130 bodi otomotif

19
UJIAN NASIONAL TAHUN PELAJARAN 2011/2012 LEMBAR PENILAIAN UJIAN PRAKTIK KEJURUAN Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan Kompetensi Keahlian : Teknik Perbaikan Bodi Otomotif Kode : 1307 Alokasi Waktu : 24 Jam Bentuk Soal : Penugasan Perorangan Nomor Peserta Nama Peserta : No Komponen/Subkomponen Penilaian Pencapaian Kompetensi Tida k Ya 7,0- 7,9 8,0- 8,9 9,0- 10 1 2 3 4 5 6 I Persiapan Kerja 1.1. Menyiapkan tempat kerja 1.2. Menyiapkan peralatan Skor Komponen : II Proses (Sistematika & Cara Kerja) 2.1. Pemeriksaan area kerusakan 2.1.1. Periksa Kerusakan secara visual 1307-P3-11/12 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-1/19 Paket 3 DOKUMEN NEGARA

Upload: ekosuripno

Post on 17-Jan-2016

93 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

pengecatan

TRANSCRIPT

Page 1: 130 Bodi Otomotif

UJIAN NASIONALTAHUN PELAJARAN 2011/2012

LEMBAR PENILAIANUJIAN PRAKTIK KEJURUAN

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan Kompetensi Keahlian : Teknik Perbaikan Bodi OtomotifKode : 1307Alokasi Waktu : 24 JamBentuk Soal : Penugasan Perorangan

Nomor Peserta :

Nama Peserta :

No Komponen/Subkomponen PenilaianPencapaian Kompetensi

Tidak Ya7,0-7,9 8,0-8,9 9,0-10

1 2 3 4 5 6

I Persiapan Kerja 1.1. Menyiapkan tempat kerja1.2. Menyiapkan peralatan

Skor Komponen :

IIProses (Sistematika & Cara Kerja)2.1. Pemeriksaan area kerusakan

2.1.1. Periksa Kerusakan secara visual

2.1.2. Periksa Kerusakan dengan sentuhan tangan

2.1.3. Periksa Kerusakan dengan penggaris

2.1.4 Periksa Kerusakan dengan ditekan tekan

2.1.5. Berilah tanda area kerusakan2.2. Aplikasi Perbaikan panel 2.2.1. Pengupasan cat 2.2.2. Memilih peralatan yang sesuai 2.2.3. Hasil penarikan dengan washer welder.

1307-P3-11/12 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-1/12

Paket

3DOKUMEN NEGARA

Page 2: 130 Bodi Otomotif

No Komponen/Subkomponen PenilaianPencapaian Kompetensi

Tidak Ya7,0-7,9 8,0-8,9 9,0-10

1 2 3 4 5 6

2.3. Aplikasi Pelandaian (Feadheredging)

2.3.1. Menggunakan single action sander dengan amplas # 60-80

2.3.2. Mengatur kecepatan single action sander

2.3.3. Menggunakan doble action sander dengan amplas # 80-120

2.3.4. Mengatur kecepatan doble action sander

2.3.5. Hasil pelandaian menggunakan sander doble action

2.4. Aplikasi Dempul2.3.1 Membersihkan dan

menghilangkan minyak2.3.2 Aplikasi premer2.3.3 Mencampur dempul

2.3.4 Pemakaian dempul pada permukaan logam

2.3.5 Pengeringan dempul2.3.6 Pengampelasan dempul

sesuai urutan grit/kekasarannya

2.5. Pengecatan 2.5.1 Proses penyesuaian warna

2.5.2 Pencampuran cat dengan solvent (thinner)2.5.3 Pemilihan saringan cat dan penyaringan cat2.5.4 Pengaturan tekanan kompresor

dan air gun serta bentuk semburan spray gun

2.4.5 Proses pengecatan (jarak pengecaran, kecepatan gerak spray gun)

III Hasil Kerja3.1. Kerataan Permukan bidang kerja3.2. Kehalusan bidang kerja3.3. Hasil pengecatan

