rumahgurusd.files.wordpress.com · web viewkerja sama negara-negara di asia tenggara dalam bidang...

15
PETUNJUK KHUSUS : Berilah tanda silang (X) pada salah satu huruf a, b,c, atau d, di depan jawaban yang paling benar pada lembar jawaban yang tersedia! 1. Perhatikan tabel di bawah ini ! Simbol gunung pada peta ditunjukkan dengan gambar nomor... . A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 2. Gambar rumah adat di samping, berasal dari provinsi ... . A. Jawa Tengah B. Jawa Timur C. Sumatera Barat D. Kalimantan Barat 3. (1) Inventarisasi peninggalan bersejarah (2) Mengubah fungsi tempat bersejarah untuk pemukiman (3) Membiarkan tempat bersejarah hingga terbengkalai (4) Pembinaan dan pemeliharaan tempat bersejarah Sikap menjaga kelestarian peninggalan sejarah yang ada dalam pernyataan di atas ditunjukkan pada nomor ... . A. 1 dan 2 B. 1 dan 4 C. 2 dan 3 D. 2 dan 4 4. Di bawah ini yang merupakan sumber daya alam komoditas ekspor nonmigas adalah ... . A. batubara, emas, minyak bumi B. kopi, teh, batubara C. aspal, batubara, LNG D. bauskit, minyak bumi, emas 1 No Gambar 1 2 3 4 Gambar rumah gadang/panggu ng/ honai

Upload: lamthuan

Post on 12-Mar-2019

220 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: rumahgurusd.files.wordpress.com · Web viewKerja sama negara-negara di Asia Tenggara dalam bidang olahraga disebut ... . PON

PETUNJUK KHUSUS :Berilah tanda silang (X) pada salah satu huruf a, b,c, atau d, di depan jawaban yang paling benar pada lembar jawaban yang tersedia!

1. Perhatikan tabel di bawah ini !Simbol gunung pada peta ditunjukkan dengan gambar nomor... .

A. 1B. 2C. 3D. 4

2. Gambar rumah adat di samping, berasal dari provinsi ... .A. Jawa TengahB. Jawa TimurC. Sumatera BaratD. Kalimantan Barat

3. (1) Inventarisasi peninggalan bersejarah(2) Mengubah fungsi tempat bersejarah untuk pemukiman(3) Membiarkan tempat bersejarah hingga terbengkalai(4) Pembinaan dan pemeliharaan tempat bersejarahSikap menjaga kelestarian peninggalan sejarah yang ada dalam pernyataan di atas ditunjukkan pada nomor ... .A. 1 dan 2B. 1 dan 4C. 2 dan 3D. 2 dan 4

4. Di bawah ini yang merupakan sumber daya alam komoditas ekspor nonmigas adalah ... .A. batubara, emas, minyak bumiB. kopi, teh, batubaraC. aspal, batubara, LNGD. bauskit, minyak bumi, emas

1

No

Gambar

1 23

4

Gambar rumah gadang/panggung/ honai

Page 2: rumahgurusd.files.wordpress.com · Web viewKerja sama negara-negara di Asia Tenggara dalam bidang olahraga disebut ... . PON

5. Perhatikan tabel di bawah ini!Hasil pengolahan minyak bumi yang dapat dipergunakan untuk bahan bakar mesin adalah nomor ... .

A. 2 dan 3B. 4 dan 1C. 2 dan 1D. 4 dan 3

6. Perhatikan gambar di bawah ini!1. 2. 3. 4.

Yang termasuk perkembangan teknologi di bidang transportasi ditunjukkan nomor ... .A. 1B. 2C. 3D. 4

7. Perhatikan tabel berikut!

Dari masalah sosial nomor 1 akan menimbulkan dampak ... . A. Kemacetan di jalan rayaB. Banyaknya kasus kriminalitasC. Narkoba merajalelaD. Terbukanya lapangan pekerjaan

8. Perhatikan gambar di bawah ini !

2

No

Hasil Pengolahan Minyak Bumi

1 Avtur 2 Pelumas3 Premium4 Minyak Tanah

No

Masalah Sosial

1 Kemiskinan2 Kebodohan3 Pengangguran4 Kenakalan Remaja

Page 3: rumahgurusd.files.wordpress.com · Web viewKerja sama negara-negara di Asia Tenggara dalam bidang olahraga disebut ... . PON

