17._rpp memperbaiki sistem pengapian kr

Upload: abidsyahrudin

Post on 14-Oct-2015

103 views

Category:

Documents


13 download

TRANSCRIPT

  • 5

    SKKD

    STANDAR KOMPETENSI DAN KOMPETENSI DASAR MATAPELAJARAN KOMPETENSI KEJURUAN MEKANIK OTOMOTIF

    BIDANG STUDI KEAHLIAN : TEKNOLOGI DAN REKAYASA PROGRAM STUDI KEAHLIAN : TEKNIK OTOMOTIF KOMPETENSI KEAHLIAN : TEKNIK SEPEDA MOTOR (021)

    Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Jam

    17. Melakukan perbaikan sistem pengapian 17.1 Mengindentifikasi komponen sistem pengapian

    17.2 Mendiagnosis gangguan pada sistem pengapian

    17.3 Memperbaiki gangguan sistem pengapian.

    Total Jam Kompetensi Kejuruan 1044 Jam

    Jumlah Kompetensi Kejuruan 17 SK

    Maka Total Jam 1044 / 17 = 61 Jam/Semester

    Ketersediaan waktu 18 minggu x 5 jam = 90 jam

  • 6

    STANDAR KOMPETENSI KERJA NASIONAL INDONESIA (SKKNI)

    KODE UNIT :

    OTO.SM02.033.01

    JUDUL UNIT : Memperbaiki Sistem Pengapian

    DESKRIPSI UNIT : Unit ini mengidentifikasi kompetensi yang dibutuhkan untuk memperbaiki sistem pengapian konvensional (platina) atau sistem pengapian elektronik pada

    sepeda motor 2 langkah dan 4 langkah hingga ukuran 250 cc.

    ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

    01 Memperbaiki sistem

    pengapian

    1.1 Perbaikan sistem pengapian dilakukan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya.

    1.2 Informasi yang benar diakses dari spesifikasi pabrik dan dipahami.

    1.3 Perbaikan, penyetelan dan penggantian komponen dilakukan dengan menggunakan peralatan, teknik, dan material yang sesuai.

    1.4 Sistem pengapian diuji dan hasilnya dicatat menurut prosedur dan kebijakan perusahaan.

    1.5 Seluruh kegiatan perbaikan dilakukan berdasarkan SOP (Standard Operation Procedures), peraturan K3L (Keselamatan, Kesehatan Kerja,

    dan Lingkungan), dan prosedur/kebijakan perusahaan.

    BATASAN VARIABEL

    1. Batasan konteks :

    Standar kompetensi ini digunakan untuk sistem pengapian konvensional (platina) dan sistem pengapian elektronik yang dipasang pada sepeda motor.

    2. Sumber informasi/dokumen dapat termasuk :

    2.1 Spesifikasi pabrik untuk kendaraan.

    2.2 SOP (Standard Operation Procedures) perusahaan.

    2.3 Kebutuhan pelanggan.

    2.4 Kode area tempat kerja.

    2.5 Undang-undang pemerintah.

    3. Pelaksanaan K3L harus memenuhi :

    3.1 Undang-undang tentang K3L (Keselamatan, Kesehatan Kerja, dan Lingkungan)

    3.2 Penghargaan di bidang industri.

  • 7

    4. Peralatan-peralatan dapat termasuk :

    4.1 Peralatan tangan, perlengkapan pengujian termasuk multimeter, ohmmeter, voltmeter, tachometer, dan pembersih/peralatan uji busi.

    4.2 Peralatan tenaga/power tools, air tools, tunescopes, engine analysers, dinamometer, dan distributor test bench.

    4.3 Coil, kondensor, transistor, dan insulation testers.

    4.4 Perlengkapan solder.

    5. Kegiatan :

    Kegiatan harus dilakukan pada kondisi kerja normal dan harus termasuk:

    5.1 Pembongkaran, perakitan, dan penggantian komponen.

    5.2 Pengujian fungsi.

    5.3 Pengukuran

    5.4 Penilaian visual dan fungsi termasuk kerusakan dan keausan.

    6. Variabel terapan lainnya meliputi :

    6.1 Single and dual points, transistor assisted, single and multiple distributors, ballast and non balast primary circuits, dan suppressed and non suppressed high tension.

    6.2 Mekanisme lanjut (advance mechanism), mekanik, dan vakum.

    6.3 Elektronik.

    6.4 CDI, magnetig pulse, optic, dan hall effect.

    PANDUAN PENILAIAN

    1. Pengetahuan dan ketrampilan dasar dapat dinilai melalui pekerjaan dan tidak melalui pekerjaan.

    2. Penilaian ketrampilan dapat dilakukan setelah periode pelatihan yang diawasi dan pengalaman melakukan sendiri pada tipe yang sama. Jika kondisi tempat kerja tidak

    memungkinkan, maka penilaian dapat dilakukan melalui simulasi.

    3. Hasil yang telah ditentukan harus dapat tercapai tanpa pengawasan langsung.

    4. Kompetensi harus dinilai sesuai dengan konteks kualifikasi yang sedang diperhatikan.

    5. Aspek-aspek penting :

    Kompetensi penting diamati secara menyeluruh agar mampu menerapkan kompetensi pada keadaan yang berubah-ubah dan merespon situasi yang berbeda pada

    beberapa aspek-aspek berikut :

    Menguji sistem/komponen pengapian.

    Memperbaiki sistem/komponen pengapian.

  • 8

    6. Pengetahuan dasar :

    Konstruksi dan cara kerja sistem pengapian sesuai penggunaannya.

    Prosedur pengukuran dan pengujian.

    Persyaratan keamanan kendaraan, perlengkapan dan keselamatan diri.

    Pola pengapian.

    7. Penilaian praktek :

    Mengakses, memahami, dan menerapkan informasi teknik.

    Menggunakan peralatan dan perlengkapan dengan benar dan aman .

    Menguji dan mengidentifikasi kesalahan/kerusakan pada sistem pengapian/ komponennya.

    Memperbaiki sistem pengapian.

  • 9

    ANALISIS SK - KD

    MATA PELAJARAN : MELAKUKAN PERBAIKAN SISTEM PENGAPIAN

    KELAS / SEMESTER : XI SM/ JULI-DESEMBER 2011

    ALOKASI WAKTU : 90 X 45 MENIT

    NO Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Tahapan Berpikir

    Indikator Tahapan Berpikir

    Materi Pokok Ruang

    Lingkup ALOKASI WAKTU

    1 2 3

    1 Melakukan perbaikan sistem pengapian

    Mengindentifikasi komponen sistem pengapian

    C1

    Dasar-Dasar Kelistrikan Diidentifikasi Sesuai Fungsi Dan Cara Kerjanya C1

    Dasar-dasar Sistem Kelistrikan

    10 jam

    Seluruh Komponen Sistem Pengapian Diidentifikasi Sesuai Fungsi Dan Cara Kerjanya.

    C1 Prinsip Kerja Dan Konstruksi System Pengapian

    10 jam

    Mendiagnosis gangguan pada sistem pengapian

    C4

    Gangguan-Gangguan Pada System Pengapian Didiagnosis Dengan Baik Dan Benar

    C4

    Macam-Macam Gangguan Pada System Pengapian dan Trobleshoting

    15 jam

    Memperbaiki gangguan sistem pengapian.

    P2

    Perbaikan sistem pengapian dilakukan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya.