1307-P3-11/12 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-2/12

Page 3: 130 Bodi Otomotif

No Komponen/Subkomponen PenilaianPencapaian Kompetensi

Tidak Ya7,0-7,9 8,0-8,9 9,0-10

1 2 3 4 5 6

Skor Komponen :IV Sikap Kerja

4.1. Penggunaan alat tangan dan alat ukur4.2. Keselamatan kerja

Skor Komponen :V Waktu

5.1. Waktu penyelesaian praktikSkor Komponen :

Keterangan : Skor masing-masing komponen penilaian ditetapkan berdasarkan perolehan skor terendah dari subkomponen penilaian

Perhitungan nilai praktik (NP) :

Prosentase Bobot Komponen PenilaianNilai Praktik

(NP)

Persiapan Proses Hasil kerja

Sikap kerja

Waktu ∑ NK

1 2 3 4 5 6

Bobot (%)

Skor Komponen

NK

Keterangan: Bobot diisi dengan prosentase setiap komponen. Besarnya prosentase dari setiap komponen

ditetapkan secara proposional sesuai karakteristik program keahlian. NK = Nilai Komponen, perkalian dari bobot dengan skor komponen NP = penjumlahan dari hasil perhitungan nilai komponen Jenis komponen penilaian (persiapan, proses, sikap kerja, hasil, dan waktu) disesuaikan

dengan karakter program keahlian. ……………, ………………. 2012

Penilai 1/ Penilai 2 *)

*) Coret yang tidak perlu

1307-P3-11/12 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-3/12

Page 4: 130 Bodi Otomotif

KRITERIA PENILAIAN UJIANPRAKTIK KEJURUAN

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah KejuruanKompetensi Keahlian : Teknik Perbaikan Bodi OtomotifKode : 1307Alokasi Waktu : 24 JamBentuk Soal : Penugasan Perorangan

No. Komponen/Subkomponen Penilaian

Indikator Skor

1 2 3 4

I. Persiapan Kerja1.1. Menyiapkan tempat

kerjaMembersihkan ruang kerja, meletakkan peralatan yang akan digunakan sesuai tempatnya

9,0-10

Melatakkan peralatan ssuai dengan tempatnya

8,0-8,9

Membersihkan tempat kerja 7,0-7,9Tidak menyiapkan Tidak

1.2. Menyiapkan peralatan Menyiapkan peralatan yang akan dipakai dan membersihkannya serta meletakkan sesuai SOP

9,0-10

Menyiapkan peralatan yang akan dipakai dan membersihkan

8,0-8,9

Menyiapkan peralatan yang akan dipakai 7,0-7,9Tidak menyiapkan peralatan yang akan dipakai

Tidak

II Proses (Sistematika & Cara Kerja)2.1. Pemeriksaan area kerusakan2.1.1 Periksa kerusakan secara visual

Siswa melakukan pemeriksaan kerusakan visual dengan melihat dari arah samping kiri, arah depan, arah samping kanan bagian yang akan diperbaiki.

9,0-10

Siswa melakukan pemeriksaan kerusakan visual hanya dari bagian samping bagian yang akan diperbaiki.

8,0-8,9

Siswa melakukan pemeriksaan kerusakan hanya dari bagian depan bagian yang akan diperbaiki.

7,0-7,9

Siswa tidak melakukan pemeriksaan kerusakan visual .

Tidak

1307-P3-11/12 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-4/12

Page 5: 130 Bodi Otomotif

No. Komponen/Subkomponen Penilaian

Indikator Skor

1 2 3 4

2.1.2 Periksa kerusakan dengan sentuhan tangan

Siswa melakukan pemeriksaan kerusakan dengan sentuhan dengan teliti dan seksama ke seluruh bagian yang akan diperbaiki dengan menggunakan sarung tangan katun.

9,0-10

Siswa melakukan pemeriksaan kerusakan dengan sentuhan dengan teliti dan seksama ke seluruh bagian yang akan diperbaiki tanpa menggunakan sarung tangan katun.