Peninggalan bersejarah seperti tertera pada gambar di samping dibangun pada masa Raja... .A. Ken ArokB. Sultan AgungC. SamaratunggaD. Wijaya

9. Gambar tokoh di bawah merupakan Raja dari kerajaan ... .A. DemakB. SriwijayaC. MataramD. Majapahit

10. Perhatikan gambar di samping!Propinsi yang termasuk wilyah Waktu Indonesia Tengah ditunjukkan dengan huruf... . A. Q dan RB. Q dan SC. P dan RD. P dan Q

11. Makanan khas pada gambar di samping berasal

dari daerah ... .A. BaliB. SemarangC. YogjakartaD. Palembang

12. Perhatikan tabel disamping!Hasil kerajinan Indonesia berbahan rotan dan kayu yang sudah di ekspor ditunjukkan pada nomor ... .

A. 3 dan 1B. 3 dan 2C. 4 dan 2D. 4 dan 1

3

No

Hasil Kerajinan

1 kursi rotan 2 lemari Kayu3 jati ukir Jepara4 sandal kayu

P

Q

R

S

Page 4: rumahgurusd.files.wordpress.com · Web viewKerja sama negara-negara di Asia Tenggara dalam bidang olahraga disebut ... . PON

13. Tokoh pada gambar di samping merupakan pahlawan pada masa penjajahan Belanda yang bernama.. .

A. Pangeran DiponegoroB. Imam BonjolC. Teuku UmarD. Patimura

14. Setelah Belanda mendirikan VOC, maka rakyat Indonesia ... .A. semakin kayaB. semakin terkenalC. semakin pandaiD. semakin menderita

15. Perhatikan tabel di bawah ini !

Tokoh yang berperan dalam merumuskan teks proklamasi ialah... .

A. 2 dan 3B. 1 dan 3C. 4 dan 5 D. 2 dan 1

16. Gambar tokoh di bawah memiliki peran saat mempersiapkan kemerdekaan yaitu ... .

A. Membacakan naskah teks proklamasi

B. Menyusun Undang-undang DasarC. Mengibarkan bendera pusakaD. Mengetik naskah proklamasi

4

No Nama Tokoh1 Sutan Syahrir2 Ahmad Subarjo3 Ir Soekarno4 Moh Hatta5 Chaerul Saleh

Page 5: rumahgurusd.files.wordpress.com · Web viewKerja sama negara-negara di Asia Tenggara dalam bidang olahraga disebut ... . PON

17. Perhatikan tabel di bawah ini !

Peran tokoh yang ditunjukkan pada nomor 3 dilakukan oleh ... .A. Sayuti MelikB. Latief HendraningratC. Ir. SoekarnoD. Fatmawati

18. Tokoh yang tidak memiliki peran dalam proklamasi kemerdekaan yaitu ... .A. Ir. SoekarnoB. Sayuti MelikC. Drs. Muhammad HattaD. Jendral Sudirman

19. Perhatikan tabel di bawah ini !

Peristiwa bersejarah yang ditunjukkan pada nomor 2 terjadi di kota ... .

A. BandungB. AmbarawaC. SurabayaD. Medan

20. Perhatikan gambar tokoh di bawah ini!Tokoh tersebut berjuang di daerah ....

A. SurabayaB. SemarangC. AmbarawaD. Yogyakarta

5

No Peran tokoh pejuang1 Pengetik naskah

proklamasi2 Pembaca naskah

proklamasi3 Pengibar bendera pusaka4 Penjahit bendera pusaka

No Peristiwa mempertahankan Kemerdekaan

1 Bandung lautan api2 Pertempuran 10 November 3 Medan area4 Serangan umum 1 Maret

Page 6: rumahgurusd.files.wordpress.com · Web viewKerja sama negara-negara di Asia Tenggara dalam bidang olahraga disebut ... . PON

21. Di bawah ini adalah Nama Gubernur di IndonesiaNama gubernur Propinsi DKI Jakarta ditunjukkan dengan huruf ... .A. PB. QC. RD.S

22. Tempat wisata yang menawarkan keindahan dan produksi lahan pertanian disebut ... .A. agrowisataB. wisata bahariC. kampung wisataD.karyawisata