    P2

    Prosedure Perbaikan Pada System Pengapian

    10 jam

    Seluruh Kegiatan Perbaikan Gangguan Sistem Pengapian Dilaksana-Kan Berdasarkan SOP (Standard Operation Procedures)

    P2

    Perbaikan Gangguan Pada Sistem Pengapian Sesuai SOP

    45 jam

    Mengetahui, Bangkinang, Juli 2011 Kepala SMK Negeri 1 Bangkinang Verifikator Guru mata pelajaran

    Drs. ALI AMRAN NASRUL AMRI. BB, S.Pd MUHAMMAD IFWANDI, S.Pd NIP : 19620321 198512 1 001 NIP. 19710508 199903 1 002 NIP: 19790502 200801 1 015

  • 10

    SILABUS

    NAMA SEKOLAH : SMK N 1 BANGKINANG KOMPETENSI KEAHLIAN : TEKNIK SEPEDA MOTOR (021) KELAS/SEMESTER : XI (SEBELAS) STANDAR KOMPETENSI : MELAKUKAN PERBAIKAN SISTEM PENGAPIAN ALOKASI WAKTU : 90 X 45 MENIT

    KOMPETENSI DASAR

    INDIKATOR MATERI

    PEMBELAJARAN KEGIATAN

    PEMBELAJARAN PENILAIAN

    ALOKASI WAKTU SUMBER/ ALAT

    BELAJAR

    NILAI

    KARAKTER TM PS PI

    Mengindentifikasi komponen sistem pengapian

    Dasar-Dasar Kelistrikan Diidentifikasi Sesuai Fungsi Dan Cara Kerjanya

    Dasar-dasar Sistem Kelistrikan

    Mempelajari Prinsip-Prinsip Dasar Sistem Kelistrikan

    Tes Tertulis 10 Modul/

    Lembaran

    informasi

    Laptop

    Proyektor

    Sepeda-motor

    Alat ukur

    Buku Manual

    Sepeda Motor

    Supra.

    Religius Rasa ingin tahu Bersahabat/ komuni-katif

    Seluruh Komponen Sistem Pengapian Diidentifikasi Sesuai Fungsi Dan Cara Kerjanya.

    Prinsip Kerja Dan Konstruksi System Pengapian

    Mempelajari Prinsip Kerja Dan Kontruksi Sistem Pengapian

    Tes Tertulis 10 Rasa ingin tahu Bersahabat/ komuni-katif

    Mendiagnosis gangguan pada sistem pengapian

    Gangguan-Gangguan Pada System Pengapian Didiagnosis Dengan Baik Dan Benar

    Macam-Macam Gangguan Pada System Pengapian

    Mempelajari jenis-Jenis Gangguan Pada system pengapian

    Tes Tertulis 15 Rasa ingin tahu Bersahabat/ komuni-katif

    Memperbaiki Gangguan Sistem Pengapian.

    Perbaikan sistem pengapian dilakukan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya.

    Prosedure Perbaikan Pada System Pengapian

    Mempelajari Langkah-Langkah Perbaikan Pada Sistem Pengapian

    Tes Tertulis 10 Rasa ingin tahu Bersahabat/ komuni-katif

  • 11

    KOMPETENSI DASAR

    INDIKATOR MATERI

    PEMBELAJARAN KEGIATAN

    PEMBELAJARAN PENILAIAN

    ALOKASI WAKTU SUMBER/ ALAT

    BELAJAR

    NILAI

    KARAKTER TM PS PI

    Seluruh Kegiatan Perbaikan Gangguan Sistem Pengapian Dilaksana-Kan Berdasarkan SOP (Standard Operation Procedures)

    Perbaikan Gangguan Pada Sistem Pengapian Sesuai SOP

    Melakukan Perbaikan Gangguan Pada Sistem Pengapian

    Tes perbuatan

    45(90) Menghargai prestasi

    Tanggung jawab

    Mandiri

    Disiplin

    Mengetahui, Bangkinang, Juli 2011 Kepala SMK Negeri 1 Bangkinang Verifikator Guru mata pelajaran

    Drs. ALI AMRAN NASRUL AMRI. BB, S.Pd MUHAMMAD IFWANDI, S.Pd NIP : 19620321 198512 1 001 NIP. 19710508 199903 1 002 NIP: 19790502 200801 1 015

  • 12

    Kisi-Kisi Soal Teori

    KELAS/SEMESTER : XI (SEBELAS) STANDAR KOMPETENSI : MELAKUKAN PERBAIKAN SISTEM PENGAPIAN

    No Standar Kompetensi (SK) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Indikator Soal Bentuk

    Soal Nomor Soal

    1 2 3 4 5 6 7

    1 Melakukan perbaikan sistem pengapian

    Mengindentifikasi komponen sistem pengapian

    Dasar-Dasar Kelistrikan Diidentifikasi Sesuai Fungsi Dan Cara Kerjanya

    Peserta didik dapat mengidentifikasi 2 simbol sumber listrik

    Uraian 1

    Peserta didik dapat mengidentifikasi 2 simbol kabel Uraian 2

    Peserta didik dapat mengidentifikasi 4 simbol saklar Uraian 3

    Peserta didik dapat mengidentifikasi 10 simbol alat daya

    Uraian 4

    Peserta didik dapat menentukan 24 singkatan warna kabel pada system kelistrikan dalam bahasa inggris dan bahasa indonesia

    Uraian 5

    Peserta didik dapat menuliskan 2 syarat terjadinya aliran listrik

    Uraian 6

    Peserta didik dapat menuliskan cara kerja SCR Uraian 7

    Peserta didik dapat menuliskan cara kerja Transistor Uraian 8

    Peserta didik dapat menentukan kategori magnet remanen dan permanen

    Uraian 9

    Peserta didik dapat membedakan induksi magnet dengan induksi listrik

    Uraian 10

    Seluruh Komponen Sistem Pengapian Diidentifikasi Sesuai Fungsi Dan Cara Kerjanya.

    Peserta didik dapat menuliskan fungsi dan cara kerja komponen system pengapian.

    Uraian

    Mendiagnosis gangguan pada sistem pengapian

    Gangguan-Gangguan Pada System Pengapian Didiagnosis Dengan Baik Dan Benar

    Peserta didik dapat menuliskan 4 kemungkinan penyebab tegangan puncak primer coil pengapian rendah

    Uraian

  • 13

    No Standar Kompetensi (SK) Kompetensi Dasar (KD) Indikator Indikator Soal Bentuk

    Soal Nomor Soal

    1 2 3 4 5 6 7

    Memperbaiki Gangguan Sistem Pengapian.

    Perbaikan sistem pengapian dilakukan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya.

    Peserta didik dapat menuliskan langkah2 perbaikan jika tidak adanya pengapian pada busi

    Uraian

    Kisi-Kisi Soal Praktik

    KELAS/SEMESTER : XI (SEBELAS) STANDAR KOMPETENSI : MELAKUKAN PERBAIKAN SISTEM PENGAPIAN

    No SK KD Indikator Indikator Soal

    1 2 3 4 5

    Melakukan perbaikan sistem pengapian

    Memperbaiki Gangguan Sistem Pengapian.

    Seluruh Kegiatan Perbaikan Gangguan Sistem Pengapian Dilaksana-Kan Berdasarkan SOP (Standard Operation Procedures)

    Peserta didik mampu melakukan perbaikan system pengapian

    Mengetahui, Bangkinang, Juli 2011 Kepala SMK Negeri 1 Bangkinang Verifikator Guru mata pelajaran

    Drs. ALI AMRAN NASRUL AMRI. BB, S.Pd MUHAMMAD IFWANDI, S.Pd NIP : 19620321 198512 1 001 NIP. 19710508 199903 1 002 NIP: 19790502 200801 1 015

  • 14

    KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL

    Kompetensi Dasar Indikator

    Kriteria Ketuntasan Minimal

    Rumus KKM (%)

    Kriteria Penetapan Ketuntasan

    Kompleksitas

    Daya dukung

    Intake

    Point 1 2 3 3 2 1 3 2 1

    Mengindentifikasi komponen sistem pengapian

    Dasar-Dasar Kelistrikan Diidentifikasi Sesuai Fungsi Dan Cara Kerjanya

    V V V 100

    9

    233X

    88.88 %

    Seluruh Komponen Sistem Pengapian Diidentifikasi Sesuai Fungsi Dan Cara Kerjanya.