8,0-8,9

Siswa melakukan pemeriksaan kerusakan dengan sentuhan kurang teliti ke seluruh bagian yang akan diperbaiki

7,0-7,9

Siswa tidak melakukan pemeriksaan kerusakan dengan sentuhan

Tidak

2.1.3 Periksa Kerusakan dengan penggaris

Siswa melakukan pemeriksaan kerusakan dengan penggaris dengan teliti dan seksama ke seluruh bagian yang akan diperbaiki.

9,0-10

Siswa melakukan pemeriksaan kerusakan dengan penggaris kurang teliti ke seluruh bagian yang akan diperbaiki

8,0-8,9

Siswa melakukan pemeriksaan kerusakan dengan penggaris kurang teliti hanya sebagian saja

7,0-7,9

Siswa tidak melakukan pemeriksaan kerusakan dengan penggaris

Tidak

2.1.4 Periksa Kerusakan dengan ditekan

Siswa melakukan pemeriksaan kerusakan dengan ditekan tekan dengan teliti dan seksama ke seluruh bagian yang akan diperbaiki

9,0-10

Siswa melakukan pemeriksaan kerusakan dengan ditekan tekan kurang teliti ke seluruh bagian yang akan diperbaiki

8,0-8,9

Siswa melakukan pemeriksaan kerusakan dengan ditekan tekan kurang teliti hanya sebagian saja

7,0-7,9

Siswa tidak melakukan pemeriksaan kerusakan dengan ditekan tekan

Tidak

2.1.5 Berilah tanda area kerusakan

Siswa memberikan tanda pada area yang mengalami kerusakan dengan menggunakan pensil kaca yang sudah disediakan dengan bentuk oval.

9,0-10

1307-P3-11/12 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-5/12

Page 6: 130 Bodi Otomotif

No. Komponen/Subkomponen Penilaian

Indikator Skor

1 2 3 4

Siswa memberikan tanda pada beberapa tempat yang mengalami kerusakan menggunakan peralatan yang sudah disediakan

8,0-8,9

Siswa memberikan tanda pada beberapa tempat yang mengalami kerusakan dengan tidak menggunakan peralatan yang sudah disediakan

7,0-7,9

Siswa tidak memberikan tanda pada area yang mengalami kerusakan menggunakan peralatan yang sudah disediakan

Tidak

2.2. Aplikasi Pebaikan panel2.2.1 Pengupasan cat Siswa mengupas cat dengan single action

dengan amplas # 60-80 sesuai dengan bidang yang akan dipasangi washer

9,0-10

Siswa mengupas cat dengan single action sesuai dengan bidang yang akan dipasangi washer tetapi tidak dengan amplas # 60-80

8,0-8,9

Siswa mengupas cat dengan doble action dengan amplas # 60-80 sesuai dengan bidang yang akan dipasangi washer

7,0-7,9

Siswa tidak melakukan sesuai dengan bidang yang akan dipasangi washer

Tidak

2.2.2 Memilih peralatan yang sesuai

Siswa memilih peralatan yang sesuai dengan posisi dan letak benda yang akan diperbaiki dan mengoperasikan sesuai SOP

9,0-10

Siswa memilih peralatan yang sesuai dengan posisi dan letak benda yang akan diperbaiki dan tapi mengoperasikan tidak sesuai SOP.

8,0-8,9

Siswa memilih peralatan yang tidak sesuai dengan posisi dan letak benda yang akan diperbaiki dan tapi mengoperasikan sesuai SOP.

7,0-7,9

Siswa tidak memilih peralatan yang sesuai dengan posisi dan letak benda yang akan diperbaiki dan mengoperasikan tidak sesuai SOP

