12 amid

3
AMID Pengertian Senyawa organik yang memiliki gugus asil R–C=O yang mengikat atom N. atau Turunan dari ammonia, yang salah satu atom hidrogennya diganti dengan gugus asil RC(O)NH 2 atau Turunan amin primer (R'NH 2 ) yang satu atom H-nya diganti gugus asil RC(O)NHR' atau Turunan amin sekundair (R'RNH), yang atom Hnya diganti asil RC(O)NR'R 35

Upload: imam-mahriyansah

Post on 30-Sep-2015

216 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

ugutf

TRANSCRIPT

AMID

AMIDPengertian

Senyawa organik yang memiliki gugus asil RC=O yang mengikat atom N. atauTurunan dari ammonia, yang salah satu atom hidrogennya diganti dengan gugus asil RC(O)NH2 atauTurunan amin primer (R'NH2) yang satu atom H-nya diganti gugus asil RC(O)NHR' atauTurunan amin sekundair (R'RNH), yang atom Hnya diganti asil RC(O)NR'RRumus struktur

R dan R dapat diganti atom H

Contoh

asetamid (CH3CONH2).

N,N-dimethylacetamide (CH3CONMe2, where Me = CH3)

dimethylformamide (HC(O)N(CH3)2)

Sifat

Basa sangat lemah

Larut dalam air

Dapat membentuk ikatan hidrogen dengan air dan pelarut yang berperan sebagai donor proton

Sintesis

Dari asam karboksilat dan amin

RCO2H + R'R"NH RC(O)NR'R" + H2O

PAGE 37