    V V V 100

    9

    233X

    88.88 %

    Mendiagnosis gangguan pada sistem pengapian

    Gangguan-Gangguan Pada System Pengapian Didiagnosis Dengan Baik Dan Benar

    V V V 100

    9

    233X

    88.88 %

    Memperbaiki Gangguan Sistem Pengapian.

    Perbaikan sistem pengapian dilakukan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya.

    V V V 100

    9

    233X

    88.88 %

    Seluruh Kegiatan Perbaikan Gangguan Sistem Pengapian Dilaksana-Kan Berdasarkan SOP (Standard Operation Procedures)

    V V V 100

    9

    232X

    77.77 %

    KKM Standar Kompetensi 87

    Mengetahui, Bangkinang, Juli 2011 Kepala SMK Negeri 1 Bangkinang Verifikator Guru mata pelajaran

    Drs. ALI AMRAN NASRUL AMRI. BB, S.Pd MUHAMMAD IFWANDI, S.Pd NIP : 19620321 198512 1 001 NIP. 19710508 199903 1 002 NIP: 19790502 200801 1 015

  • 15

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    1. Identifikasilah dan tuliskan 2 simbol sumber listrik Berikut a. ..

    b. ..

    2. Identifikasilah dan tuliskan 2 simbol Kabel listrik Berikut

    a. ..

    b. ..

    3. Identifikasilah dan tuliskan 4 simbol saklar Berikut

    4. Identifikasilah dan tuliskanlah 10 simbol alat daya berikut ini

    1. .. : 2. ..

    2

    V

    O

    L

    T

    6

    V

    O

    L

    T

    1. . : 2. . :

    3. 4. .

    FORMATIF 1

  • 16

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    3. ..

    4. .. 5. .. :

    6. .. 7. ..

    8. ..

    9. .. 10. ..

    emiter colector

    base

    PNP TRANSISTOR

    emiter colector

    base

    NPN TRANSISTOR

  • 17

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    5. Tentukan dan lengkapilah singkatan dan warna kabel pada table berikut ini

    6. Tuliskanlah 2 syarat terjadinya aliran listrik

    a

    b

    7. Tuliskanlah cara kerja SCR Seperti gambar disamping

    8. Tuliskanlah cara kerja Transistor PNP disamping

    9. Tuliskanlah Perbedaan magnet remanen dan permanen

    10. Tuliskanlah Perbedaan induksi magnet dengan induksi listrik

    SINGKATAN INGGRIS INDONESIA

    Bl atau B

    Br

    Bu atau L

    G

    Gr

    Lb atau Sb

    Lg

    O

    P

    R

    W

    Y

    ANODE KATHODE K

    G GATE

    (+) ( - ) A

    E C

    B

    (COLLECTOR)

    (BASE)

    ( PNP TYPE )

  • 18

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    KUNCI JAWABAN DAN SKOR NILAI

    a. Identifikasilah dan tuliskan 2 simbol sumber listrik Berikut a. Battery b. Generator :

    Kriteria jawaban skor

    Dijawab 2 benar 2

    Dijawab 1 Benar 1

    Jumlah skor maksimum 2

    b. Identifikasilah dan tuliskan 2 simbol Kabel listrik Berikut

    a. Kabel Massa : b. Kabel Persimpangan

    Kriteria jawaban skor

    Dijawab 2 benar 2

    Dijawab 1 Benar 1

    Jumlah skor maksimum 2

    c. Identifikasilah dan tuliskan 4 simbol saklar Berikut

    a. Sakelar Satu Arah b. Sakelar Tekan c. Sakelar Tekan Tarik d. Sakelar Dua Arah

    Kriteria jawaban skor

    Dijawab 4 benar 4

    Dijawab 3 Benar 3

    Dijawab 2 Benar 2

    Dijawab 1 Benar 1

    Jumlah skor maksimum 4

    d. Identifikasilah dan tuliskanlah 10 simbol alat daya berikut ini

    1. Fuse / Sikring : 2. Platina : 3. Transistor : 4. Coil / Kumparan 5. Lampu : 6. Diode / Rectifier 7. Transformer / Ign. Coil 8. Tahanan / Resistor : 9. Busi 10. Kondensor

    Kriteria jawaban skor

    Dijawab 10 Benar 10

    Dijawab 9 Benar 9

    Dijawab 8 Benar 8

    Dijawab 7 Benar 7

    Dijawab 6 Benar 6

    Dijawab 5 Benar 5

    Dijawab 4 Benar 4

    Dijawab 3 Benar 3

    Dijawab 2 Benar 2 Dijawab 1 Benar 1

    Jumlah skor maksimum 10

  • 19

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    e. Tentukan dan lengkapilah singkatan dan warna kabel pada table berikut ini

    Kriteria jawaban skor Kriteria jawaban skor

    Dijawab 24 Benar 24 Dijawab 12 Benar 12 Dijawab 23 Benar 23 Dijawab 11 Benar 11

    Dijawab 22 Benar 22 Dijawab 10 Benar 10

    Dijawab 21 Benar 21 Dijawab 9 Benar 9

    Dijawab 20 Benar 20 Dijawab 8 Benar 8

    Dijawab 19 Benar 19 Dijawab 7 Benar 7

    Dijawab 18 Benar 18 Dijawab 6 Benar 6

    Dijawab 17 Benar 17 Dijawab 5 Benar 5

    Dijawab 16 Benar 16 Dijawab 4 Benar 4

    Dijawab 15 Benar 15 Dijawab 3 Benar 3

    Dijawab 14 Benar 14 Dijawab 2 Benar 2 Dijawab 13 Benar 13 Dijawab 1 Benar 1

    Jumlah skor maksimum 24

    f. Tuliskanlah 2 syarat terjadinya aliran listrik

    1. Ada beda potensial (tegangan listrik)

    2. Membentuk rangkaian tertutup

    Kriteria jawaban skor

    Dijawab 2 benar 2

    Dijawab 1 Benar 1

    Jumlah skor maksimum 2

    g. Tuliskanlah cara kerja SCR

    Arus bisa besar bias mengalir dari Anoda Ke Katoda apabila ada arus kecil mengalir ke Gate

    Kriteria jawaban skor

    Dijawab tepat dan sesuai 4

    Dijawab tapi kurang sesuai 3

    Jawaban tidak sesuai sama sekali 1

    Jumlah skor maksimum 4

    SINGKATAN INGGRIS INDONESIA

    Bl atau B Black Hitam

    Br Brown Coklat

    Bu atau L Blue Biru

    G Green Hijau

    Gr Grey Abu - abu

    Lb atau Sb Light Blue/Sky Blue Biru muda

    Lg Light green Hijau muda

    O Orange Oranye

    P Pink Merah muda

    R Red Merah muda

    W White Putih

    Y Yellow Kuning

  • 20

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    h. Tuliskanlah cara kerja Transistors

    Arus besar bisa mengalir dari Emitor Ke Colector apabila ada arus kecil mengalir dari emitor ke base

    Kriteria jawaban skor

    Dijawab tepat dan sesuai 4

    Dijawab tapi kurang sesuai 3

    Jawaban tidak sesuai sama sekali 1

    Jumlah skor maksimum 4

    i. Tuliskanlah Perbedaan antara magnet remanen dan permanen

    1. Magnet remanen : mudah menjadi magnet dan mudah hilang kemagnetannya.

    2. Magnet permanen = sukar menjadi magnet, tetapi setelah menjadi magnet akan mempertahankan

    kemagnetannya.

