11 pintu air

5
18/05/2010 1 PINTU AIR PINTU AIR BANGUNAN PENGATUR PINTU AIR PINTU SKOT BALOK PINTU SORONG MERCU TETAP KONTROL CELAH TRAPESIUM MANNUAL OTOMATIS IMBANGAN KLEP LOKAL FIBER RESIN (PUSLITBANG AIR) PINTU SKOT BALOK PINTU SKOT BALOK Kelebihan pintu skot balok adalah : Konstruksi ini sederhana dan kuat Biaya pelaksanaannya kecil Tinggi muka air bisa diatur selangkah demi selangkah saja setiap langkah sama dengan tinggi sebuah balok Kelemahan yang dimiliki pintu skot balok adalah : Pemasangan dan pemindahan balok memerlukan sedikit- diktinya dua orang dan banyak menghabiskan waktu. Ada kemungkinan dicuri orang Skot balok bisa dioperasikan oleh orang yang tidak berwenang. Karakteristik tinggi-debit aliran pada balok belum diketahui secara pasti.

Upload: hamdanisipil

Post on 25-Nov-2015

151 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

  • 18/05/2010

    1

    PINTU AIRPINTU AIRBANGUNAN PENGATUR PINTU AIR

    PINTU SKOT BALOK PINTU SORONG MERCU TETAP KONTROL CELAH TRAPESIUM

    MANNUAL

    OTOMATIS

    IMBANGAN KLEP LOKAL FIBER RESIN (PUSLITBANG AIR)

    PINTU SKOT BALOKPINTU SKOT BALOK

    Kelebihan pintu skot balok adalah : Konstruksi ini sederhana dan kuat Biaya pelaksanaannya kecil Tinggi muka air bisa diatur selangkah demi selangkah

    saja setiap langkah sama dengan tinggi sebuah balok

    Kelemahan yang dimiliki pintu skot balok adalah : Pemasangan dan pemindahan balok memerlukan sedikit-

    diktinya dua orang dan banyak menghabiskan waktu. Ada kemungkinan dicuri orang Skot balok bisa dioperasikan oleh orang yang tidak

    berwenang. Karakteristik tinggi-debit aliran pada balok belum diketahui

    secara pasti.

  • 18/05/2010

    2

    PINTU SORONGPINTU SORONG

    Kelebihan pintu sorong adalah : Tinggi muka air dapat dikontrol Pintu bila kuat dan sederhana Sedimen yg diangkut oleh sal. dapat melewati pintu bilas

    Kelemahan yang dimiliki pintu sorong adalah : Operasional berat (Pasang surut) Bahan cepat rusak (keropos, berkarat) Pemeliharaan mahal dan sulit

    Pintu Sorong terdiri dari rangka pintu, daun pintu, stang ulir, alat stang (baut) pemutar.Daun pintu dapat terbuat dari plat baja atau kayu.

    MERCU TETAPMERCU TETAP

    Kelebihan mercu tetap adalah : Tidak perlu mengoperasikan Biaya pemeliharaan murah

    Kelemahan mercu tetap adalah : Bila terjadi banjir m.a. Hanya diatas ambang yang melimpah Muka air di saluran tetap setinggi ambang

    Mercu tetap merupakan pelimpah dengan ambang tetap yang diangun untuk menjaga air melimpah bila elevasi diatan pelimpah

  • 18/05/2010

    3

    KONTROL CELAH TRAPESIUMKONTROL CELAH TRAPESIUM

    Kelebihan kontrolcelah trapesium adalah : Muka air dapat dikontrol Sampai dengan tiinggi tertentu dikontrol dengan ambang

    Kelemahan mercu tetap adalah : Perlu operasioanl yang teliti Biaya pemeiharaan pintu tinggi

    Bentuk trapesum ditengah dibuat pintu sorng dan disampingnya dibuat sebagai pelimpah ambang tetap

    PINTU AIR OTOMATISPINTU AIR OTOMATISPINTU KLEP

    Mo = 0 (Engsel Pintu Air)

    Gaya 2 yang bekerja : Tekanan air Berat daun pintu Berat imbangan pintu

    Dikalikan berat dengan jarak thd titik O maka akan diperoleh momen thd titik O.

  • 18/05/2010

    4

  • 18/05/2010

    5

    PINTU AIR OTOMATISPINTU AIR OTOMATIS