1. pengkajian (roda komunitas) bu elis

Click here to load reader

Upload: yusep-bule

Post on 31-Dec-2015

67 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Slide 1

PENGKAJIAN KOMUNITASOLEHELIS NOVIATIASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS11PendahuluanPengkajian komunitas merupakan suatu proses ; merupakan upaya untuk dapat mengenal masyarakat. Warga masyarakat merupakan mitra dan berkontribusi terhadap keseluruhan proses. Tujuan keperawatan dlm mengkaji komunitas adalah mengidentifikasi faktor-faktor (baik positif maupun negatif) yg mempengaruhi kesehatan warga masyarakat agar dapat mengembangkan strategi promosi kesehatan. Pedoman Pengkajian Kep.Komunitas terdiri atas tiga komponen : (1) inti komunitas, (2) subsistem komunitas, dan (3) persepsi.2Roda pengkajian komunitas, segmen pengkajian model komunitas sebagai mitra.

3Pengumpulan dan interpretasi data : data gathering dan data generatingComposite data base :Data dianalisa dan disintesa, dan tentukan findingsIdentifikasi sumber untuk memenuhi kebutuhanProblem diidentifikasi dgn perbedaan tujuan perawat dan komunitas dan temuanStrength ditentukan oleh persamaan konsep perawat dan komunitas dan tersedianya dataPerawat dan komunitas bekerja partnership mengidentifikasi problem

4Metode Mengumpulan DataData langsung :Informant interviewParticipant observationTentang community beliefs, norms, values, power, influence structures, and problem-solving process.Windshield surveys: communitys life and environment (common characteristics of people in the street, neighborhood gathering places, housing quality, the rhythm of community life, and geographic boundaries )5Data Laporan (data sekunder) :Secondary analysis: result ofcommunity meeting, public documents, health surveys, statistical data, and health records.Survey: data from a sample persons

Sumber-sumber Informasi :Sejarah PerpustakaanSensus penduduk / rumah tangga Pencatatan di kelurahan, kecamatan, dan puskesmasKontak langsung / secara peribadi. 6Sasaran pengkajianIndividu : Yg berhubungan dgn keluarga, pola hubungan dan Peran, Pola pertahanan/ koping.Keluarga : Struktur dan karateristik keluarga, Sosial ekonomi dan Budaya, Lingkungan, Riwayat Kesehatan dan Pemeriksaan Fisik.Masyarakat : Inti komunitas

7KOMPONEN PENGKAJIAN KOMUNITASKomponen Inti Komunitas (core)Inti didefinisikan sebagai sesuatu yang penting, dasar, dan menguatkan. Inti komunitas adalah sejarah, karakteristik, nilai, dan keyakinan setiap warga. Oleh karena itu, langkah pertama pengkajian komunitas adalah mempelajari warganya. Pada kenyataannya, bermitra dgn warga masyarakat merupakan bagian integral pekerjaan di komunitas.Karena setiap komunitas berbeda, sumber informasi yang ada di satu komunitas belum tentu ada di komunitas lainnya.

8Pengkajian Data Inti Komunitas (Core) Riwayat atau sejarahTanyakan siapa yang mengetahui sejarah daerah tersebut.Tanyakan kepada toma tentang bagaimana riwayat berdirinya daerah tersebut, sudah berapa lama.Tanyakan tentang wilayah-wilayah yang diyakini oleh penduduk setempat memiliki nilai mistik.Observasi kondisi bangunan yg ada di daerah tersebut.

9Agama, nilai/kebiasaan dan keyakinan yang dianut masyarakatTanyakan tentang nilai-nilai dan keyakinan yg dianut masyarakat terkait pola kebiasaan. Tanyakan tentang norma yg berlaku di masyarakat.Identifikasi tentang pola budaya yg banyak diyakini masyarakat terkait dgn kesehatan. Apakah terdapat mesjid, gereja, dll (sarana ibadah) ?Apakah keyakinan agamanya homogen ?10DemografiKomposisi penduduk; umur dan jenis kelaminTipe keluarga dan Satatus perkawinanRas/sukuPekerjaan

D. Statistik VitalKelahiranKematian (berdasarkan umur dan penyebab kematian)Morbiditas(pelajari epidemiologi; Insidensi dan Prevalensi)112. Data Subsistem KomunitasA. Lingkungan fisikPemeriksaan fisik mrp.kan komponen kritis dlm pengkajian pasien individual, begitu pula dlm pengkajian komunitas. Kelima indra kita diperlukan untuk pemeriksaan fisik pasien, begitu pula dalam pemeriksaan tingkat komunitas. Hasil Pengkajian Lingkungan Fisik Komunitas adalah Inspeksi Denah daerah . Tanda Vital Iklim/Daerah Banjir Kepadatan/Luas Daerah, Jumlah Penduduk