    Kriteria jawaban skor

    Dijawab tepat dan sesuai 4

    Dijawab tapi kurang sesuai 3

    Jawaban tidak sesuai sama sekali 1

    Jumlah skor maksimum 4

    j. Tuliskanlah Perbedaan induksi magnet dengan induksi listrik

    1. Induksi Magnet Adalah: Apabila sebuah kumparan dialiri dengan arus listrik, maka kumparan

    tersebut akan menghasilkan induksi magnet 2. Induksi Listrik Adalah : Apabila sebuah Kumparan Berada diantara medan magnet, dan medan

    magnetnya berubah-rubah maka kumparan tersebut akan menghasilkan induksi listrik

    Kriteria jawaban skor

    Dijawab tepat dan sesuai 4

    Dijawab tapi kurang sesuai 3

    Jawaban tidak sesuai sama sekali 1

    Jumlah skor maksimum 4

    TOTAL SKORE 60 , Rumus : Jumlah Betul/ Jumlah Soal X 100

    Tuliskanlah fungsi komponen system pengapian berikut ini: a. Alternator b. Pulsar c. CDI d. Coil e. Busi

    KUNCI JAWABAN DAN KRITERIA PENILAIAN

    a. Alternator Alat pembangkit arus listrik AC Bekerja berdasarkan prinsip elektro magnetik.

    b. Pulsar Menghasilkan tegangan pulsa untuk mengatur kerja SCR.

    c. CDI Pengganti platina Mengontrol arus listrik ke Ignition Coil

    d. Coil Meningkatkan tegangan listrik dari sumber arus baik dari accu maupun dari alternator sampai mencapai

    tegangan lebih dari 10.000 V, sehingga mampu membentuk loncatan api di busi.

    e. Busi Menghasilkan percikan bunga api listrik

    FORMATIF 2

  • 21

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    Kriteria jawaban skor

    Dijawab 5 benar 10

    Dijawab 4 Benar 8

    Dijawab 3 Benar 6

    Dijawab 2 Benar 4

    Dijawab 1 Benar 2

    Jumlah skor maksimum 10

    Tuliskanlah 4 kemungkinan penyebab tegangan puncak primer coil pengapian rendah KUNCI JAWABAN DAN KRITERIA PENILAIAN

    1. Impendansi multimeter terlalu rendah.

    2. Kecepatan perputaran starter listrik terlalu rendah. Muatan listrik batere kurang.

    3. Sample timing tester dan pulsa yang diukur tidak sinkron. (Sistem adalah normal apabila tegangan yang diukur lebih tinggi daripada tegangan standard sekurangnya sekali).

    4. Konektor tidak tersambung dengan baik,atau ada Rangkaian terbuka di dalam sistem pengapian. 5. Kumparan pembangkit rusak (ukur tegangan puncak).

    6. Coil pengapian rusak.

    7. CDI unit rusak jika no. 1-6 diatas adalah nor-mal).

    Kriteria jawaban skor

    Dijawab 4 benar 5

    Dijawab 3 Benar 4

    Jawaban 2 benar 3

    Jawaban 1 benar 1

    Jumlah skor maksimum 5

    Jumlah Skor 5 X 2 Tuliskanlah langkah2 perbaikan jika tidak adanya pengapian pada busi KUNCI JAWABAN DAN KRITERIA PENILAIAN

    FORMATIF 3

    FORMATIF 4

  • 22

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    Kriteria jawaban skor

    Dijawab tepat dan sesuai, berurutan 5

    Dijawab berurutan tapi kurang sesuai 4

    Dijawab tetapi tidak berurutan 3

    Dijawab Tetapi tidak sesuai sama sekali 2

    Jumlah skor maksimum 5

    Jumlah Skor 5 X 2

  • 23

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    LEMBARAN PENILAIAN PRAKTEK KEJURUAN

    MELAKUKAN PERBAIKAN SISTEM PENGAPIAN

    NAMA SISWA :..........................................................

    KELAS :..........................................................

    No

    Komponen/Subkomponen Penilaian Pencapaian Kompetensi

    Tidak Ya

    7,0-7,9 8,0-8,9 9,0-10

    1 2 3 4 5 6

    I Persiapan Kerja 1.1. Penggunaan pakaian kerja

    1.2. Persiapan tool and equipment

    Skor Komponen :

    II Proses (Sistematika dan Cara Kerja)

    2.1. Pemeriksaan Tegangan Primer Puncak Pengapian

    2.2. Pemeriksaan Tegangan Puncak generator Pulsa pengapian

    2.3. pemeriksaan Tegangan puncak kumparan pembangkit alternator

    2.4. pemeriksaan Tahanan Primer Coil Pengapian

    2.5. pemeriksaan Tahanan Skunder Pengapian

    2.6. Pemeriksaan Tahanan Generator Pulsa Pengapian

    2.7. Pemeriksaan Tahanan kumparan pembangkit alternator

    2.8. Pemeriksaan Waktu pengapian

    Skor Komponen :

    II Hasil Kerja 3.1. Hasil Kerja

    Skor Komponen :

    IV Sikap Kerja

    4.1. Penggunaan alat tangan dan alat ukur

    4.2. Keselamatan kerja

    Skor Komponen :

    V Waktu

    5.1. Waktu penyelesaian praktik

    Skor Komponen :

    Keterangan :

    1. Skor masing-masing komponen penilaian ditetapkan berdasarkan perolehan skor terendah dari subkomponen penilaian

    2. Dapat dinyatakan mencapai kompetensi, jika masing-masing skor komponen 7,0

    Perhitungan nilai praktik (NPK) :

    Prosentase Bobot Komponen Penilaian

    Nilai Praktik

    (NPK)

    Persiapan proses hasil Sikap kerja waktu NK 1 2 3 4 5 6

    Bobot (%) 10 50 25 10 5

    Skor Komponen

    NK

    Keterangan:

    Bobot diisi dengan prosentase setiap komponen. Besarnya prosentase dari setiap komponen ditetapkan secara proposional sesuai karakteristik program keahlian.

    NK = Nilai Komponen, perkalian dari bobot dengan skor komponen

    NPK = Nilai Praktik Kejuruan, penjumlahan dari hasil perhitungan nilai komponen

    Jenis komponen penilaian (persiapan, proses, hasil, sikap kerja, dan waktu) disesuaikan dengan karakter program keahlian.

    , . 2011

    Instruktur

    _____________________

  • 24

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    KRITERIA PENILAIAN

    MELAKUKAN PERBAIKAN SISTEM PENGAPIAN

    No

    Komponen/Subkomponen Penilaian Indikator Skor

    1 2 3 4

    Persiapan Kerja

    I 1.1. Penggunaan pakaian kerja Berpakaian sesuai ketentuan dengan rapih dan lengkap

    9,0-10

    Berpakaian sesuai ketentuan kurang rapih tetapi lengkap

    8,0-8,9

    Berpakaian sesuai ketentuan kurang rapih dan tidak lengkap

    7,0-7,9

    Berpakaian tidak sesuai ketentuan

    Tidak

    1.2. Persiapan tool and equipment Alat/bahan dipersiapkan lengkap dan sesuai kebutuhan praktik

    9,0-10

    Alat/bahan dipersiapkan kurang lengkap tetapi sesuai kebutuhan praktik

    8,0-8,9

    Alat/bahan dipersiapkan kurang lengkap dan kurang sesuai kebutuhan praktik

    7,0-7,9

    Alat/bahan dipersiapkan tidaksesuai kebutuhan praktik

    Tidak

    Skor Komponen :

    II Proses (Sistematika dan Cara Kerja)

    2.1. Pemeriksaan Tegangan Primer Puncak Pengapian Memeriksa sesuai SOP, tanpa kerusakan dilakukan secara mandiri tanpa bimbingan

    9,0-10

    Memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sedikit bimbingan

    8,0-8,9

    Memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan banyak bimbingan

    7,0-7,9

    Memeriksa sesuai SOP tanpakerusakan dan dilakukan secaramandiri dengan sangat banyak bimbingan