Tidak

2.2.3 Hasil perataan dengan washer welder.

Permukaan rata dan tidak terjadi pelebaran permukaan

9,0-10

Permukaan rata dan terjadi pelebaran permukaan

8,0-8,9

1307-P3-11/12 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-6/12

Page 7: 130 Bodi Otomotif

No. Komponen/Subkomponen Penilaian

Indikator Skor

1 2 3 4

Permukaan tidak rata rata dan tidak terjadi pelebaran permukaan

7,0-7,9

Permukaan tidak rata rata dan terjadi pelebaran permukaan

Tidak

2.3. Aplikasi Pelandaian (Feadheredging)2.3.1 Menggunakan single action sander dengan amplas # 60-80

Bisa menggunakan single action sander dengan amplas amplas # 60-80

9,0-10

Menggunakan single action sander dengan amplas > # 120

8,0-8,9

Menggunakan single action sander dengan amplas < # 80

7,0-7,9

Tidak bisa menggunakan single action sander dengan amplas # 80

Tidak

2.3.2 Mengatur kecepatan single action sander

Bisa mengatur kecepatan single action sander dengan baik dan benar sesuai dengan kebutuhan

9,0-10

Bisa mengatur kecepatan single action sander tetapi kurang baik dan benar sesuai dengan kebutuhan

8,0-8,9

Kurang bisa mengatur kecepatan single action sander dengan baik dan benar sesuai dengan kebutuhan

7,0-7,9

Tidak bisa mengatur kecepatan single action sander dengan baik dan benar sesuai dengan kebutuhan

Tidak

2.3.3 Menggunakan doble action sander dengan amplas # 80 - 120

Bisa menggunakan doble action sander dengan amplas amplas # 80 - 120

9,0-10

Menggunakan doble action sander dengan amplas > # 120

8,0-8,9

Menggunakan doble action sander dengan amplas < # 80

7,0-7,9

Tidak bisa menggunakan doble action sander dengan amplas # 80

Tidak

2.3.4 Mengatur kecepatan doble action sander

Bisa mengatur kecepatan doble action sander dengan baik dan benar sesuai dengan kebutuhan

9,0-10

Bisa mengatur kecepatan doble action sander tetapi kurang baik dan benar sesuai dengan kebutuhan

8,0-8,9

Kurang bisa mengatur kecepatan doble action sander dengan baik dan benar sesuai dengan kebutuhan

7,0-7,9

1307-P3-11/12 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-7/12

Page 8: 130 Bodi Otomotif

No. Komponen/Subkomponen Penilaian

Indikator Skor

1 2 3 4

Tidak bisa mengatur kecepatan doble action sander dengan baik dan benar sesuai dengan kebutuhan

Tidak

2.3.5 Hasil pelandaian menggunakan sander

Hasil pengupasan cat dan pelandaian berbentuk oval dan dilakukan kira-kira 2-3 mm dari batas pengupasan cat

9,0-10

Hasil pengupasan cat dan pelandaian berbentuk oval dan dilakukan kira-kira < 2-3 mm dari batas pengupasan cat

8,0-8,9

Hasil pengupasan cat dan pelandaian tidak berbentuk oval dan dilakukan kira-kira 2-3 mm dari batas pengupasan cat

7,0-7,9

Hasil pelandaian tidak baik dan dilakukan kira-kira > 2-3 mm dari batas pengupasan cat

Tidak

2.4 Aplikasi Dempul2.4.1.Membersihkan dan menghilangkan minyak dan kotoran

Benda kerja dibersihkan dari kotoran dan dipastikan minyak telah hilang dengan menggunakan degreaser dan kain tack rod.

9,0-10

Benda kerja dibersihkan dari kotoran dan dipastikan minyak telah hilang dengan menggunakan degreaserdan kain biasa.

8,0-8,9

Benda kerja hanya dilap tiner saja dengan menggunakan kain

7,0-7,9

Benda kerja tidak dibersihkan Tidak2.4.2.Menyemprotkan cat dasar

Siswa menyemprotankan cat dasar dengan baik dan rata.

9,0-10

Siswa mengoleskan cat dasar dengan kuas dan hasilnya rata.

8,0-8,9

Siswa menyemprotan/mengoleskan cat dasar kurang baik dan tidak rata.

7,0-7,9

Hasil penyemprotan cat dasar meleleh dan tidak rata.

