created date 5/15/2020 1:53:30 pm

7
KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS INDONESI.A NoMoR ltl /sKlR/ut/2o2o TENTANG BIAYA PENDIDIKAN UNTUK SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2O2O/2O2| KHUSUS BAGI MAHASISWA YANG SEDANG MENYELESAIKAN TUGAS AKHIR REKTOR UNIVERSITAS INDONESI-A, Menimbang a. b bahwa terjadinya pandemik Covid-I9 sejak bulan Maret 2020 mempengaruhi proses belajar mengajar termasuk di Universitas Indonesia khususnya di Semester Genap Tahun Akademik 2Ol9l2O2O, salah satunya mengakibatkan mahasiswa tidak dapat menyelesaikan tugas akhirnya; bahwa untuk mengurangi beban ma-hasiswa yang terkena da-pak tersebut, perlu diatur mengenai Biaya Pendidikan khusus bagr mahasiswa yang mengalami perpanjangan masa studinya karena belum dapat menyelesaikan tugas akhirnya di Semester Genap Tahun Akademik 2Ol9 /2O2O akibat pandemik Covid- 19;

Upload: others

Post on 28-Jun-2020

4 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Created Date 5/15/2020 1:53:30 PM

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS INDONESI.A

NoMoR ltl /sKlR/ut/2o2oTENTANG

BIAYA PENDIDIKAN UNTUK SEMESTER GANJIL

TAHUN AKADEMIK 2O2O/2O2| KHUSUS BAGI MAHASISWA

YANG SEDANG MENYELESAIKAN TUGAS AKHIR

REKTOR UNIVERSITAS INDONESI-A,

Menimbang a.

b

bahwa terjadinya pandemik Covid-I9 sejak

bulan Maret 2020 mempengaruhi proses belajar

mengajar termasuk di Universitas Indonesia

khususnya di Semester Genap Tahun Akademik

2Ol9l2O2O, salah satunya mengakibatkan

mahasiswa tidak dapat menyelesaikan tugas

akhirnya;

bahwa untuk mengurangi beban ma-hasiswa

yang terkena da-pak tersebut, perlu diaturmengenai Biaya Pendidikan khusus bagr

mahasiswa yang mengalami perpanjangan masa

studinya karena belum dapat menyelesaikan

tugas akhirnya di Semester Genap Tahun

Akademik 2Ol9 /2O2O akibat pandemik Covid-

19;

Page 2: Created Date 5/15/2020 1:53:30 PM

2

c baltwa berdasarkan pertim bangan sebagaimana

dimaksud pada huruf a dan huruf b, perlu

menetapkan Keputusan Rektor Universitas

Indonesia tentang Biaya Pendidikan untukSemester Ganjil Tahun Akademik 2O2O /2021Khusus Bag Mahasiswa yang Sedang

Menyelesaikan Tugas Akhir;

1. Undang-undang Nomor 12 Tahun 2Ol2 tentangPendidikan Tinggi (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2012 Nomor 158, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

ss36);

2. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor

68 Tahun 2O13 tentang Statuta Universitas

Indonesia (L,embaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2O13 Nomor 166, Tambahan Lembaran

Negara Republik Indonesia Nomor 5455);

3. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor

4 Tahun 2Ol4 tentang Penyelenggaraan

Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan

Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2014 Nomor 16, Tambahan Lembaran

Negara Republik Indonesia Nomor 55OO);

4. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor

26 Tahun 2015 tentang Bentuk dan Mekanisrne

Pendanaan Perguruan Tinggi Negeri Badan

Hukum (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2O15 Nomor 110, Tambahan Lembaran

Negara Republik Indonesia Nomor 5699);

Mengingat

Page 3: Created Date 5/15/2020 1:53:30 PM

3

5. Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor

12 Tahun 2020 tentang Penetapan Bencana

Nonalam Penyebaran Corona Virus Disease 2O19

(COWD 1 9) Sebagai Bencana Nasional;

6. Peraturan Majelis Wali Amanat Universitas

Indonesia Nomor 004/Peraturan/MWA-Ul / 2Ol5

tentang Anggaran Rumah Tangga Universitas

Indonesia;

7 . Keputusan Majelis Wali Amanat Universitas

Indonesia Nomor O2OISK/MWA-VI/2019

tentang Pemberhentian Rektor Universitas

Indonesia Periode Tahun 2OI4-2O19 dan

Pengangkatan Rektor Universitas Indonesia

Periode T ahtan 2Ol9 -2024 ;