    Tidak

    2.2. Pemeriksaan Tegangan Puncak generator Pulsa pengapian Memeriksa sesuai SOP, tanpa kerusakan dilakukan secara mandiri tanpa bimbingan

    9,0-10

    Memeriksa sesuai SOP tanpakerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sedikit bimbingan

    8,0-8,9

    Memeriksa sesuai SOP tanpakerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan banyak bimbingan

    7,0-7,9

    Memeriksa sesuai SOP tanpakerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sangat banyak bimbingan

    Tidak

    2.3. pemeriksaan Tegangan puncak kumparan pembangkit alternator

    Memeriksa sesuai SOP, tanpa kerusakan dilakukan secara mandiri tanpa bimbingan

    9,0-10

  • 25

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    No

    Komponen/Subkomponen Penilaian Indikator Skor

    1 2 3 4

    Memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sedikit bimbingan

    8,0-8,9

    Memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan banyak bimbingan

    7,0-7,9

    Memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sangat banyak bimbingan

    Tidak

    2.4. pemeriksaan Tahanan Primer Coil Pengapian Memeriksa sesuai SOP, tanpa kerusakan dilakukan secara mandiri tanpa bimbingan

    9,0-10

    Memeriksa sesuai SOP tanpakerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sedikit bimbingan

    8,0-8,9

    Memeriksa sesuai SOP tanpakerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan banyak bimbingan

    7,0-7,9

    Memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sangat banyak bimbingan

    Tidak

    2.5. pemeriksaan Tahanan Skunder Pengapian Memeriksa sesuai SOP, tanpa kerusakan dilakukan secara mandiri tanpa bimbingan

    9,0-10

    Memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sedikit bimbingan

    8,0-8,9

    Memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan banyak bimbingan

    7,0-7,9

    Memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sangat banyak bimbingan

    Tidak

    2.6. Pemeriksaan Tahanan Generator Pulsa Pengapian Memeriksa sesuai SOP, tanpa kerusakan dilakukan secara mandiri tanpa bimbingan

    9,0-10

    Memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sedikit bimbingan

    8,0-8,9

    Memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan banyak bimbingan

    7,0-7,9

    Memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sangat banyak bimbingan

    Tidak

    2.7. Pemeriksaan Tahanan kumparan pembangkit alternator Memeriksa sesuai SOP, tanpa kerusakan dilakukan secara mandiri tanpa bimbingan

    9,0-10

    Memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sedikit bimbingan

    8,0-8,9

  • 26

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    No

    Komponen/Subkomponen Penilaian Indikator Skor

    1 2 3 4

    Memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan banyak bimbingan

    7,0-7,9

    Memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sangat banyak bimbingan

    Tidak

    2.8. Pemeriksaan Waktu pengapian Menyetel/memeriksa sesuai SOP, tanpa kerusakan dilakukan secara mandiri tanpa bimbingan

    9,0-10

    Menyetel/memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sedikit bimbingan

    8,0-8,9

    Menyetel/memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan banyak bimbingan

    7,0-7,9

    Menyetel/memeriksa sesuai SOP tanpa kerusakan dan dilakukan secara mandiri dengan sangat banyak bimbingan

    Tidak

    Skor Komponen :

    II Hasil Kerja

    3.1. Perbaikan Sistem Pengapian Putaran stasioner halus mesin dapat diakselerasi

    9,0-10

    Putaran stasioner halus mesin kurang dapat diakselerasi

    8,0-8,9

    Putaran stasioner kasar 7,0-7,9

    Mesin sulit dihidupkan Tidak

    Skor Komponen :

    IV Sikap Kerja

    4.1. Penggunaan alat tangan dan alat ukur Menggunakan semua peralatan dengan benar tanpa bimbingan

    9,0-10

    Menggunakan semua peralatan dengan benar dan sedikit bimbingan

    8,0-8,9

    Menggunakan semua peralatan dengan benar dan banyak bimbingan

    7,0-7,9

    Menggunakan semua peralatan dengan benar dan sangat banyak bimbingan

    Tidak

    4.2. Keselamatan kerja Melaksanakan keselamatan kerja dengan benar

    9,0-10

    Melaksanakan keselamatan kerja dengan sedikit mengingatkan

    8,0-8,9

    Melaksanakan keselamatan kerja dengan banyak mengingatkan

    7,0-7,9

    Tidak melaksanakan atau mengindahkan keselamatan kerja

    Tidak

    Skor Komponen :

    V Waktu

    5.1. Waktu penyelesaian praktik Menyelesaikan pekerjaan minimal 60 menit lebih cepat dan proses pekerjaan benar

    9,0-10

  • 27

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    No

    Komponen/Subkomponen Penilaian Indikator Skor

    1 2 3 4

    Menyelesaikan pekerjaan sampai 60 menit lebih cepat dan proses pekerjaan benar

    8,0-8,9

    Menyelesaikan tepat sampai tambahan waktu 60 menit dan proses pekerjaan benar

    7,0-7,9

    Melebihi 60 menit Tidak

    Skor Komponen :

    Bangkinang, Juli 2011 Verifikator Guru mata pelajaran

    NASRUL AMRI. BB, S.Pd MUHAMMAD IFWANDI, S.Pd NIP. 19710508 199903 1 002 NIP: 19790502 200801 1 015

    Mengetahui, Kepala SMK Negeri 1 Bangkinang

    Drs. ALI AMRAN NIP : 19620321 198512 1 001

  • 28

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

    Mata Pelajaran : Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian

    Kelas / Semester : XI SM/ Juli-Desember 2011

    Alokasi Waktu : 10 x 45 menit ( 2 kali pertemuan) 1 dan 2

    a. Standar Kompetensi : Melakukan perbaikan sistem pengapian

    b. Kompetensi Dasar : Mengindentifikasi komponen sistem pengapian

    c. Indikator : Dasar- Dasar Kelistrikan Diidentifikasi Sesuai Fungsi Dan Cara Kerjanya

    d. Tujuan Pembelajaran :

    Setelah melakukan proses pembelajaran Dasar- Dasar Sistem Kelistrikan diharapkan peserta didik mampu:

    1. Menentukan Fungsi simbol-simbol dalam sistem kelistrikan sepeda motor

    2. Menentukan dan mengidentifikasi singkatan dan warna kabel pada sistem kelistrikan sepeda motor

    3. Menentukan pengetahuan dasar dan pengertian pokok dalam sistem Listrik

    e. Materi Pembelajaran : Dasar-dasar Sistem Kelistrikan

    Simbol Listrik Dibagi kepada:

    1. Simbol untuk sumber listrik

    2. Simbol untuk kabel-kabel

    3. Simbol untuk saklar

    4. Simbol untuk alat daya

    Singkatan Pada warna kabel dibedakan men jadi 3: singkatan, dalam bahasa inggris, dalam bahasa

    indonesia

    Pengatahuan dasar Listrik

    Arah aliran Listrik

    Pengertian pokok dalam listrik

    a. Tegangan dan Potensial Listrik b. Arus Listrik c. Tahanan (Resistance) Listrik d. Tenaga Listrik e. Rangkaian Listrik f. Komponen Listrik Magnet

    Elektromagnet

    Kumparan

    f. Strategi Pembelajaran :

    Diskusi

    Ceramah dengan Slide

    Pembelajaran Modul

    Tanya-jawab

    g. Kegiatan Pembelajaran

    1. Kegiatan Awal : ( 15 Menit)

    a. Berdoa dan mengucapkan salam sebelum mulai pembelajaran b. Brain storming Perlunya system pengapian pada Sepeda Motor c. Informasi tujuan pembelajaran yaitu: Sismbol-simbol system kelistrikan, singkatan dan warna kabel,

    pengetahuan dasar dan pengertian pokok system listrik d. Tanya jawab untuk menggali pengetahuan awal siswa e. Absensi siswa

    PERTEMUAN KE 1

  • 29

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    2. Kegiatan Inti : ( 140 Menit)