23. Perhatikan tabel di bawah ini !Pasangan antara Negara dengan lagu kebangsaan adalah ... .

24. Ringgit dan Peso merupakan mata uang Negara ... .A. Malaysia dan FilipinaB. Malaysia dan Brunai DarussalamC. Singapura dan ThailandD. Singapura dan Vietnam

25. Bentuk pemerintahan negara yang kepala negaranya bernama Susilo Bambang Yudhoyono adalah ... .A. monarkiB. republikC. monarki absolutD. serikat

26. Gambar bendera negara di samping

mempunyai mempunyai obyek wisata terkenal yaitu ... .

6

No Nama GubernurP Bibit WaluyoQ Joko WidodoR SoekarwoS Muhammad Sani

No

Nama Negara Lagu Kebangsaan

A Filipina Our CountryB Laos Tierra AdoradaC Singapura Pleng ChardD Malaysia Negaraku

Page 7: rumahgurusd.files.wordpress.com · Web viewKerja sama negara-negara di Asia Tenggara dalam bidang olahraga disebut ... . PON

A. Taj MahalB. PagodaC. Angkor WatD. Menara Kembar

27. Kerja sama negara-negara di Asia Tenggara dalam bidang olahraga disebut ... .A. PONB. OlimpiadeC. SEA GAMESD. World Cup

28. Hubungan yang tepat antara nama negara dengan bandara internasional ....

29. Nama salah Asia Timur yang pemerintahannya berbentuk monarki ialah...A. Korea SelatanB. ChinaC. JepangD. Korea Utara

30. Negara India beribukota di ... .A. New DelhiB. MadrasC. KalkutaD. Bombay

31. Negara di Eropa yang ditunjuk

dengan tanda panah terkenal dengan nama ... .A. Britania RayaB. Negri SakuraC. Negri Kincir AnginD. Timur Tengah

32. Menara Eifel terletak di Negara ... .A. PerancisB. ItaliaC. Belanda

7

No

Nama Negara Bandara Internasional

A Filipina KuchingB Singapura CangiC Laos PenangD Malaysia Pukhet

Page 8: rumahgurusd.files.wordpress.com · Web viewKerja sama negara-negara di Asia Tenggara dalam bidang olahraga disebut ... . PON

D. Inggris

33. Tumbuhan yang sering ditemui di gurun pasir adalah ... .A. JagungB. GandumC. AnggurD. Kaktus

34. Universitas yang terdapat di Kairo Mesir adalah ... .A. TabrizB. ArdabilC. Al-QudsD. Al-Azhar

35. Perhatikan tabel di bawah ini!

Sungai Missouri dan Sungai Mackenzie terletak di negara dengan huruf ... .

A. P dan QB. P dan RC. Q dan RD. R dan S

36. Perhatikan tabel di bawah ini!

Hewan yang hidup di daerah kutub ditunjukkan nomor ... .

A. 1 dan 4B. 1 dan 3C. 2 dan 3D. 2 dan 1

37. Perhatikan tabel di bawah ini!

8

No Nama NegaraP Amerika SerikatQ BrazilR KanadaS Meksiko

No Nama Hewan1 beruang kutub2 beruang madu3 orang utan4 Penguin

Page 9: rumahgurusd.files.wordpress.com · Web viewKerja sama negara-negara di Asia Tenggara dalam bidang olahraga disebut ... . PON

Hewan yang hidup di Negara Bagian Tasmania ditunjukkan nomor ... .

A. 1 B. 2 C. 3 D. 4

38. Negara di Asia Tenggara yang sering dilanda gempa bumi adalah ... .A. MalaysiaB. ThailandC. FilipinaD. Singapura

39. (1) penghijauan(2) membuang sampah sembarangan (3) membuat talut di pinggir sungai(4) tidak membuat rumah di bawah tebing Cara pencegahan bencana alam tanah longsor ditunjukkan pada nomor ... .A. 1 dan 2B. 2 dan 3C. 3 dan 4D. 4 dan 1

40. Gempa yang terjadi karena pergeseran lempeng bumi disebut ... .A. gempa tektonik B. gempa susulanC. gempa vulkanikD. gempa tremor