8. Peraturan Rektor Universitas Indonesia Nomor

OO3 Tahun 2015 tentang Biaya Pendidikan

Mahasiswa Baru Universitas Indonesia Program

Sarjana (S1) Reguler Tahun Akademik

2OLs/2Ot6;

9. Peraturan Rektor Universitas Indonesia Nomor

04 Tahun 2015 tentang Biaya Pendidikan

Mahasiswa Baru Universitas Indonesia Program

Vokasi, Program Sarjana (S1) Ekstensi, Program

Sarjana (Sl) Paralel, Program Sarjana (S1) Kelas

Khusus Internasional, Program Magister (S2),

Program Dokoral (S3), Program Profesi, Program

Spesialis (Sp), Program Kerjasama Daerah dan

Industri (KSDI) dan Mahasiswa Warga Negara

Asing Tahun Akademik 2015/2O16;

Page 4: Created Date 5/15/2020 1:53:30 PM

-4-

10. Peraturaa Rektor Universitas lndonesia Nomor

010 Tahun 2O16 tentang Tarif Uang Kuliah

Tunggal Bagi Mahasiswa Program Sarjana Kelas

Reguler Universitas Indonesia Angkatan Tahun

Akademik 2016/2017;

I 1. Peraturan Relrtor Universitas Indonesia Nomor

012 Tahun 2016 tentang Biaya Pendidikan

Mahasiswa Non S1 Reguler Universitas Indonesia

Angkatan Tahun Akadem* 2016/2017;

12. Peraturan Rektor Universitas Indonesia Nomor

017 Tahun 2Ol7 terrtang Tarif Uang Kuliah

Tunggal lagi Mahasiswa Program Sarjana Kelas

Reguler Universitas Indonesia Angkatan Tahun

Akademik 2Ol7 /2018;13. Peraturan Relrtor Universitas Indonesia Nomor

025 Tahun 2Ol7 tentang Biaya Pendidikan

Mahasiswa Non Sl Reguler Universitas Indonesia

Angkatan Tahun Akadem* 2Ol7 /2Ola;14. Peraturan Rektor Universitas Indonesia Nomor

042 Tahun 2017 tentang Perubahan atas

Peraturan Rektor Universitas Indonesia Nomor

025 Tahun 2Ol7 tentang Biaya Pendidikan

Mahasiswa Non 51 Reguler Universitas Indonesia

Angkatan Tahun Akadem* 2Ol7 /20181,15. Peraturan Rektor Universitas Indonesia Nomor

006 Tahun 2018 tentang Tarif Uang KutahTunggal pKn) bagi Mahasiswa Prog'am Sarjana

(S 1) Kelas Reguler Universitas Indonesia

Angkatan Tahun Akademik 2Ol8 /2019;16. Peraturan Rektor Universitas Indonesia Nomor

O07 Ta-hun 2018 tentang Biaya Pendidikan

Mahasiswa Non S1 Reguler Universitas Indonesia

Angkatan Tahun Akademrk 20 B / 20 L9 ;

Page 5: Created Date 5/15/2020 1:53:30 PM

-5

17. Peraturaa Rektor Universitas Indonesia Nomor 9

Tahun 2Ol9 tentang Biaya Pendidikan

Mahasiswa Non Sl Reguler Universitas Indonesia

Angkatan Tahun Akadem* 2Ol9 /2O2O;

18. Peraturan Rektor Universitas Indonesia Nomor 4

Tahun 2O2O tentang Biaya Pendidikan

Mahasiswa Non S 1 Reguler Universitas Indonesia

Angkatan Tahun Akademtk 2O2O l2O2l;19. Keputusan Relrtor Universitas Indonesia Nomor