Tidak

2.4.3 Mencampur dempul Pencampuran dempul dengan hardenernya sesuai dengan spesifikasi dan merata

9,0-10

Pencampuran dempul dengan hardenernya lebih banyak hardenernya dan merata

8,0-8,9

Pencampuran dempul dengan hardenernya lebih banyak dempulnya dan merata

7,0-7,9

Pencampuran dempul tidak dengan hardenernya

Tidak

1307-P3-11/12 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-8/12

Page 9: 130 Bodi Otomotif

No. Komponen/Subkomponen Penilaian

Indikator Skor

1 2 3 4

2.4.4 Menaruh dempul pada permukaan logam

Pendempulan pada permukaan fiber dilakukan secara merata dan tidak terdapat lubang bintik-bintik

9,0-10

Pendempulan pada permukaan fiber dilakukan secara merata dan terdapat lubang bintik-bintik

8,0-8,9

Pendempulan pada permukaan fiber dilakukan secara tidak merata dan terdapat sedikit lubang bintik-bintik

7,0-7,9

Pendempulan pada permukaan fiber dilakukan secara tidak merata dan terdapat banyak lubang bintik-bintik

Tidak

2.4.5 Pengeringan dempul dengan infra rad.

Siswa melaksanakan proses pengeringan dempul dengan infra rad sesuai Standar operating prosedur yang ada

9,0-10

Siswa melaksanakan proses pengeringan dempul dengan infra rad sebagian sesuai Standar operating prosedur yang ada.

8,0-8,9

Siswa melaksanakan pengeringan dempul dan sesuai Standar operating prosedur yang ada.

7,0-7,9

Siswa tidak melaksanakan proses pengeringan dempul sesuai Standar operating prosedur yang ada.

Tidak

2.4.6 Pengampelasan dempul

Hasil pengampelasan rata, tidak ada goresan karena pengampelasan dilakukan dengan amplas sesuai urutan grit amplas.

9,0-10

Hasil pengampelasan rata, ada goresan karena pengampelasan tidak urut nomor grit amplas.

8,0-8,9

Hasil pengampelasan tidak rata, tidak ada goresan karena pengampelasan.

7,0-7,9

Hasil pengampelasan tidak rata, ada goresan karena pengampelasan

Tidak

2.4. Pengecatan 2.5.1 Proses penyesuaian warna

Pencampuran warna panel dilakukan sesuai dengan standart operating prosedur yang berlaku dan warnanya sama.

9,0-10

Pencampuran mendekati warna panel dan prosesnya sesuai dengan standart operating prosedur yang berlaku.

8,0-8,9

1307-P3-11/12 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-9/12

Page 10: 130 Bodi Otomotif

No. Komponen/Subkomponen Penilaian

Indikator Skor

1 2 3 4

Pencampuran tidak sama warna panel dan prosesnya sesuai dengan standart operating prosedur yang berlaku.

7,0-7,9

Tidak melakukan proses color maching Tidak2.5.2 Pencampuran cat dengan solvent (thinner)

Pencampuran cat sesuai dengan perbandingan dan spesifikasi cat dan thinner.

9,0-10

Pencampuran cat terlalu kental. 8,0-8,9Pencampuran cat terlalu encer. 7,0-7,9Pencampuran cat dan thinner dilakukan secara sembarangan.

Tidak

2.4.3 Pemilihan saringan cat dan penyaringan cat

Kain saringan menggunakan #300 9,0-10Kain saringan > #300 8,0-8,9Kain saringan < #300 7,0-7,9Tidak melakukan penyaringan cat Tidak

2.5.4 Pengaturan tekanan kompresor dan air

gun serta bentuk semburan spray gun

Melakukan pengaturan tekanan kompresor (5.0 - 6.0 kg/cm2), spray gun (1.5 – 2.0 kg/cm2) dan bentuk sumburan (25 – 30 cm) sesuai dengan spesifikasi.

9,0-10

Hanya melakukan pengaturan tekanan spray gun (1.5 – 2.0 kg/cm2) dan bentuk sumburan (25 – 30 cm) sesuai dengan spesifikasi.

8,0-8,9

Hanya pengaturan bentuk sumburan (25 – 30 cm) sesuai dengan spesifikasi

7,0-7,9

Tidak Melakukan pengaturan tekanan kompresor (5.0 - 6.0 kg/cm2), air gun (1.5 – 2.0 kg/cm2) dan bentuk sumburan (25 – 30 cm) sesuai dengan spesifikasi.