    - Membagi siswa dalam 6 kelompok (6 orang/kelompok) dengan metode random (5 menit)

    - Memberikan tugas ke masing-masing kelompok dengan rincian : (10 menit)

    a. Kelompok 1 : Menuliskan dan menggambarkan simbol-simbol: sumber listrik, kabel, saklar

    b. Kelompok 2 : Menuliskan dan menggambarkan simbol-simbol Alat Daya

    c. Kelompok 3 : Menuliskan dan menggambarkan Diagram listrik, warna Kabel, Penggunaannya,

    dan Jenis Arusnya

    d. Kelompok 4 : Menuliskan Singkatan warna Kabel

    e. Kelompok 5 : Menuliskan Titik Kontak Pada Kabel

    f. Kelompok 6 : Menuliskan Pengetahuan Dasar Listrik: Arah Aliran Listrik, Tegangan Potensial,

    Arus Listrik, Tahanan, Tegangan Listrik

    - Siswa mencari informasi dari sumber belajar, mengkomunikasikannya/mendiskusikannya dalam

    kelompok dan menuliskan/menggambarkan hasil kerja kelompok dalam bentuk wallchart/flipchart

    (60 menit) dengan Memanfaatkan media pembelajaran (cetak (modul) dan elektronik (laptop dan

    proyektor) yang menumbuhkan keingintahuan siswa.

    - Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil kerja kelompoknya dalam bentuk

    wallchart/flipchart (10 mnt/kel. x 6 kelompok = 60 menit) dengan membimbing siswa yang

    memerlukan.

    - Tanya jawab dalam kelompok (30 menit) Memberikan kesempatan kepada masing-masing peserta

    didik mengajukan pertanyaan dan menjawabnya dengan santun

    3. Kegiatan Akhir : (20 Menit)

    a. Menyimpulkan materi pelajaran

    b. Menyampaikan materi untuk minggu berikutnya

    c. PT : Buatlah rangkuman sitem pengapian yang dipelajari hari ini dalam tulisan dan gambar pada

    kertas doble folio (minimal 2 lbr, di tulis tangan sendiri)

    1. Kegiatan Awal : ( 15 Menit)

    a. Berdoa dan mengucapkan salam sebelum mulai pembelajaran b. Informasi tujuan pembelajaran yaitu: Sismbol-simbol system kelistrikan, singkatan dan warna kabel,

    pengetahuan dasar dan pengertian pokok system listrik c. Tinjauan pelajaran minggu sebelumnya

    2. Kegiatan Inti : ( 140 Menit)

    - Membagi siswa dalam 6 kelompok (6 orang/kelompok) dengan metode penyebaran siswa yang

    mampu/ cerdas kedalam kelompok yang majemuk (5 menit)

    - Memberikan tugas ke masing-masing kelompok dengan rincian : (10 menit)

    a. Kelompok 1 : Menuliskan macam-macam rangkaian listrik

    b. Kelompok 2 : Menuliskan komponen listrik: Dioda, Dioda Zener, SCR, Transistor

    c. Kelompok 3 : Menuliskan pengertian magnet

    d. Kelompok 4 : Menuliskan Prinsip Electromagnet dan pengertian kumparan

    e. Kelompok 5 : Menuliskan Prinsip Kumparan dengan terasi besi dan Medan magnet Dikumparan

    primer

    f. Kelompok 6 : Menuliskan Prinsip Transformasi tegangan

    - Siswa mencari informasi dari sumber belajar, mengkomunikasikannya/mendiskusikannya dalam

    kelompok dan menuliskan/menggambarkan hasil kerja kelompok dalam bentuk wallchart/flipchart

    (60 menit) dengan Memanfaatkan media pembelajaran (cetak (modul) dan elektronik (laptop dan

    proyektor) yang menumbuhkan keingintahuan siswa.

    PERTEMUAN KE 2

  • 30

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    - Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil kerja kelompoknya dalam bentuk

    wallchart/flipchart (10 mnt/kel. x 6 kelompok = 60 menit) dengan membimbing siswa yang

    memerlukan.

    - Tanya jawab dalam kelompok (10 menit) Memberikan kesempatan kepada masing-masing peserta

    didik mengajukan pertanyaan dan menjawabnya dengan santun

    3. Kegiatan Akhir : (40 Menit)

    a. Menyimpulkan materi pelajaran

    b. Tes Tulis

    c. Menyampaikan materi untuk minggu berikutnya

    d. PT : Buatlah rangkuman sitem pengapian yang dipelajari hari ini dalam tulisan dan gambar pada

    kertas doble folio (minimal 2 lbr, di tulis tangan sendiri)

    h. Media dan Sumber Belajar :

    1. Modul/ Lembaran informasi

    2. Laptop

    3. Proyektor

    i. Penilaian : FORMATIF 1

    Tehnik : Tes Tertulis

    Bentuk : Uraian

    Soal dan Kunci : Terlampir

    Bangkinang, Juli 2011 Verifikator Guru mata pelajaran

    NASRUL AMRI. BB, S.Pd MUHAMMAD IFWANDI, S.Pd NIP. 19710508 199903 1 002 NIP: 19790502 200801 1 015

    Mengetahui, Kepala SMK Negeri 1 Bangkinang

    Drs. ALI AMRAN NIP : 19620321 198512 1 001

  • 31

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

    Mata Pelajaran : Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian

    Kelas / Semester : XI SM/ Juli-Desember 2011

    Alokasi Waktu : 10 x 45 menit ( 2 kali pertemuan) 3 dan 4

    a. Standar Kompetensi : Melakukan perbaikan sistem pengapian

    b. Kompetensi Dasar : Mengindentifikasi komponen sistem pengapian

    c. Indikator : Seluruh Komponen Sistem Pengapian Diidentifikasi Sesuai Fungsi Dan Cara Kerjanya.

    d. Tujuan Pembelajaran :

    Setelah melakukan proses pembelajaran Prinsip Kerja Dan Konstruksi System Pengapian diharapkan peserta

    didik mampu:

    1. Menentukan Fungsi Sistem Pengapian

    2. Menentukan Komponen sistem Pengapian dan prinsip Kerjanya

    e. Materi Pembelajaran : Prinsip Kerja Dan Konstruksi System Pengapian

    f. Strategi Pembelajaran :

    Diskusi

    Ceramah dengan Slide

    Pembelajaran Modul

    Tanya-jawab

    g. Kegiatan Pembelajaran

    Dam

    1. Kegiatan Awal : ( 15 Menit)

    a. Berdoa dan mengucapkan salam sebelum mulai pembelajaran b. Informasi tujuan pembelajaran yaitu: Fungsi Sistem Pengapian, Komponen dan Prinsip kerja

    system pengapian c. Tanya jawab untuk menggali pengetahuan awal siswa d. Absensi siswa

    2. Kegiatan Inti : ( 140 Menit)

    - Membagi siswa dalam 5 kelompok (7 orang/kelompok) dengan metode penyebaran siswa yang

    mampu/ cerdas kedalam kelompok yang majemuk (5 menit)

    - Memberikan tugas ke masing-masing kelompok dengan rincian : (10 menit)

    a. Kelompok 1 : Menuliskan Fungsi dan cara kerja alternator

    b. Kelompok 2 : Menuliskan Fungsi dan cara Kerja Pulsar

    c. Kelompok 3 : Menuliskan Fungsi dan cara kerja CDI

    d. Kelompok 4 : Menuliskan Funsi dan cara Kerja Coil

    e. Kelompok 5 : Menuliskan Fungsi dan Spesifikasi Busi

    - Siswa mencari informasi dari sumber belajar, mengkomunikasikannya/mendiskusikannya dalam

    kelompok dan menuliskan/menggambarkan hasil kerja kelompok dalam bentuk wallchart/flipchart

    (60 menit) dengan Memanfaatkan media pembelajaran (cetak (modul) dan elektronik (laptop dan

    proyektor) yang menumbuhkan keingintahuan siswa.

    - Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil kerja kelompoknya dalam bentuk

    wallchart/flipchart (10 mnt/kel. x 6 kelompok = 60 menit) dengan membimbing siswa yang

    memerlukan.

    - Tanya jawab dalam kelompok (30 menit) Memberikan kesempatan kepada masing-masing peserta

    didik mengajukan pertanyaan dan menjawabnya dengan santun

    PERTEMUAN KE 3

  • 32

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    3. Kegiatan Akhir : (20 Menit)

    a. Menyimpulkan materi pelajaran

    b. Menyampaikan materi untuk minggu berikutnya

    c. PT : Buatlah rangkuman sitem pengapian yang dipelajari hari ini dalam tulisan dan gambar pada

    kertas doble folio (minimal 2 lbr, di tulis tangan sendiri)

    1. Kegiatan Awal : ( 15 Menit)

    a. Berdoa dan mengucapkan salam sebelum mulai pembelajaran b. Informasi tujuan pembelajaran yaitu: Fungsi Sistem Pengapian, Komponen dan Prinsip kerja system

    pengapian c. Tanya jawab untuk menggali pengetahuan awal siswa d. Absensi siswa

    2. Kegiatan Inti : ( 140 Menit)

    - Menjelaskan Komponen dan Prinsip kerja Komponen sistem pengapian antara lain: Alternator,

    Pulsar, CDI, Coil, Busi (110 Menit)

    - Tanya jawab (10 menit) Memberikan kesempatan kepada masing-masing peserta didik mengajukan

    pertanyaan dan menjawabnya dengan santun

    3. Kegiatan Akhir : (40 Menit)

    a. Menyimpulkan materi pelajaran

    b. Tes Tulis

    c. Menyampaikan materi untuk minggu berikutnya

    d. PT : Buatlah gambar Rangkaian Sistem Pengapian CDI AC Pada Kertas Karton

    h. Media dan Sumber Belajar :

    1. Modul/ Lembaran informasi

    2. Laptop

    3. Proyektor

    i. Penilaian : FORMATIF 2

    Tehnik : Tes Tertulis

    Bentuk : Uraian

    Soal dan Kunci : Terlampir

    Bangkinang, Juli 2011

    Verifikator Guru mata pelajaran

    NASRUL AMRI. BB, S.Pd MUHAMMAD IFWANDI, S.Pd NIP. 19710508 199903 1 002 NIP: 19790502 200801 1 015

    Mengetahui, Kepala SMK Negeri 1 Bangkinang

    Drs. ALI AMRAN NIP : 19620321 198512 1 001

    PERTEMUAN KE 4

  • 33

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

    Mata Pelajaran : Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian

    Kelas / Semester : XI SM/ Juli-Desember 2011

    Alokasi Waktu : 5 x 45 menit (Pertemuan Ke 5)

    a. Standar Kompetensi : Melakukan perbaikan sistem pengapian

    b. Kompetensi Dasar : Mendiagnosis gangguan pada sistem pengapian

    c. Indikator : Gangguan-Gangguan Pada System Pengapian Didiagnosis Dengan Baik Dan

    Benar

    d. Tujuan Pembelajaran :

    Setelah melakukan proses pembelajaran Macam-Macam Gangguan Pada System Pengapian diharapkan

    peserta didik mampu: Menentukan Macam-macam Gangguan pada system penggapian dan kemungkinan

    penyebabnya

    e. Materi Pembelajaran : Mempelajari jenis-Jenis Gangguan Pada system pengapian

    f. Strategi Pembelajaran :

    Ceramah dengan Slide

    Pembelajaran Modul

    Tanya-jawab

    g. Kegiatan Pembelajaran

    1. Kegiatan Awal : ( 15 Menit)

    a. Berdoa dan mengucapkan salam sebelum mulai pembelajaran b. Informasi tujuan pembelajaran yaitu: Macam-macam gangguan pada system pengapian dan

    kemungkinan penyebabnya c. Tanya jawab untuk menggali pengetahuan awal siswa d. Absensi siswa

    2. Kegiatan Inti : ( 140 Menit)

    1. Menjelaskan Macam-mcam gangguan pada sistem pengapian dan kemungkinan penyebabnya

    2. Mengarahkan Beberapa Orang Kedepan Kelas Menyebutkan gangguan-gangguan pada sistem

    pengapian(110 Menit)

    3. Tanya jawab (10 menit) Memberikan kesempatan kepada masing-masing peserta didik mengajukan

    pertanyaan dan menjawabnya dengan santun

    3. Kegiatan Akhir : (40 Menit)

    a. Menyimpulkan materi pelajaran

    b. Tes Tulis

    c. Menyampaikan materi untuk minggu berikutnya

    h. Media dan Sumber Belajar :

    1. Modul/ Lembaran informasi

    2. Laptop

    3. Proyektor

  • 34

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    i. Penilaian : FORMATIF 3

    Tehnik : Tes Tertulis

    Bentuk : Uraian

    Soal dan Kunci : Terlampir

    Bangkinang, Juli 2011 Verifikator Guru mata pelajaran

    NASRUL AMRI. BB, S.Pd MUHAMMAD IFWANDI, S.Pd NIP. 19710508 199903 1 002 NIP: 19790502 200801 1 015

    Mengetahui, Kepala SMK Negeri 1 Bangkinang

    Drs. ALI AMRAN NIP : 19620321 198512 1 001

  • 35

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

    Mata Pelajaran : Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian

    Kelas / Semester : XI SM/ Juli-Desember 2011

    Alokasi Waktu : 5 x 45 menit (Pertemuan Ke 6)

    a. Standar Kompetensi : Melakukan perbaikan sistem pengapian

    b. Kompetensi Dasar : Memperbaiki Gangguan Sistem Pengapian.

    c. Indikator : Perbaikan sistem pengapian dilakukan tanpa menyebabkan kerusakan terhadap komponen atau sistem lainnya.

    d. Tujuan Pembelajaran :

    Setelah melakukan Proses Pembelajaran Prosedure Perbaikan Pada System Pengapian diharapkan peserta

    didik mampu: Menyebutkan dan menuliskan Prosedure Perbaikan Pada System Pengapian

    e. Materi Pembelajaran : Prosedure Perbaikan Pada System Pengapian

    f. Strategi Pembelajaran :

    Ceramah dengan Slide

    Pembelajaran Modul

    Tanya-jawab

    g. Kegiatan Pembelajaran

    1. Kegiatan Awal : ( 15 Menit)

    a. Berdoa dan mengucapkan salam sebelum mulai pembelajaran b. Informasi tujuan pembelajaran yaitu: Prosedure Perbaikan Pada System Pengapian c. Tanya jawab untuk menggali pengetahuan awal siswa d. Absensi siswa

    2. Kegiatan Inti : ( 140 Menit)

    1. Menjelaskan Prosedure Perbaikan pada Sistem pengapian

    2. Mengarahkan Beberapa Orang Kedepan Kelas Menyebutkan Prosedure Perbaikan sistem

    pengapian (110 Menit)

    3. Tanya jawab (10 menit) Memberikan kesempatan kepada masing-masing peserta didik mengajukan

    pertanyaan dan menjawabnya dengan santun

    3. Kegiatan Akhir : (40 Menit)

    a. Menyimpulkan materi pelajaran

    b. Tes Tulis

    c. Menyampaikan materi untuk minggu berikutnya

    h. Media dan Sumber Belajar :

