Cipta Bela 1 Melati 19 28

29. Cipta Rasa Melati 25 47

30. Antralina Melati 22 40

31. Hanjuang Melati 7 9

32. Adi Tirta Home Stay 18 18

33. Aquarius Melati 10 14

34. Lugina Melati 17 22

Sumber : BPS

Hotel dan Pariwisatat

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 67

Tabel 8. 02 : Lanjutan

Nama Hotel/ Akomodasi Klasifikasi Kamar Tempat tidur

(1) (2) (3) (4)

35. Anugrah Melati 6 6

36. Assyifa Melati 5 5

37. Banyu Arta Home Stay 26 52

38. Bintang Redante Melati 18 36

39. Cipaganti Melati 47 86

40. Famili Inn Pondok Melati 4 4

41. Family Melati 12 17

42. Gatha Lugina Melati 20 28

43. Giga Inn Home Stay 8 9

44. Mentari Pondok Melati 3 3

45. Mutiara I Melati 8 8

46. Mutiara II Pondok Melati 15 15

47. Neo/ Banyu Kencana Melati 4 4

48. Pangestu Pondok Akomodasi lain 5 5

49. Purnama Pondok Melati 4 8

50. Pusti Pondok Melati 5 5

Sumber : BPS

Hotel dan Pariwisatat

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 68

Tabel 8. 02 : Lanjutan

Nama Hotel/ Akomodasi Klasifikasi Kamar Tempat tidur

(1) (2) (3) (4)

51. Si Bungsu Melati 4 4

52. SK Hijau Wisma Melati 15 17

53. Giga 2 Melati 4 4

54. Tirta Alam II Melati 29 44

55. RDN Dan Cantik Akomodasi lain 9 9

56. Adi Tirta B Melati 6 7

Sumber : Pariwisata

Hotel dan Pariwisatat

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 69

Tabel 8. 03 : Jumlah Rumah Makan/Restoran dan Tenaga Kerja

di Kecamatan Tarogong Kaler,Tahun 2011

Desa / Kel. Rumah Makan/

Restoran

Tenaga Kerja

Laki-laki Perempuan (1) (2) (3) (4)

001. Sirnajaya - - -

002.Mekarwangi - - -

003.Sukajadi - - -

004.Sukawangi - - -

005.Panjiwangi - - -

006.Mekarjaya - - -

007.Rancabango 8 6 13

008.Langensari 7 11 16

009.Cimanganten 3 4 7

010.Jati 1 2 1

011.Tanjungkamuning 4 6 7

012.Pananjung 4 6 8

013.Pasawahan 4 7 8

Jumlah 31 42 60

Sumber : PODES (Potensi Desa) 2011

Hotel dan Pariwisatat

Kecamatan Tarogong Kaler Dalam Angka 2012 70