12Data lingkungan fisik yang dikaji :Bagaimana tampak kondisi komunitas ?Apa yang bisa kita lihat tentang kwalitas udara, tumbuhan, binatang, perumahan, orang, kondisi air, keindahan alam, lapangan, iklim, pengembangan area.Apakah ada peta daerah ?, atau apakah Anda dapat membuatnya ?Berapa luas daerah tersebut ? (misalnya, kilometer, blok).

13

14Fasilitas di dalam Komunias.Fasilitas di luar KomunitasApakah terdapat penderita yang sakit akut atau kronis ?Pelayanan pengobatan tradisionalApakah terdapat klinik pelayanan kesehatan; Puskesmas/rumah sakit/ balai pengobatanApakah terdapat pelayanan kesehatan di luar komunitas yg dapat dijangkau ?B. Pelayanan kesehatan dan sosial15C. Ekonomi

16Karakteristik Pekerjaan

17D. Keamanan dan transportasiJenis sarana transportasi yang tersedia ?Bagaimana fasilitas perlindungan untuk masyarakat; polisi, kebakaran, sanitasi (limbah, sampah, air kotor)Bagaimana kwalitas air dan udara ?Bagaimana kejadian kriminalitas ?Apakah penduduk merasa aman ?

18E. Politik dan pemerintahanApakah terdapat tanda-tanda aktivitas politik ? (poster, kampanye)Apa kebijakan pemerintah untuk komunitas ?Apakah masyarakat dilibatakan dalam pengambilan keputusan untuk wilayah ?Kelompok Yan. Masyarakat : PKK, Karang Taruna, LKMD, Posyandu, Panti Werdha, dll.

19

F. PendidikanApakah terdapat sarana pendidikan di wilayah ?Apakah terdapat sarana perpustakaan ?Bagaimana masyarakat memandang sarana pendidikan ?Bagaimana reputasi sekolahBagaimana tingkat pendidikan masyarakat ?Apa isue yang sedang berkembang tentang pendidikan ?Bagaimana kejadian drop out sekolah ?Apakah terdapat aktivitas ekstrakurikuler ?Apakah sekolah memiliki pelayanan kesehatan ?Apakah terdapat perawat sekolah ?20G. KomunikasiApakah terdapat area dimana orang berkumpul ?Apakah surat kabar masuk ke wilayah ?Apakah sarana TV dan radio ada di wilayah ?Apa jenis komunikasi formal dan informal yang ada di wilayah ?

H. RekreasiDimana tempat anak-anak bermain?Apakah jenis rekreasi yang ada di masyarakat ?Apa fasilitas rekreasi yang ada di komunitas ?

213. PersepsiA. Persepsi MasyarakatBagaimana perasaan masyarakat tentang diri mereka ?Apakah mereka mengidentifikasi adanya suatu kekuatan di masyarakat ?Apa yang mereka anggap sebagai masalah masyarakat ? Tanyakan kepada beberapa kelompok yang berbeda (lansia, remaja, pekerja, buruh, ibu rumah tangga, pegawai), apa jawaban mereka ?

22B. Petugas kesehatan (perawat)Pernyataan secara umum tentang kesehatan masyarakat ?Apa yang menjadi kekuatan komunitas ?Apa masalah atau risiko masalah yang dapat diidentifikasi ?

23Pengkajian, seperti seluruh tahapan prosesnya, dilakukan secara kemitraan dgn komunitas. Langkah berikutnya adalah analisis, sebuah proses yg mensintesis informasi pengkajian dan menghasilkan diagnosis spesifik untuk komunitas.Hal krusial dlm pengkajian komunitas adalah model, atau peta untuk mengarakan dan menuntut seluruh proses. Model roda pengkajian komunitas menyajikan kerangka kerja dan alat learning about the community on foot.Pengkajian merupakan keterampilan yg diasah melalui praktik. Setiap orang akan merasa ragu dan tidak pasti pd saat memulainya (ingat, saat pertama kali memeriksa tekanan darah?); ini adalah normal. Langkah pertama selalu yang paling sulit. Sekarang saat-nya melakukan langkah pertama.24Tugas KelompokMembuat Kisi-kisi instrumen25