1052/SK/R/Ul/2018 tentang T\rgas Pokok,

Fungsi, dan Peta Jabatan Badan/Direktorat/

Kantor/ Unit Pelaksana Teknis serta Kedudukan,

Strulitur, dan Uraian Tugas Pejabat di Pusat

Administrasi Universitas Indonesia seb"gai

Perguruan Tinggi Negeri Badan Hukum 2O14-

20t9;20. Keputusan Rektor Universitas Indonesia Nomor

2222 /SK/R/UII2018 tentang Perubahan Atas

Keputusan Rektor Universitas Indonesia Nomor

1052/SK/R/Ul/2OL8 tentang Tugas Pokok,

Fungsi, darr Peta Jabatan Badan/Direktorat/

Kantor/Unit Pelaksana Teknis serta Kedudukan,

Strulfirr, dan Uraian T\rgas Pejabat di Pusat

Administrasi Universitas Indonesia sebagai

Perguruan Tinggi Negeri Badan Hukum 2014-

20t9;21. Keputusan Rektor Universitas Indonesia Nomor

660/SK/R/UII2O19 tentang Tarif Uang Kuliah

Tunggal (UKI) Bagi Mahasiswa Program Sarjana

(Sl) Kelas Reguler Universitas Indonesia

Angkatan Tahun Akademik 2Ol9 /2O2O;

Page 6: Created Date 5/15/2020 1:53:30 PM

6

Memperhatikan:

Menetapkan

KESATU

22. Keputusan Rektor Universitas Indonesia Nomor

2622/S.K/R/UI/2019 tentang Struktur Inti

Orgarrisasi Universitas Indonesia 2Ol9 -2024;

23. Keputusan Rektor Universitas Indonesia Nomor

5l3/SK/R/UI/2O2O ter:rtang Tarif Uang Kuliah

Tunggal (UKT) Bagi Mahasiswa Program Sarjana

(S l) Kelas Reguler Universitas Indonesia

Angkatan Tahun i{kademrk 2O2O /2021;

Nota Dinas Wakil Rektor Bidarg Akademik dan

Kemahasiswaan Nomor ND-297/ UN2.R I /PDP.00.0 1 /2O2O tanggal 23 April 2020 perihal Permohonan

Penerbitan Keputusan Rektor tentang Biaya Pendidikan

untuk Semester Ganjil Tahun Akademtk 2O2O /2021Ktrusus bagi Mahasiswa yang Sedang Menyelesaikan

T\rgas Akhir;

Menetapkan Biaya Pendidikan untuk Semester Ganjil

Talrun Akadem* 2O2O /2021 sebesar Rp5O0.O00,-

(Lima Ratus Ribu Rupiah), khusus lagi mahasiswa

yang belum dapat menyelesaikan tugas akhirnya di

Semester Genap Tahun Akademik 2Ol9 /2O2O akibat

pandemik Covid- 19.

MEMUTUSKAN:

KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS INDONESIA

TENTANG BIAYA PENDIDIKAN UNTUK SEMESTER

GANJTL TAHUN AKADEMIK 2O2O/2O21 KHUSUS BAGI

MAHASISWA YANG SEDANG MET{YELESAIKAN TUGAS

AKHIR.

Page 7: Created Date 5/15/2020 1:53:30 PM

7

KEDUA

KETIGA

KEEMPAT

KELIMA

Mahasiswa yang memenuhi persyaratan sebagaimala

dimaksud pada Diktum KEDUA, dapat mengajukan

permohonan Biaya Pendidikan khusus ini kepada

Dekan/ Direktur Sekolah/ Direktur Program Pendidikan

Vokasi, untuk selanjutnya ditetapkan dengan

Keputusan Dekan/ Direktur Sekolah/ Direktur Program

Pendidikan Vokasi dan disampaikan kepada Rektor

dengan tembusan kepada Wakil Rektor Bidang

Akademik dan Kemahasiswaan serta Wakil Rektor

Bidang Keuangan dan Logistik Universitas Indonesia.

Apabila di kemudian hari ternyata terdapat kekeliruan

dalam Keputusan Rektor ini, akarr diadakan perbaikangglagairn gla mestinya.

Keputusan Rektor ini berlaku sejak ditetapkan.

Ditetapkan di Jakarta

Pada tanggal 15 MgtRektor,

2020

$Prof. Ari Kuncoro, S.E., M.A., Ph.D.

NIP1962O128 le88 1 1 1oo 1/\

Biaya Pendidikan sebagaimana dimaksud pada Dilrtum

KESATU, ditetapkan bagi mahasiswa dengan syarat

yang bersangkutan hanya sedang menyelesaikan tugas

akhir dan/atau mata kuliah spesial yang terkait dengan

tugas akhir pada Semester Ganjil Tahun Akademik

2O2Ol2o2t.