smpn3bangsalsari.files.wordpress.com file · web viewlembar kerja siswa i. standar kompetensi: 6....

12
Standar Kompetensi : 6. Memahami konsep segiempat dan segitiga serta Petunjuk : 1) Kerjakan semua soal dan permasalahan secara berkelompok 2) Berikan alasan dan jawaban yang jelas untuk kemudian dpresentasikan didepan kelas. Kompetensi Dasar : 6.3 Menghitung keliling dan luas segiempat dan segitiga serta menggunakan nya dalam pemecahan masalah. LEMBAR KERJA SISWA I Anggota Kelompok : 1. ..................................... 2. ..................................... 3. .....................................

Upload: lyduong

Post on 31-Mar-2019

242 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: smpn3bangsalsari.files.wordpress.com file · Web viewLEMBAR KERJA SISWA I. Standar Kompetensi: 6. Memahami konsep segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya. Kompetensi Dasar:

Standar Kompetensi : 6. Memahami konsep segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya.

Petunjuk : 1) Kerjakan semua soal dan permasalahan

secara berkelompok2) Berikan alasan dan jawaban yang jelas

untuk kemudian dpresentasikan didepan kelas.

Kompetensi Dasar : 6.3 Menghitung keliling dan luas segiempat dan segitiga serta menggunakan nya

dalam pemecahan masalah.

.: TAK ADA KATA GAGAL SEBELUM MELAKUKAN :.

LEMBAR KERJA SISWA I

Anggota Kelompok :

1. .....................................

2. .....................................

3. .....................................

4. .....................................

Page 2: smpn3bangsalsari.files.wordpress.com file · Web viewLEMBAR KERJA SISWA I. Standar Kompetensi: 6. Memahami konsep segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya. Kompetensi Dasar:

A B

C

LKS I (KELILING SEGITIGA)

1. Dari segitiga-segitiga pada gambar diatas, tentukan yang merupakan :

a. Yang merupakan segitiga samakaki adalah .................................

b. Yang merupakan segitiga samasisi adalah ...................................

c. Yang merupakan segitiga sebarang adalah ...................................

d. Yang merupakan segitiga siku-siku adalah ...................................

e. Yang merupakan segitiga tumpul adalah ......................................

2. Diberikan gambar bangun segitiga berikut, sebutkan nama dan ciri-ciri dari segitiga yang

anda ketahui :

1. .............................

2. .............................

3. .............................

4. .............................

TINGKAT

Segitiga ABC disamping terdiri dari ...........sisi.

Yaitu sisi.........., ............, dan ..............

Page 3: smpn3bangsalsari.files.wordpress.com file · Web viewLEMBAR KERJA SISWA I. Standar Kompetensi: 6. Memahami konsep segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya. Kompetensi Dasar:

Jadi bisa dikatakan bahwa keliling segitiga merupakan ...........................................

....................................................................................................yang dapat dituliskan

dengan rumus :

3. Hitunglah keliling segitiga dengan panjang sisi-

sisinya sebagai berikut :

a. 8 cm; 16 cm; dan 12 cm

Penyelesaian :

a. Diketahui : a=....., b=....., dan c=.....

K = .... + .... + ....

= ......

4. Lengkapilah tabel berikut untuk ∆ ABC

Sisi AB Sisi BC Sisi AC Keliling ∆ ABC8 cm 6 cm 10 cm ... cm

10 m 12 m 9 m ... m

... m 15 m 6 m 30 m

14 cm 18 cm ... cm 48 cm

Diketahui ∆ PQR samakaki dengan PQ=QR hitung keliling ∆ PQR jika :

PQ=15 cm dan PR=14 cm

Penyelesaian :

_____________________________________________

_____________________________________________

5. Perhatikan gambar berikut :

Hitunglah keliling ∆ ABC disamping !

Jawab :

Diketahui : AC = .....cm; AB = .....cm;

BC = .....cm; CD = .....cm; BD=.....cm

Ditanya : Keliling ∆ ABC = .........?

Keliling ∆ ABC = Panjang sisi.... + Panjang sisi.... + Panjang sisi....

= .... cm + .... cm + .... cm

= ....cm

K ∆ ABC = ..........+...........+..........

TINGKAT

Page 4: smpn3bangsalsari.files.wordpress.com file · Web viewLEMBAR KERJA SISWA I. Standar Kompetensi: 6. Memahami konsep segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya. Kompetensi Dasar:

BERPIKIR KRITIS

Masalah Kebun

Pak Budi mempunyai kebun berbentuk

seperti pada gambar disamping. Pak

Budi ingin memberi pagar yang

mengelilingi kebunnya.

a. Bagaimana caramu menghitung keliling kebun Pak Budi ? __________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

b. Berapakah panjang pagar yang diperlukan Pak Budi (keliling kebun) ? __________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

c. Apakah kaitan keliling kebun dengan biaya pagar yang harus dikeluarkan Pak Budi ? Jelaskan !________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

d. Jika biaya pemasangan pagar Rp. 2.000,- per meter, berapakah biaya yang harus dikeluarkan oleh Pak Budi untuk memasang pagar tersebut ? ______________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________________

LAMPIRAN F.9

LEMBAR KERJA SISWA II

TINGKAT III

Page 5: smpn3bangsalsari.files.wordpress.com file · Web viewLEMBAR KERJA SISWA I. Standar Kompetensi: 6. Memahami konsep segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya. Kompetensi Dasar:

.: LKS II (LUAS SEGITIGA) :.