41. Salah satu penyebab pemanasan global adalah ... .A. penghijauanB. penggunaan kipas angin

9

No Nama Hewan1 Koala2 sugar glider3 Kanguru4 tasmanian devil

Page 10: rumahgurusd.files.wordpress.com · Web viewKerja sama negara-negara di Asia Tenggara dalam bidang olahraga disebut ... . PON

C. pencemaran udaraD. musim kemarau

42. Hujan yang terjadi di pegunungan disebut hujan ... .A. zenithalB. orografisC. equatorD. siklon

43. Dampak negatif dari pembalakan liar yaitu ... .A. Banyak rakyat miskinB. Urbanisasi meningkatC. Pemukiman penduduk semakin padatD. Tanah longsor dan banjir

44. (1) penghijauan(2) membuang sampah sembarangan (3) membuat talut di pinggir sungai(4) pembalakan liarPerilaku yang dapat menyebabkan bencana banjir ditunjukkan pada nomor ... .A. 1 dan 2B. 2 dan 3C. 2 dan 4D. 4 dan 1

45. Ditinjau dari pihak-pihak yang mengadakan, kerja sama antara dua negara atau lebih disebut bentuk kerjasama ... .A. Multilateral B. Bilateral C. Regional D. Lokal

46. Dampak positif globalisasi dibidang otomotif di Jawa Tengah adalah ... .A. pola hidup masyarakat meninggalkan budayaB. dokar dan becak tidak diminatiC. sawah berubah menjadi jalan rayaD. munculnya mobil esemka

47. Dampak negatif dari internet adalah ... .A. Bisa berbicara langsung dengan orang lainB. Pola hidup masyarakat meninggalkan budayaC. Kemajuan teknologiD. Hubungan manusia menjadi lebih mudah

10

Page 11: rumahgurusd.files.wordpress.com · Web viewKerja sama negara-negara di Asia Tenggara dalam bidang olahraga disebut ... . PON

48. Perhatikan tabel di bawah ini !

Latar belakang perusahaan asing menanamkan modal di Indonesia ditunjukkan pada nomor ... .

A. 1 dan 4B. 1 dan 2C. 2 dan 4D. 2 dan 3

49. (1) Menambah pemasukan ke kas negara.(2) Memperoleh bahan baku.(3) Memperoleh barang dan jasa yang tidak bisa dihasilkan.(4) Membuka lapangan kerja baru.Manfaat adanya kegiatan impor bagi negara yang ada dalam pernyataan di atas ditunjukkan pada nomor ... .A. 1 dan 2B. 2 dan 3C. 2 dan 4D. 4 dan 1

50. Perrhatikan tabel di bawah ini!Dari jenis barang di samping, yang termasuk komoditas ekspor Indonesia ditunjukkan pada

nomor ... .A. 1, 2, dan 3B. 1, 3, dan 5C. 1, 3, dan 4D. 1, 2, dan 4

11

No Latar belakang1 Ketersediaan bahan baku2 Tenaga kerja mahal 3 Sedikitnya konsumen4 Jaminan keamanan dan hukum

No Jenis barang 1 Kakao2 kelapa sawit3 Elektronik4 mebel jati5 Gandum

Page 12: rumahgurusd.files.wordpress.com · Web viewKerja sama negara-negara di Asia Tenggara dalam bidang olahraga disebut ... . PON

KUNCI JAWABANMATA PELAJARAN : ILMU PENGETAHUAN SOSIAL

1.      A 11. D 21. B 31. C 41. C2.      C 12. D 22. A 32. A 42. B3.      B 13. A 23. D 33. D 43. D4.      B 14. D 24. A 34. D 44. C5.      B 15. A 25. B 35. B 45. A6.      C 16. A 26. C 36. A 46. D

12

Page 13: rumahgurusd.files.wordpress.com · Web viewKerja sama negara-negara di Asia Tenggara dalam bidang olahraga disebut ... . PON

7.      B 17. B 27. C 37. D 47. B8.      C 18. D 28. B 38. C 48. A9.      C 19. C 29. C 39. D 49. B10.  D 20. A 30. A 40. A 50. D

PEDOMAN PENILAIANSkor maksimal : 100Jawaban benar, skor: 2Jawaban salah, skor : 0

13

NA = x 10