Tidak

2.5.5 Proses pengecatan (jarak pengecaran, kecepatan gerak spray gun)

Siswa melakukan pengecatan dengan jarak pengecatan 25 – 30 cm, kecepatan gerakan spray gun diperkirakan 1 m/detik dan over lapnya baik.

9,0-10

Siswa melaukan pengecatan dengan jarak pengecatan 25 – 30 cm kecepatan gerakan spray gun diperkirakan lebih dari 1 m/detik, tetapi over lapnya kurang baik.

8,0-8,9

Siswa melakukan pengecatan dengan jarak pengecatan lebih dari 25 – 30 cm kecepatan gerakan spray gun diperkirakan kurang dari 1 m/detik

7,0-7,9

1307-P3-11/12 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-10/12

Page 11: 130 Bodi Otomotif

No. Komponen/Subkomponen Penilaian

Indikator Skor

1 2 3 4

Siswa melakukan pengecatan denganjarak pengecatan, kecepatan gerakan spray gun tidak beraturan dan over lap yang tidak beraturan.

Tidak

III. Hasil Kerja 3.1. Hasil perataan dengan palu dan dolly

Permukaan rata, tidak terjadi pelebaran permukaan dan tidak mengalami tik tok

9,0-10

Permukaan rata, tidak terjadi pelebaran permukaan tetapi panel mengalami tik tok.

8,0-8,9

Permukaan tidak rata rata, tidak terjadi pelebaran permukaan tetapi panel tik tok.

7,0-7,9

Permukaan tidak rata rata dan terjadi pelebaran permukaan dan panel tik tok.

Tidak

3.2. Kehalusan benda kerja Benda kerja halus dan tidak ada bintik-bintik lubang

9,0-10

Benda kerja halus dan terdapat ada bintik-bintik lubang

8,0-8,9

Benda kerja halus dan terdapat banyak bintik-bintik lubang

7,0-7,9

Benda kerja tidak halus dan terdapat banyak bintik-bintik lubang

Tidak

2.2.3 Hasil perataan dengan washer welder.

Permukaan rata dan tidak terjadi pelebaran permukaan

9,0-10

Hasil pengecatan halus, tidak meleleh, rata tapi cat baru dan lama tidak sama.

8,0-8,9

Hasil pengecatan halus, tidak meleleh dan tidak rata dan cat baru dan lama tidak sama

7,0-7,9

Hasil pengecatan tidak halus, meleleh, tidak rata dan cat baru dan lama tidak sama

Tidak

IV Sikap Kerja4.1. Penggunaan alat tangan

dan alat ukurPenggunan peralatan sesuai dengan Standard Operasional Procedure alat tersebut

9,0-10

Jarang menggunakan peralatan tangan atau alat ukur

8,0-8,9

Kurang dari 6 kali melakukan kesalahan penggunaan peralatan

7,0-7,9

Lebih dari 7 kali melakukan kesalahan pengunaan peralatan

Tidak

4.2. Keselamatan kerja Selalu menggunakan alat keselamatan kerja sesuai dengan pekerjaan yang dilakukan dan meletakkan peralatan sesuai tempatnya

9,0-10

1307-P3-11/12 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-11/12

Page 12: 130 Bodi Otomotif

No. Komponen/Subkomponen Penilaian

Indikator Skor

1 2 3 4

Jarang menggunakan alat keselamatan dan meletakkan peralatan sesuai tempatnya

8,0-8,9

Lebih dari 5 kali menjatuhkan peralatan atau tidak mengunakan alat keselamatan kerja

7,0-7,9

Tidak pernah menggunakan alat keselamatan kerja

Tidak

V. Waktu5.1. Waktu penyelesaian praktik

Waktu pengerjaan kurang dari 18 jam 9,0-10Waktu pengerjaan 18 – 20 jam 8,0-8,9Waktu pengerjaan 20 – 24 jam 7,0-7,9Waktu pengerjaan > 24 jam Tidak

1307-P3-11/12 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-12/12