Standar Kompetensi : 6. Memahami konsep segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya.

Petunjuk : 1) Kerjakan semua soal dan permasalahan

secara berkelompok2) Berikan alasan dan jawaban yang jelas

untuk kemudian dpresentasikan didepan kelas.

Kompetensi Dasar : 6.3 Menghitung keliling dan luas segiempat dan segitiga serta menggunakan nya

dalam pemecahan masalah.

.: TERUSLAH MENCOBA SAMPAI KAU BISA :.

Anggota Kelompok :

1. .....................................

2. .....................................

3. .....................................

4. .....................................

TINGKAT

Page 6: smpn3bangsalsari.files.wordpress.com file · Web viewLEMBAR KERJA SISWA I. Standar Kompetensi: 6. Memahami konsep segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya. Kompetensi Dasar:

1. Lengkapilah titik-titik dibawah ini dengan benar !

Berikut disediakan gambar persegi panjang dan jajar genjang :

a. Pada gambar 1, persegi panjang ABCD memilikii panjang ......cm dan lebar......cm,

jadi luas persegi panjang ABCD adalah .......x.......=.........x........=.......cm2

b. Diagonal bidang pada persegi panjang ABCD adalah .................

c. ABD merupakan sebuah bangun ....................., dan luasnya adalah..............kali

bangun persegi panjang ABCD.

d. Pada gambar 2, jajar genjang PQRS memiliki alas............cm dan tinggi ............cm,

jadi luas jajar genjang PQRS adalah................cm2

e. Diagonal bidang pada jajar genjang PQRS adalah ............

f. QRS merupakan sebuah bangun .................dan luasnya adalah ............kali bangun

jajar genjang PQRS.

Dari pernyataan diatas, kesimpulan sementara yang dapat diambil adalah :

Luas segitiga = .....x.....x.....

Agar kalian lebih paham, lakukan percobaan berikut :

1) Gambarlah segitiga sembarang A yang memiliki luas 3 persegi satuan

2) Gambarlah segitiga siku-siku B yang memiliki luas 4 persegi satuan.

Gambar 1 Gambar 2

Page 7: smpn3bangsalsari.files.wordpress.com file · Web viewLEMBAR KERJA SISWA I. Standar Kompetensi: 6. Memahami konsep segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya. Kompetensi Dasar:

2. Catatlah alas dan tinggi yang diketahui dari percobaan A, B, C, dan D pada tabel

dibawah ini :

Percobaan A BAlas (a)

Tinggi (t)

Luas (L)

3cm

2 cm

3 cm2

...........cm

...........cm

..........cm2

Rumus L=½x 3 x2 L=.................

3. Berdasarkan data diatas, jika sebuah segitiga mempunyai alas yang dinotasiakn dengan a

dan tinggi t dimana a dan t saling tegak lurus maka dapat diambil sebuah kesimpulan :

Rumus luas segitiga adalah :

4. Hitunglah luas segitiga siku-siku ∆ KLM dengan

panjang sisinya seperti gambar disamping :

Penyelesaian :

Diketahui : Alas = ..........

Tinggi = ............

Jawab : L ∆ KLM = ..... x ..... x .....

= ..... x ..... x .....

= .............cm2

5. Perhatikan gambar berikut :

Hitunglah luas ∆ ABC dibawah !

Jawab :

L=...... x ....... x ..... .

TINGKAT

Page 8: smpn3bangsalsari.files.wordpress.com file · Web viewLEMBAR KERJA SISWA I. Standar Kompetensi: 6. Memahami konsep segiempat dan segitiga serta menentukan ukurannya. Kompetensi Dasar:

Diketahui : AB =...cm; BD = ...cm; dan CD =...cm; AC= .....cm

Alas =....cm; Tinggi = ....cm

Ditanya : Luas ∆ ABC = .........?

Jawab :

L ∆ ABC = .... x ....x ... .

=.... x .... x ... .

= ....cm2

BERPIKIR KRITIS

5. Masalah Sawah

Pak Adi ingin membeli sawah seperti

pada gambar disamping. Harga sawah

itu adalah Rp. 4.000,- / m2 .

a. Bagaimana caramu menghitung luas sawah yang ingin dibeli Pak Adi ?

______________________________________________________________

______________________________________________________________

b. Jika harga sawah itu Rp. 3.000,- / m2, berapakah uang yang harus dikeluarkan

oleh Pak Adi untuk membeli sawah itu ?

______________________________________________________________

______________________________________________________________

______________________________________________________________

______________________________________________________________

TINGKAT

6 m

2 m

6 m