    1. Modul/ Lembaran informasi

    2. Laptop

    3. Proyektor

    i. Penilaian : FORMATIF 4

    Tehnik : Tes Tertulis

    Bentuk : Uraian

    Soal dan Kunci : Terlampir

  • 36

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    Bangkinang, Juli 2011

    Verifikator Guru mata pelajaran

    NASRUL AMRI. BB, S.Pd MUHAMMAD IFWANDI, S.Pd NIP. 19710508 199903 1 002 NIP: 19790502 200801 1 015

    Mengetahui, Kepala SMK Negeri 1 Bangkinang

    Drs. ALI AMRAN NIP : 19620321 198512 1 001

  • 37

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

    Mata Pelajaran : Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian

    Kelas / Semester : XI SM/ Juli-Desember 2011

    Alokasi Waktu : 10 x 45 menit (Pertemuan Ke 7-17)

    a. Standar Kompetensi : Melakukan perbaikan sistem pengapian

    b. Kompetensi Dasar : Memperbaiki Gangguan Sistem Pengapian.

    c. Indikator : Seluruh Kegiatan Perbaikan Gangguan Sistem Pengapian Dilaksana-Kan Berdasarkan SOP (Standard Operation Procedures)

    d. Tujuan Pembelajaran :

    Setelah melakukan Proses Pembelajaran Perbaikan Gangguan Pada Sistem Pengapian Sesuai SOP

    diharapkan peserta didik mampu:

    a. Melakukan Pemeriksaan dan Perbaikan Alternator

    b. Melakukan Pemeriksaan dan Perbaikan Pulsar

    c. Melakukan Pemeriksaan dan Perbaikan CDI

    d. Melakukan Pemeriksaan dan Perbaikan COIL

    e. Melakukan Pemeriksaan dan perbaikan busi

    e. Materi Pembelajaran : Perbaikan Gangguan Pada Sistem Pengapian Sesuai SOP

    f. Strategi Pembelajaran :

    Praktek

    Pengamatan

    Pembelajaran Modul

    Tanya-jawab

    g. Kegiatan Pembelajaran

    1. Kegiatan Awal : ( 15 Menit)

    a. Berdoa dan mengucapkan salam sebelum mulai pembelajaran b. Informasi tujuan pembelajaran yaitu: Prosedure Perbaikan Pada System Pengapian c. Tanya jawab untuk menggali pengetahuan awal siswa d. Absensi siswa

    2. Kegiatan Inti : ( 140 Menit)

    Menyiapkan Peralatan

    Mengarahkan siswa membaca dan memahami job sheet

    Membuat Kelompok siswa menjadi 2 kelompok, yang masing-masing kelompok Berhadapan dengan

    1 Sepeda Motor

    Mendemonstrasikan kepada siswa langkah-langkah Perbaikan system pengapian

    Mengarahkan 2 orang siswa melakukan Perbaikan dengan cara bergantian pada Sepeda motor

    Mengarahkan beberapa orang yang sudah melakukan praktek menjadi instrukstur bagi teman yang

    lain

    3. Kegiatan Akhir : (40 Menit)

    a. Menyimpulkan materi pelajaran

    b. Menyampaikan materi untuk minggu berikutnya

    c. PT : Buatlah Laporan hasil praktek

  • 38

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    h. Media dan Sumber Belajar :

    1. Modul/ Lembaran informasi

    2. Laptop

    3. Proyektor

    4. Tool Alat

    5. Sepeda Motor

    i. Penilaian : FORMATIF 4

    Tehnik : Tes Perbuatan

    Bentuk : Penugasan

    Soal dan Kunci : Terlampir

    Bangkinang, Juli 2011 Verifikator Guru mata pelajaran

    NASRUL AMRI. BB, S.Pd MUHAMMAD IFWANDI, S.Pd NIP. 19710508 199903 1 002 NIP: 19790502 200801 1 015

    Mengetahui, Kepala SMK Negeri 1 Bangkinang

    Drs. ALI AMRAN NIP : 19620321 198512 1 001

  • 39

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    JOB SHEET Perbaikan Sistem

    Pengapian

    Instruktur :

    Muhammad Ifwandi,S.Pd

    Paraf:

    S. Pengapian NAMA:

    KELAS

    Waktu : 5 X 45 mnt

    A. Tujuan

    Setelah Melakukan Proses pemberlajaran diharapkan peserta didik mampu:

    1. Melakukan Pemeriksaan dan Perbaikan Alternator

    2. Melakukan Pemeriksaan dan Perbaikan Pulsar

    3. Melakukan Pemeriksaan dan Perbaikan CDI

    4. Melakukan Pemeriksaan dan Perbaikan COIL

    5. Melakukan Pemeriksaan dan perbaikan busi

    B. Alat Dan Bahan

    a. Unit Sepeda Motor

    b. Tool Alat

    c. Multitester

    d. Batray

    e. Timing Light

    C. Langkah Kerja

    1. Pemeriksaan Loncatan Api Busi

    Hubungkan busi yang diketahui baik pada topi busi

    dan tempelkan massanya ke mesin seperti pada

    gambar.

    Hasil Pemeriksaan:..Besar/ Kecil

    Kesimpulan:..

    2. Pemeriksaan Tegangan Primer Puncak Coil Pengapian Dalam keadaan kabel primer coil pengapian terhubungkan, hubungkan Multitester Dengan SAMBUNGAN: Terminal Hitam/Kuning (+) ke Massa (-) Putar kunci kontak ke ON. Hidupkan mesin dan baca tegangan primer puncak dari coil pengapian primer . TEGANGAN PUNCAK: minimum 100 V

    Hasil Pengukuran:..

    Kesimpulan:..

  • 40

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    3. Pemeriksaan Kumparan Pembangkit Alternator

    a. Ukur tahanan kumparan pembangkit alternator antara terminal Hitam/Merah dan Massa.

    STANDAR: 100 - 400 (NF100)

    Hasil Pengukuran:

    .

    Kesimpulan:

    .

    b. Ukur tegangan puncak dengan Voltmeter AC pada kabel Hitam/Merah dengan Hijau.

    STANDAR: 100 V (NF100)

    Hasil Pengukuran:

    .

    Kesimpulan:

    .

    4. Pemeriksaan Kumparan Pulsa Pengapian (Pulsar)

    a. Ukur tahanan generator pulsa pengapian antara terminal Biru/Kuning dan Hijau.

    STANDAR: 50 - 170 (NF100)

    Hasil Pengukuran:

    .

    Kesimpulan:

    .

    b. Ukur tegangan puncak dengan Voltmeter AC pada kabel Biru/Silver dengan Hijau.

    STANDAR: 0,7 V (NF100)

    Hasil Pengukuran:

    .

    Kesimpulan:

    .

  • 41

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    5. Pemeriksaan Coil Pengapian

    a. Ukur tahanan antara terminal kabel primer dan massa

    STANDAR: 0,5 - 0,6 (20oC)

    Hasil Pengukuran:

    .

    Kesimpulan:

    .

    b. Ukur tahanan kumparan sekunder antara terminal kabel primer dan tutup busi.

    STANDAR: 11,5 - 14,5 (20oC)

    Hasil Pengukuran:

    .

    Kesimpulan:

    .

    6. Pemeriksaan CDI

    Ukur tahanan antara terminal-terminal konektor

    (pada kabel bodi) sebagai berikut :

    Hasil Pengukuran:

    1..

    2..

    3..

    4..

    5..

    Kesimpulan:

    .

  • 42

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0

    7. Pemeriksaan Waktu Pengapian

    Panaskan mesin.

    Matikan mesin dan lepaskan

    tutup lubang

    pemeriksaan tanda pengapian.

    Hubungkan timing light ke kabel busi.

    Hidupkan mesin pada putaran stasioner.

    PUTARAN STASIONER: 1400 + 100 rpm

    Waktu pengapian sudah benar apabila tanda F bertepatan dengan tanda penyesuai

    pada tutup bak

    mesin kiri.

    Kesimpulan:

    .

    Catatan Praktek:

    Nilai:

  • 43

    Muhammad Ifwandi, S.Pd Melakukan Perbaikan Sistem Pengapian Revisi 0